Anda di halaman 1dari 8

PEMERIKSAAN AKTIVITAS FUNGSIONAL

DENGAN GMFM

Pemeriksaan aktivitas fungsional dilakukan untuk menilai tingkat kemandirian

anak, apakah anak dapat melakukan aktifitas sehari-hari secara mandiri, dibantu sebagian

atau sepenuhnya oleh orang lain. Gross motor function measurement (GMFM) dapat

digunakan dalam melakukan pemeriksaan ini.

GMFM adalah suatu jenis pengukuran klinis untuk mengevaluasi

perubahan fungsi gross motor pada penderita cerebral palsy. Terdiri dari 88 item

pemeriksaan, aktifitas pada posisi berbaring dan berguling (17 item), duduk (20 item),

merangkak dan kneeling (14 item), berdiri (13 item), berjalan (12 item), berlari dan

melompat (12 item).

Penilaian GMFM ada 4 skor yaitu 0, 1, 2 dan 3 serta yang masing-masing

mempunyai arti

 Nilai 0 tidak dapat melakukan.

 Nilai 1 dapat melakukan tapi awalnya saja.

 Nilai 2 dapat melakukan sebagian.

 Nilai 3 dapat melakukan semuanya.

Tabel Penilaian Pemeriksaan dan Evaluasi Gross Motor Function Measurement

A. Dimensi terlentang dan tengkurap


No Item yang dinilai Tgl Tgl Tgl Tgl
Terlentang, kepala pada garis tengah tubuh,
1
rotasi kepala dengan ekstremitas simetris
Terlentang, menyatukan jari-jari kedua tangan
2
dibawa pada garis tengah tubuh
3 Terlentang, mengangkat kepala 45º.
4 Terlentang, fleksi hip dan knee kiri full ROM
Terlentang, fleksi hip dan knee kanan full
5
ROM
Terlentang, meraih dengan lengan kiri, tangan
6 menyilang garis tengah tubuh menyentuh mainan

Terlentang, meraih dengan lengan kanan,


7 tangan menyilang garis tengah tubuh menyentuh
mainan
Terlentang, berguling ke tengkurap melalui
8
sisi kiri tubuh
Terlentang, bereguling ke tengkurap melalui
9
sisi kanan tubuh
10 Tengkurap, mengangkat kepala keatas.
Tengkurap, menghadap kedepan, mengangkat
11
kepala dengan lengan lurus
Tengkurap, menghadap kedepan, tumpuan
12 berat badan pada kaki kiri, lengan yang
berlawanan diangkat ke depan
Tengkurap, menghadap kedepan, tumpuan
13 berat badan pada kaki kanan, lengan yang
berlawanan diangkat ke depan
Tengkurap, berguling terlentang melalui sisi
14
kiri tubuh
Tengkurap, berguling terlentang melalui sisi
15
kanan tubuh
Tengkurap, berputar 90º ke kiri menggunakan
16 ekstremitas

Tengkurap, berputar 90º ke kanan


17
menggunakan ekstremitas
Total dimensi A
B. Dimensi duduk
No Item yang dinilai tgl tgl tgl Tgl
Terlentang, tangan ditarik terapis kearah
18
duduk dengan komtrol kepala
Terlentang, berguling kesisi kanan dibawa ke
19
posisi duduk
Terlentang, berguling kesisi kiri dibawa ke
20
posisi duduk
Duduk dimatras. Thorak disuport terapis
21
kepala tegak, dipertahankan 3 detik
Duduk dimatras. Thorak disuport terapis
22
kepala lurus ditahan 10 detik
Duduk dimatras; kedua lengan disangga
23
dipertahankan 5 detik
Duduk dimatras, tangan bebas dan ditahan 3
24
detik
Duduk dimatras, dengan mainan didepannya
25
& badan condong ke depan
Duduk dimatras & menyentuh mainan yang
26 berada 45º di belakang sisi kanan dan kembali ke
posisi awal
Duduk dimatras & menyentuh mainan yang
27 berada 45º di belakang sisi kiri dan kembali ke
posisi awal
Duduk dengan pantat posisi kanan &
28 mempertahankan posisi dengan kedua lengan
bebas selama 5 detik
Duduk dengan pantat posisi kiri &
29 mempertahankan posisi dengan kedua lengan
bebas selama 5 detik
Duduk di matras kemudian menunduk
30
keposisi tengkurap
Duduk dimatras dengan kedua kaki
31 berhadapan dan dapat mencapai 4 poin lewat sisi
kanan
Duduk dimatras denga kedua kaki berhadapan
32
dan dapat mencapai 4 poin lewat sisi kiri
Duduk dimatras & berputar 90º tanpa bantuan
33
lengan
Duduk dibangku & dapat menahan lengan dan
34
kaki selama 10 detik
35 Berdiri lalu duduk diatas dibangku kecil
36 Dilantai dan berusaha duduk dibangku kecil
Dilantai dan berusaha mencapai duduk
37
dibangku besar
Total dimensi B
C. Dimensi merangkak dan berdiri dengan lutut
No Item yang dinilai Tgl Tgl Tgl Tgl
38 Tengkurap: merangkak ke depan sejauh 1,8 m
4 POINT ; mempertahankan berat tangan dan
39
lutut 10 detik
4 POINT ; menuju posisi duduk dengan
40
tangan bebas
Tengkurap ; bertahan 4 poin, berat pada
41
tangan dan knee
4 POINT ; meraih ke depan dengan tangan
42
kanan meliputi lengan & shoulder
4 POINT ; meraih ke depan dengan tangan
43
kiri meliputi lengan & shoulder
4 POINT ; merangkak dan berusaha maju ke
44
depan
45 4 POINT ; pengulangan merangkak ke depan
4 POINT ; merangkak diatas 4 langkah
46
dengan tangan & Knee/ kaki …………
4 POINT ; merangkak ke belakang dibawah 4
47
langkah dgn tangan & knee..
Menuju keposisi tinggi menggunakan tangan,
48 lalu tahan dengan tangan bebas selama 10
detik
HIGH KN, menuju posisi ½ kneeling pada
49 lutut kanan menggunakan tangan, lalu tahan
dengan tangan bebas selama 10 detik
HIGH KN, menuju posisi ½ kneeling pada
50 lutut kiri menggunakan tangan, lalu tahan
dengan tangan bebas selama 10 detik
HIGH KN, berjalan kneeling maju 10
51
langkah, tangan bebas
Total dimensi C
D. Dimensi berdiri
No Item yang dinilai Tgl Tgl Tgl Tgl
Pada lantai, mendorong ke berdiri dengan
52
kursi lebar
Berdiri dengan tangan bebas dan ditahan
53
selama 3 detik
Berdiri bertahan pada kursi lebar dengan 1
54
tangan memindahkan kaki kanan, 3 detik
Berdiri bertahan pada kursi lebar dengan 1
55
tangan memindahkan kaki kiri , 3 detik
Berdiri dengan tangan bebas dan bertahan
56
selama 20 detik
Berdiri memindahkan kaki kiri dan tangan
57
bebas selama 10 detik
Berdiri memindahkan kaki kanan dan tangan
58
bebas selama 10 detik
Duduk pada bangku kecil, menuju ke berdiri
59
tanpa memakai tangan
HIGH KN; menuju keposisi duduk melalui ½
60 kneeling pada lutut kanan tanpa menggunakan
tangan
HIGH KN; menuju keposisi duduk melalui ½
61 kneeling pada lutut kiri tanpa menggunakan
tangan
Berdiri extremitas bawah berusaha duduk
62
dilantai dengan kontrol tangan bebas
Berdiri menuju squad, tangan bebas
63
………….
Berdiri mengambil objek dari lantai, tangan
64
bebas, dan kembali ke posisi berdiri
Total dimensi D
E. Dimensi berjalan, lari, dan melompat.
No Item yang dinilai Tgl Tgl Tgl Tgl
Berdiri, dua tangan berpegangan pada bangku
65
besar, jalan 5 langkah ke kiri
Berdiri, dua tangan berpegangan pada bangku
66
besar, jalan 5 langkah ke kanan
Berdiri, dua tangan berpegangan pada terapis,
67
berjalan ke depan 10 langkah
Berdiri, satu tangan berpegangan pada terapis,
68
berjalan ke depan 10 langkah
69 Berdiri, berjalan ke depan 10 langkah………..
Berdiri, berjalan ke depan 10 langkah,
70 berhenti kemudian berputar 180º dan kembali ke
tempat semula
Berdiri, berjalan ke belakang 10
71
langkah……..
Berdiri, berjalan ke depan 10 langkah,
72 membawa objek besar dengan dengan 2
tangan
Berdiri, berjalan ke depan 10 langkah,
73 diantara garis pararel yang berjarak 20 cm
antara 2 garisnya
Berdiri, berjalan ke depan 10 langkah pada
74
garis 2 cm
Berdiri, step over stick at knee level, R food
75
leading
Berdiri, step over stick at knee level, L food
76
leading
Berdiri, berlari 4,5 m, berhenti dan
77
kembali…..
Berdiri, menendang bola dengan kaki
78
kiri……..
Berdiri, menendang bola dengan kaki
79
kanan…..
Berdiri, melompat 30 cm ke atas, kedua kaki
80
diangkat
Berdiri, melompat 30 cm ke depan
81
……………..
Berdiri pada kaki kiri, hops on R food 10
82
times within A 60 cm
Berdiri pada kaki kanan, hops on L food 10
83
times within A 60 cm
Berdiri, holding 1 Rail Walks up 4 steps,
84
holding 1 Rail
85 Berdiri, holding 1 Rail Walks down 4 steps,
holding rail
Berdiri, berjalan ke depan 4 langkah dengan
86
kaki bergantian
Berdiri, berjalan ke belakang 4 langkah
87
dengan kaki bergantian
Berdiri, pada langkah ke 15 melompat, kedua
88
kaki diangkat
Total dimensi E

Sumber ; Keith, 2002


Keterangan penilaian pada GMFM :

1. Nilai 0 tidak dapat melakukan.

2. Nilai 1 dapat melakukan tapi awalnya saja.

3. Nilai 2 dapat melakukan sebagian.

4. Nilai 3 dapat melakukan semuanya.

Penilaian Akhir

Total.Dimensi.A
A. x100  …..%
51

Total.Dimensi.B
B. x100  …..%
60

Total.Dimensi.C
C. x100  …..%
42

Total.Dimensi.D
D. x100  …..%
39

Total.Dimensi.E
E. x100  …..%
72

%A %B %C %D %E


Total nilai = x 100%
5

= ....

Anda mungkin juga menyukai