Anda di halaman 1dari 4

TUGAS

PENDIDIKAN MATEMATIKA KELAS RENDAH

Disusun Oleh :

KELOMPOK 5

1. Fella Feronicha Elfitri


2. Messa Nasti Putri
3. Nur Atika
4. Qory Lathifah
5. Rekha Herlina Putri
6. Vellisa Putri Irwan
7. Vira Aulia Kifli
8. Yolanda Septrima

Dosen Pembimbing :
Masniladevi, S.Pd., M.Pd

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2018
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

A. Identitas Mata Pelajaran RPP


Nama Sekolah : SDN 15 Lansano
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : I/I
Topik / Tema :
Alokasi waktu : 1 x 35 menit ( 1 kali pertemuan )
B. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
1. Standar Kompetensi : Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan 1-20
2. Kompetensi Dasar : Mengurutkan banyak benda
C. Indikator :
 Membandingkan dua kumpulan benda pada rentang 1 sampai 10 dalam bentuk gambar
 Mengurutkan banyak benda dalam rentangan 1 sampai 10 dari yang terkecil sampai
yang terbesar
 Mengurutkan bilangan dari yang terkecil sampai yang terbesar atau dari yang terbesar
ke yang kecil dalam susunan acak dalam rentangan 1 sampai 10
 Membandingkan banyak benda ( 2 kumpulan benda ) dalam rentangan 1 sampai 20
 Menyusun bilangan yang acak, baik dari yang terkecil sampai yang terbesar ataupun
dari yang terbesar sampai yang terkecil dalam rentangan angka 1 sampai 20
 Membandingkan dua kumpulan benda dari 50 sampai 100 dengan menggunakan tanda
operasional yaitu : lebih besar dari, lebih kecil dari, dan sama besar.
 Menyusun bilangan yang disusun acak dari 50 sampai 100 dari yang terbesar ke yang
terkecil atau sebaliknya.
D. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mengelompokkan/ membandingkan banyak benda dan dapat
mengurutkannya dari yang terbesar ke yang terkecil ataupun sebaliknya. Serta siswa
dapat menyusun bilangan yang acak
E. Materi Ajar
Mengelompokkan dan membandingkan banyak benda dan menyusun bilangan acak
Model, dan metode pembelajaran :

1. Model : Teori Bruner


2. Metode : Ceramah
F. Langkah-langkah Dalam Kegiatan Pembelajaran
Tahapan Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kegiatan ± 5 Menit
pembelajaran dengan salam
 Guru mengajak peserta didik
berdoa sesuai dengan keyakinan
masing-masing
 Guru melakukan presentasi
kepada semua siswa
 Guru memotivasi peserta didik
agar semangat dalam belajar
yang akan dilaksanakan
Kegiatan Inti  Guru memberikan informasi ± 25 Menit
/garis besar tentang materi
mengurutkan banyak benda
 Guru memberikan contoh soal
kepada siswa
 Guru memberikan latihan-latihan
kepada peserta didik
 Siswa dapat mempraktekan cara
mengurutkan banyak benda
melalui alat peraga

Penutup  Guru bersama peserta didik ± 5 Menit


menyimpulkan hasil belajar
sesuai materi
 Guru memotivasi peserta didik
agar tetap semangat dalam
belajar
 Guru mengajak peserta didik
untuk berdoa bersama
 Guru mengakhiri kegiatan
dengan salam

G. Sumber Pembelajaran

Buku teks/LKS (Mengurutkan benda)

Silabus

Alat peraga seperti pohon bilangan,puzzle,kelereng,stik es, sedotan,uang koin

Anda mungkin juga menyukai