Anda di halaman 1dari 7

PENGERTIAN PITA ENERGI

 Pita energi adalah kumpulan garis pada tingkat energi yangsama akan saling berimpit
dan membentuk pita

 Tingkat- tingkat energi pada digambarkan dengan cara yang sama dengan atom
tunggal.Interaksi anataratom pada kristal hanya terjadi pada elektron bagian luar
sehingga tingkat enrgi elektron pada orbit bagian dalam tidak berubah

 Pada orbit bagian luar terdapat elktron yang sangat banyak dengan tingkat- tingkat
energi yang berimpit satu sama lain

 Berdasarkan asas Pauli, dalam suatu tingkat energi tidak boleh terdapat lebih dari satu
elektron padakeadaan yang sama , maka apabila ada elektron yang berada pada
keadaan yang sama akan terjadi pergeseran tingkat energi sehingga tidak pernah ada
garis – garis energi yang bertindihan.

JENIS-JENIS PITA ENERGI

 Pita valensi adalah pita energi teratas yang terisi penuh oleh electron,

 pita konduksi adalah pita energi di atas pita valensi yang terisi sebagian atau tidak
terisi oleh elektron.

 Pada umumnya, antara pita valensi dan pita konduksi terdapat suatu celah yang disebut
celah energi.
Konduktor

 Karena pita konduksi hanya terisi sebagian , maka elektron – elektron pada pita konduksi
dapat bergerak bebas.

Pada saat ujung –ujung konduktor dihubungkan dengan sumber tegangan listrik, akan
terjadi aliran muatan ( aliran elektron pada pita konduksi ) sesuai dengan arah medan
listriknya

Isolator

pita konduksi tidak terisi oleh elektron , sedangkan celah energi antara pita valensi dan
pita konduksi cukup besar ( sekitar 5 eV ) sehingga tidak ada elektron yang bergerak
bebas . Oleh karena itu, apabila bahan isolator dihubungkan dengan sumber tegangan
listrik , tidak akan terjadi aliran muatan

Semikonduktor

celah energi antara pita valensi dan pita konduksi pada isolator relatif kecil , yaitu
sekitar 1,1 eV. Pada suhu rendah, semikonduktur akan berperilaku seperti isolator,
begitupun sebaliknya.

Gambar pita energi semikonduktor pada suhu rendah


DISTRIBUSI ENERGI ZAT PADAT
Teorema Bloch

Teorema yang dapat digunakan untuk menguraikan bentuk dan sifat fungsi Schroedinger untuk
satu elektron dalam potensial berkala adalah Teorema Bloch. Fungsi-fungsinya dikenal dengan
Funsi Bloch.

Dalam Telaah Bloch potensial periodiknya merupakan superposisi dua potensial:

1. Potensial berkala dari kisi-kisi gugus-gugus atom atau ion.

2. Potensial yang berasal dari semua elektron terluar atom-atom kristal.


Menurut teorema Bloch, fungsi gelombang bulk ditulis sebagai:

Dimana U_nk merupakan fungsi periodik dari kisi kristal, n merupakan band indeks, dan
k merupakan vektor gelombang. Teorema Bloch digunakan untuk sistem kisi yang
bersifat periodik sehingga pada teorema bloch kita cukup menghitung fungsi perioik
pertama saja. Pada perhitungan ini Kita menggunakan aproksimasi massa efektif
sehingga pita energi dianggap memiliki bentuk parabolik sederhana.
Konduktivitas Konduktor dan Semikonduktor

Konduktivitas konduktor berkurang karena kenaikan suhu, sedangkan pada


semikonduktor justru bertambah dengan kenaikan suhu.

Anda mungkin juga menyukai