Anda di halaman 1dari 2

PDSA BLAN AGUSTUS

1. Kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr capaian 96,00%


PLAN : Meningkatkan kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr
Do : Melakukan rapat koordinasi unit untuk mengetahui kesulitan dan hambatan dalam
menangani BBLR 1500 gr- 2500 gr
Study : kami mengamati : keadaan pasien sewaktu lahir sudah memburuk (dibuktikan dengan
angka leukosit yang tinggi dan apgar skor saat lahir yang rendah) dengan berbagai komplikasi,
selain itu alat cpap tidak maksimal karena kanul sangat kaku
Action : Melakukan rapat koordinasi dengan komite PMKP

2. Kemampuan menangani bayi baru lahir dengan asfiksia


Capaian 100% sehingga tidak dilakukan langkah perbaikan PDSA

PDSA BULAN SEPTEMBER

1. Kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr capaian 97,50%


PLAN : Meningkatkan kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr
Do : Melakukan rapat koordinasi unit untuk mengetahui kesulitan dan hambatan dalam
menangani BBLR 1500 gr- 2500 gr
Study : kami mengamati : bayi yang meninggal tersebut beratnya hanya 900gram, seluruh organ
tubuh belum matur sehingga kemungkinan untuk bertahan hidup sangat rendah
Action : Melakukan rapat koordinasi dengan komite PMKP untuk menentukan kriteria inklusi
dan eksklusi agar indikator mutu mencapai standar

2. Kemampuan menangani bayi baru lahir dengan asfiksia Capaian 98,11%


PLAN : Meningkatkan kemampuan menangani bayi baru lahir dengan asfiksia
Do : Melakukan rapat koordinasi unit untuk mengetahui kesulitan dan hambatan dalam
menangani bayi baru lahir dengan asfiksia
Study : kami mengamati : bayi yang meninggal tersebut beratnya hanya 900gram, seluruh organ
tubuh belum matur sehingga kemungkinan untuk bertahan hidup sangat rendah
Action : Melakukan rapat koordinasi dengan komite PMKP untuk menentukan kriteria inklusi
dan eksklusi agar indikator mutu mencapai standar

PDSA BULAN OKTOBER

1. Kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr capaian 95,45%


PLAN : Meningkatkan kemampuan menangani BBLR 1500 gr-2500 gr
Do : Melakukan rapat koordinasi unit untuk mengetahui kesulitan dan hambatan dalam
menangani BBLR 1500 gr- 2500 gr
Study : kami mengamati : bayi yang meninggal tersebut pada saat lahir meminum ketuban
campur meconium karna proses kelahiran yang lama (kala 2 mencapai kurang lebih 4 jam)
sehingga terjadi MOF (multiple organ failure), selain itu kemampuan menangani BBL dengan
asfiksia belum seluruhnya dikuasai oleh petugas perinatologi
Action : Melakukan rapat koordinasi dengan komite PMKP untuk mengusulkan pelatihan / in
house training untuk penanganan BBL dengan asfiksia dan resusitasi BBL
2. Kemampuan menangani bayi baru lahir dengan asfiksia capaian 98,17%
PLAN : Meningkatkan kemampuan menangani bayi baru lahir dengan asfiksia
Do : Melakukan rapat koordinasi unit untuk mengetahui kesulitan dan hambatan dalam
menangani bayi baru lahir dengan asfiksia
Study : kami mengamati : bayi yang meninggal tersebut pada saat lahir meminum ketuban
campur meconium karna proses kelahiran yang lama (kala 2 mencapai kurang lebih 4 jam)
sehingga terjadi MOF (multiple organ failure), selain itu kemampuan menangani BBL dengan
asfiksia belum seluruhnya dikuasai oleh petugas perinatologi
Action : Melakukan rapat koordinasi dengan komite PMKP untuk mengusulkan pelatihan / in
house training untuk penanganan BBL dengan asfiksia dan resusitasi BBL.

Anda mungkin juga menyukai