Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

HUKUM PASCAL

SATUAN PENDIDIKAN :SMA

KELAS / SEMESTER : XI / GENAP

HARI / TANGGAL : SENIN, 23 OKT 2017

ALOKASI WAKTU : 1 x 45 MENIT

KELOMPOK I :

NAMA ANGGOTA :

1. ………………………………..

2. ………………………………..

3. ………………………………..

4. ………………………………..
KOMPETENSI INTI

KI. 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI. 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun,
ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif, dan
proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI. 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan factual, konseptual, prosedural, dalam
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI. 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR

1.1 Bertambah keimanannya menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam


dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya.
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, objektif, jujur, teliti,
cermat, tekun, hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, inovatif, dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam
melakukan percobaan dan berdiskusi.
2.2 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi percobaan dan melaporkan hasil percobaan.
3.7 Menerapkan prinsip fluida statis dalam teknologi
4.1 Merencanakan dan melaksanakan percobaan untuk menyelidiki hukum pascal
INDIKATOR

1.1.1 Peserta didik dapat menyadari kebesaran Tuhan dengan mempelajari hukum
fluida statis dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
2.1.1 Peserta didik dapat aktif dalam melakukan pengamatan, berani menyampaikan
pendapat selama kegiatan pembelajaran dengan bahasa yang ilmiah dan
santun.
2.1.2 Peserta didik dapat berkomunikasi dengan kelompok dan dapat bekerjasama
dalam kelompok.
3.7.1 Menjelaskan tentang bunyi hukum pascal
3.7.1 Menyebutkan alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip hukum pascal
4.1.1 Peserta didik melakukan eksperimen menggunakan simulasi pompa hidrolik

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Peserta didik dapat menjelaskan bunyi hukum pascal


2. Peserta didik dapat menyebutkan alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip hukum
pascal
3. Peserta didik dapat menerapkan prinsip hukum pascal untuk menyelesaikan soal fisika

ALAT DAN BAHAN

Alat &
Bahan
 Laptop

 LCD

 Aplikasi Flash Player


LANGKAH KEGIATAN

1. Buka Aplikasi Macromedia Flash Player 8 pada laptop


2. Tetapkan Gaya ke bawah pada penampang 1 (F1) sebesar 4000 N

3. Pindahkan benda ke penampang 2 (A2). Mulai dari benda bermassa 100 kg, 2000 kg, dan
10.000 kg.
4. Catat hasil pengamatan pada tabel.
5. Pindahkan benda bermassa 2000 kg ke penampang 2 (A2)
6. Ubah gaya ke bawah (F1) menjadi 1000 N.
7. Ulangi langkah 6 sebanyak 2 kali untuk gaya ke bawah (F1) sebesar 2000N dan 3000N
8. Catat hasil pengamatan pada tabel.
PENGAMATAN

A1 = 20 cm2 A2 = 500cm2

1. Untuk Gaya ke bawah (F1) = 4000 N


Gaya Ke bawah (F1) N Massa benda (kg) Gaya Ke atas (F2) N
100
4000 2.000
10.000

2. Untuk massa benda = 100 kg


Massa benda (Kg) Gaya Ke bawah (F1) N Gaya Ke atas (F2) N
1.000
100 2.000
3.000

3. Analisis
Bagaimana tekanan pada kedua penampang. Apakah sama atau tidak ? Mengapa ?
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………

KESIMPULAN

Anda mungkin juga menyukai