Anda di halaman 1dari 19

Laporan Pendahuluan Tahun 2016

Nomor :
Perihal : Laporan Pendahuluan
Lampiran : 1 (satu) rangkap

Kepada Yth.
Pejabat Pembuat Komitmen (PPKom Pengawasan)

Di
Melonguane

Dengan hormat,
Bersama ini disampaikan Laporan Pendahuluan untuk pekerjaan Pengawasan Teknis
.. di Kabupaten Kepulauan Talaud . Dimana CV.METRO KAWANUA
Dipercayakan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut, maka bersama ini kami sampaikan
Laporan Pengawasan Teknis Kegiatan .
Demikian Laporan Pendahuluan ini disampaikan, untuk diketahui dan dipergunakan
sebagaimana mestinya. Atas perhatiannya diucapkan banyak terima kasih.

Manado, . 2016
CV. .

.
Direktur

Tembusan disampaikan dengan kepada Yth :

1. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kab. Kep. Talaud


2. Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan
3. Arsip

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

DAFTAR ISI

SURAT PENGANTAR
DAFTAR ISI
PETA LOKASI PROYEK

BAB I :PENDAHULUAN
I.1 LATAR BELAKANG
I.2 MAKSUD DAN TUJUAN
I.3 SASARAN
I.4 LINGKUP, LOKASI KEGIATAN

BAB II : PENDEKATAN DAN METODOLOGI


II.I. PENDEKATAN UMUM
II.1.1 PANDANGAN UMUM
II.1.2 HUBUNGAN KERJA DAN KOORDINASI
II.1.3 HUBUNGAN KOORDINASI DENGAN KONTRAKTOR
II.2. PENDEKATAN TEKNIS
II.3. METODOLOGI
II.3.1 EVALUASI JADWAL KERJA KONTRAKTOR
II.3.2 SURVAY ENGINEERING
BAB III : TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB KONSULTAN
III.1 UMUM
III.2 TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB KONSULTAN
III.3 RENCANA KERJA
BAB IV : PENUTUP
BAB V : DATA PROYEK DAN LAMPIRAN
1. Lamp Bagan Alir Peng
2. Foto Dokumentasi
3. Gambar Kerja

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

PETA LOKASI PROYEK

Pelebaran Jalan Rumbia Buyat I

MANADO
Pelebaran Jalan Rumbia Buyat II BITUNG

TONDANO

Pelebaran Jalan Buyat - Molobog

KOTAMOBAGU

Penggantian Jembatan Molobog IV


Penggantian Jembatan Matabulu III

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

BAB I. PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

Departemen Pekerjaan Umum dalam maenjalankan kebijakan dan


strategi pembangunan perkotaan dan pedesaan menyupayakan
pencapaian sasaran Sub Sektor Permukiman, dalam rangka
pemberdayaan pertumbuhan ruang kota desa, yang dapat
meningkatkan aktifitas dan kenyamanan lingkungan permukiman.
Selain itu peningkatan nilai-nilai ekonomi masyarakat melalui
penyediaan sarana dan prasarana kota desa serta integrasi kehidupan
sosial ekonomi masyarakat yang lebih baik perlu dijangkau secara
bertahap sesuai prioritas kebutuhan melalui pembangunan dari semua
aspek. Potensi sumber daya alam, khususnya pertanian Holtikultura
dan kelautan di Kabupaten Kepulauan Talaud melalui anggaran APBD.
Guna pencapaian yang efektif dan efisien secara fisik maupun
administrasi maka melalui DAU tahun 2016 diperlukan pengawasan
mutu pekerjaan baik dari segi kualitas, kuantitas maupun waktu yang
tepat, selain pekerjaan. Pengawasan yang dimaksud adalah pengawasan
kolektif dari yang mewakili Satuan Kerja di lapangan tapi juga disiapkan
pekerjaan pengawasan yang dilaksanakan oleh Konsultan Pengawas
sebagai direksi. Adapun
penanggung jawab pembinaan untuk pekerjaan Supervisi ini adalah
Satuan Kerja Dinas Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Kabupaten Kepulauan Talaud.

2. MAKSUD DAN TUJUAN


Melaksanakan kegiatan pengawasan pekerjaan fisik di lapangan
dalam rangka pengawasan, pengendalian kualitas dan kuantitas
pekerjaan sesuai dengan standard mutu yang disyaratkan.
Mencegah/memperkecil terjadinya kesalahan pelaksanaan yang
mengakibatkan cacat mutu dan penambahan biaya serta waktu

3. SASARAN
Untuk mendapatkan hasil pekerjaaan yang sesuai dengan rencana
baik dari segi kualitas/ mutu, kuantitas/volume, biaya/dana yang
tetap tepat dan sesuai dengan fungsinya dan dapat di pertanggung
jawabkan, seperti tercantum dalam dokumen kontrak dan
diupayakan untuk memperkecil atau perencanaan tambahan
dikemudian hari.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016
4. LINGKUP, LOKASI KEGIATAN
Lokasi Kegiatan pengawasan meliputi Desa Alo. Pekerjaan yang akan
dilaksanakan :

a. Menyusun program pengalokasian tenaga.


b. Memeriksa schedule yang diajukan kontraktor pelaksana sebelum
melaksanakan pekerjaan.
c. Melaksanakan pekerjaan pengawasan secara umum, koordinasi
kegiatan pelaksanaan baik teknis maupun administrasi teknis
yang dilakukan secara terus menerus sampai pekerjaan selesai
dan penyerahan pekerjaan.
d. Mengontrol/ mengendalikan kuantitas dan kualitas pekerjaan,
mengawasi kemajuan pekerjaan, mengambil tindakan yang cepat
dan tepat, serta mengantisipasi kemungkinan terjadi masalah di
lapangan agar pelaksanaan konstruksi dapat selesai sesuai jadwal
waktu yang ditetapkan.
e. Mengawasi kebenaran ukuran, kualitas dan kuantitas bahan,
peralatan dan perlengkapan selama pekerjaan pelaksanaan di
lapangan.
f. Memberikan masukan/pendapat teknis jika terjadi perobahan
pekerjaan atau penambahan dan pengurangan pekerjaan yang
dapat mempengaruhi biaya, waktu pekerjaan dan ketentuan
kontrak untuk mendapatkan persetujuan dari Kepala Satuan
Kerja.
g. Memberikan perintah dan petunjuk langsung kepada kontraktor
sejauh tidak mengenai pengurangan, penambahan biaya batas
waktu pekerjaan dan tidak menyimpang dari kontrak
pemborongan.
h. Menyusun gambar as built drawing dan foto-foto perkembangan
pekerjaan.
i. Membuat laporan harian, mingguan dan bulanan serta laporan
akhir pekerjaan konstruksi.
j. Melaksanakan rapat lapangan bila perlu.
k. Melaksanakan pekerjaan lain yang diperintahkan Kepala Satuan
Kerja yang terkait dengan pekerjaan pengawasan.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

BAB II. PENDEKATAN DAN METODOLOGI

II.1 PENDEKATAN UMUM

Seperti sudah dijelaskan didepan, bahwa tujuan umum dari


Pekerjaan pengawasan ini adalah untuk membantu Dinas Pekerjaan Umum
dan Perumahan Rakyat Kabupaten Kepulauan Talaud. c.q. Kegiatan
Pengawasan Teknis Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong
dengan lingkup pengawasan pekerjaan konstruksi. Untuk dapat
tercapainya hasil pekerjaan seperti yang disyaratkan dalam Kerangka
Acuan Kerja (KAK), CV. METRO KAWANUA akan mengerahkan Team
pengawas yang akan bertanggung jawab didalam pelaksanaan "Field
Engineering" selama waktu mobilisasi dengan menggunakan data lapangan
yang diperoleh dari kontraktor dibawah pengawasan Konsultan. Layanan
pekerjaan juga mencakup pengawasan dari semua aspek pelaksanaan
pekerjaan dan menjamin bahwa pekerjaan konstruksi sesuai dengan yang
diharapkan. Team pengawas akan melakukan monitoring secara terus
menerus tentang kemajuan pekerjaan, pengendalian mutu dan volume
pekerjaan serta masalah-masalah yang berkaitan dengan dokumen
kontrak.

II.I.1 PANDANGAN UMUM


Pekerjaan pengawasan pada Kegiatan Pengawasan Teknis
Saluran/Drainase/Gorong-Gorong di Kota Bitung yang dibiayai dari dana
APBD Tahun Anggaran 2008.
Kegiatan Team Pengawas Lapangan dilaksanakan oleh Team Leader
bersama pengawas lapangan dengan Kegiatannya yaitu Pembangunan
Saluran/Drainase/Gorong-Gorong Kota Bitung. Pengawasan teknis
pekerjaan yang dalam hal ini bertindak sebagai "Engineer" yang dibantu dan
mendelegasikan sebagian tugasnya kepada Team Pengawas Teknis yang
dalam hal ini bertindak sebagai "Engineering Representative" sesuai dengan
pengertian yang disebutkan didalam dokumen Kontrak Fisik. Untuk
mencapai hasil kerja yang maksimal dan dapat terciptanya kondisi kerja
yang baik, maka hubungan antara konsultan dengan lembaga-lembaga
yang terkait dengan proyek itu sangatlah penting mengingat pihak Dinas
Pekerjaan Umum dan Kimpraswil Kota Bitung sebagai Kepala Pelaksana,
Konsultan sebagai pihak pengawasan dan kontraktor sebagai pihak
pelaksana, masing-masing merupakan bagian yang tak terpisahkan
didalam penentuan lancar tidaknya pelaksanaan proyek.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

II.I.2 HUBUNGAN KERJA DAN KOORDINASI


Team pengawas yang terdiri dari personil Team Leader/Supervision
Engineer, dibantu Tenaga Penunjang yaitu pengawas Lapangan, dan
operator computer / administrasi.
Team Pengawas akan membuat laporan kemajuan dan aktifitas Kontraktor
sebagai pelaksana fisik. Pekerjaan-pekerjaan ini juga mencakup hal-hal
seperti pembuatan rekayasa lapangan, Contract Change Order, menganalisa
klaim Kontraktor, memeriksa pengajuan Sertifikat Pembayaran Bulanan
(Monthly Certificate) lengkap dengan Back Up datanya, serta penyiapan
Professional Hand Over (PHO). Koordinasi kegiatan Team Pengawas
Lapangan akan dilaksanakan oleh Team pengawas yang dalam hal ini akan
diwakili oleh Team Leader akan bersama-sama dengan Kegiatan
Pengawasan Teknis Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong

II.1.3 HUBUNGAN KOORDINASI DENGAN KONTRAKTOR

Hubungan koordinasi dengan Kontraktor dilakukan melalui


Pemimpin Kegiatan Pengawasan Teknis Pembangunan
Saluran/Drainase/Gorong Gorong. Dalam hubungan ini Konsultan
adalah bertindak sebagai wakil dari Pemimpin Kegiatan Pengawasan Teknis
Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong - Gorong atau biasa disebut
dengan "Engineer Representative". Konsultan didalam melaksanakan
tugasnya akan memberikan saran-saran kepada Kontraktor mengenai
masalah-masalah yang berkaitan dan timbul didalam pelaksanaan
pekerjaan. Selain itu Konsultan juga akan membantu Kontraktor dengan
memberikan saran-saran mengenai metode kerja, organisasi, pemilihan
dan penempatan staf/tenaga, pemilihan dan penempatan peralatan kerja
yang digunakan dan membantu monitoring pelaksanaan kerja dll. Selain
itu terhadap masalah-masalah yang diperkirakan akan timbul didalam
pelaksanaan pekerjaan, akan didiskusikan secara bersama-sama antara
konsultan, kontraktor dan Pemimpin Kegiatan Pengawasan Teknis
Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong Kota Bitung termasuk
didalamnya apabila diperlukan adanya revisi disain (review design) ataupun
disain ulang (redesign). Konsultan akan memberikan saran, alternatif
pemecahan masalah serta rekomendasi didalam upaya untuk pengambilan
keputusan, dimana keputusan ini nantinya harus disetujui oleh Pemimpin
Kegiatan pengawasan teknis Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-
Gorong Kota Bitung sebelum dilaksanakan dilapangan. Periodic meeting,
sedikitnya sekali dalam seminggu diadakan bersama-sama dengan
kontraktor dan bilamana perlu dengan Pemimpin Kegiatan Pengawasan
Teknis Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong Kota Bitung
untuk mengevaluasi pelaksanaan kerja minggu sebelumnya, serta
membuat program kerja minggu berikutnya.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

II.2 PENDEKATAN TEKNIS


Pendekatan teknis menunjukan pemahaman konsultan mengenai
aspek teknis yang terkait dengan pelaksanaan pekerjaan pengawasan di
lapangan. Semua pedoman dan peraturan yang dikeluarkan/digunakan
oleh Dinas pekerjaan umum, dalam hal ini bidang Sumber Daya Air (SDA)
yang relevan dengan semua jenis pekerjaan yang tercantum dalam
pelaksanaan pengawasan di lapangan.

II.3 METODOLOGI
Untuk dapat tercapainya hasil pengawasan pekerjaan yang maksimal
dalam Pekerjaan Pengawasan pada Kegiatan Pengawasan Teknis
Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong, Team pengawas akan
melaksanakan sistim pengawasan dan pembagian kerja yang sistimatis dan
terencana. Pada awal pelaksanaan pekerjaan, konsultan akan melakukan
survei pendahuluan atau biasa disebut Field Engineering (Rekayasa
Lapangan) terhadap paket pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya.
Survai ini penting sekali untuk mengetahui bentuk dari topografi tanah
yang akan dibuat, kondisi tanah, tindakan penanggulangan dan
penyusunan rencana kerja. Tinjauan ini akan diperbandingkan terhadap
kuantitas yang ada di Dokumen Volume Pekerjaan, dan selanjutnya
berdasarkan evaluasi skala prioritas akan dapat ditentukan rangkaian
pekerjaan dan jenis pekerjaan itu sendiri.

II.3.1 EVALUASI JADWAL KERJA KONTRAKTOR


Team Supervisi akan mengevaluasi rencana kerja (Schedule) kontraktor
untuk disesuaikan terhadap faktor-faktor yang mempengaruhinya seperti waktu
yang tersedia, kondisi cuaca, ketersediaan peralatan, ketersediaan tenaga kerja
dan material. Selain itu urutan-urutan pekerjaan juga harus diperhatikan di
dalam penyusunan rencana kerja harus dimintakan persetujuan ke Pemimpin
Kegiatan Pengawasan teknis Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong
yang nantinya dapat dipakai sebagai dasar rencana kerja secara keseluruhan.
Monitoring terhadap pelaksanaan pekerjaan dan rencana kerja ini harus terus
menerus dilakukan untuk dapat tercapainya jadwal seperti yang diinginkan. Pada
evaluasi jadwal kerja ini dapat dilakukan revisi-revisi dan perubahan atau
pembaharuan apabila timbul keterlambatan pelaksanaan.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

II.3.2 SURVAI ENGINEERING


Setiap disain awal dari suatu proyek pada umumnya selalu
mengalami revisi-revisi pada saat pelaksanaannya, hal ini biasanya
diakibatkan kondisi lapangan yang sesungguhnya telah mengalami
perubahan-perubahan kondisi dibandingkan dengan kondisi pada saat
survey untuk pembuatan disain, atau dikarenakan kesalahan-kesalahan
kecil baik pada saat survey ataupun kesalahan disain itu sendiri.
Perubahan/revisi ini dapat berupa revisi yang kecil (penambahan atau
pengurangan), tetapi dapat pula dalam suatu pelaksanaan terjadi revisi
disain yang besar sampai kepada penggantian disain itu sendiri. Untuk
menanggulangi masalah-masalah di atas, maka pada awal pekerjaan,
sebelum pekerjaan konstruksi dilakukan, Kontraktor dibawah pengawasan
Team Supervisi harus melaksanakan pekerjaan Stacking Out dan revisi
pengukuran, pemasangan patok dan Bench Mark serta survai-survai lain
yang diperlukan. Kegiatan survai ini meliputi pengukuran plan (lay out),
survai potongan memanjang (Longitudinal Section) dan pengukuran
melintang (Cross Section). Setelah pelaksanaan staking out, sebagai
pembanding terhadap disain perencanaan serta untuk menentukan jenis-
jenis pekerjaan dalam suatu proyek, maka diperlukan suatu survai
pendahuluan atau biasa disebut dengan Field Engineering. Pekerjaan ini
merupakan tahap awal dari tahap-tahap pekerjaan berikutnya, dan
merupakan pekerjaan yang sangat penting yang harus dilaksanakan secara
bersama antara ketiga belah pihak (Pemimpin Kegiatan Pengawasan Teknis
Pembangunan Saluran/Drainase/Gorong-Gorong Kota Bitung, Konsultan
dan Kontraktor).
Dari hasil Field Engineering ini dapat ditentukan hal-hal sebagai
berikut :
jenis pekerjaan
lokasi/stasion pekerjaan
disain yang diperlukan
ukuran yang diperlukan
volume masing-masing item pekerjaan
dan lain-lain
Hasil Field Engineering ini nantinya dibandingkan dengan volume
yang terdapat pada Dokumen Volume Pekerjaan Fisik, sehingga bisa
diketahui variasi pekerjaan yang nantinya akan dijadikan patokan atau
pelengkap dalam dokumen pelaksanaan.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

BAB III. TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB


KONSULTAN PENGAWAS

III.1 UMUM

Agar tidak terjadi tumpang tindih dalam pelaksanaan


pengawasan dilapangan dan tepat mutu dan waktu maka dibuatlah
tugas dan tanggung jawab konsultan pengawas, juga rencana kerja
serta jadwal penugasan personil

III.2 TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB KONSULTAN

Lingkup tugas konsultan pengawas adalah :


Pekerjaan pengawasan baik mengenai kuantitas, kualitas,
maupun ketepatan waktu pekerjaan.
Pekerjaan pengamanan untuk kelancaran pelaksanaan baik
dalam dalam hal mutu pekerjaan, kerusakan, kecelakaan,
penyimpangan pekerjaan, maupun perselisihan.
pengaturan penggunaan bahan untuk pekerjaan, baik mengenai
asal bahan, penilaian/penelitian dan status larangan
penggunaan bahan.
Penyelesaian Administrasi dilapangan mengenai penyerahan
pekerjaan, penyimpangan dari rencana, perhitungan pekerjaan
lebih atau kurang, perpanjangan waktu pelaksanaan, dan
persiapan pendaftaran sebagai asset/inventaris pemerintah
daerah.
Penyususnan gambar gambar sesuai dengan pelaksanaan (As
Bult Drawing) yang di buat oleh kontraktor pelaksana, untuk
kelengkapan dokumen pembangunan.

Tugas dan Tanggung konsultan sebagai berikut :

a. Menjamin bahwa semua isi dari Kerangka Acuan Kerja ini


akan dipenuhi dengan baik sehubungan dengan pelaksanaan
pekerjaan.
b. Mengikuti petunjuk-petunjuk dan persyaratan yang telah
ditentukan, terutama sehubungan dengan :
Inspeksi secara teratur ke pekerjaan untuk melakukan
monitoring kondisi pekerjaan dan melakukan arahan
perbaikan agar pekerjaan dapat direalisasikan sesuai

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016
dengan ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan
dalam Dokumen Kontrak.
Memberikan arahan dan pengertian yang benar tentang
Spesifikasi Teknik, metode pelaksanaan tiap jenis
pekerjaan, metode pengukuran volume pekerjaan.
c. Melakukan pemantauan dengan ketat atas prestasi kontaktor
dan segera melaporkan kepada PPKom apabila kemajuan
pekerjaan ternyata mengalami keterlambatan lebih dari 5%
dari rencana, membuat saran-saran penanggulangan serta
perbaikan.
d. Melakukan pengecekan secara cermat semua pengukuran
pekerjaan dan secara khusus harus ikut serta dalam proses
pengukuran akhir pekerjaan.
e. Menyusun laporan bulanan tentang kemajuan fisik dan
financial, serta menyerahkannya kepada PPKom.
f. Mengecek dan menandatangani dokumen pembayaran
bulanan (MC).
g. Mengecek dan menandatangani dokumen-dokumen tentang
pengendalian mutu dan volume pekerjaan.
h. Membantu PPKom dalam penyelesaian pekerjaan, baik dari
segi teknis ,maupun administrasi.
i. Mengupayakan bahwa kontraktor memahami dokumen
kontrak secara benar, melaksanakan pekerjaannya sesuai
dengan spesifikasi serta gambar-gambar dan kontraktor
menerapkan teknik pelaksanaan kontruksi yang tepat/cocok
dengan keadaan lapangan untuk berbagai macam kegiatan
pekerjaan
j. Memberikan Pertimbangan tentang kemajuan pelaksanaan
pekerjaan konstruksi kepda PPKom untuk tecapainya
penyelesaian kontrak secara tepat biaya dan tepat mutu
k. Mengevaluasi usulan kontraktor tentang perubahan pekerjaan
dan memberikan saran manajemen dan teknis kepada PPKom
terkait pemenuhan lingkup kontrak konstruksi

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016
l. Membantu PPKom dalam Pekerjaan untuk persiapan dan
pelaksanaan Serah Terima Pekerjaan (PHO/FHO)
m. Menyusun dan memelihara arsip korespodensi proyek,
laporan harian, laporan mimgguan, bagan kemajuan
pekerjaan, pengukuran, gambar - gambar dan lainnya.
n. Membuat laporan-laporan seperti tersebut pada Kerangka
Acuan Kerja, dan menyerahkan kepda PPKom secara tepat
waktu.
o. Membantu menyiapkan bantuan teknis dapat berupa
menyiapkan rekomendasi secara terperinci atas usulan
perubahan design termasuk data pendukung yang diperlukan,
memberi saran dalam mengendalikan kegiatan-kegiatan
kontraktor termasuk pengendalian pemenuhan waktu
pelaksanaan pekerjaan serta mencari pemecahan-pemecahan
atas permasalahan yang timbul baik secara teknis maupun
permasalahan kontrak dan lainnya.
p. Membantu menyiapkan bantuan administrasi dapat berupa
pengumpulan data proyek, rapat-rapat koordinasi lapangan,
data pengukuran kuantitas, pembayaran kepada kontraktor
dan pengumpulan semua data tersebut diatas dalam bentuk
laporan kemajuan bulanan, memberikan saran-saran untuk
mempercepat pekerjaan serta memberikan penyelesaian
terhadap kesulitan yang timbul baik secara teknis maupun
kontraktual untuk menghindari keterlambatan pekerjaan
lainnya.
a. Membuat catatan harian tentang aktivitas pelaksana lapangan
dengan format laporan standar dan memberitahukan kepada
kontraktor secara tertulis apabila terjadi penyimpangan-
penyimpangan yang dilakukan dalam pelaksanaan
konstruksi.
b. Menggambarkan kemajuan harian yang dicapai kontraktor
pada grafik (chart) yang telah disetujui.
c. Mencatat rencana kemajuan yang terbaru

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016
d. Membuat laporan harian untuk kemajuan pekerjaan, terdiri
dari cuaca, material yang datang (termasuk), perubahan
bentuk dan ukuran dari pekerjaan, peralatan dilapangan,
kuantitas dari pekerjaan yang telah diselesaikan, pengukuran
dilapangan dan kejadian-kejadian khusus.
e. Memonitor dan melaporkan setiap kejadian (kecelakaan,
kebakaran, dan lain-lain) serta ketidak beresan di lapangan.

III.3 RENCANA KERJA KONSULTAN

Tim Konsultan melaksanakan rencana kerja dengan menyesuaikan


pada paket fisik yang di awasi dengan urutan sebagai berikut ;
a. Memobilisasi Personil sesuai dengan paket fisik yang sudah
akan memulai kegiatannya.
b. Mengadakan pertemuan dengan PPKom juga dengan
kontraktor untuk membahas rencana kerja serta jadwal
pelaksanaan
c. Memeriksa perencanaan teknis maupun rencana kerja
kontraktor untuk penyelesaian pekerjaan
d. Survey pendahuluan serta pekerjaan persiapan sebelum
memulai kegiatan fisik
e. Pengendalian mutu serta pengendalian kemajuan pekerjaan
f. Inspeksi akhir sampai pada gambar terlaksana
g. Laporan akhir seluruh pekerjaan.

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

STRUKTUR ORGANISASI PELAKSANAAN PEKERJAAN


PENGAWASAN TEKNIS PEKERJAAN PENINGAKATAN JARINGAN IRIGASI ALO-NUNU
CV. METRO KAWANUA

DINAS PEKERJAAN UMUM


KAB. KEPL. TALAUD

PEJABAT PEMBUAT
KOMITMEN

DIREKTUR
..

DIREKSI
TEAM LEADER
.. ASISTEN TEKNIK

PENGAWAS LAPANGAN
INSPECTOR
..

TENAGA PENDUKUNG

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

BAB IV. PENUTUP

Demikian Laporan Pendahuluan ini kami buat dengan penuh rasa tanggung jawab,
sebagai bentuk pemahaman dan presentasi konsultan dalam melaksanakan Pekerjaan
Pengawasan Teknis Pembangunan Saluran/Drainase Kota Bitung pada Dinas Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Kepulauan Talaud,

Melonguane, ..... 2016


CV. METRO KAWANUA

...........................
Direktur

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

BAB V. DATA PROYEK DAN


LAMPIRAN

1. DATA INFO PROYEK

A.DATA CV. METRO KAWANUA (KONSULTAN OENGAWAS)


1. Nama Satuan Kerja : Pelaksanaan Jalan Nasional Wil. I Prov. SULUT

2. Nama Kegiatan : Pengawasan Jalan RumbiaBuyat-Molobog dan


Jembatan Molobog IV, Matabulu III

: Pelebaran Jalan Rumbia Buyat II


3. Nama Paket
: APBN Murni
4. Sumber Dana
: 2015
5 Tahun Anggaran
: Ir. Jon S. Damanik, MM
6 Kepala Satuan Kerja
: Decky J. Umboh, ST
7 Pejabat Pembuat Komitmen
: PT Lumbung Berkat Indonesia
8. Kontraktor
: HK.02.03/WILI.09/BPJN XI/176/2015
9 No. Kontrak
: 18 Maret 2015
10 Tanggal Kontrak
: Rp . 21.273.553.000,00
11 Nilai Kontrak
: PL.02.06/WIL.I.09/BPJN XI/181/2015
12 Surat Perintah Mulai Kerja
: 19 Maret 2015
13 Tanggal SPMK
: 3.43 KM
14 Panjang Efektif
: 180 Hari Kalender
15 Waktu Pelaksanaan
: 730 Hari Kalender
16 Waktu Pemeliharaan
: PT. Arteri Cipta Rencana
17 Konsultan Supervisi
: HK.02.03/BPJN XI/P2JN/131
18 No. Kontrak
: 11 Maret 2015
19 Tanggal Kontrak

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

2. RENCANA ANGGARAN BIAYA FISIK

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

3. GAMBAR KERJA UNTUK KEGIATAN PENGAWASAN

CV. METRO KAWANUA


Laporan Pendahuluan Tahun 2016

1. Foto Dokumentasi

PAKET PENINGKATAN JARINGAN IRIGASI ALO - NUNU

FOTO 0%

MUTUAL CEK
AWAL

CV. METRO KAWANUA

Anda mungkin juga menyukai