Anda di halaman 1dari 10

AKTIVITAS PENAMBANGAN BATUBARA

PT. Bukit Asam (Persero) Tbk


TANJUNG ENIM, SUMATRA SELATAN

Proposal Praktik Kerja Lapangan


Dibuat Untuk Memenuhi Persyaratan Permohonan
Praktik Kerja Lapangan Pada Semester V

Disusun oleh :
1. AISYAH MEY ARDIANSYAH (1604004)
2. AJENG MASITO (1604018)

PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN BATUBARA


POLITEKNIK AKAMIGAS PALEMBANG
TAHUN 2016/2017

1
PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN BATUBARA
POLITEKNIK AKAMIGAS PALEMBANG

LEMBAR PERSETUJUAN PROPOSAL

Pelaksanaan / Penyususn:

1. Nama : Aisyah Mey Ardiansyah

NPM : 1604004

Program Studi : Teknik Pertambangan Batubara

Perguruan Tinggi : Politeknik Akamigas Palembang

2. Nama : Ajeng Masito

NPM : 1604018

Program Studi : Teknik Pertambangan Batubara

Perguruan Tinggi : Politeknik Akamigas Palembang

Tempat Pelaksanaan : PT. Bukit Asam (Persero) Tbk


Waktu Pelaksanaan : 15 Juli s.d 15 Agustus 2018

Palembang, 15 November 2017

Hormat Kami,

Aisyah Mey Ardiansyah Ajeng Masito


NPM:1604004 NPM:1604018

Menyetujui, Mengetahui,
Plt. Wadir I Ka.Prodi Teknik Pertambangan
Bidang Akademik Batubara

M. Iqbal Aziz, S.E.,M.Si. Lina Rianti, S.T.M.T.

2
I. PENDAHULUAN
Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta
revolusi industri maka kebutuhan sumber daya alam berupa energi dari hari ke
hari terus mengalami peningkatan, oleh sebab itu di zaman modern ini
pengelolaan sumber daya energi baik yang terbarukan ataupun tidak terbarukan
harus diatur sedemikian rupa, agar senantiasa dapat memenuhi kebutuhan
industri dan juga tetap menjaga keseimbangan alam.
Dewasanya pengelolaan sumber daya energi yang tepat membutuhkan
sumber daya manusia yang ahli dan kompetitif di bidang energi. Sebagai
mahasiswa jurusan pertambangan kami dituntut untuk menjadi profesional ahli
yang kompetitif dan produktif mengelola sektor industri pertambangan baik di
Indonesia maupun di luar Indonesia.
Oleh karena itu sangatlah dibutuhkan pembelajaran serta pengalaman
untuk dapat menjadi profesional ahli yang kompetitif di bidang pertambangan,
kegiatan praktik kerja lapangan adalah salah satu hal yang dapat menjadi
sarana pembelajaran sekaligus menambah pengalaman guna meningkatkan
kualitas diri kami sebagai seorang calon profesional ahli yang kompetitif di
bidang pertambangan.
PT Bukit Asam (Persero).Tbk adalah salah satu perusahaan tambang
berkualitas yang selalu menerapkan praktik pertambangan yang baik dan
peduli akan lingkungan oleh karena itu kami berkomitmen untuk melaksanakan
praktik kerja lapangan di PT Bukit Asam (Persero).Tbk dengan maksimal dan
penuh tanggung jawab. Kami bertujuan Praktek Kerja Lapangan ini, Untuk
memenuhi persyaratan mata kuliah agar dapat melanjutkan ke semester
berikutnya.

3
II. TUJUAN DAN MANFAAT
2.1 Tujuan
Adapun tujuan praktik kerja lapangan ini adalah :
1. Mendapatkan pengalaman,wawasan serta referensi baru tentang industri
pertambangan yang tidak kami dapatkan dalam kegiatan perkuliahan.
2. Menjadi tolak ukur pembanding wawasan serta kompetensi kami di bidang
pertambangan batubara.
2.2 Manfaat
Adapun manfaat yang diharapkan dari pelaksanaan kegiatan Kerja Praktik ini
adalah :
1. Mengaplikasikan keilmuan dan kompetensi keahlian yang kami
dapatkan dari kegiatan praktik kerja lapangan dibidang pertambangan
batubara, dan sebagai salah satu syarat kelulusan mata kuliah.
2. Dapat menjadi referensi bagi kami guna mengembangkan keilmuan dan
kompetensi keahlian di bidang pertambangan batubara yang kami
miliki.

III. RUANG LINGKUP PRAKTIK KERJA LAPANGAN


Kegiatan pertambangan adalah serangkaian aktivitas yang dimulai dari
penyelidikan umum sampai dengan proses pemasaran suatu bahan galian,
salah satu potensi besar sumber daya alam di pulau sumatera adalah batubara.
Penambangan batubara di Indonesia secara umum digolongkan menjadi dua
sistem yaitu sistem tambang terbuka dan tambang bawah tanah. Saat ini di
Indonesia persentase jumlah tambang terbuka lebih tinggi daripada persentase
jumlah tambang bawah tanah.
Salah satu hal yang mendasari sistem tambang terbuka lebih banyak di
pilih di Indonesia adalah kemudahan dan kepraktisan dalam manajerial,
sementara itu dari segi baku mutu lingkungan sistem tambang terbuka lebih
berefek daripada sistem tambang bawah tanah. Oleh karena itu pentingnya
menerapkan praktik penambangan baik serta peduli lingkungan.

4
Penerapan semua ilmu yang akan di praktikkan ke lapangan yaitu di
lokasi penambangan PT BA di mana dari segala yang telah diajarkan di
kampus seperti ilmu pemindaham tanah mekasnis, tambang terbuka dll itu
akan terlaksanakan. Kami mencoba akan mendiskusikan dan membahas akan
semua hal yang telah kami ketahui dari semua yang dipelajari di lapangan,
mewujudkan sebuah pengetahuan yang baru dan tidak hanya terpaku terhadap
teori namun juga ke praktik di lapangan seperti halnya ketika nanti kami
bekerja nanti.
Kami sebagai mahasiswa calon profesional ahli dan kompeten di bidang
pertambangan ingin mengetahui dan mengobservasi secara langsung aktivitas
penambangan pada sistem tambang terbuka. Dengan harapan memperoleh
pengetahuan yang di kemudian hari dapat berperan penting dalam
mengembangkan sistem tambang terbuka dan tidak lupa tetap mengacu pada
baku mutu lingkungan.

IV. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


4.1 Tempat Pelaksanaan
Nama instalasi / perusahaan : PT. Bukit Asam (Persero) Tbk
Alamat perusahaan : Jalan Parigi No.1 Talang Jawa, Tanjung Enim
Telepon : 0734-451096, 452352
Website : www.ptba.co.id
Faximile : 0734-451095, 452993
4.2 Waktu Pelaksanaan
Kegiatan praktik kerja lapangan di PT. Bukit Asam (Persero) Tbk ini
direncanakan berlangsung selama 1 bulan dan akan dilaksanakan mulai tanggal 15
Juli s.d 15 Agustus 2018 atau disesuaikan dengan jadwal aktivitas perusahaan.

5
Rencana Jadwal Praktik Kerja Lapangan
Di PT. BUKIT ASAM (Persero) Tbk
MINGGU KE
NO NAMA KEGIATAN
1 2 3 4
1 Orientasi Lapangan Aktivitas Penambangan
2 Observasi dan Pengambilan Data
3 Penulisan Laporan
Keterangan :
Dilaksanakan
Tidak Dilaksanakan

V. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami sampaikan agar pada proses
selanjutnya dapat berguna sebagai kerangka acuan Praktik Kerja Lapangan
yang dilakukan oleh mahasiswa teknik pertambangan batubara Politeknik
Akamigas Palembang. Besar harapan kami untuk bisa melaksanakan
Praktik Kerja Lapangan di PT. Bukit Asam (Persero) Tbk Tanjung Enim,
Sumatera Selatan. Untuk itu kami siap dan bersedia datang ke PT. Bukit
Asam (Persero) Tbk, guna memantapkan rencana Praktik Kerja Lapangan
setelah adanya persetujuan proposal ini.
Atas perhatian dan kesediaan dari pihak PT. Bukit Asam (Persero)
Tbk Tanjung Enim, Sumatera Selatan untuk menerima pelaksanaan
Praktik Kerja Lapangan mahasiswa Teknik Pertambangan Batubara
Politeknik Akamigas Palembang, kami ucapkan terima kasih.

6
CURICULUM VITAE
Data Pribadi
Nama : Aisyah Mey Ardiansyah
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, Tanggal Lahir : Sungai Bahar, 23 Mei 1998
Kewarganegaraan : Indonesia
Status Sipil : Belum Menikah
Status : Mahasiswa Aktif
Agama : Islam
Alamat : Jl. Jaya No. 1557 Rt. 30 Rw. 09 Kel. 16 ulu
Kec. Seberang ulu II Kota Palembang
Telepon/HP : 0822 – 7958 – 0941
Indeks Prestasi Komulatif : 3,81
Email : Aisyahmey11@yahoo.com

Pendidikan
Nama Institusi dan tahun :
No Tingkat Pendidikan Nama Institusi Tahun

1 SD SD Negeri 206/IX Bukit Mas 2004 s.d 2010


2 SMP SMP Negeri 13 Muaro Jambi 2009 s.d 2013
3 SMA SMA Negeri 04 Kota Jambi 2013 s.d 2016
4 Perguruan Tinggi Politeknik Akamigas Palembang 2016 s.d sekarang

Riwayat Organisasi
 Anggota pengurus Organisasi Mahasiswa Majelis Permusyawaratan
Mahasiswa (MPM) tahun 2017/2018.
 Bendahara HMP MATARATU tahun 2017/2018
 Anggota Divisi Humas dan Isu FL2MI (Forum Lembaga Legislatif
Mahasiswa Indonesia) tahun 2017.

7
Seminar dan Pelatihan bersertifikat
 Peserta OPDIK/MADABINTAL, 2016
 Peserta Latihan Manajemen Organisasi Mahasiswa Tingkat Dasar, 2016
 Peserta ESQ Leadership Training, 2016.
 Peserta Seminar “4 pilar Negara”, 2016.
 Peserta pelatihan Keselamatan Tambang Bawah Tanah dan Preparasi
Batubara dari Team MMR (Mitsui Matsusima Recources), 2017.
 Peserta Kuliah Umum Gambaran Kegiatan Perminyakan Hulu di
Indonesia dan Tantangannya di Masa yang akan Datang, 2016.

Seminar dan Pelatihan tak bersertifikat


 Peserta Kuliah Umum Gambaran Umum Kegiatan Pertambangan
Batubara, 2017
 Peserta Kunjungan Lapangan ke PT Bukit Asam, Tanjung enim, 2017
 Peserta Studi Geologi Lapangan, 2017

Palembang, 15 November 2017


Hormat Saya,

Aisyah Mey Ardiansyah


NPM : 1604004

8
CURICULUM VITAE
Data Pribadi
Nama : Ajeng Masito
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, Tanggal Lahir : Palembang, 11 Desember 1995
Kewarganegaraan : Indonesia
Status Sipil : Belum Menikah
Status : Mahasiswa Aktif
Agama : Islam
Alamat : Jln. Kh. Azhari lrg tuan kapar RT.10 RW.03 no.18
kel.14 ulu kec. Seberang ulu II Palembang
Telepon/HP : 0813-6722-9102
Indeks Prestasi Komulatif : 3,79
Email : ajengmasito@gmail.com

Pendidikan
Nama Institusi dan tahun :
No Tingkat Pendidikan Nama Institusi Tahun

1 SD SD Muhammadiyah Sekayu 2002 s.d 2008


2 SMP SMP Negeri 2 Sekayu 2008 s.d 2011
3 SMA SMK Negeri 3 Sekayu 2011 s.d 2014
4 PerguruanTinggi Politeknik Akamigas Palembang 2016 s.d sekarang

Riwayat Organisasi
 Sektretaris pengurus HMP MATARATU Divis Litbang tahun 2017/2018.
 Anggota pengurus Organisasi Mahasiswa Majelis Permusyawaratan
Mahasiswa (MPM) tahun 2017/2018.
 Anggota Paskibra (Pasukan pengibar bendera) SMK Negeri 3 Sekayu.

9
 Anggota Divisi Humas dan Isu FL2MI (Forum Lembaga Legislatif
Mahasiswa Indonesia) tahun 2017.
Seminar dan Pelatihan bersertifikat
 Peserta ESQ Leadership Training, 2016.
 Peserta OPDIK/MADABINTAL, 2016.
 Peserta LMOMTD (Latihan Manajemen Organiasi Mahasiswa Tingkat
Dasar ), 2016.
 Peserta Seminar “4 pilar Negara”, 2016.
 Peserta pelatihan Keselamatan Tambang Bawah Tanah dan Preparasi
Batubara dari Team MMR (Mitsui Matsusima Recources), 2017.
 Peserta Kuliah Umum Gambaran Kegiatan Perminyakan Hulu di
Indonesia dan Tantangannya di Masa yang akan Datang, 2016.
Seminar dan Pelatihan tak bersertifikat
 Peserta Kuliah Umum Gambaran Umum Kegiatan Pertambangan
Batubara, 2016
 Peserta Kunjungan Lapangan ke PT Bukit Asam, Tanjung Enim, 2016.
 Peserta Studi Geologi Lapangan, 2016.
 Peserta Seminar BKLDK Korwil Sumsel “ Training Motivasi”, 2016.

Palembang, 15 November 2017


Hormat Saya,

Ajeng Masito
NPM : 1604018

10

Anda mungkin juga menyukai