Anda di halaman 1dari 6

UJIAN TENGAH SEMSTER

MATA KULIAH : LOGIKA


HARI/TANGGAL : RABU, 31 OKTOBER 2001
SEMESTER :I
KELAS :C
WAKTU : 90 MENIT
DOSEN : AMAN SEMBIRING MELIALA, S.H.,M.H.

Pemikiran manusia (alami) bergerak dari pengetahuan pra-predikatif ke pengetahuan


predikatif. Gerak itu tidak terhenti pada putusa/prediksi kombinasi dua putusan muncul
suatu pandangan yang berbeda dengan masing-masing putusan.
Sehubungan dengan pernyataan diatas:

Bagian I :
1. Kemukan oleh saudara keputusan pertama & keputusan kedua ada hubungan
tertentu, demikian juga antara subjek & predikatnya. Jelaskan!

2. Apa mungkin bentuk-bentuk keputusan hubungan semacam itu tidak ada. Jelaskan!

3. apakah mungkin, kesimpulan tidak logis walaupun diakui kesimpulan itu benar.
Jelaskan!

Bagian II :
1. Apa saja yang saudara ketahui dalam hal definisi logika dijadikan sebagai objek
bahasan.

2. apa konsekuensi jika rumusan tentang logika dipatuhi?

3. istilah disiplin adalah nama lain dari ilmu..

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 1


Campus in Compact Logika
4. Ada berapa macam disiplin, jelaskan berikut contoh dan di mana letak disiplin
hukum dan apa saja isinya. Jelaskan menurut skema
5. Apakah dalam logika ada masalah tafsir & berikan contoh di bidang hukum secara
tuntas & jelas.

6. Apakah saudara sependapat kalau dikatakan retorika merupakan bagian dari


argumentasi. Jelaskan jawaban saudara.

7. Jelaskan istilah-istilah di bawah ini :


proposisi
katagori
Proposisi kategori
Data, informasi
Fakta
Evidensi

8. There is nothing either good or bad but thinking makes itu so


kemukakan komentar saudara.

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 2


Campus in Compact Logika
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 1989/1990
MATA PELAJARAN :LOGIKA
SEMESTER : I ( SATU)
HARI/TANGGAL : RABU, 1 NOPEMBER 1989
WAKTU : 90 MENIT
DOSEN : THOGA H. HUTAGALUNG, S.H.

KELOMPOK I

1. Terangkan dengan jelas apa yang menjadi ruang lingkup logika itu?

2. Terangkan siapakah diantara para ahli filsafat yang pertama menyebutkan istilah (logos)
dan bagimana pula hubungan antara logika dan filsafat?

3. Terangkan dengan jelas mengapa Aristoteles dianggap sebagai bapak logika?

4. Terangkan bagaimana hubungan antara logika itu dengan Bahasa?

5. Terangkan sejarah perkembangan logika itu?

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 3


Campus in Compact Logika
UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL T.A. 1999/2000
MATA KULIAH : LOGIKA
HARI/TANGGAL : KAMIS, 20 JANIARI 2000
WAKTU : 90 MENIT
KELAS :A
DOSEN : Prof. dr.Daud Silalahi, S.H.
Aman Sembiring ,meliala, S.H.,M.H.

1. Jalan pikiran manusia/proses penalaran melalui logika dipelajari sehingga diperoleh


suatu inferensi yang baik, hal tersebut erat kaitannya dengan induksi dan deduksi.
Sehubungan dengan pernyataam diatas:
a. Apakah benar, memahami corak berpikir yang deduktif sebagai prasayat mutlak
harus dipahami pernyataan kategorial! Jelaskan dan ada saja yang dimaksud dengan
corak berpikir deduktif. Konkritkan jawaban saudara dalam bentuk DiagramVena.
b. Apakah benar, proses berpikir induktif manfaatnya maksimum bila diikuti proses
berpikir deduktif. Jelaskan dan apa saja variasi proses berpikir induktif (berikut
skema)

2. Kategori ialah suatu konsep yang trekecil atau suatu bentuk pikiran yang terkecil dan
fundamental, yang daripadanya dapat diturunkan semua pengetahuan Sehubungan
dengan pengertian di atas:
a. apa saja yang Saudara ketahui apabila pengertian kategori dihubungkan dengan
konsep yang ada dalam aliran-aliran maupun Madzhab Filsafat Hukum.
b. Apa betul konsep yang ada dalam aliran-aliran atau Madzhab Filsafat merupakan
bentuk pikirandaripadanyasemua pengetahuan (dalam hal ini pengetahuan ilmu
hukum). Jelaskan!

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 4


Campus in Compact Logika
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 1998/1999
Mata kuliah : Logika
Hari/Tanggal : kamis, 31 december 1998
Waktu : 90 Menit
Kelas :A&C

1. Perkataan logika atau logis sudah sering kita dengar dan kita gunakan. Dalam bahasa
sehari-hari, perkataan logika dan logis menunjuk pada cara berfikir atau cara hidup atau
sikap hidup tertentu, yakni yang masuk akal, wajar, beralasan atau berargumen, ada
rasionya atau hubungan rasionalnya dan dapat dimengerti (walaupun belum tentu di
setujui, benar atau salah).
a. Terangkan oleh Saudara apa manfaat dan tujuan mempelajari logika?
b. Apakah tanpa mempelajari logika seseorang tidak dapat berfikir benar? Jelaskan
dengan memberikan contohnya.

2. Ada 3 (tiga) pekerjaan akal budi manusia. Jelaskan masing-masing tersebut dengan
disertai 1 (satu) contoh yang mencakup ketiga pekerjaan akal budi manusia tersebut!

3. a. Silogisme merupakan bagian terpenting dalam logika. Jelaskan bagaimana


pengertian silogisme?
b. Sebutkan beberapa hukum silogisme (min 3)
c. Misalnya, apabila seorang ditanya Kenapa korupsi itu haram?. Maka akan dicari
alasannya dan kemudian berkata Karena korupsi adalah mencuri. Cobalah bentuk
silogismenya, kemudian tentukan premis-premisnya!

4 a. Mengapa dapat terjadi kesalahn logis pada seseorang betapapun tingginya


intelegensinya seseorang tersebut.
b. Sebutkan 3 (tiga) macam saja dari beberapa kesalahan logis, disertai contohnya.

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 5


Campus in Compact Logika
5. Terangkanlah apa yang dimaksud dengan :
a. Berfikir kritis
b. Dilemma
c. Term Penengah
d. Logika induktif
e. Analogi.

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran 2004-2005 6


Campus in Compact Logika

Anda mungkin juga menyukai