Anda di halaman 1dari 6

JURNAL BELAJAR

Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Penguatan Materi Ipa Topik Terpilih

Hari/Tanggal : Senin, 20 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

Pengalaman Aplikasi Tracker pada materi GLB dan LLBB


berharga/Hal-hal
1.
dipelajari

2. Hal-hal yang Analisis hasil dalam bentuk grafik


belum dipahami

3. Permasalahan Belum dapat menggunakan aplikasi Tracker secara maksimal

4. Solusi Berlatih menggunakan aplikasi tracker untuk berbagai materi


permasalahan pembelajaran
JURNAL BELAJAR
Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Hakikat IPA

Hari/Tanggal : Selasa, 21 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

Pengalaman 1. Menjelaskan hakikat IPA sebagai produk dan proses


berharga/Hal-hal
1. 2. Membedakan fakta, data, konsep, prinsip, teori, dan
dipelajari model dalam IPA
3. Mendeskripsikan proses-proses IPA
4. Menjelaskan sifat-sifat pengetahuan dalam IPA

2. Hal-hal yang Menentukan teori IPA untuk suatu materi tertentu


belum dipahami

3. Permasalahan Belum dapat menentukan teori-teori yang sesuai dengan materi-


materi IPA.

4. Solusi Berlatih memahami berbagai materi IPA yang kita butuhkan


permasalahan untuk memasukkan teori yang mendasari suatu fakta
JURNAL BELAJAR
Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Konsep dan Level Inkuiri

Hari/Tanggal : Selasa, 21 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

1. Pengalaman 1. Konsep level inkuiri pada pembelajaran


berharga/Hal-hal 2. Karakteristik pada tahapan pembelajaran/ learning
dipelajari sequence berdasarkan level inkuiri

2. Hal-hal yang Penerapan tahapan pembelajaran berdasarkan level inkuiri


belum dipahami

3. Permasalahan Jarang menerapkan tahapan pembelajaran berdasarkan level


inkuiri

4. Solusi 1. Diskusi dengan fasilitator


permasalahan
2. Menerapkan tahapan pembelajaran berdasarkan level inkuiri
dalam KBM
JURNAL BELAJAR
Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Scienctific Practices And Intelectual Skills

Hari/Tanggal : Rabu, 22 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

1. Pengalaman Jenis-jenis ketrampilan ilmiah dalam setiap level inkuiri


berharga/Hal-hal
dipelajari

2. Hal-hal yang Penerapan jenis-jenis ketrampilan ilmiah dalam pembelajaran


belum dipahami berdasarkan level inkuiri

3. Permasalahan Belum memahami kata kerja ketrampilam ilmiah dalam


pembelajaran berdasarkan level inkuiri

4. Solusi 1. Diskusi dengan fasilitator


permasalahan 2. Menerapkan tahapan pembelajaran berdasarkan level inkuiri
dalam KBM
JURNAL BELAJAR
Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Questioning Skills And Tehniques

Hari/Tanggal : Kamis, 23 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

1. Pengalaman Jenis-jenis ketrampilan dan teknik bertanya dalam pembelajaran


berharga/Hal-hal berdasarkan level inkuiri
dipelajari

2. Hal-hal yang Penerapan jenis-jenis ketrampilan dan teknik bertanya dalam


belum dipahami pembelajaran berdasarkan level inkuiri

3. Permasalahan Belum memahami kata kerja ketrampilan dan teknik bertanya


dalam pembelajaran berdasarkan level inkuiri

4. Solusi 1. Diskusi dengan fasilitator


permasalahan 2. Menerapkan tahapan pembelajaran berdasarkan level inkuiri
dalam KBM
JURNAL BELAJAR
Nama : PUJI SUYANTO, S.Pd

Asal Sekolah : SMAN MODEL TERPADU BOJONEGORO

Topik : Penilaian dalam Pembelajaran Berbasis Inkuiri

Hari/Tanggal : Kamis, 23 Nopember 2017

No. Aspek Keterangan/Diskripsi

Pengalaman Learning outcomes, metode asesmen formatif dan sumatif, serta


berharga/Hal-hal model tes pembelajaran IPA berbasis Inkuiri
1.
dipelajari dan terampil menyusun instrumen penilaiannya

2. Hal-hal yang Mengkonstruksi butir tes untuk mengases keterampilan inkuiri


belum dipahami saintifik

3. Permasalahan Belum memahami cara mengkonstruksi butir tes untuk mengases


keterampilan inkuiri saintifik

4. Solusi 1. Diskusi dengan fasilitator


permasalahan 2. Menerapkan penilaian berdasarkan pembelajaran berbasis
inkuiri

Anda mungkin juga menyukai