Anda di halaman 1dari 20

Perangkat Kegiatan Belajar Mengajar

Sekolah Menengah Kejuruan

Pemetaan Standar Isi


Identifikasi SK dan KD
Rancangan Penilaian Kognitif
Kriteria Ketuntasan Minimal
Program Tahunan
Program Semester
Rincian Minggu Efektif
Silabus Berkarakter
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran Kimia


Kelas X Semester 2

Nama :
NIP : Unit Kerja :
SMK Negeri 1 Samboja

SMK
PPeem
meettaaaann SSttaannddaarr IIssii Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Ruang Alokasi
Standar
Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Lingkup Waktu
Kompetensi
1 2 3
1. Memahami kon- 1.1 Memahami lambang un- - Menjelaskan dan mema- - Lambang unsur, 16 x 45'
sep penulisan sur, senyawa, dan ben- hami pengertian unsur senyawa, dan
lambang unsur, tuk molekul - Menyebutkan nama un- bentuk molekul
senyawa dan 1.2 Memahami rumus kimia sur dan lambang unsur
bentuk molekul, 1.3 Menuliskan nama se- - Menjelaskan tentang
persamaan re- nyawa kimia atom, molekul, ion, dan
aksi, dan hu- 1.4 Memahami hukum-hu- senyawa
kum-hukum da- kum dasar kimia - Menjelaskan tentang hu-
sar kimia kum perbandingan tetap
- Menjelaskan dan mema-
hami rumus kimia
- Menjelaskan tentang per-
samaan reaksi
- Menjelaskan dan mema-
hami hukum-hukum da-
sar kimia
2. Memahami kon- 2.1 Memahami konsep mol - Menjelaskan pengertian - Stoikiometri 8 x 45
sep mol dan sebagai dasar perhitung- konsep mol
stoikiometri an kimia - Menjelaskan penerapan
2.2 Memahami stoikiometri hukum Proust
- Menjelaskan dan mema-
hami stoikiometri reaksi
3. Memahami per- 3.1 Mendeskripsikan pe- - Menjelaskan pengertian - Konsep reaksi 8 x 45'
kembangan kon- ngertian umum reaksi reaksi kimia kimia
sep reaksi kimia kimia - Menjelaskan pengertian
3.2 Membedakan konsep konsep reaksi redoks
oksidasi, reduksi, dan - Menjelaskan pengertian
reaksi lainnya bilangan oksidasi
- Menjelaskan dan menye-
butkan perbedaan kon-
sep oksidasi, reduksi, dan
lainnya

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 2


SMK Negeri 1 Samboja

IIddeennttiiffiikkaassii SSKK,, KKD


D uunnttuukk M Meenneettaappkkaann SMK
KKeeggiiaattaann PPeem mbbeellaajjaarraann ((TTM
M,, PPTT,, KKM
MTTTT)) Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Jenis Kegiatan
Standar Pembelajaran
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator
Kompetensi
TM PT KMTT
1. Memahami 1.1 Memahami lambang un- - Unsur - Menjelaskan dan me-
konsep penu- sur, senyawa, dan bentuk - Atom, molekul, dan mahami pengertian unsur
lisan lambang molekul ion - Menyebutkan nama unsur
unsur, senya- 1.2 Memahami rumus kimia - Hukum perbanding- dan lambang unsur
wa dan ben- 1.3 Menuliskan nama senya- an tetap dan rumus - Menjelaskan tentang atom,
tuk molekul, wa kimia kimia molekul, ion, dan senyawa
persamaan 1.4 Memahami hukum-hukum - Persamaan reaksi - Menjelaskan tentang hu-
reaksi, dan dasar kimia - Hukum-hukum da- kum perbandingan tetap
hukum-hu- sar kimia - Menjelaskan dan mema-
kum dasar ki- hami rumus kimia
mia - Menjelaskan tentang per-
samaan reaksi
- Menjelaskan dan memaha-
mi hukum-hukum dasar
kimia
2. Memahami 2.1 Memahami konsep mol - Konsep mol - Menjelaskan pengertian
konsep mol sebagai dasar perhitungan - Penerapan hukum konsep mol
dan stoikio- kimia Proust - Menjelaskan penerapan
metri 2.2 Memahami stoikiometri - Stoikiometri reaksi hukum Proust
- Menjelaskan dan memaha-
mi stoikiometri reaksi
3. Memahami 3.1 Mendeskripsikan penger- - Reaksi kimia - Menjelaskan pengertian re-
perkembang- tian umum reaksi kimia - Konsep reaksi aksi kimia
an konsep re- 3.2 Membedakan konsep ok- redoks - Menjelaskan pengertian
aksi kimia sidasi, reduksi, dan reaksi - Bilangan oksidasi konsep reaksi redoks
lainnya - Reaksi autoredoks - Menjelaskan pengertian
- Perubahan bilangan bilangan oksidasi
oksidasi dalam reak- - Menjelaskan dan menye-
si oksidasi reduksi butkan perbedaan konsep
- Menyetarakan per- oksidasi, reduksi, dan lain-
samaan reaksi re- nya
doks
- Perbedaan oksidasi
dan reduksi

Keterangan:
TM : Tatap Muka
PT : Penugasan Terstruktur
KMTT : Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 3


SMK Negeri 1 Samboja

RRaannccaannggaann PPeenniillaaiiaann KKooggnniittiiff SMK


PPeem
meettaaaann PPeenniillaaiiaann BBeerrddaassaarrkkaann SSKK//KKDD//IInnddiikkaattoorr Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS


1. Memahami konsep 1.1 Memahami lambang unsur, se- - Menjelaskan dan memahami pe-
penulisan lambang nyawa, dan bentuk molekul ngertian unsur
unsur, senyawa dan 1.2 Memahami rumus kimia - Menyebutkan nama unsur dan
bentuk molekul, persa-1.3 Menuliskan nama senyawa kimia lambang unsur
maan reaksi, dan hu- 1.4 Memahami hukum-hukum dasar - Menjelaskan tentang atom, mole-
kum-hukum dasar ki- kimia kul, ion, dan senyawa
mia - Menjelaskan tentang hukum per-
bandingan tetap
- Menjelaskan dan memahami ru-
mus kimia
- Menjelaskan tentang persamaan
reaksi
- Menjelaskan dan memahami hu-
kum-hukum dasar kimia
2. Memahami konsep 2.1 Memahami konsep mol sebagai - Menjelaskan pengertian konsep
mol dan stoikiometri dasar perhitungan kimia mol
2.2 Memahami stoikiometri - Menjelaskan penerapan hukum
Proust
- Menjelaskan dan memahami stoi-
kiometri reaksi
3. Memahami perkem- 3.1 Mendeskripsikan pengertian - Menjelaskan pengertian reaksi
bangan konsep reaksi umum reaksi kimia kimia
kimia 3.2 Membedakan konsep oksidasi, - Menjelaskan pengertian konsep
reduksi, dan reaksi lainnya reaksi redoks
- Menjelaskan pengertian bilangan
oksidasi
- Menjelaskan dan menyebutkan
perbedaan konsep oksidasi, reduk-
si, dan lainnya
Keterangan:
UH : Ulangan Harian
UTS : Ulangan Tengah Semester
LUS : Latihan Ulangan Semester

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 4


SMK Negeri 1 Samboja

PPeenneettaappaann KKrriitteerriiaa KKeettuunnttaassaann M


Miinniim maall SMK
PPeerr KKoommppeetteennssii D Daassaarr ddaann IInnddiikkaattoorr Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Standar Kompetensi:
Memahami konsep penulisan lambang unsur, senyawa dan bentuk molekul, persamaan reaksi, dan hukum-hukum dasar
kimia
Memahami konsep mol dan stoikiometri
Memahami perkembangan konsep reaksi kimia

Kriteria Ketuntasan Minimal


Kriteria Penetapan Ketuntasan
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Nilai
Daya
Kompleksitas Intake KKM
Dukung
(%)
1. Lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
Memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
- Menjelaskan dan memahami pengertian unsur
- Menyebutkan nama unsur dan lambang unsur
- Menjelaskan tentang atom, molekul, ion, dan senyawa
- Menjelaskan tentang hukum perbandingan tetap
Memahami rumus kimia
- Menjelaskan dan memahami rumus kimia
Menuliskan nama senyawa kimia
- Menjelaskan tentang persamaan reaksi
Memahami hukum-hukum dasar kimia
- Menjelaskan dan memahami hukum-hukum dasar kimia
2. Stoikiometri
Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia
- Menjelaskan pengertian konsep mol
- Menjelaskan penerapan hukum Proust
Memahami stoikiometri
- Menjelaskan dan memahami stoikiometri reaksi
3. Konsep reaksi kimia
Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia
- Menjelaskan pengertian reaksi kimia
Membedakan konsep oksidasi, reduksi, dan reaksi lainnya
- Menjelaskan pengertian konsep reaksi redoks
- Menjelaskan pengertian bilangan oksidasi
- Menjelaskan dan menyebutkan perbedaan konsep oksidasi, reduksi,
dan lainnya

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat sekolahnya

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 5


SMK Negeri 1 Samboja

PPeenneettaappaann KKrriitteerriiaa KKeettuunnttaassaann M


Miinniim
maall SMK
PPeerr SSttaannddaarr KKoom
mppeetteennssii ddaann KKoom mppeetteennssii D
Daassaarr Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Kriteria Ketuntasan Minimal

No. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kriteria Penetapan Ketuntasan


Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
1. Memahami konsep penulisan lambang unsur, senyawa
dan bentuk molekul, persamaan reaksi, dan hukum-hukum
dasar kimia
- Memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk
molekul
- Memahami rumus kimia
- Menuliskan nama senyawa kimia
- Memahami hukum-hukum dasar kimia
2. Memahami konsep mol dan stoikiometri
- Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan
kimia
- Memahami stoikiometri
3. Memahami perkembangan konsep reaksi kimia
- Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia
- Membedakan konsep oksidasi, reduksi, dan reaksi
lainnya

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat sekolahnya

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 6


SMK Negeri 1 Samboja

PPrrooggrraam
SMK
m TTaahhuunnaann
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Alokasi
Semester No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar Keterangan
Waktu
1 1. Materi dan perubahannya 12 JP
- Mengelompokkan sifat dan jenis materi
- Mengelompokkan perubahan materi
- Mengklasifikasi materi
2. Struktur atom dan periodik unsur 12 JP
- Mendeskripsikan perkembangan teori atom
- Menginterprestasikan data dalam tabel periodik
3. Ikatan kimia 12 JP
- Mendeskripsikan terjadinya ikatan ion
- Mendeskripsikan terjadinya ikatan kovalen
- Menjelaskan ikatan kimia
- Menjelaskan ikatan Van der Waals
Jumlah 36 JP
2 4. Lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul 16 JP
- Memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
- Memahami rumus kimia
- Menuliskan nama senyawa kimia
- Memahami hukum-hukum dasar kimia
5. Stoikiometri 8 JP
- Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia
- Memahami stoikiometri
6. Konsep reaksi kimia 8 JP
- Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia
- Membedakan konsep oksidasi, reduksi, dan reaksi lainnya
Jumlah 32 JP

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 7


SMK Negeri 1 Samboja

PPrrooggrraam
SMK
m SSeem
meesstteerr
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Materi Pokok dan Jml. Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Ket.
No.
Kompetensi Dasar Jam 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Lambang unsur, 16 JP x x x x x x x x
senyawa, dan ben-
tuk molekul
- Memahami lam-
bang unsur, se-
nyawa, dan ben-
tuk molekul

Persiapan penerimaan rapor


- Memahami rumus
kimia
- Menuliskan nama
senyawa kimia
- Memahami hu-
kum-hukum dasar
kimia
2. Stoikiometri 8 JP x x x x
- Memahami kon-
sep mol sebagai
dasar perhitungan
kimia
- Memahami stoi-
kiometri
3. Konsep reaksi 8 JP x x x x
kimia
- Mendeskripsikan
pengertian umum
reaksi kimia
- Membedakan
konsep oksidasi,
reduksi, dan reak-
si lainnya
Jumlah 32 JP

Keterangan:
: Kegiatan Tengah Semester
: Ujian Nasional/Sekolah
: Ujian Nasional Susulan
: Latihan Ulangan Semester 2
: Ulangan Semester 2

: Libur Semester 2

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 8


SMK Negeri 1 Samboja

RRiinncciiaann M
SMK
Miinngggguu EEffeekkttiiff
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

I. Jumlah minggu dalam semester 2

No. Bulan Jumlah Minggu

1. Januari 3
2. Februari 4
3. Maret 4
4. April 4
5. Mei 5
6. Juni 4
7. Juli 1
Jumlah Total 25

II. Jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2

No. Kegiatan Jumlah Minggu

1. Kegiatan tengah semester 1


2. Ujian nasional/sekolah 1
3. Ujian Nasional Susulan 1
4. Latihan ulangan semester 2 1
5. Ulangan semester 2 1
6. Persiapan penerimaan rapor 1
7. Libur semester 2 3
Jumlah Total 9

III. Jumlah minggu efektif dalam semester 2


Jumlah minggu dalam semester 2 jumlah minggu tidak efektif dalam semester 2
= 25 minggu 9 minggu
= 16 minggu efektif

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 9


SMK Negeri 1 Samboja

SSiillaabbuuss BBeerrkkaarraakktteerr
SMK
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Standar Kompetensi:
1. Memahami konsep penulisan lambang unsur, senyawa dan bentuk molekul, persamaan reaksi, dan hukum-hukum dasar
kimia

Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai


Indikator Penilaian Waktu Karakter
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar
1.1 Memahami - Lambang - Melalui diskusi - Menjelaskan Jenis: 16 x 45 Sumber: - Disiplin
lambang unsur, unsur, se- dan tanya ja- dan memahami - Tugas - Buku - Kerja
senyawa, dan nyawa, dan wab, siswa da- pengertian un- Individu MENTARI keras
bentuk molekul bentuk mo- pat menjelas- sur - Tugas - Buku - Peduli
1.2 Memahami ru- lekul kan pengertian - Menyebutkan Kelompok Paket lingkung-
mus kimia unsur nama unsur dan - Ulangan - Buku an
1.3 Menuliskan na- - Melalui diskusi lambang unsur Bentuk referensi - Rasa
ma senyawa ki- dan tanya ja- - Menjelaskan Instrumen: lain ingin
mia wab, siswa da- tentang atom, - Tes Ter- tahu
1.4 Memahami hu- pat menjelas- molekul, ion, tulis - Tang-
kum-hukum kan pengertian dan senyawa - Tes Lisan gung
dasar kimia atom, molekul, - Menjelaskan - Tes Per- jawab
dan ion tentang hukum buatan/
- Melalui infor- perbandingan Praktik/
masi, siswa tetap Sikap
dapat menye- - Menjelaskan
butkan hukum dan memahami
perbandingan rumus kimia
tetap dan ru- - Menjelaskan
mus kimia tentang persa-
- Melalui diskusi maan reaksi
dan tanya ja- - Menjelaskan
wab, siswa da- dan memahami
pat menjelas- hukum-hukum
kan pengertian dasar kimia
persamaan re-
aksi
- Melalui infor-
masi, siswa
dapat menye-
butkan hukum-
hukum dasar
kimia

Kimia (Teknik) X Semester 2 10


SMK Negeri 1 Samboja

Standar Kompetensi:
2. Memahami konsep mol dan stoikiometri

Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai


Indikator Penilaian Waktu Karakter
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar
2.1 Memahami - Stoikiometri - Melalui diskusi - Menjelaskan pe- Jenis: 8 x 45 Sumber: - Bersa-
konsep mol se- dan tanya ja- ngertian konsep - Tugas - Buku habat/
bagai dasar wab, siswa da- mol Individu MENTARI komuni
perhitungan ki- pat menjelas- - Menjelaskan pe- - Tugas - Buku katif
mia kan pengertian nerapan hukum Kelompok Paket - Kerja
2.2 Memahami stoi- konsep mol Proust - Ulangan - Buku keras
kiometri - Melalui infor- - Menjelaskan Bentuk referen-si - Kreatif
masi, siswa dan memahami Instrumen: lain - Rasa
dapat menye- stoikiometri re- - Tes Ter- ingin
butkan pene- aksi tulis tahu
rapan hukum - Tes Lisan - Tang-
Proust - Tes Per- gung
- Melalui diskusi buatan/ jawab
dan tanya ja- Praktik/
wab, siswa da- Sikap
pat menjelas-
kan tentang
stoikiometri re-
aksi

Standar Kompetensi:
3. Memahami perkembangan konsep reaksi kimia

Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai


Indikator Penilaian Waktu Karakter
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar
3.1 Mendeskripsi- - Konsep re- - Melalui diskusi - Menjelaskan pe- Jenis: 8 x 45 Sumber: - Disiplin
kan pengertian aksi kimia dan tanya ja- ngertian reaksi - Tugas - Buku - Kerja
umum reaksi wab, siswa da- kimia Individu MENTARI keras
kimia pat menjelas- - Menjelaskan pe- - Tugas - Buku - Kreatif
3.2 Membedakan kan pengertian ngertian konsep Kelompok Paket - Rasa
konsep oksi- reaksi kimia reaksi redoks - Ulangan - Buku ingin
dasi, reduksi, - Melalui diskusi - Menjelaskan pe- Bentuk referen-si tahu
dan reaksi lain- dan tanya ja- ngertian bilang- Instrumen: lain - Peduli
nya wab, siswa da- an oksidasi - Tes Ter- ling-
pat menjelas- - Menjelaskan tulis kungan
kan konsep dan menyebut- - Tes Lisan
reaksi redoks kan perbedaan - Tes Per-
- Melalui diskusi konsep oksidasi, buatan/
dan tanya ja- reduksi, dan la- Praktik/
wab, siswa da- innya Sikap
pat menjelas-
kan pengertian
bilangan oksi-
dasi
- Melalui infor-
masi, siswa
dapat menje-
laskan penger-
tian reaksi au-
toredoks
- Melalui diskusi
dan tanya ja-
wab, siswa da-
pat menjelas-
kan tentang
perubahan bi-
langan oksi-
dasi dalam re-
aksi oksidasi
reduksi

Kimia (Teknik) X Semester 2 11


SMK Negeri 1 Samboja

Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Sumber Nilai


Indikator Penilaian Waktu Karakter
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Belajar
- Melalui infor-
masi, siswa
dapat menje-
laskan cara
menyetarakan
persamaan re-
aksi redoks
- Melalui diskusi
dan tanya ja-
wab, siswa da-
pat menyebut-
kan perbedaan
oksidasi dan
reduksi

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 12


SMK Negeri 1 Samboja

RReennccaannaa PPeellaakkssaannaaaann PPeem


SMK
mbbeellaajjaarraann
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Bab
1 Lambang Unsur, Senyawa, dan Bentuk Molekul

Standar Kompetensi : - Memahami konsep penulisan lambang unsur, senyawa dan bentuk molekul, persamaan
reaksi, dan hukum-hukum dasar kimia
Kompetensi Dasar : - Memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
- Memahami rumus kimia
- Menuliskan nama senyawa kimia
- Memahami hukum-hukum dasar kimia
Indikator : - Menjelaskan dan memahami pengertian unsur
- Menyebutkan nama unsur dan lambang unsur
- Menjelaskan tentang atom, molekul, ion, dan senyawa
- Menjelaskan tentang hukum perbandingan tetap
- Menjelaskan dan memahami rumus kimia
- Menjelaskan tentang persamaan reaksi
- Menjelaskan dan memahami hukum-hukum dasar kimia
Alokasi Waktu : 16 jam pelajaran (8 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa diharapkan dapat:
- Memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
- Memahami rumus kimia
- Menuliskan nama senyawa kimia
- Memahami hukum-hukum dasar kimia
Karakter siswa yang diharapkan:
- Disiplin, kerja keras, peduli lingkungan, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
Pertemuan Ke-1 s.d. 3
1. Unsur merupakan zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat-zat lain yang lebih sederhana dengan
reaksi kimia biasa (bukan reaksi nuklir).
2. Jika diperhatikan, nama-nama unsur tersebut sangat menarik. Nama unsur diambil dari nama suatu daerah,
seperti germanium (Jerman), polonium (Polandia), Fransium (Prancis), europium (Eropa), amerisium (Amerika),
kalifornium (Kalifornia), stronsium (Strontia, Scotlandia).
3. Di samping itu, beberapa nama unsur diambil dari nama ilmuwan, seperti: einstenium (Einstein), curium (Marie
dan Pierre Curie), fermium (Enrico Fermi), nobelium (Alfred Nobel).
4. Beberapa nama diambil dari astronomi, seperti: uranium (Uranus), plutonium (Pluto), neptunium (Neptunus), dan
helium (helios = matahari).
5. Untuk memudahkan mengingat dan menuliskan senyawa kimia, pada tahun 1813 Jons Jacob Berzelius
mengusulkan pemberian lambang berupa huruf untuk masing-masing unsur.
6. Lambang unsur terdiri dari satu huruf besar atau satu huruf besar diikuti huruf kecil.
7. Atom merupakan partikel terkecil yang tidak dapat dipecah lagi.
8. Teori tentang atom pertama kali dikemukakan oleh seorang ahli filsafat Yunani, Leukippos dan Democritus yang
hidup pada abad ke-4 sebelum Masehi (400-370 SM).
9. Molekul merupakan partikel terkecil dari suatu senyawa. Molekul tersusun dari dua atom atau lebih. Molekul
umumnya tersusun dari atom-atom yang berbeda, tetapi beberapa molekul tersusun dari atom-atom yang sama.
Molekul yang tersusun dari atom-atom yang berbeda dinamakan molekul senyawa, misalnya molekul air.
10. Ion adalah suatu atom atau kumpulan atom yang bermuatan listrik. Suatu senyawa yang terusun dari ion-ion
dinamakan senyawa ion.
11. Senyawa merupakan zat tunggal yang terdiri dari beberapa atom/unsur.
12. Basa adalah zat yang di dalam air dapat menghasilkan ion OH -. Larutan basa bersifat kaustik, artinya jika terkena
kulit terasa licin seperti bersabun.

Kimia (Teknik) X Semester 2 13


SMK Negeri 1 Samboja

13. Garam adalah senyawa ion yang terdiri dari kation basa dan anion sisa asam. Rumus dan pemberian nama
senyawa garam sama dengan senyawa ion.
14. Senyawa organik adalah senyawa-senyawa karbon dengan sifat-sifat tertentu. Pada awalnya, senyawa organik
ini tidak dapat dibuat di laboratorium, melainkan hanya dapat diperoleh dari makhluk hidup.
Pertemuan Ke-4 dan 5
1. Proust mengemukakan hukum perbandingan tetap yang berisi: Perbandingan massa unsur-unsur dalam
senyawa selalu tetap sekalipun dibentuk dengan cara yang berbeda-beda.
2. Komposisi unsur dalam suatu senyawa dapat ditentukan dengan membandingkan jumlah unsur dikalikan Ar
unsur tersebut dengan Mr dari senyawanya.
3. Rumus kimia adalah rumus yang menyatakan jenis dan jumlah relatif atom-atom yang terdapat dalam suatu zat,
atau gabungan dari dua unsur atau lebih yang sama atau berbeda dengan komposisi tertentu.
4. Rumus empiris, adalah rumus sederhana yang menunjukkan perbandingan mol unsur-unsur penyusun dari suatu
senyawa.
5. Rumus molekul, adalah rumus yang menyatakan jumlah tiap unsur yang ada dalam suatu senyawa.
6. Persamaan reaksi merupakan persamaan yang menggambarkan perubahan kimia dari satu atau lebih zat-zat
pereaksi menjadi satu atau lebih produk (hasil reaksi) dan dilengkapi dengan koefisien masing-masing zat.
7. Setiap reaksi kimia harus memenuhi hukum kekekalan massa yang diungkapkan oleh Lavoisier (1743-1794),
yaitu massa sebelum dan sesudah reaksi harus sama. Hal ini berarti sebelum dan sesudah reaksi berlaku: atom
yang sama, memiliki jumlah yang sama atau pada ruas kiri dan kanan; atom yang sama memiliki jumlah yang
sama.
Pertemuan Ke-6 s.d. 8
1. Lavoisier menyimpulkan hasil penemuannya dalam suatu hukum yang disebut hukum kekekalan massa: Dalam
sistem tertutup, massa zat sebelum dan sesudah reaksi adalah sama.
2. Dalton menyelidiki perbandingan unsur-unsur tersebut pada setiap senyawa dan didapatkan suatu pola
keteraturan. Pola tersebut dinyatakan sebagai hukum perbandingan berganda yang bunyinya: Bila dua unsur
dapat membentuk lebih dari satu senyawa, di mana massa salah satu unsur tersebut tetap (sama), maka
perbandingan massa unsur yang lain dalam senyawa-senyawa tersebut merupakan bilangan bulat dan
sederhana.
3. Pada tahun 1808, ilmuwan Prancis, Joseph Louis Gay Lussac, berhasil melakukan percobaan tentang volume
gas yang terlibat pada berbagai reaksi dengan menggunakan berbagai macam gas.
C. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok, inkuiri, dan penugasan
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 s.d. 3
Pendahuluan:
Apersepsi:
Siswa dijelaskan tentang pengertian unsur, senyawa, dan molekul
Motivasi:
Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini untuk memahami lambang unsur, senyawa, dan bentuk molekul
Kegiatan Inti
Eksplorasi:
Dalam kegiatan eksplorasi:
1. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai pengertian unsur dan nama unsur.
2. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai lambang unsur.
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya; secara disiplin, kerja keras, peduli lingkungan, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab.
4. Guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.
Elaborasi:
Dalam kegiatan elaborasi:
1. Siswa dapat memahami pengertian atom, molekul, dan ion.
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian senyawa.
3. Siswa dapat menyebutkan dan menjelaskan tentang tata nama senyawa.
4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang unsur dan senyawa pada buku MENTARI dan buku
penunjang lainnya.
Konfirmasi:
Dalam kegiatan konfirmasi:
1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.
2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan.
Penutup
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi.
2. Siswa dan guru melakukan refleksi.
3. Guru memberikan tugas rumah (PR).
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok, sesuai dengan hasil belajar
peserta didik.
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

Kimia (Teknik) X Semester 2 14


SMK Negeri 1 Samboja

Pertemuan Ke-4 dan 5


Pendahuluan:
Apersepsi:
Siswa dijelaskan tentang pengertian rumus kimia
Motivasi:
Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini untuk memahami rumus kimia
Kegiatan Inti
Eksplorasi:
Dalam kegiatan eksplorasi:
1. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai hukum perbandingan tetap (Proust).
2. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai komposisi unsur dalam senyawa.
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya; secara disiplin, kerja keras, peduli lingkungan, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab.
4. Guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.
Elaborasi:
Dalam kegiatan elaborasi:
1. Siswa dapat memahami pengertian rumus empiris dan rumus molekul.
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian persamaan reaksi.
3. Siswa dapat menuliskan persamaan reaksi dan menyetarakan persamaan reaksi.
4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang rumus kimia dan persamaan reaksi pada buku MENTARI dan
buku penunjang lainnya.
Konfirmasi:
Dalam kegiatan konfirmasi:
1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.
2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan.
Penutup
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi.
2. Siswa dan guru melakukan refleksi.
3. Guru memberikan tugas rumah (PR).
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok, sesuai dengan hasil belajar
peserta didik.
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
Pertemuan Ke-6 s.d. 8
Pendahuluan:
Apersepsi:
Siswa dijelaskan tentang hukum-hukum dasar kimia
Motivasi:
Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini untuk memahami hukum-hukum dasar kimia
Kegiatan Inti
Eksplorasi:
Dalam kegiatan eksplorasi:
1. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai hukum kekekalan massa dan hukum perbandingan
tetap.
2. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai hukum perbandingan berganda.
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya; secara disiplin, kerja keras, peduli lingkungan, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab.
4. Guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.
Elaborasi:
Dalam kegiatan elaborasi:
1. Siswa dapat memahami hukum perbandingan volume.
2. Siswa dapat menghitung soal-soal yang berhubungan dengan hukum-hukum dasar kimia.
3. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang rumus kimia dan persamaan reaksi pada buku MENTARI dan
buku penunjang lainnya.
Konfirmasi:
Dalam kegiatan konfirmasi:
1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.
2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan.
Penutup
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi.
2. Siswa dan guru melakukan refleksi.
3. Guru memberikan tugas rumah (PR).
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok, sesuai dengan hasil belajar
peserta didik.
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

Kimia (Teknik) X Semester 2 15


SMK Negeri 1 Samboja

E. Alat dan Bahan


1. Alat : peralatan praktikum
2. Sumber belajar : buku paket, buku lain yang relevan, buku MENTARI
F. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen : tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal :
1. Apa yang dimaksud dengan ion?
2. Bagaimana terbentuknya ion positif?
3. Bagaimana terbentuknya ion negatif (anion)?
4. Apa yang dimaksud dengan ion monoatom?
5. Jelaskan yang dimaksud dengan ion poliatom!

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut:


Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100)


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 16


SMK Negeri 1 Samboja

RReennccaannaa PPeellaakkssaannaaaann PPeem


SMK
mbbeellaajjaarraann
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Bab
2 Stoikiometri

Standar Kompetensi : - Memahami konsep mol dan stoikiometri


Kompetensi Dasar : - Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia
- Memahami stoikiometri
Indikator : - Menjelaskan pengertian konsep mol
- Menjelaskan penerapan hukum Proust
- Menjelaskan dan memahami stoikiometri reaksi
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini siswa diharapkan dapat:
- Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia
- Memahami stoikiometri
Karakter siswa yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, kerja keras, kreatif, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab
B. Materi Pembelajaran
Stoikiometri
Pertemuan Ke-9 s.d. 12
1. Satu mol adalah banyaknya zat yang mengandung sejumlah partikel yang sama dengan jumlah atom yang
terdapat pada 12 gram C-12, di mana jumlah partikel itu sebesar 6,02 1023 dan disebut sebagai tetapan
Avogadro yang dilambangkan sebagai L.
2. Massa satu mol zat yang dinyatakan dalam satuan gram disebut sebagai massa molar.
3. Volume satu mol gas dalam keadaan standar disebut sebagai volume molar.
4. Kadar zat dalam campuran menyatakan banyaknya zat tersebut dibandingkan dengan banyaknya campuran.
5. Molaritas (M) adalah salah satu cara menyatakan konsentrasi atau kepekatan larutan. Molaritas menyatakan
jumlah mol zat terlarut dalam tiap liter larutan.
6. Pengenceran merupakan penambahan pelarut ke dalam larutan, sehingga konsentrasi larutan menjadi lebih
kecil, dirumuskan sebagai V1 M1 = V2 M2
C. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok, inkuiri, dan penugasan
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-9 s.d. 12
Pendahuluan:
Apersepsi:
Siswa dijelaskan tentang pengertian konsep mol dan stoikiometri
Motivasi:
Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini untuk memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia
Kegiatan Inti
Eksplorasi:
Dalam kegiatan eksplorasi:
1. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai pengertian mol dan stoikiometri.
2. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai hukum Proust.
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya; secara bersahabat/komunikatif, kerja keras, kreatif, rasa ingin tahu, dan tanggung
jawab.
4. Guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.
Elaborasi:
Dalam kegiatan elaborasi:
1. Siswa dapat memahami konsep mol dan stoikiometri.
2. Siswa dapat menyebutkan penerapan hukum Proust.

Kimia (Teknik) X Semester 2 17


SMK Negeri 1 Samboja

3. Siswa dapat menjelaskan tentang stoikiometri reaksi.


4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang konsep mol dan stoikiometri pada buku MENTARI dan buku
penunjang lainnya.
Konfirmasi:
Dalam kegiatan konfirmasi:
1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.
2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan.
Penutup
1. Dengan bimbingan guru, siswa diminta untuk membuat rangkuman materi.
2. Siswa dan guru melakukan refleksi.
3. Guru memberikan tugas rumah (PR).
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok, sesuai dengan hasil belajar
peserta didik.
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
E. Alat dan Bahan
1. Alat : peralatan praktikum
2. Sumber belajar : buku paket, buku lain yang relevan, buku MENTARI
F. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen : tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal :
1. Apa yang Anda ketahui tentang massa atom relatif?
2. Jelaskan yang dimaksud dengan massa molar!
3. Apa yang dimaksud dengan massa molekul relatif suatu senyawa atau molekul?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan mol!
5. Apa yang dimaksud dengan volume molar?

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut:


Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100)

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 18


SMK Negeri 1 Samboja

RReennccaannaa PPeellaakkssaannaaaann PPeem


SMK
mbbeellaajjaarraann
Semester 2

Mata Pelajaran Kimia Kelas: X

Bab
3 Konsep Reaksi Kimia

Standar Kompetensi : - Memahami perkembangan konsep reaksi kimia


Kompetensi Dasar : - Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia
- Membedakan konsep oksidasi, reduksi, dan reaksi lainnya
Indikator : - Menjelaskan pengertian reaksi kimia
- Menjelaskan pengertian konsep reaksi redoks
- Menjelaskan pengertian bilangan oksidasi
- Menjelaskan dan menyebutkan perbedaan konsep oksidasi, reduksi, dan lainnya
Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini siswa diharapkan dapat:
- Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia
- Membedakan konsep oksidasi, reduksi, dan reaksi lainnya
Karakter siswa yang diharapkan:
- Disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin tahu, dan peduli lingkungan
B. Materi Pembelajaran
Konsep reaksi kimia
Pertemuan Ke-13 s.d. 16
1. Reaksi kimia merupakan proses perubahan satu atau lebih zat menjadi satu atau lebih zat yang berbeda.
2. Suatu reaksi kimia dapat dicirikan dengan adanya perubahan (warna, bau, wujud/bentuk, sifat), gelembung
udara/gas, dan endapan.
3. Reaksi kimia dikelompokkan menjadi dua, yaitu: reaksi asam-basa (reaksi perpindahan proton) dan reaksi
reduksi-oksidasi (reaksi perpindahan elektron).
4. Konsep reaksi redoks berdasarkan penggabungan dan pelepasan oksigen.
a. Oksidasi adalah penggabungan oksigen dengan unsur atau senyawa.
b. Reduksi adalah pelepasan oksigen dari senyawanya.
5. Konsep reaksi redoks berdasarkan penggabungan dan pelepasan elektron.
a. Oksidasi adalah pelepasan elektron.
b. Reduksi adalah penerimaan elektron.
6. Konsep reaksi redoks berdasarkan perubahan bilangan oksidasi.
a. Oksidasi adalah pertambahan bilangan oksidasi.
b. Reduksi adalah penurunan bilangan oksidasi.
7. Zat yang atom unsurnya mengalami oksidasi disebut reduktor, sedangkan zat yang atom unsurnya mengalami
reduksi disebut oksidator.
a. Oksidator adalah zat yang mengalami reduksi.
b. Reduktor adalah zat yang mengalami oksidasi.
8. Bilangan oksidasi (bilok atau bo) adalah bilangan yang menunjukkan muatan yang disumbangkan oleh atom
unsur tersebut pada molekul atau ion yang dibentuknya.
9. Ada dua cara untuk menyetarakan persamaan reaksi redoks, yaitu cara bilangan oksidasi dan cara setengah
reaksi.
C. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok, inkuiri, dan penugasan
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-13 s.d. 16
Pendahuluan:
Apersepsi:
Siswa dijelaskan tentang pengertian reaksi kimia
Motivasi:
Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini untuk memahami perkembangan konsep reaksi kimia

Kimia (Teknik) X Semester 2 19


SMK Negeri 1 Samboja

Kegiatan Inti
Eksplorasi:
Dalam kegiatan eksplorasi:
1. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai pengertian sifat mekanik bahan.
2. Siswa menyimak secara cermat penjelasan guru mengenai reaksi asam basa, reaksi penetralan, dan teori asam
basa Bronsted dan Lowry.
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya; secara disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin tahu, dan peduli lingkungan.
4. Guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.
Elaborasi:
Dalam kegiatan elaborasi:
1. Siswa dapat memahami konsep reaksi redoks.
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian bilangan oksidasi.
3. Siswa dapat menjelaskan tentang reaksi autoredoks
4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang konsep reaksi kimia pada buku MENTARI dan buku
penunjang lainnya.
Konfirmasi:
Dalam kegiatan konfirmasi:
1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.
2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan.
Penutup
1. Dengan bimbingan guru, siswa diminta untuk membuat rangkuman materi.
2. Siswa dan guru melakukan refleksi.
3. Guru memberikan tugas rumah (PR).
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok, sesuai dengan hasil belajar
peserta didik.
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
E. Alat dan Bahan
1. Alat : peralatan praktikum
2. Sumber belajar : buku paket, buku lain yang relevan, buku MENTARI
F. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen : tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal :
1. Sebutkan dua cara untuk menyetarakan persamaan reaksi redoks!
2. Apa yang Anda ketahui tentang metode setengah reaksi (ion elektron)?
3. Apakah yang dimaksud dengan suatu oksidator dan perubahan apakah yang dialami suatu oksidator?
4. Apakah yang dimaksud dengan suatu reduktor dan perubahan apa yang dialami oleh suatu reduktor?
5. Apa keterbatasan konsep redoks berdasarkan pengikatan oksigen dibandingkan dengan serah terima
elektron?

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut:


Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100)

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Kimia (Teknik) X Semester 2 20

Anda mungkin juga menyukai