Anda di halaman 1dari 4

ANGKET PENELITIAN

Pengaruh jumlah jenis buku, Fasilitas Perpustakaan, Dan Pelayanan


Perpustakaan Terhadap Minat Baca Pengunjung Perpustakaan Universitas
Muhammadiyah Makassar

Kode Responden:

Identitas Responden

Nama :

Jurusan :

Jenis Kelamin : L/P (lingkari salah satunya)

Petunjuk pengisian

1. Beri tanda (√ ) pada kolom jawaban sesuai dengan apa yang dirasakan.
2. Jawablah petanyaan dengan memilih salah satu dari 5 pilihan jawaban, yaitu:
SS = Sangat Setuju (5)
S = Setuju (4)
RR = Ragu-Ragu/Bimbang (3)
TS = Tidak Setuju (2)
STS = Sangat Tidak Setuju (1)

A. Fasilitas Perpustakaan

jawaban
No. Penyataan
SS S RR TS STS
Kebersihan ruang perpustkaan dijaga
1 dengan baik
sirkulasi udara di area perpustakaan
2 diatur dengan baik
warna dinding ruangan perpustakaan
3 diatur dengan baik
kerapian ruang perpustakaan dijaga
4 dengan baik
perabot perpustakaan (meja dan kursi)
5 dijaga dengan baik
pencahayaan diperpustakaan mencukupi
6 kebutuhan pegunjung
kondisi fisik koleksi buku
7 diperpustakaan sangat baik
jumlah buku diperpustakaan selalu dapat
8 memenuhi kebutuhan siswa
buku-buku yang disediakan
diperpustakaan terkini/ up to date (10
9 tahun terakhir)
koleksi buku diperpustakaan ditempatkan
dengan klasifikasinya (sesuai dengan
10 judul atau tema)
kondisi komputer perpustakaan berfungsi
11 dengan baik
kondisi kipas angin atau AC
diperpustakaan membuat anda nyama
12 diperpustakaan berfungsi dengan baik.

total

B. Pelayanan Perpustakaan

jawaban
No. Penyataan
SS S RR TS STS
petugas perpustakaan melayani
1 peminjaman dan pengembalian buku
dengan ramah
waktu/jam pelayanan perpustakaan
2
sesuai dengan jadwal yang ditentukan
pencatatan pada saat pengembalian atau
3 pengambilan buku dilakukan dengan
baik
pemungutan biaya keterlambatan buku
4
mengikuti aturan yang ada
tata tertib perpustakaan memperhatikan
5
kebutuhan pengunjung
pegawai perpustakaan dalam kegiatan
6
pelayanan berpenampilan rapi
persyaratan pelayanan perpustakaan
7
mudah dipenuhi pengunjung
informasi yang diberikan petugas
8
perpustakaan sangan relavan
petugas perpustakaan memberikan
pelayanan bimbingan belajar (diskusi,
9
shearing bersama (kepada siswa
pengunjung perpustakaan)
petugas perpustakaan membatu
10
pengunjung unruk menemukan buku.
petugas perpustakaan peduli terhadap
permasalan akan kebutuhan informasi
11
bahan pustaka yang dibutuhkan
pengunjung
petugas perpustakaan mempunyai empati
12 terhadap kesulitan-kesulitan yang
dihadapi pengunjung.
total

C. Minat Baca Pengunjung Perpustakaan

jawaban
No. Penyataan
SS S RR TS STS
Saya termasuk kriteria orang yang suka
1
membaca
saya suka meminjam buku dari perpustakaan
2
untuk dibaca
saya selalu membaca buku diperpustakaan
3
saat jam istirahat
saya membaca/meminjam buku perpustakaan
4
hanya jika ada tugas atau perintah dari dosen
5 saya jarang sekali membaca buku
saya banyak membaca buku untuk
6
memperluas wawasan pengetahuan
saya tidak suka meminjam buku
7
diperpustakaan
saya termasuk kriteria orang yang tidak terlalu
8
suka membaca
saya merasa telah membaca buku lebih
9
banyak dibandingkan teman-teman saya
bagi saya, membaca buku hanya akan
10
megurangi waktu luang saya
setiap hari saya selalu menyempatkan
11 membaca walaupun hanya beberapa menit
saja
saat istirahat atau waktu senggang, saya jarang
12
sekali membaca buku diperpustakaan
sudah banyak buku yang pernah saya
13
baca/pinjam dari perpustakaan
saya merasa fasilitas perpustakaan dapat
14
membangkitkan minat baca saya
saya merasa pelayanan perpustakaan dapat
15
membangkitkan minat baca saya
jumlah jenis buku diperpustakaan dapat
16
menambah minat baca saya

total

17. berapa jenis buku yang anda baca dalam satu hari?
Jawab:

19. jenis buku apa saja yang sudah anda baca?


Jawab:

Terimah kasih

Anda mungkin juga menyukai