Anda di halaman 1dari 6

1.

Kontrak Perkuliahan

I. KONTRAK PERKULIAHAN

Nama Mata Kuliah : HEMATOLOGI I


Kode Mata Kuliah : AK – 306
SKS : 1 sks
Semester : II (Dua)
Program Studi : D III Analis Kesehatan
Dosen Pengampu : dr.Faiza Munabari M.kes

1. Tujuan Mata Kuliah :

menguasai peran komponen darah dan fungsinya serta mengetahui


proses

hemopoisis , teknik phlebotomi, antikogulan dan memahami

pemeriksaan hematologi rutin serta pemeriksaan hematologi atas

indikasi.

2. Standar Kompetensi :

1. memahami proses hemopoisis / asal usul darah


2. memahami tentang komponen darah dan fungsinya
3. memahami teknik phlebotomi
4. memahami penggunaan antikoagulan
5. memahami teknik pemeriksaan hematologi rutin
6. memahami teknik pemeriksaan hematologi atas indikasi

3. Kompetensi Dasar :

1. menjelaskan proses hemopoisis (asal usul darah )


2. mendiskripsikan tentang komponen darah dan fungsinya
3. menjelaskan tentang teknik phlebotomi
4. menjelaskan mekanisme penggunaan macam macam antikogulan
5. menjelaskan macam macam teknik pemeriksaan hematologi rutin
6. menjelaskan macam macam teknik pemeriksaan hematologi atas
indikasi

4. Indikator :

1. menjelaskan asal usul pembentukan darah


2. menjelaskan tentang Eritropoisis
3. menjelaskan tentang Limfopoisis
4. menjelaskan tentang Granulopoisis
5. menjelaskan tentang Trombopoisis
6. menjelaskan tentang komponen darah
7. menjelaskan tentang fungsi sel sel darah
8. menjelaskan tentang teknik pengambilan darah vena
9. menjelaskan tentang teknik pengambilan darah kapiler
10. menjelaskan tentang teori hemoglobin
11. menjelaskan 2 macam teknik pemeriksaan hemoglobin
12. menjelaskan tentang kelainan jumlah Leukosit
13. menjelaskan tentang pemeriksaan leukosit
14. menjelaskan tentang pemeriksaan Sediaan Apus Darah Tepi (SADT)
15. menjelaskan tentang manfaat dan tahapan proses Laju Endap Darah
16. menjelaskan tentang 2 macam pemeriksaan Laju Endap Darah.
17. menjelaskan tentang teori pemeriksaan hematokrit
18. menjelaskan tentang 2 macam pemeriksaan hematokrit
19. menjelaskan tentang kelainan gambaran eritrosit
20. menjelaskan tentang teknik pemeriksaan jumlah eritrosit
21. menjelaskan tentang teknik pemeriksaan jumlah trombosit
22. menjelaskan tentang teknik pemeriksaan jumlah retikulosit
23. menjelaskan tentang teknik pemeriksaan jumlah eritrosit.

5. Diskripsi Mata Kuliah :

mempelajari mekanisme peran komponen darah dan fungsinya serta

mengetahui proses hemopoisis ; memahami teknik phlebotomi;

memahami mekanisme antikogulan; dan memahami pemeriksaan

hematologi rutin ; serta pemeriksaan hematologi atas indikasi.

6. Organisasi materi perkuliahan :

7. Strategi Perkuliahan :

Pendekatan : penjelahan perpustakaan dan internet

Model : curah pendapat dan konvensional

Metode : tanya jawab – informatif - ceramah

8. Evaluasi/Kriteria Penilaian :

Tugas dan ujian

1. Tugas terstruktur :

Mahasiswa diwajibkan mengumpulkan makalah tentang gambaran

sel sel darah manusia.


2. Tugas mandiri :

Sebelum perkuliahan mahasiswa diharuskan membaca materi

perkuliahan dari referensi, perpustakaan dan atau internet.

3. Ujian Tengah Semester

Test bentuk : essay

Bahan ujian : materi yang diperoleh dari minggu ke 1 sampai


dengan

minggu ke 6

4. Ujian Akhir Semester

Test bentuk :multiple choise dan essay

Bahan ujian : semua materi dari pertemuan 1 sampai dengan

pertemuan 12

Kriteria Penilaian :

Rentang Angka Nilai Huruf

> 86 – 100 A

> 68 - 85 B

> 56 - 67 C

> 35 - 55 D

> 35 E

9. Jadwal Perkulihan/Tatap muka :

Minggu Pokok Bahasan Dosen


ke …
1 Pendahuluan Dr. Faiza Munabari M.Kes
2 Hemopoisis Dr. Faiza Munabari M.Kes
3 Komponen darah dan fungsi Dr. Faiza Munabari M.Kes
4 Phlebotomi Dr. Faiza Munabari M.Kes
5 Antikoagulan Dr. Faiza Munabari M.Kes
6 Pemeriksaan hematologi rutin Dr. Faiza Munabari M.Kes
7 UJIAN MID SEMESTER
8 Pemeriksaan hematologi rutin Dr. Imam Budiwiono SpPK
9 Pemeriksaan hematologi rutin Dr. Imam Budiwiono SpPK
10 Pemeriksaan hematologi rutin Dr. Imam Budiwiono SpPK
11 Pemeriksaan hematologi atas Dr. Imam Budiwiono SpPK
indikasi
12 Pemeriksaan hematologi atas Dr. Imam Budiwiono SpPK
indikasi
13 Pemeriksaan hematologi atas Dr. Imam Budiwiono SpPK
indikasi
14 UJIAN AKHIR SEMESTER

10. Referensi :

1. Lewis SM, Bain BJ, Bates Dacie & Lewis, Practical Haematology,

9th ed. London : Churchill Livingstone ; 2001

2. Hoffbrand J E ., Pettit J.E , Kapita Selekta Hematology, cetakan ke-6.

Jakarta : Penerbit buku kedokteran EGC ; 1996

3. Widman FK (peterjemah : Siti Boedina Kresno,dkk). Tinjauan Klinis

Atas Pemeriksaan Laboratorium , edisi ke -9. Jakarta : Penerbit

buku kedokteran EGC ; 1995.

4. gandasoebrata R. Penuntun Laboratorium Klinik, cetakan ke 9 .

Jakarta: PT Dian Rakyat 1999


Diposting 16th June 2012 oleh faiza munabari

Tambahkan komentar

Memuat

Anda mungkin juga menyukai