Anda di halaman 1dari 28

Lampiran 1.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 1. Komponen Ekosistem
Siklus :I
Pertemuan :1
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Menggolongkan hewan
komponen ekosistem dan jaring- berdasarkan jenis makanannya
jaring makanan dilingkungan secara benar
sekitar.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannya secara
benar.

D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD) 50 menit
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, Desember 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 1. Komponen Ekosistem
Siklus :I
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Membedakan daur hidup tiga
komponen ekosistem dan jaring- jenis hewan yang berbeda secara
jaring makanan dilingkungan tepat
sekitar.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu membedakan daur hidup tiga jenis hewan yang berbeda secara
tepat.

D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD) 50 menit
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan
didiskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, November 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 2. Hubungan Antar Makhluk Hidup dalam
Ekosistem
Siklus :I
Pertemuan :3
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Menyimak keterangan tentang
komponen ekosistem dan jaring- rantai makanan
jaring makanan dilingkungan
sekitar.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu menyimak keterangan tentang rantai makanan.

D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD) 50 menit
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, September 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 2. Hubungan Antar Makhluk Hidup dalam
Ekosistem
Siklus : II
Pertemuan :1
Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Mendiskusikan asal energi pada
komponen ekosistem dan jaring- makhluk hidup
jaring makanan dilingkungan
sekitar.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu mendiskusikan asal energi pada makhluk hidup.

D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)
F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD)
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok 50 menit
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, Desember 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 3. Keseimbangan Ekosistem
Siklus : II
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Memahami dan menjelaskan
komponen ekosistem dan jaring- hubungan antarmakhluk hidup,
jaring makanan dilingkungan menjelaskan perbedaan antara
sekitar. simbiosis parasistisme,
komensalisme, dan mutualisme,
dan menyimpulkan mengenai
hubungan khas makhluk hidup
secara benar
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu memahami dan menjelaskan hubungan antarmakhluk hidup,
menjelaskan perbedaan antara simbiosis parasistisme, komensalisme, dan
mutualisme, dan menyimpulkan mengenai hubungan khas makhluk hidup
secara benar.

D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)
F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD)
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok 50 menit
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, Desember 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SDN 94 Lalong
Kelas / semester : V/1
Tema : 5. Ekosistem
Sub Tema : 3. Keseimbangan Ekosistem
Siklus : II
Pertemuan :3
Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
tetangga dan Negara
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahas yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku
anak sesuai dengan tahap perkembangannya

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

NO Kompetensi Dasar Indikator


3.5 Menganalisis hubungan antar Menunjukkan akibat perubahan
komponen ekosistem dan jaring- lingkungan terhadap
jaring makanan dilingkungan keberlangsungan jaring-jaring
sekitar. makanan ke dalam bentuk sebuah
diagram secara runtun

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu menunjukkan akibat perubahan lingkungan terhadap
keberlangsungan jaring-jaring makanan ke dalam bentuk sebuah diagram
secara runtun.
D. SUMBER PEMBELAJARAN
1. Buku Siswa Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
2. Buku Guru Kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
3. Buku IPA kelas V

E. MODEL PEMBELAJARAN
Model Student Team Achievement Division (STAD)
F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka kelas dengan 10
mengucap salam Menit
 Guru meminta salah satu siswa
untuk membaca doa sebelum
memulai pelajaran
 Guru mengecek kesiapan
belajar siswa.
 Guru memberikan apersepsi.
Inti  Guru menerangkan cara kerja
penerapan Student Team
Achievement Division (STAD)
kepada siswa dengan bahasa
yang mudah dan dapat
dipahami siswa
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran
tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
 Guru membentuk kelompok 50 menit
yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
 Guru menyampaikan materi
pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai
kompetensi dasar yang akan
dicapai dalam proses
pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota
kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota
kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
 Guru memberikan tes atau
kuis kepada setiap siswa
secara individu.
 Guru memberikan
penghargaan bergantung pada
nilai skor rata-rata tim
Penutup  Guru membimbing siswa untuk 10 menit
membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru menyampaikan materi
yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
 Guru menutup kegiatan belajar
mengajar dengan berdoa.
 Guru mengucap salam

G. PENILAIAN
Teknik Bentuk Instrumen Jenis Keterangan
Tes Soal pilihan ganda 15 nomor Tes berdasarkan Terlampir
indikator
Non tes Lembar observasi Observasi Terlampir
keterlaksanaan pembelajaran
dan aktivitas siswa

Lalong, Desember 2022

Kepala Sekolah Mahasiswa


SDN 94 Lalong

(………………………) Sariani
NIP. NIM. 1801414341
No
Lampiran 2.Aspek
Aspekyang DiamatiKeterlaksanaan Pembelajaran
Pengamatan No. Item Jumlah
1. Pendahuluan 1, 2, 3, 4 4
2. Kegiatan inti 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11 7
3. Kegiatan akhir 12, 13, 14, 15 4
Jumlah 15
Lampiran 3.

OBSERVASI KETERLAKSANAAN PEMBELAJARAN

Berilah tanda ceklist (√) pada jawaban yang dianggap sesuai dengan kenyataan
pada waktu pengamatan berlangsung!
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Guru membuka kelas dengan mengucap salam
2. Guru meminta salah satu siswa untuk membaca doa
sebelum memulai pelajaran
3. Guru mengecek kesiapan belajar siswa.
4. Guru memberikan apersepsi.
5. Guru menerangkan cara kerja penerapan Student Team
Achievement Division (STAD) kepada siswa dengan
bahasa yang mudah dan dapat dipahami siswa
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran tersebut dan memotivasi siswa
untuk belajar.
7. Guru membentuk kelompok yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
8. Guru menyampaikan materi pelajaran atau permasalahan
kepada siswa sesuai kompetensi dasar yang akan dicapai
dalam proses pembelajaran.
9. Guru memberikan tugas kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
10. Guru memberikan tes atau kuis kepada setiap siswa
secara individu.
11. Guru memberikan penghargaan bergantung pada nilai
skor rata-rata tim
12. Guru membimbing siswa untuk membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
13. Guru menyampaikan materi yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
14. Guru menutup kegiatan belajar mengajar dengan berdoa.
15. Guru mengucap salam

Lalong, Desember 2022


Observer

(………………………..)
No
Lampiran 4.Aspek
Aspekyang DiamatiAktivitas Siswa No. Item
Pengamatan Jumlah
1. Pendahuluan 1, 2, 3, 4 4
2. Kegiatan inti 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11 7
3. Kegiatan akhir 12, 13, 14, 15 4
Jumlah 15
Lampiran 5.

OBSERVASI AKTIVITAS SISWA

Berilah tanda ceklist (√) pada jawaban yang dianggap sesuai dengan kenyataan
pada waktu pengamatan berlangsung!
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Siswa menjawab salam
2. Siswa untuk membaca doa sebelum memulai pelajaran
3. Siswa mempersiapkan diri untuk belajar
4. Siswa mendengarkan apersepsi dari guru.
5. Guru menerangkan cara kerja penerapan Student Team
Achievement Division (STAD) kepada siswa dengan
bahasa yang mudah dan dapat dipahami siswa
6. Siswa mendengarkan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai pada pembelajaran tersebut dan menumbuhkan
untuk belajar.
7. Siswa membentuk kelompok yang terdiri atas 4 sampai 5
orang siswa secara heterogen
8. Siswa mendengarkan materi pelajaran atau permasalahan
sesuai kompetensi dasar yang akan dicapai dalam proses
pembelajaran.
9. Siswa mengerjakan tugas kelompok yang akan di
diskusikan. Setiap anggota kelompok harus memastikan
bahwa semua anggota kelompok itu bisa menguasai
pelajaran tersebut.
10. Siswa diberikan tes atau kuis secara individu.
11. Siswa diberikan penghargaan bergantung pada nilai skor
rata-rata tim
12. Siswa membuat kesimpulan dari materi yang telah
dipelajari.
13. Siswa mendengarkan materi yang akan diajarkan pada
pertemuan berikutnya.
14. Siswa berdoa untuk menutup pelajaran
15. Siswa menjawab salam

Lalong, Desember 2022


Observer

(………………………..)
Lampiran 6 : Tes Hasil Belajar
Nama siswa:
1. Interaksi antara makhluk hidup dan benda-benda tak hidup pada sebuah
lingkungan disebut…
(a) habitat
(b) populasi
(c) ekosistem
(d) metamorfosis
2. Segala sesuatu yang berada di sekitar makhluk hidup disebut…
(a) adaptasi
(b) komunitas
(c) morfologi
(d) lingkungan
3. Kumpulan individu sejenis yang menempati suatu daerah tertentu
dinamakan…
(a) individu
(b) populasi
(c) komunitas
(d) lingkungan
4. Tempat makhluk hidup tinggal disebut dengan…
(a) habitat
(b) populasi
(c) adaptasi
(d) simbiosis
5. Yang tidak termasuk ke dalam komponen ekosistem adalah…
(a) individu
(b) populasi
(c) simbiosis
(d) lingkungan
6. Bagian tumbuhan yang paling sering dijadikan makanan hewan adalah
(a) akar
(b) daun
(c) buah
(d) batang
7. Yang bukan termasuk ke dalam ekosistem air tawar yaitu…
(a) laut dalam
(b) sungai
(c) danau
(d) kolam
8. Hewan yang makanannya berasal dari tumbuhan disebut…
(a) herbivora
(b) karnivora
(c) omnivora
(d) insektivora
9. Gigi seri pada hewan herbivore berfungsi untuk…
(a) menghaluskan makanan
(b) memotong makanan
(c) menelan makanan
(d) mencicipi makanan
10. yang makanannya berasal dari tumbuhan maupun hewan lain disebut…
(a) herbivora
(b) karnivora
(c) omnivora
(d) insektivora
11. Setiap makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup lainnya untuk bisa
bertaha, bukti dari hal tersebut antara lain adalah ….
a. Manusia membutuhkan air dan api untuk bisa hidup
b. Manusia butuh tumbuhan dan hewan untuk bahan makanan
c. Hewan akan cepat mengalami kepunahan jika tidak ada manusia
d. Tumbuhan menjadi semakin subur jika banyak hewan di sekelilingnya
12. Penangkapan kelinci dan rusa di hutan bisa mengganggu rantai makanan pada
eksosistem hutan. Hal ini juga bisa mengakibatkan ….
a. Banyak tumbuhan di hutan menjadi mati
b. Populasi harimau di hutan menurun karena tidak ada yang dimangsa
c. Bertambahnya jumlah harimau karena bisa tidur dengan tenang
d. Rumput menjadi makanan bagi macan dan elang
13. Peran rumput pada ekosistem hutan adalah sebagai ….
a. Produsen
b. Konsumen tingkat 1
c. Konsumen tingkat 2
d. Konsumen tingkat 3
14. Puncak piramida rantai makanan biasanya ditempat hewan-hewan karnivora.
Contoh hewan-hewan tersebut antara lain adalah ….
a. Tikus, harimau dan gajah
b. Jerapah, rusa dan kerbau
c. Buaya, ular dan kadal
d. Harimau, hiu dan elang
15. Rantai makanan di bawah ini yang tidak tepat adalah ….
a. Padi -> tikus -> ular -> elang -> pengurai
b. Rumput -> kelinci -> ular -> rajawali -> pengurai
c. Rumput -> rusa -> gajah -> badak -> harimau
d. Fitoplankton -> udang -> ikan tuna -> hiu -> pengurai
16. Hubungan saling menguntungkan antara dua makhluk hidup dinamakan
simbiosis ….
a. Mutualisme
b. Komensalisme
c. Organisme
d. Parasitisme
17. Benalu yang hidup di atas pohon mangga dapat menyebabkan pohon mangga
menjadi kering, layu bahkan mati. Hubungan benalu pada pohon mangga ini
dinamakan simbiosis ….
a. Mutualisme
b. Komensalisme
c. Organisme
d. Parasitisme
18. Contoh simbiosis komensalisme terjadi antara ….
a. Kutu rambut dan manusia
b. Tali putri dan tumbuhan inangnya
c. Bunga angrek dan pohon inangnya
d. Kerbau dan burung jalak
19. Hubungan kupu-kupu dan tanaman bunga termasuk contoh simbiosis
mutualisme. Kupu-kupu mendapatkan keuntungan bisa mnghisap madu atau
nektar bunga. Sedangkan tanaman bunga ….
a. Mengalami kerugian karena sari makanannya habis
b. Terbantu dalam proses penyerbukan
c. Bunga akan layu karena diinjak-injak kupu-kupu
d. Tidak mendapat untung dan tidak mendapat kerugian
20. Hubungan nyamuk dengan manusia bisa dikategorikan sebagai simbiosis
parasitisme. Dimana nyamuk mendapatkan keuntungan bisa menghisap darah
manusia, sedangkan manusia bisa ….
a. Menjadi semakin sehat karena gigitan nyamuk
b. Mendapatkan kekebalan setelah digigit nyamuk
c. Tidak mampu bergerak dan bernafas setelah digigit
d. Mengalami gatal-gatal dan terserang penyakit
21. Semua makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup yang lain agar bisa ….
a. Memangsa makhluk hidup lain
b. Mempertahankan hidupnya
c. Menguasai lingkungannya
d. Tidak bisa mati atau rusak
22. Dalam rantai makanan, suatu makhluk hidup bisa disebut konsumen karena
….
a. Bisa menghasilkan makanan sendiri dengan jumlah yang banyak
b. Memuncaki rantai makanan yang menjadi tempat hidupnya
c. Berperan memakan makhluk hidup lain namun tidak bisa menghasilkan
makanan sendiri
d. Bisa mengatur rantai makanan agar tetap seimbang dan terjaga
kelestariannya
23. Konsumen di bawah ini yang termasuk karnivora adalah ….
a. Kambing, kelinci dan rusa
b. Belalang, ulat dan tikus
c. Macan, beruang dan gajah
d. Ular, elang dan harimau
24. Peristiwa alam di bawah ini yang dapat mengubah keseimbangan ekosistem
secara tiba-tiba adalah ….
a. Terjadinya gunung meletus dan gempa bumi
b. Terjadinya pergantian musim
c. Terjadinya hujan pada malam hari
d. Terjadinya siang dan malam
25. Kegiatan manusia di bawah ini yang dapat mengganggu keseimbangan
ekosistem adalah ….
a. Menanami sawah dengan palawija
b. Menangkap ikan di laut dengan jaring
c. Membangun jembatan di atas sungai besar
d. Melakukan pembakaran hutan untuk membuka lahan
26. Perburuan burung-burung pemakan serangga di sawah dapat mengganggu
keseimbangan ekosistem. Selain mengakibatkan berkuranganya populasi
burung tersebut, dampak lain yang bisa terjadi adalah ….
a. Tanaman padi menjadi subur karena tidak ada burung yang hinggap
b. Populasi serangga menjadi meningkat dan merugikan petani
c. Jumlah ular sawah menjadi meningkat pesat
d. Burung hantu dan burung elang menjadi memakan serangga
27. Usaha yang bisa kita lakukan untuk memelihara ekosistem di alam seperti ….
a. Memburu hewan buas yang ada di hutan
b. Menagkap burung hantu dan elang di sawah
c. Melarang nelayan menangkap ikan di laut
d. Tidak membuang sampah ke sungai
28. Sapi termasuk salah satu jenis hewan pemakan tumbuhan. Hewan pemakan
tumbuhan disebut …
a. Posvora
b. Omnivora
c. Herbivora
d. Karnivora
29. Mahkluk hidup yang memakan makanan tanpa bisa membual sendiri disebut

a. Rantai makanan
b. Konsumen
c. Produsen
d. Pengurai
30. Simbiosis yang terjadi antara dua organisme dibagi menjadi 3 yaitu …
a. Parasitisme, fanasitisme, komensalisme
b. Mutualisme, fanatisme, komensalisme
c. Mutualisme, komensalisme, patriotisme
d. Parasitisme, mutualisme, komensalisme

Anda mungkin juga menyukai