Anda di halaman 1dari 38

am

u b
Direktori
1 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
Nomor 38/Pid.B/2011/PN.Wmn.

ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Pengadilan Negeri Wamena yang mengadili perkara-perkara pidana pada peradilan

do
gu
tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Para Terdakwa:

In
A
I Namalengkap : OBETH KOSAY;
Tempatlahir : Ibele;
ah

Umur/tanggallahir : 8 Tahun/05Mei 1972;

lik
Jeniskelamin : Laki-laki;
Kebangsaan : Indonesia;
am

ub
Tempattinggal : Desa Ibele Distrik Pelebaga Kabupaten Jayawijaya;
Agama : Kristen Protestan;
Pekerjaan : Petani dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);
ep
k

II Nama lengkap : TOEBAGA KILUNGGA alias YAHYA KILUNGGA;


ah

Tempat lahir : Yalengga;


R

si
Umur/tanggal lahir : 50 Tahun;
Jenis kelamin : Laki-laki;

ne
ng

Kebangsaan : Indonesia;
Tempat tinggal : Desa Wananuk Distrik Yalengga Kabupaten Jayawijaya;
Agama : Kristen Protestan;

do
gu

Pekerjaan : Tani dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);


III Nama lengkap : WOMBI TABUNI;
In
A

Tempat lahir : Piramid;


Umur/tanggal lahir : 32Tahun/18Agustus 1978;
ah

Jenis kelamin : Laki-laki;


lik

Kebangsaan : Indonesia;
Tempat tinggal : Piramid Distrik Asologaima Kabupaten Jayawijaya;
m

ub

Agama : Kristen Protestan;


Pekerjaan : Tani dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);
ka

IV Nama lengkap : WIKI MEAGA;


ep

Tempat lahir : Ibele;


ah

Umur/tanggal lahir : 25 Tahun;


R

Jenis kelamin : Laki-laki;


es

Kebangsaan : Indonesia;
M

ng

Tempat tinggal : Desa Ibele Distrik Pelebaga Kabupaten Jayawijaya;


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori
2 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Agama : Kristen Protestan;

a
R
Pekerjaan : Tani dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);

si
V Nama lengkap : Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA;

ne
Tempat lahir : Piramid;

ng
Umur/tanggal lahir : 8 Tahun/27 Februari 1996;
Jenis kelamin : Laki-laki;

do
gu
Kebangsaan
Tempat tinggal
: Indonesia;
: Desa Napua Kabupaten Jayawijaya/Desa Muragame Distrik

In
Asologaima Kabupaten Jayawijaya;
A
Agama : Kristen Protestan;
Pekerjaan : Pendeta dan dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);
ah

lik
VI Nama lengkap : MEKI TABUNI;
Tempat lahir : Yonggime;
am

ub
Umur/tanggal lahir : 8 Tahun/10 Agustus 1987;
Jenis kelamin : Laki-laki;
Kebangsaan : Indonesia;
ep
k

Tempat tinggal : Piramid Distrik Asologaima Kabupaten Jayawijaya;


Agama : Kristen Protestan;
ah

R
Pekerjaan : Tani dan dan anggota TRPB (Tentara Revolusi Papua Barat);

si
ne
Para Terdakwa ditangkap pada tanggal 20 November 2010;
ng

Para Terdakwa ditahan dengan jenis penahanan RUTAN sejak tanggal 21 November
2010 sampai dengan sekarang ;

do
gu

Para Terdakwa dipersidangan didampingi Penasehat Hukum, yaitu RATNA IDA


SILALAHI, SH Advokat/Penasehat Hukum yang berkantor di Jl. Raya Abepura No. 45 C, Kota
In
Jayapura berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 02 Desember2010;
A

PENGADILAN NEGERI tersebut;


Telah membaca:
ah

lik

1 Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Wamena tanggal 15April 2011 No.57/


Pen.Pid/2011/PN.Wmn tentang penunjukan Majelis Hakim yang mengadili perkara ini;
m

ub

2 Penetapan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Wamena tanggal 18 April 2011 No.06/
Pen.Pid/2011/PN.Wmn tentang penetapan hari sidang;
ka

3 Berkas perkara atas nama Terdakwa OBETH KOSAY, Dkk beserta seluruh
ep

lampirannya;
ah

Telah mendengar keterangan saksi-saksi dan Para Terdakwa;


R

Telah melihat barang bukti yang diajukan di persidangan;


es

Telah mendengar tuntutan pidana dari Penuntut Umum yang pada pokoknya menuntut
M

ng

agar Majelis Hakim yang mengadili perkara ini memutuskan:


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori
3 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
1 Menyatakan Terdakwa I. OBETH KOSAY, II. TOEBAGA KILUNGGA Alias

a
R
YAHYA KILUNGGA, III. WOMBI TABUNI, IV. WIKI MEAGA, V. Pdt. ALI

si
YIKWA alias ALI WENDA dan VI. MEKI TABUNI melakukan tindak pidana

ne
”Makar” sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 106 KUHP Jo. Pasal

ng
55 ayat (1) ke-1 KUHP;
2 Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa I. OBETH KOSAY, II. TOEBAGA

do
gu KILUNGGA Alias YAHYA KILUNGGA, III. WOMBI TABUNI, IV. WIKI
MEAGA, V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA dan VI. MEKI TABUNI

In
berupa pidana penjara masing-masing selama12 (dua belas) tahun dikurangi
A
selama Para Terdakwa berada dalam tahanan sementara dengan perintah agar
Para Terdakwa tetap di tahan;
ah

lik
3 Menyatakan barang bukti :
• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna kuning dengan lambang bintang kejora
am

ub
di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan TENTARA
REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah Papua II;
• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : YAHYA INGGIBAL,
ep
k

Bank/Pangkat : Kapten, Jabatan / N.B.P : 0066776, Kesatuan BIL. OBETH


ah

TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang ditandatangani oleh Panglima


R

si
TRPB Papua Barat Komando Daerah Papua II ROBETH A. KOGOYA Mayor
Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576. Dengan sebuah Pas Foto berlatar Bendera

ne
ng

Bintang Kejora;
• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna hijau dengan lambang bintang

do
kejora di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan
gu

TENTARA REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah


Papua II;
In
A

• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : UNCE


GOMBO, Bank/Pangkat : Pratu, Jabatan / N.B.P : 043776, Kesatuan
ah

lik

BIL. OBETH TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang


ditandatangani oleh Panglima TRPB Papua Barat Komando Daerah
Papua II ROBETH A. KOGOYA Mayor Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576.
m

ub

Dengan sebuah Pas Foto berlatar Bendera Bintang Kejora;


ka

• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna hijau dengan lambang bintang


ep

kejora di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan
TENTARA REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah
ah

Papua II;
es

• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : ARE GOMBO,
M

ng

Bank/Pangkat : Serma, Jabatan / N.B.P : 033976, Kesatuan BIL. OBETH


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori
4 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang ditandatangani oleh

a
R
Panglima TRPB Papua Barat Komando Daerah Papua II ROBETH A.

si
KOGOYA Mayor Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576. Dengan sebuah Pas

ne
Foto berlatar Bendera Bintang Kejora;

ng
• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM
SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK

do
gu INDONESIA, NAMA : OBETH K, TUJUAN : MEMINTA
PENJELASAN KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA

In
A
MERDEKA”;
• 1 (satu) lembar Kaos loreng.
ah

• 1 (satu) lembar bendera bintang kejora dengan panjang 117 (seratus tujuh

lik
belas) Cm, lebar 65 (enam puluh lima) Cm;
• 1 (satu) buah kayu/tiang tempat diikatnya Bendera Bintang Kejora
am

ub
dengan panjang 2,87 (dua koma delapan tujuh) Cm.
• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM
ep
k

SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK


INDONESIA, NAMA : WEKI M, TUJUAN : MEMINTA
ah

R
PENJELASAN KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA

si
MERDEKA”;

ne
• 1 (satu) lembar baju kaos warna hijau bertliskan KOPASUS di pundak
ng

kiri dan kanan, betuliskan KOPASUS THE ULTIMATE SOLDIER di


bagian dada dan gambar beberapa orang menggunakan baret merah dan

do
gu

seseorang memegang senjata;


• 1 (satu) lembar kaos loreng.
In
A

• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM


SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK
ah

lik

INDONESIA, NAMA : ALLY J, TUJUAN : MEMINTA


PENJELASAN KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA
MERDEKA”;
m

ub

• 1 (satu) lembar kaos loreng dengan tulisan di dada KARTIKAEKA


PAKSI dengan gambar Burung Garuda.
ka

ep

Digunakandalam perkara lain, perkara a.n OSKAR HOLAGO Dkk;


4 Menetapkanagar Terdakwamembayar biaya perkara sebesar Rp. 1,000,- (seribu
ah

rupiah).
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori
5 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Telah mendengar pembelaan dari Para Terdakwa yang disampaikan secara lisan

a
R
dipersidangan yang pada pokoknya mohon keringanan putusan;

si
Telah mendengar Replik maupun Duplik yang disampaikan secaralisan masing-masing

ne
olehJaksa Penuntut Umum maupun Para Terdakwa yang pada pokoknya masing-masing

ng
menyatakan tetap pada tuntutan maupun pembelaannya semula;
Menimbang, bahwa berdasarkan surat dakwaan Penuntut Umum tanggal 15 April2011

do
gu
No.Reg.Perk.:PDM-12/WMN/03/2011 Para Terdakwa telah didakwa sebagai berikut:
Bahwa mereka Terdakwa I. OBETH KOSAY,Terdakwa II. TOEBAGA KILUNGGA

In
alias YAHYA KILUNGGA, Terdakwa III.WOMBI TABUNI, Terdakwa IV.WIKI MEAGA,
A
Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA dan Terdakwa VI. MEKI TABUNI pada hari
Sabtu tanggal 20 November 2010, sekitar pukul 11.30 WITatau setidak-tidaknya pada waktu
ah

lik
lain masih dalam bulan November 2010, bertempat di Desa Wananuk distrik Yalengga
Kabupaten Jayawijaya, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam
am

ub
daerah hukum Pengadilan Negeri Wamena, sebagai orang yang melakukan, yang menyuruh
melakukan atau turut melakukan perbuatan makar yang dilakukan dengan maksud hendak
menaklukkan daerah Negara seluruhnya atau sebahagiannya ke bawah pemerintah asing atau
ep
k

dengan maksud hendak memisahkan sebahagian dari daerah itu, yang dilakukan dengan cara
dan perbuatan sebagi berikut :
ah

si
• Berawal ketika lelaki DANI TANI TABUNI alias PES TABUNI (masih dalam
pencaharian oleh pihak berwajib (DPO)) yang adalah pimpinan Organisasi Papua

ne
ng

Merdeka wilayah Moragame membentuk Organisasi Tentara Revolusi Papua Barat


(TRPB) yang bermarkas di Moragame distrik Asologaima yang mempunyai tujuan

do
memperjuangkan Papua merdeka dan memisahkan diri dari Negara Kesatuan Republik
gu

Indonesia (NKRI), dan selanjutnya organisasi TRPB tersebut menggunakan bendera


bintang kejora sebagai organisasi yang ciri-cirinya terdapat gambar bintang besar
In
A

berwarna putih disamping kiri, berlatar merah serta samping kanan terdapat garis-garis
putih dan garis-garis biru serta memiliki lambang organisasi yaitu seekor burung yang
ah

lik

ciri-cirinya bersayap dua berkepala satu dan berjenggel, dadanya gambar bendera
bintang kejora serta memiliki dua kaki yan mana kaki kiri dengan tumpuan pada tiva
sedangkan kaki kanan dengan tumpuan beberapa anak panah serta memiliki ekor dan
m

ub

terdapat tulisan diatas kepala dan bibawah kaki.


• Bahwa untuk memperlancar aksi perjuangan Papua merdeka, maka lelaki DANI TANI
ka

ep

TABUNI melakukan perekrutan orang untuk masuk menjadi anggota TRPB dan saat
itu TerdakwaI. OBETH KOSAY,Terdakwa II. TOEBAGA KILUNGGA alias YAHYA
ah

KILUNGGA, Terdakwa III. WOMBI TABUNI, Terdakwa IV. WIKI MEAGA,


R

Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA dan Terdakwa VI. MEKI TABUNI
es
M

serta saksi PERES TABUNI (Terdakwa dalam berkas perkara terpisah), saksi MEKI
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori
6 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
ELOSAK (Terdakwa dalam berkas perkara terpisah), saksi OSKAR HOLAGO

a
R
(Terdakwa dalam berkas perkara terpisah) bergabung menjadi anggota Tentara

si
Revolusi Papua Barat (TRPB), dan setelah itu lelaki DANI TANI TABUNI

ne
memberikan tanggungjawab kepada Terdakwa II TOEBAGA KILUNGGA alias

ng
YAHYA KILUNGGAberpangkat kapten untuk bertugas sebagai komandan kompi,
Terdakwa III WOMBI TABUNI dibagian reserse yaitu menyelesaikan masalah,

do
gu TerdakwaV. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA sebagai hamba Tuhan atau
Rohaniawaan yang melayani masyarakat anggota TRPB, sedangakan TerdakwaI.

In
OBETH KOSAY, Terdakwa IV. WIKI MEAGA dan Terdakwa VI. MEKI TABUNI
A
selaku anggota TRPB.
• Bahwa selanjutnya pada hari Sabtu tanggal 20 November 2010 saat dimarkas TRPB di
ah

lik
Muragame lelaki DANI TANI TABUNI memerintahkan kepada TerdakwaI. OBETH
KOSAY, Terdakwa III. WOMBI TABUNI, Terdakwa IV. WIKI MEAGA, Terdakwa V.
am

ub
Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA, saksi MEKI ELOSAK dan saksi OSKAR
HOLAGO untuk pergi kerumah duka salah satu anggota TRPB yang meninggal dunia
bernama MARTEN WENDA diDesa Wananuk distrik Yalengga, saat itu lelaki DANI
ep
k

TABUNI langsung mengambil bendera organisasi yaitu bendera bintang kejora yang
ah

sudah diikat pada sebuah batang kayu dan 5 (lima) buah kartu nama, setelah itu lelaki
R

si
DANI TANI TABUNI menyerahkan bintang kejora yang sudah diikat pada sebuah
tiang kayu kepada Terdakwa IV. WIKI MEAGA dan kartu nama langsung dipasangkan

ne
ng

oleh lelaki DANI TANI TABUNI kepada TerdakwaI. OBETH KOSAY, Terdakwa IV.
WIKI MEAGA, Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA, saksi MEKI
ELOSAK dan saksi OSKAR HOLAGO, sambil lelaki DANI TANI TABUNI

do
gu

mengatakan “ kamu pergi keteman yang meninggal, lakukan upacara pemakaman


dengan cara tiang bendera bintang kejora ditancapkan disamping jenasah, setelah itu
In
A

berdoa kemudian jenasah dibakar setelah itu pulang ke Muragame”, dan setelah
mendengar penyampaian lelaki DANI TANI TABUNI tersebut TerdakwaI. OBETH
KOSAY, Terdakwa III. WOMBI TABUNI, Terdakwa IV. WIKI MEAGA, Terdakwa V.
ah

lik

Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA, saksi MEKI ELOSAK dan saksi OSKAR
HOLAGO langsung pergi melewati sungai baliem menggunakan perahu selanjutnya
m

ub

berjalan melalui jalan setapak dan tiba di jalan raya Bolakme-Wamena lalu berjalan
menuju kearah Yalengga dan pada saat dalam perjalanan bertemu dengan Terdakwa
ka

VI. MEKI TABUNI dan saksi PERES TABUNI yang saat itu berada dimobil strada
ep

lalu dengan Terdakwa VI. MEKI TABUNI bertanya kepada Terdakwa V. Pdt. ALI
ah

YIKWA dengan mengatakan “kalian mau kemana”, dan dijawab oleh Terdakwa V. Pdt.
R

ALI YIKWA, “kita mau ke duka”, kemudian Terdakwa VI. MEKI TABUNI
es

mengatakan, “siapa yang meninggal”, lalu dijawab oleh Terdakwa V. Pdt. ALI
M

ng

YIKWA, “MARTEN WENDA yang meninggal”, setelah itu Terdakwa VI. MEKI
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori
7 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
TABUNI dan saksi PERES TABUNI turun dari mobil dan bergabung bersama

a
R
TerdakwaI. OBETH KOSAY,Terdakwa III. WOMBI TABUNI, Terdakwa IV. WIKI

si
MEAGA, Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA, saksi MEKI ELOSAK

ne
dan saksi OSKAR HOLAGO berjalan kaki dijalan raya menuju kerumah duka diDesa

ng
Wananuk distrik Yalengga sambil bendera bintang kejora yang dibawa oleh Terdakwa
IV. WIKI MEAGA dibiarkan berkibar.

do
gu• Bahwa ketika TerdakwaI. OBETH KOSAY,Terdakwa III. WOMBI TABUNI,
Terdakwa IV. WIKI MEAGA, Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA,

In
A
Terdakwa VI. MEKI TABUNI saksi MEKI ELOSAK dan saksi OSKAR HOLAGO
serta saksi PERES TABUNI tiba didepan Pra Koperasi Sukma Desa Wananuk distrik
Yalengga mereka berhenti berjalan dan bertemu dengan Terdakwa II. TOEBAGA
ah

lik
KILUNGGA alias YAHYA KILUNGGA yang kemudian ikut bergabung dan saat itu
Terdakwa IV. WIKI MEAGA menurunkan bendera bintang kejora dengan tiang kayu
am

ub
ditancapkan ketanah dan dipegang tiang tersebut dan bendera bintang kejora tetap
berkibar dan saat itu tiba-tiba dating beberapa anggota TNI dan anggota Polisi
langsung menangkap dan membawa Terdakwa I. OBETH KOSAY, Terdakwa II.
ep
k

TOEBAGA KILUNGGA alias YAHYA KILUNGGA, Terdakwa III. WOMBI


ah

TABUNI, Terdakwa IV. WIKI MEAGA, Terdakwa V. Pdt. ALI YIKWA alias ALI
R

si
WENDA dan Terdakwa VI. MEKI TABUNI, saksi MEKI ELOSAK dan saksi OSKAR
HOLAGO serta saksi PERES TABUNI beserta barang bukti berupa 1 (satu) buah tiang

ne
ng

kayu, 1 (satu) lembar bendera bintang kejora, dan 9 (Sembilan) kartu tanda pengenal
anggota TRPB ke kantor Kepolisian Resor Jayawijaya untuk diproses lebih lanjut.
Bahwa diketahui ternyata upacara pemakaman yang akan dilakukan oleh Para

do
gu

Terdakwa adalah upacara pemakaman menurut organisasi Tentara Revolusi Papua


Barat (TRPB) yang meninggal dunia dimana harus menggunakan bendera bintang
In
A

kejora.
PerbuatanPara Terdakwasebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal
106KUHP, Jo Pasal 55 ayat 1 ke-1 KUHP.
ah

lik

Menimbang, bahwa atas dakwaan Penuntut Umum tersebut Para Terdakwatidak


mengajukan keberatan;
m

ub

Menimbang, bahwa dalam persidangan telah didengar keterangan saksi-saksi yaitu :


1 FREDY KAWANDODA (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai
ka

ep

berikut :
• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan keluarga dengan
ah

Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja dengan Para Terdakwa;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori
8 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi dipanggil dipersidangan karena perkara tentang Makar, yang menurut

si
saksi makar itu adalah mereka yang membawa bendera yang diikat didalam sebuah
kayu;

ne
ng
• Bahwa sekitar pukul 10.00 WIT, awalnya saksidari Wamena hendak ke POS Bolakme
bersama Saksi FERRY MARARU kemudian di pertengahan Yalengge saksi melihat
Para Terdakwa sedang memegang Bendera kejora, karena anggota kami sedikit pada

do
gu saat itu kemudian kami lanjut ke Pos untuk melaporkan hal tersebut dan sambil
meminta bantuan, dan kemudian kami bersama-sama anggota Polisi yang lain dan TNI

In
A
kembali lagi ke TKP;
• Bahwa yang saksi lihat pada waktu itu adalah Bendera Bintang Kejora;
ah

lik
• Bahwa Posisi Bendera Bintang Kejora saat itu dalam keadaan berdiri;
• Bahwa posisi Para Terdakwa tidak dalam berbaris, mereka hanya berjalan dan tidak
am

ub
beraturan dan Para Terdakwa sedang memakai baju loreng;
• Bahwa saksi melihat Para Terdakwa ada yang membawa benda tajam;

• Bahwa saksi juga ada melihat Tanda Pengenal yang dipakai Para Terdakwa yang
ep
k

digantungkan dileher;
ah

• Bahwa saksi melihatnya ketika dikantor polisi, sewaktu di TKP saya tidak
R

si
memperhatikannya;
• Bahwa saat itu Para Terdakwa hanya sedang berkumpul-kumpul sedang istirahat;

ne
ng

• Bahwa saksi tidak mendegar Yel-Yel atau Orasi dari Para Terdakwa, karena saat itu
saksi berada didalam kendaraan umum, dan didalamnya banyak penumpang, dan kaca

do
gu

mobil ditutup;
• Bahwa jarak antara mobil tersebut dengan Para Terdakwa kurang lebih 5 (lima) meter;
In
• Bahwa menurut saksi OPM itu adalah suatu Organisasi yang menginginkan
A

kemerdekaan;
• Bahwa sebagaian dari Para Terdakwa ada yang memakai celana loreng dan pakaian
ah

lik

loreng;
• Bahwa saksi tidak menanyakan kepada Para Terdakwa mau kemana karenasaat itu Para
m

ub

Terdakwa sudah langsung diamankan oleh TNI;


• Bahwa tujuan dari organisasi OPM dan TPRB hanya ingin memisahkan diri dari NKRI;
ka

ep

• Bahwa saat itu posisi dari Bendera Bintang Kejora ditancapkan ditanah dan dikibarkan;
ah

2 WAREN WANDIKBO.Sos (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai


es

berikut :
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori
9 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan

si
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
dengan Para Terdakwa;

ne
ng
• Bahwa saksi tiba di lokasi pada jam 11.00 WIT;
• Bahwa saksi tidak melihat penangkapan terhadap Para Terdakwa, karena saat

do
gu saksi datang mereka sudah ditangkap;
• Bahwa jumlah dari Terdakwa ada 9 (sembilan) orang dan saksi melihat bendera
bintang kejora tersebut sudah tertancap ditanah dan dikibarkan;

In
A
• Bahwa jarak antara Para Terdakwa dengan bendera tersebut kira-kira setengah
meter (0,5 M);
ah

lik
• Bahwa tidak pernah lihat pernah melihat tanda pengenal dari Para Terdakwa,
tapi saksi pernah mendengarnya;
am

ub
• Bahwa saksi tidak melihat Para Terdakwa memakai baju loreng, kerena para
Terdakwa tidak memakai baju;
• Bahwa saksi melihat pada waktu Para Terdakwa dipukul, namun saksi tidak
ep
k

melihat ada darah atau juga luka parah yang diderita oleh Para Terdakwa;
ah

• Bahwa yang saksi tahu mengapa Para Terdakwa dipukul karena meraka salah
R

si
menjawab tentang Indentitasnya;
• Bahwa posisi barang bukti tersebut dikumpulkan dekat dengan Para Terdakwa;

ne
ng

• Bahwa tujuan perjalanan dari Para Terdakwa untuk melihat orang meninggal
dunia dan yang meninggal bukanlah masyarakat Yalengga;

do
gu

• Bahwa baju loreng yang digunakan oleh Para Terdakwa adalah punya Indonesia;

• Bahwa yang telah dilakukan oleh Para Terdakwa menurut saksi itu salah, karena
In
A

mereka membawa barang-barang yang dilarang oleh Negara;


• Bahwa saksi pernah dengar bahwa Para Terdakwa diajak oleh saudara Dani Tani
ah

lik

Tabuni;
• Bahwa saksi tahu Bendera Bintang Kejora itu dilarang dikibarkan;

m

Bahwa warna bendera Indonesia Merah Putih, sedangkan Bendera Bintang


ub

Kejora milik dari Organisasi Papua Merdeka dan ciri-cirinya ada bintangnya
ka

didalam bendera tersebut;


ep

• Bahwa Bendera Bintang Kejora itu tidak bisa dikibarkan, dan tidak mempunyai
ah

Jadwal Khusus;
R

• Bahwa tujuan dari Para Terdakwa untuk memisahkan diri dari NKRI;
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori
10 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
3 YESALA WANDIKBO (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai

a
R
berikut :

si
• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan

ne
ng
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
dengan Para Terdakwa;
• Bahwa saksi mengerti dipanggil dipersidangan karena perkara tentang

do
gu Makar;
• Bahwa awalnya saksi sedang membersihkan halaman Kantor Distrik,

In
A
kemudian saksi kaget mendengar suara tembakkan, lalu kami menuju
ketempat tersebut, dan disana sudah banyak orang yang berkumpul, dan
ah

lik
kami lihat ada pemukulan;
• Bahwa saksi tidak mengetahui mengapa Para Terdakwa dipukul;


am

ub
Bahwa jarak antara halaman kantor distrik dengan penangkapan kira-kira
29 (dua puluh sembilan) meter sedangkan jarak antara halaman kantor
distrik dengan jalan besar kira-kira 20 (dua puluh) meter;
ep
k

• Bahwa mendengar suara tembakan, saksi langsung ketempat


ah

penembakan tersebut, karena takut lalu kami kembali berkerja;


R

si
Bahwa saksi melihat Para Terdakwa membawa bendera Bintang Kejora;
• Bahwa saksi pernah melihat bendera Bintang Kejora tersebut

ne
ng

sebelumnya;
• Bahwa saksi tidak melihat para Terdakwa memakai Pakaian Loreng;

do
gu

• Bahwa saksi tidak pernah melihat kartu tanda pengenal Para Terdakwa;
• Bahwa saksi tidak kenal dengan Dani Tani Tabuni namun saksi pernah
In
mendengar tetapi tidak mengetahui kegiatan-kegiatannya;
A

• Bahwa saksi pernah mendengar tentang TRPB namun, tidak mengetahui


artinya;
ah

lik

• Bahwa saksi tidak mengetahui Para Terdakwa adalah anggota TRPB atau
OPM;
m

ub

• Bahwa saksi tidak tahu, Bendera Bintang Kejora itu milik siapa;
ka

ep

4 BUKALI KENELAK (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai


berikut :
ah

• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
R

es

keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
M

dengan Para Terdakwa;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori
11 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi mengerti dipanggil dipersidangan karena perkara tentang

si
Makar;
• Bahwa awalnya saksi sedang membersihkan halaman Kantor Distrik,

ne
ng
kemudian saksi kaget mendengar suara tembakkan, lalu kami menuju
ketempat tersebut, dan disana sudah banyak orang yang berkumpul, dan
kami lihat ada pemukulan;

do
gu • Bahwa saksi tidak mengetahui siapa yang dipukul;
• Bahwa saksi mendengar suara Tembakkan tersebut, namun tidak

In
A
menghitungnya;
• Bahwa jarak antara halaman kantor distrik dengan penangkapan kira-kira
ah

lik
29 (dua puluh sembilan) meter sedangkan jarak antara halaman kantor
distrik dengan jalan besar kira-kira 20 (dua puluh) meter;
am

ub
• Bahwa saksi tidak melihat penangkapan terhadap Para Terdakwa dan
belum pernah bertemu dengan para Terdakwa;
• Bahwa saksi pernah melihat bendera Bintang Kejora tersebut
ep
k

sebelumnya;
ah

• Bahwa saksi tidak melihat Para Terdakwa memakai Pakaian Loreng;


R

si
• Bahwa saksi tidak pernah melihat kartu tanda pengenal Para Terdakwa;
• Bahwa saksi tidak kenal dengan Dani Tani Tabuni namun saksi pernah

ne
ng

mendengar tetapi tidak mengetahui kegiatannya;


• Bahwa saksi pernah mendengar tentang TRPB namun, tidak mengetahui

do
gu

artinya;
• Bahwa saksi tidak tahu, Bendera Bintang Kejora itu milik siapa;
In
A

5 HUBERTUS WANDIKBO Alias ADHI (disumpah), yang pada pokoknya


menerangkan sebagai berikut :
ah

lik

• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
m

ub

dengan Para Terdakwa;


• Bahwa saksi mengerti dipanggil dipersidangan karena perkara tentang
ka

ep

Makar;
• Bahwa awalnya saksi sedang membersihkan halaman Kantor Distrik,
ah

kemudian saksi kaget mendengar suara tembakkan, lalu kami menuju


R

es

ketempat tersebut, dan disana sudah banyak orang yang berkumpul, dan
M

kami lihat ada pemukulan;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori
12 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi tidak mengetahui mengapa Para Terdakwa dipukul;

si
• Bahwa saksi mendengar suara Tembakkan, namun tidak menghitungnya;
• Bahwa jarak antara halaman kantor distrik dengan penangkapan kira-kira

ne
ng
29 (dua puluh sembilan) meter sedangkan jarak antara halaman kantor
distrik dengan jalan besar kira-kira 20 (dua puluh) meter;

do
gu • Bahwa saat saat saksi mendengar suara tembakkan saksi langsung
ketempat penembakan tersebut, karena takut lalu kami kembali berkerja;
• Bahwa saksi belum pernah bertemu dengan para Terdakwa;

In
A
• Bahwa saksi melihat Para Terdakwa membawa bendera Bintang Kejora;
• Bahwa saksi tidak melihat Para Terdakwa memakai Pakaian Loreng;
ah

lik
• Bahwa saksi tidak pernah melihat kartu tanda pengenal Para Terdakwa;

• Bahwa saksi tidak kenal dengan Dani Tani Tabuni namun saksi pernah
am

ub
mendengar tetapi tidak mengetahui kegiatan-kegiatannya;
• Bahwa saksi pernah mendengar tentang TRPB namun, tidak mengetahui
ep
artinya;
k

• Bahwa saksi tidak tahu, Bendera Bintang Kejora itu milik siapa;
ah

si
6 FERRY MARARU (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:

ne

ng

Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
dengan Para Terdakwa;

do
gu

• Bahwa saksi dipanggil dipersidangan karena perkara tentang Makar,


yang menurut saksi makar itu adalah suatu perbuatan Tindak pidana yang
In
A

ingin merdeka;
• Bahwa kejadian penangkapan tersebut Sekitar pukul 10.00 WIT saat itu
ah

lik

saksi hanya melihat sekitar 10 (sepuluh) orang;


• Bahwa yang saksi lihat pada waktu itu adalah Bendera Bintang Kejora
dan saksi tidak tahu siapa yang memegang Bendera Bintang Kejora,
m

ub

namun setelah di kantor Polisi saksi tahu bahwa namanya Wiki Meaga;
ka

• Bahwa saat itu Posisi Bendera Bintang Kejora dalam keadaan berdiri;
ep

• Bahwa posisi Para Terdakwa tidak dalam berbaris, mereka hanya


ah

berjalan dan tidak beraturan;


R

• Bahwa hanya sebagian dari Para Terdakwa memakai baju loreng dan
es

celana loreng;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori
13 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi hanya fokus pada Bendera Bintang Kejora saja, saksi tidak

si
memperhatikan berang-barang lain yang dibawa oleh Para Terdakwa;
• Bahwa saksi ada melihat Tanda Pengenal yang dipakai Para Terdakwa

ne
ng
dan tanda pengenal tersebut digantungkan dileher;
• Bahwa yang dilakukan Para Terdakwa pada saat dijalan tersebut hanya

do
gu berkumpul-kumpul saja dan menurut saksi, mereka sedang beristirahat;
• Bahwa saksi melihat Para Terdakwa sedang membawa Bendera Kejora
dipertengahan daerah Yalengga;

In
A
• Bahwa posisi dari Bendera Bintang Kejora ditancapkan ditanah dan
dikibarkan;
ah

lik
• Bahwa saat itu saksi dari Wamena hendak ke POS Bolakme, kemudian di
pertengahan Yalengge saksi melihat Para Terdakwa sedang memegang
am

ub
Bendera kejora;
• Bahwa setahu saksi OPM itu adalah suatu Organisasi yang menginginkan
kemerdekaan;
ep
k

• Bahwa saksi tidak mengetahui Tujuan dari Para Terdakwa;


ah

• Bahwa saksi tidak mendengar Yel-Yel atau Orasi dari Para Terdakwa,
R

si
karena saksi berada didalam kendaraan umum, dan didalamnya banyak
penumpang, dan kaca mobil ditutup;

ne
ng

• Bahwa jarak antara mobil tersebut dengan Para Terdakwa kurang lebih 5
(lima) meter;

do
gu

• Bahwa jeda waktu antara penangkapan dengan datangnya Polisi dari


Polres Jayawijaya kurang lebih 15 (lima belas) menit;
In
• Bahwa saksi tidak mengetahui tentang penganiayaan yang diterima oleh
A

Para Terdakwa;
ah

lik

7 ALFRED I. AYAWAILA (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai


berikut:
m

ub

• Bahwa saksi tidak kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
ka

dengan Para Terdakwa;


ep

• Bahwa saksi dipanggil dipersidangan karena perkara tentang Makar,


ah

yang menurut saksi makar itu adalah suatu perbuatan Tindak pidana yang
R

ingin merdeka;
es
M

• Bahwa Kejadiannya pada pukul 10.00 WIT pagi hari;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori
14 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa yang saksi lihat pada waktu itu adalah Bendera Bintang Kejora;

si
• Bahwa saksi lupa siapa yang memegang Bendera Bintang Kejora pada
saat itu;

ne
ng
• Bahwa saat Para Terdakwa ditangkap sedang memakai baju loreng;
• Bahwa saksi melihat Para Terdakwa memakai tanda pengenal ketika

do
gu •
dikantor polisi, sewaktu di TKP saksi tidak memperhatikannya;
Bahwa saksi melihat Para Terdakwa sedang membawa Bendera Kejora
dipertengahan daerah Yalengga;

In
A
• Bahwa saat itu saksi dari Wamena hendak ke POS Bolakme, kemudian di
pertengahan Yalengge saksi melihat Para Terdakwa sedang memegang
ah

lik
Bendera kejora;
• Bahwa setahu saksi OPM itu adalah suatu Organisasi yang menginginkan
am

ub
kemerdekaan;
• Bahwa hanya sebagian dari Para Terdakwa memakai baju loreng dan
ep
celana loreng;
k

• Bahwa saksi tidak mengetahui Tujuan dari Para Terdakwa;


ah

• Bahwa saksi tidak tahu siapa yang memakai pakaian loreng tersebut;
R

si
• Bahwa saksi tidak tahu perbedaan dari OPM dengan TPRB;

ne

ng

Bahwa tujuan dari organisasi OPM dan TPRB hanya ingin memisahkan
diri dari NKRI;
• Bahwa saat penangkapan Para Terdakwa hanya duduk-duduk dan

do
gu

beristirahat, Kemudian datang Polisi dari Polres Jayawijaya lalu dibawa


dan diamankan ke Polres jayawijaya;
In
A

• Bahwa saksi tidak mengetahui tentang penganiayaan yang diterima oleh


Para Terdakwa;
ah

lik

• Bahwa baju loreng yang gunakan oleh Para Terdakwa adalah punya
Indonesia;
m

ub

8 OSKAR HOLAGO (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:


ka

• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
ep

keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
dengan Para Terdakwa;
ah

• Bahwa saksi menjadi Anggota TRPB sejak Tanggal 12 Oktober 2010;


es

• Bahwa tidak ada syarat-syaratnya untuk menjadi anggota TRPB;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori
15 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa tujuannya hanya untuk menanyakan apakah akan diberikan

si
Kemerdekaan atau tidak;
• Bahwa yang di perbuat di TRPB hanya daftar, dan akan dipanggil untuk

ne
ng
berangkat ketemu dengan Presiden R.I;
• Bahwa saksi mendaftar menjadi anggota TRPB DiDesa Muaragame dan

do
gu yang melayani Saudara Dani Tani Tabuni;
• Bahwa kami bersama-sama adalah anggota dari TRPB dan Dani Tani
Tabuni adalah Pimpinan dari Organisasi TRPB;

In
A
• Bahwa saksi tidak mengetahui tugas saksi maupun Para Terdakwa dalam
organisasi TRPB;
ah

lik
• Bahwa saksi mendapat perintah untuk membawa bendera Tersebut pada
Bulan November 2010 di Muaragame;
am

ub
• Bahwa yang diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni agar setiap anggota
TRPB yang meninggal harus dimakamkan dengan Bendera Bintang
Kejora;
ep
k

• Bahwa Bendera tersebut dikibarkan selama pemakamanan, lalu dibawa


ah

pulang lagi;
R

si
• Bahwa Dani Tani Tabuni yang mengikat dan menyerahkan bendera
tersebut dan memberi kartu tanda pengenal yang digantukan ke leher;

ne
ng

• Bahwa tidak setiap anggota mendapatkan kartu tanda pengenal karena


sebagaian masih dalam proses pembuatan;

do
gu

• Bahwa jumlah dari anggota TRPB sekarang sebanyak 500 orang;


• Bahwa saksi tidak pernahbertemu dengan anggota TRPB yang lainnya;
In
A

• Bahwa saksi baru satu kali itu mengikuti pemakaman anggota TRPB;
• Bahwa saksi ketemu dengan Para Terdakwa pertama kali di Muaragame;
ah

lik

• Bahwa saksi mendaftar untuk menjadi anggota Tim 1000 ketemu dengan
Presiden R.I.;

m

Bahwa saksi ketemu dengan Para Terdakwa Tanggal 20 November 2010


ub

sekitar jam 08.00 pagi, dijalan Tolikara;


ka

• Bahwa saat ketemu Para Terdakwa hanya jalan dijalan besar;


ep

• Bahwa Para Terdakwa hanya membawa Bendera Bintang Kejora yang


ah

Jumlah hanya 1 (satu) buah saja;


R

• Bahwa cara membawa bendera dengan Kedua tangan memegang


es

kayunya, dan bendera sambil digulung;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori
16 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Para Terdakwa memakai pakian Loreng, dan sebagaian memakai

si
pakaian biasa;
• Bahwa Para Terdakwa ada yang memakai kartu tanda pengenal TRPB;

ne
ng
• Bahwa Para Terdakwa membawa Bendera Bintang Kejora Karena
disuruh oleh Saudara Dani Tani Tabuni;

do
gu • Bahwa menurut Saksi Bendera Bintang Kejora adalah Bendera Papua
Merdeka;
• Bahwa saksi tidak ada pangkat dalam keanggotaan TRPB hanya anggota

In
A
biasa saja;
• Bahwa tujuan dari TRPB hanya untuk Papua Merdeka;
ah

lik
• Bahwa saksi tidak tahu apa jabatan para Terdakwa;
• Bahwa saat penangkapan saksi hanya membawa parang dan pisau, yang
am

ub
saksi bawa ketempat duka untuk bakar batu;
• Bahwa saksi tidak tahu perbedaan antara Tim 1000 dengan TRPB;
ep
• Bahwa Pimpinan dari Organisasi Tim 1000 maupun Organisasi TRPB
k

adalah Dani Tani Tabuni;


ah


R
Bahwa bendera Bintang Kejora disimpan dikampung Saudara Dani Tani

si
Tabuni;

ne

ng

Bahwa yang melakukan acara pemakaman adalah saudara Ali Jikwa


dengan cara hanya didoakan saja;
• Bahwa yang meninggal namanya Marthen Wenda, yang juga adalah

do
gu

anggota dari TRPB dan Tim 1000;


• Bahwa Bendera itu untuk pemakaman Anggota TRPB yang meninggal;
In
A

• Bahwa saksi ikut ketempat duka tetapi belum tiba ditempat duka, saksi
sudah ditangkap oleh polisi terlebih dahulu;
ah

lik

9 MEKI ELOSAK (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:



m

Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
ub

keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
ka

dengan Para Terdakwa;


ep

• Bahwa saksi menjadi Anggota TRPB sejak Tanggal 12 Oktober 2010;


ah

• Bahwa tidak ada syarat-syaratnya untuk menjadi anggota TRPB;


R

• Bahwa tujuannya hanya untuk menanyakan apakah akan diberikan


es

Kemerdekaan atau tidak;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori
17 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa yang di perbuat di TRPB hanya daftar, dan akan dipanggil untuk

si
berangkat ketemu dengan Presiden R.I;
• Bahwa saksi mendaftar menjadi anggota TRPB DiDesa Muaragame dan

ne
ng
yang melayani Saudara Dani Tani Tabuni;
• Bahwa kami bersama-sama adalah anggota dari TRPB;

do
gu • Bahwa saksi tidak tahu apa jabatan Para Terdakwa;
• Bahwa setiap anggota TRPB yang meninggal harus dimakamkan dengan
bendera Bintang Kejora;

In
A
• Bahwa Bendera tersebut dikibarkan selama pemakaman, lalu dibawa
pulang lagi;
ah

lik
• Bahwa yang mengikat dan menyerahkan bendera tersebut adalah Dani
Tani Tabuni di Muaragame;
am

ub
• Bahwa selain bendera Dani Tani Tabuni juga menyerahkan kartu tanda
pengenal yang digantungkan ke leher;
ep
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal karena
k

sebagian masih dalam proses pembuatan;


ah

• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa pada saat mendaftar;


R

si
• Bahwa saksi dan Para Terdakwa mendaftar untuk menjadi anggota Tim

ne
1000 ketemu dengan Presiden R.I.;
ng

• Bahwa saksi ketemu dengan Para Terdakwa Tanggal 20 November 2010


sekitar jam 08.00 pagi, dijalan Tolikara;

do
gu

• Bahwa tujuan saksi dan Para Terdakwa mau ketempat duka;


• Bahwa yang dilakukan oleh Para Terdakwa saat saksi bertemu, Para
In
A

Terdakwa hanya jalan dijalan besar dan saat itu Para Terdakwa
membawa Bendera Bintang Kejora berjumlah 1 (satu) buah;
ah

lik

• Bahwa Para Terdakwa memakai pakian Loreng, dan sebagaian memakai


pakaian biasa dan ada yang memakai kartu tanda pengenal TRPB;

m

Bahwa yang mengajak menjadi anggota TRPB adalah Saudara Dani Tani
ub

Tabuni;
ka

• Bahwa Para Terdakwa disidangkan karena Para Terdakwa membawa


ep

Bendera Bintang Kejora;


ah

• Bahwa Para Terdakwa membawa bendera tersebut karena disuruh oleh


R

Dani Tani Tabuni untuk menghadiri pemakaman anggota TRPB;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori
18 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa menurut Saksi Bendera Bintang Kejora adalah Bendera Papua

si
Merdeka;
• Bahwa Para Terdakwa mengetahui jika bendera itu dilarang di NKRI;

ne
ng
• Bahwa tujuan dari TRPB tersebut hanya untuk Papua Merdeka;
• Bahwa saksi tidak tahu perbedaan antara Tim 1000 dengan TRPB;

do
gu • Bahwa Pimpinan dari Organisasi Tim 1000 maupun Organisasi TRPB
adalah Dani Tani Tabuni;
• Bahwa tujuan Para Terdakwa membawa bendera tersebut pergi ketempat

In
A
duka yang mana Bendera itu untuk pemakaman Anggota TRPB yang
meninggal;
ah

lik
• Bahwa yang meninggal adalah Marten Wenda yang juga merupakan
anggota dari TRPB dan Tim 1000;
am

ub
• Bahwa Dani Tani Tabuniyang membujuk Saksi sehinga saksi mau
menjadi anggota TRPB;
ep
k

10 PERES TABUNI (disumpah), yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:


ah

• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa dan tidak ada hubungan
R

si
keluarga dengan Para Terdakwa dan juga tidak ada hubungan kerja
dengan Para Terdakwa;

ne
ng

• Bahwa saksi menjadi Anggota TRPB sejak November 2010;

• Bahwa tidak ada syarat-syaratnya untuk menjadi anggota TRPB;

do
gu

• Bahwa tujuannya hanya untuk menanyakan apakah akan diberikan


Kemerdekaan atau tidak;
In
A

• Bahwa yang di perbuat di TRPB hanya daftar, dan akan dipanggil untuk
berangkat ketemu dengan Presiden R.I;
ah

• Bahwa saksi mendaftar menjadi anggota TRPB DiDesa Muaragame dan


lik

yang melayani Saudara Dani Tani Tabuni;


• Bahwa saksi dan Para Terdakwa bersama-sama adalah anggota dari
m

ub

TRPB;
ka

• Bahwa Dani Tani Tabuni adalah Pimpinan dari Organisasi TRPB;


ep

• Bahwa saksi tidak mengetahui tugas Para Terdakwa dalam organisasi


ah

tersebut;
R

• Bahwa yang diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni adalah Setiap anggota
es

TRPB yang meninggal harus dimakamkan dengan bendera Bintang


M

ng

Kejora;
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori
19 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Bendera tersebut dikibarkan selama pemakaman, lalu dibawa

si
pulang lagi;
• Bahwa yang mengikat dan menyerahkan bendera tersebut adalah Dani

ne
ng
Tani Tabuni;
• Bahwa selain bendera Dani Tani Tabuni juga menyerahkan kartu tanda

do
gu pengenal yang digantungkan ke leher;
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal karena
sebagian masih dalam proses pembuatan;

In
A
• Bahwa saksi ketemu dengan Para Terdakwa dijalan Muaragame;
• Bahwa saksi kenal dengan Para Terdakwa pada saat mendaftar;
ah

lik
• Bahwa saksi dan para Terdakwa mendaftar untuk menjadi anggota Tim
1000 ketemu dengan Presiden R.I.;
am

ub
• Bahwa saksi ketemu dengan Para Terdakwa tanggal 20 November 2010
sekitar jam 08.00 pagi, dijalan Tolikara;
ep
• Bahwa tujuan saksi dan Para Terdakwa mau ketempat duka;
k

• Bahwa saat saksi bertemu, Para Terdakwa hanya jalan dijalan besar dan
ah

saat itu Para Terdakwa membawa Bendera Bintang Kejora berjumlah 1


R

si
(satu) buah;
• Bahwa Para Terdakwa memakai pakian Loreng, dan sebagaian memakai

ne
ng

pakaian biasa dan ada yang memakai kartu tanda pengenal TRPB;
• Bahwa yang mengajak menjadi anggota TRPB adalah Saudara Dani Tani

do
gu

Tabuni;
• Bahwa Para Terdakwa disidangkan karena Para Terdakwa membawa
In
A

Bendera Bintang Kejora;


• Bahwa Para Terdakwa membawa bendera tersebut karena disuruh oleh
ah

lik

Dani Tani Tabuni untuk menghadiri pemakaman anggota TRPB;


• Bahwa menurut Saksi Bendera Bintang Kejora adalah Bendera Papua
Merdeka;
m

ub

• Bahwa Para Terdakwa mengetahui jika bendera itu dilarang di NKRI;


ka

• Bahwa tujuan dari TRPB tersebut hanya untuk Papua Merdeka;


ep

• Bahwa saksi tidak mengetahui Pangkat atau Jabatan dari Para Terdakwa ;
ah

• Bahwa saksi tidak tahu perbedaan antara Tim 1000 dengan TRPB;
R

• Bahwa Pimpinan dari Organisasi Tim 1000 maupun Organisasi TRPB


es
M

adalah Dani Tani Tabuni;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori
20 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa tujuan Para Terdakwa membawa bendera tersebut pergi ketempat

si
duka yang mana Bendera itu untuk pemakaman Anggota TRPB yang
meninggal;

ne
ng
• Bahwa yang meninggal adalah Marten Wenda yang juga merupakan
anggota dari TRPB dan Tim 1000;

do
gu Menimbang, bahwa terhadap keterangan saksi –saksi tersebut diatas, Para Terdakwa
menyatakan berkeberatan sebagian bahwa Bendera Bintang Kejora tidak dikibarkan, melainkan

In
A
digulung;
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum berupaya untuk
ah

menghadirkan ahli atas nama BASIR ROHROHMANA, S.H., M.Hum namun tanpa alasan

lik
yang pasti saksi tidak dapat hadir walaupun telah dipanggil secara patut oleh Penuntut Umum;
Bahwa sesuai dengan pasal 162 ayat 1 KUHAP “Jika saksi sesudah memberi keterangan dalam
am

ub
penyidikan meninggal dunia atau karena halangan yang sah tidak dapat hadir di sidang atau
tidak dipanggil karena jauh tempat kediaman atau tempat tinggalnya atau karena sebab lain
yang berhubungan dengan kepentingan negara, maka keterangan yang telah diberikannya itu
ep
k

dibacakan”;
ah

Menimbang, bahwa selanjutnya keteranganahli yang dibuat dihadapan penyidik atas


R

si
persetujuan dari Para Terdakwa keterangan ahli tersebut dibacakanyang pada pokoknya
menerangkan sebagai berikut :

ne
ng

• Bahwa benar ahli tidak mengetahui Negara yang mempunyai bendera bintang kejora ;
• Bahwa benar ahli menerangkan bahwa suatu perbuatan dikategorikan sebagai tindak

do
gu

pidana makar, maka pertama mesti ditinjau dari pengertian makar sebagaimana
dimaksud dalam pasal 87 KUHP bahwa dikatakan ada makar untuk melakukan suatu
perbuatan, apabila niat untuk itu telah ternyata dari adanya permulaanpelaksanaan
In
A

seperti dimaksud dalam pasal 53 dengan demikian ada dua unsur pokok dari makar
yakni, ada niat , niat itu telah ternyata dari adanya permulaan pelaksanaan, sedangkan
ah

lik

niat dimaksud adalah criminal intent yakni niat untuk melakukan tindak pidana ,
sedangkan permulaan pelaksanaan disini menurut saksi adalah permulaan pelaksanaan
untuk melaksanakan tindak pidana, jadi termasuk dalam pengertian permulaan
m

ub

pelaksanaan adalah perbuatan persiapan ( begin van uitvoering) dan perbuatan


ka

pelaksanaan voorberedingshendelingen), berdasarkan pemahaman tersebut, maka


ep

sebetulnya makar bukanlah tindak pidana yang berdiri sendiri, melainkan tindak pidana
membentuk tindak pidana lain, makar yang membentuk tindak pidana lain itu seperti
ah

yang dimaksud dalam beberapa pasal dalam buku kedua bab 1 yang berjudul kejahatan
R

es

terhadap keamanan Negara seperti pasal 104 (makar terhadap Presiden atau wakil
M

Presiden ), pasal 106 (makar terhadap wilayah Negara), pasal 107 (makar
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori
21 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
menggulingkan pemerintah), pasal 110 konspirasi melakukan makar seperti dimaksud

a
R
dalam pasal 104, pasal 106, pasal 107 dan pasal 108. Bila dikaitkan antara kasus posisi

si
dengan pemahaman teoritis diatas maka melahirkan persepsi doktrinal sebagai berikut :

ne
ng
• Harus ditelusuri niat dari para Terdakwa, apakah ada criminal intent dalam melakukan
perbuatan pergi mengunjungi teman yang meninggal dunia, perbuatan membawa
bendera bintang kejora, perbuatan menancapkan bendera kejora ketanah, apabila

do
gu rangkaian perbuatan tersebut memiliki relevansi kuat sebagai wujud criminal intent, ada
niat untuk melakukan perbuatan makar.

In

A
Bahwa harus ditelusuri perbuatan persidapan dan perbuatan pelaksanaan dari para
tersangka sebagai wujud kriminal intent, dengan tidak bermaksud untuk memisahkan
ah

diri perbuatan persidapan dan perbuatan pelaksanaan maka apakah perbuatan

lik
memundakkan bendera bintang kejora dengan tiang yang sudah terikat bendaranya,
termasuk perbuatan menyiapkan tiang, perbuatan mengikat bendera ke tiang, perbuatan
am

ub
menancapkan tiang bendera kejora ketanah dapat dinyatak sebagai permulaan
pelaksanaan melakukan makar. Hal itu ini bergantung pada penilaian pada seluruh
rangkaian perbuatan tersebut dipandang sebagai suatu permulaan pelaksanaan
ep
k

melakukan makar .
ah

• Keseimpulannya bahwa apabila ada kriminal intent dalam keseluruhan rangkaian


R

si
perbuatan para tersangka sebagai wujud permulaan pelaksanaan melakukan makar
dalam rangka mengarah pada salah satu pasal bentuk tindak pidana makar seperti

ne
ng

dimaksud dalam bab 1 buku II KUHP, maka perbuatan-perbuatan itu dapat


dikategorikan sebagai makar, namun bila tidak arah tegas yang mengarah pada satu-satu

do
bentuk tindak pidana makar dalam bab 1 buku II KUHP maka unsur-unsur makar
gu

dipandang lemah dan besar kemungkinan perbuatan-perbuatan para tersangka tidak


terkategori sebagai makar sebagaimana pemahaman makar yang dimaksud dalam pasal
In
A

87 KUHP ;
ah

lik

Menimbang, bahwa terhadap keterangan ahli tersebut diatas, Para Terdakwa


menyatakan tidak berkeberatan;
m

ub

Menimbang, bahwa selanjutnya telah pula didengar keterangan Para Terdakwa yang
pada pokoknya menerangkan sebagai berikut :
ka

ep
ah

1 OBETH KOSAY :
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori
22 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau ke

si
Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami tangkap;
• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;

ne
ng
• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan Dani
Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang meninggal

do
gu dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;
• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah
dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;

In
A
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
ah

lik
kemerdekaan atau tidak;
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;
am

ub
• Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni karena belum
pernah keJakarta;
• Bahwa Terdakwa tidak menolak saat disuruh membawa bendera, karena disuruh
ep
k

jadi kami pergi saja membawa bendera tersebut;


ah

• Bahwa Terdakwa cuma mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;


R

si
• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa
bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,

ne
ng

setelah selesai bendera itu dicabut kembali dan dibawa pulang;


• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi

do
gu

TIM 1000 atau TRPB;


• Bahwa Pakaian Loreng Terdakwa beli atas kemauan sendiri;
In
A

• Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah
Pimpinan organisasi TIM 1000;
ah

• Bahwa Terdakwa belum pernah melihat Bendera Bintang Kejora sebelumnya;


lik

• Bahwa pakaian loreng tersebut Terdakwa beli atas kemauan Terdakwa sendiri;

m

Bahwa Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM pada tanggal 12


ub

November 2010 dan saat bergabung Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni, dan
ka

dia bilang akan pergi ke Jakarta jika mendaftar ;


ep

• Bahwa Terdakwa Mendaftar di Desa Muaragame dan saat mendaftar Terdakwa


ah

tidak melihat Bendera Bintang Kejora;


R

• Bahwa baju kami beli sendiri, kalau kartu kami disuruh foto dulu, lalu kami
es

kembali untuk mengambil kartu tersebut;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori
23 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa baju Terdakwa beli dengan harga Rp. 50.000 ( lima puluh ribu rupiah),-;

si
• Bahwa dalam 1 (satu) minggu Terdakwa bertemu dengan Dani Tani Tabuni
sebanyak 1 kali;

ne
ng
• Bahwa dalam TIM 1000 TPM/OPM Terdakwa bertugas sebagai anggota;
• Bahwa Terdakwa mendapatkan kartu tanda pengenal anggota Pada bulan Oktober

do
gu •
2010, dan bukan pada saat pendaftaran;
Bahwa pesan Dani Tani Tabuni kepada Terdakwa bahwa Marten Wenda meninggal,
jadi kami harus ketempat duka sambil membawa kartu pengenal dan bendera;

In
A
• Bahwa alasan Terdakwa masuk TIM 1000 karena sakit hati kepada Pemerintah
Indonesia karena tidak mendapatkan beras Raskin dan BLT;
ah

lik
• Bahwa pada saat Marten Wenda meninggal kami dipanggil untuk berkumpul;
• Bahwa Terdakwa mendaftar di TIM 1000, dan tidak di TRPB;
am

ub
• Bahwa yang mengambil foto Terdakwa pada saat mendaftar adalah Dani Tani
Tabuni;
ep
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui arti dariTPM/OPM yang ada didalam kartu
k

tersebut;
ah

si
2 TOEBAGA KILUNGGA alias YAHYA KILUNGGA :
• Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau

ne
ng

ke Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami


tangkap;

do
gu

• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;


• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan
In
A

Dani Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang
meninggal dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;
ah

• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah
lik

dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
m

ub

Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
ka

kemerdekaan atau tidak;


ep

• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni Karena belum
ah

pernah ke Jakarta;
es

• Bahwa Terdakwa tidak menolak saat disuruh membawa bendera, karena disuruh
M

ng

jadi kami pergi saja membawa bendera tersebut;


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori
24 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• BahwaTerdakwa tidak tahu mengenai organisasi TRPB, karena Terdakwa cuma

si
mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;
• Bahwa tujuan Terdakwa mendaftar untuk meminta tanah tersebut merdeka, mau

ne
ng
dikasih atau tidak itu terserah dari Presiden R.I;
• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa

do
gu bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,
setelah selesai bendera itu dicabut kembali dan dibawa pulang;
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi

In
A
TIM 1000 atau TRPB;
• Bahwa Terdakwa tidak tahu maksud dari TRPB dan OPM dalam kartu tersebut
ah

lik
karena kartu itu diberikan oleh Dani Tani Tabuni;
• Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah
am

ub
Pimpinan organisasi TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa mendaftar kepada Dani Tani Tabuni;
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui apa arti lambang pada kartu tanda pengenal
ep
k

tersebut;
ah

• Bahwa Terdakwa belum pernah melihat Bendera Bintang Kejora sebelumnya;


R

si
• Bahwa Terdakwa tidak tahu kepanjangan dari TRPB;
• Bahwa Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM pada tanggal 12

ne
ng

November 2010 dan saat bergabung Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni, dan
dia bilang akan pergi ke Jakarta jika mendaftar ;

do
gu

• Bahwa Terdakwa Mendaftar di Desa Muaragame dan saat mendaftar Terdakwa


tidak melihat Bendera Bintang Kejora;
In
A

• Bahwa baju kami beli sendiri, kalau kartu kami disuruh foto dulu, lalu kami
kembali untuk mengambil kartu tersebut;
ah

• Bahwa baju Terdakwa beli dengan harga Rp. 50.000 ( lima puluh ribu rupiah),-;
lik

• Bahwa dalam 1 (satu) minggu Terdakwa bertemu dengan Dani Tani Tabuni
sebanyak 1 kali;
m

ub

• Bahwa dalam TIM 1000 TPM/OPM Terdakwa tidak mengetahui tugasnya sebagai
ka

apa;
ep

• Bahwa Terdakwa mendapatkan kartu tanda pengenal anggota Pada bulan Oktober
ah

2010, dan bukan pada saat pendaftaran;


R

• Bahwa pesan Dani Tani Tabuni kepada Terdakwa bahwa Marten Wenda meninggal,
es

jadi kami harus ketempat duka sambil membawa kartu pengenal dan bendera;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori
25 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui arti dari TPM/OPM yang ada didalam kartu

si
tersebut;
• Bahwa pada saat Marten Wenda meninggal Terdakwadipanggilsendiri untuk

ne
ng
kerumah;
• Bahwa Terdakwa mendaftar di TIM 1000, dan tidak di TRPB;

do
gu • Bahwa yang mengambil foto Terdakwa pada saat mendaftar adalah Dani Tani
Tabuni;

In
A
3 WOMBI TABUNI:
• Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau ke
ah

lik
Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami tangkap;
• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;
am

ub
• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan Dani
Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang meninggal
dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;
ep
k

• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah
ah

dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;
R

si
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi

ne
ng

kemerdekaan atau tidak;


• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;

do
gu

• Bahwa Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni karena
belum pernah ke Jakarta;
In
• Bahwa Terdakwa tidak menolak saat disuruh membawa bendera, karena disuruh jadi
A

kami pergi saja membawa bendera tersebut;


• Bahwa Terdakwa tindak mengetahui organisasi TRPB, karena Terdakwa cuma
ah

lik

mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;


• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
m

ub

Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
kemerdekaan atau tidak;
ka

ep

• Bahwa tujuan Terdakwa mendaftar untuk meminta tanah tersebut merdeka, mau
dikasih atau tidak itu terserah dari Presiden R.I;
ah

• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa
R

es

bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,
M

setelah selesai bendera itu dicabut kembali;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori
26 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi TIM

si
1000 atau TRPB;
• Bahwa selain dari anggota tim 1000 dan TRPB tidak bisa memakai kartu tersebut;

ne
ng
• Bahwa Terdakwa tidak tahu maksud dari TRPB dan OPM dalam kartu tersebut
karena kartu itu diberikan oleh Dani Tani Tabuni;

do
gu • Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah
Pimpinan organisasi TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa tidak tahu kepanjangan dari TRPB;

In
A
• Bahwa Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM pada tanggal 12
November 2010 dan saat bergabung Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni, dan
ah

lik
dia bilang akan pergi ke Jakarta jika mendaftar ;
• Bahwa Terdakwa Mendaftar di Desa Muaragame dan saat mendaftar Terdakwa
am

ub
tidak melihat Bendera Bintang Kejora;
• Bahwa baju kami beli sendiri, kalau kartu kami disuruh foto dulu, lalu kami
ep
kembali untuk mengambil kartu tersebut;
k

• Bahwa baju Terdakwa beli dengan harga Rp. 50.000 ( lima puluh ribu rupiah),-;
ah

• Bahwa dalam 1 (satu) minggu Terdakwa bertemu dengan Dani Tani Tabuni
R

si
sebanyak 1 kali;
• Bahwa dalam TIM 1000 TPM/OPM Terdakwa tidak mengetahui bertugas sebagai

ne
ng

apa;
• Bahwa Terdakwa mendapatkan kartu tanda pengenal anggota Pada bulan Oktober

do
gu

2010, dan bukan pada saat pendaftaran;


• Bahwa pesan Dani Tani Tabuni kepada Terdakwa bahwa Marten Wenda meninggal,
In
A

jadi kami harus ketempat duka sambil membawa kartu pengenal dan bendera;
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui arti dari TPM/OPM yang ada didalam kartu
ah

lik

tersebut;
• Bahwa pada saat Marten Wenda meninggal kami dipanggil untuk berkumpul;

m

Bahwa Terdakwa mendaftar di TIM 1000, dan tidak di TRPB;


ub

• Bahwa yang mengambil foto Terdakwa pada saat mendaftar adalah Dani Tani
ka

Tabuni;
ep
ah

4 WIKI MEAGA:
R

• Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau ke


es

Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami tangkap;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
Direktori
27 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;

si
• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan Dani
Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang meninggal

ne
ng
dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;
• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah

do
gu dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi

In
A
kemerdekaan atau tidak;
• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;
ah

lik
• Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni karena belum
pernah ke Jakarta;
am

ub
• Bahwa Terdakwa tidak menolak saat disuruh membawa bendera, karena disuruh jadi
kami pergi saja membawa bendera tersebut;
• Bahwa Terdakwa tindak mengetahui organisasi TRPB, karena Terdakwa cuma
ep
k

mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;


ah

• Bahwa tujuan Terdakwa mendaftar untuk meminta tanah tersebut merdeka, mau
R

si
dikasih atau tidak itu terserah dari Presiden R.I;
• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa

ne
ng

bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,
setelah selesai bendera itu dicabut kembali dan dibawa pulang;

do
gu

• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi TIM
1000 atau TRPB;
In
• Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah
A

Pimpinan organisasi TIM 1000;


• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui arti dariTPM/OPM yang ada didalam kartu
ah

lik

tersebut;
• Bahwa Terdakwa mendaftar kepada Dani Tani Tabuni;
m

ub

• Bahwa Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM pada tanggal 12


ka

November 2010 dan saat bergabung Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni, dan dia
ep

bilang akan pergi ke Jakarta jika mendaftar;


• Bahwa baju kami beli sendiri, kalau kartu kami disuruh foto dulu, lalu kami kembali
ah

untuk mengambil kartu tersebut;


es

• Bahwa baju Terdakwa beli dengan harga Rp. 50.000 ( lima puluh ribu rupiah),-;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
Direktori
28 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa dalam 1 (satu) minggu Terdakwa bertemu dengan Dani Tani Tabuni

si
sebanyak 1 kali;
• Bahwa dalam TIM 1000 TPM/OPM Terdakwa tidak mengetahui bertugas sebagai

ne
ng
apa;
• Bahwa Terdakwa mendapatkan kartu tanda pengenal anggota Pada bulan Oktober

do
gu 2010, dan bukan pada saat pendaftaran;
• Bahwa pesan Dani Tani Tabuni kepada Terdakwa bahwa Marten Wenda meninggal,
jadi kami harus ketempat duka sambil membawa kartu pengenal dan bendera;

In
A
• Bahwa Terdakwa membawa bendera karena disuruh oleh Dani Tani Tabuni;
• Bahwa tidak ada pergantian membawa bendera saat dijalan;
ah

lik
• Bahwa Papua tidak pernah dijajah Indonesia;
• Bahwa pada saat Marten Wenda meninggal kami dipanggi untuk berkumpul;
am

ub
• Bahwa Terdakwa mendaftar di TIM 1000, dan tidak di TRPB;
• Bahwa yang mengambil foto Terdakwa pada saat mendaftar adalah Dani Tani
ep
Tabuni;
k

• Bahwa pada saat Terdakwa membawa bendera, bendera dalam keadaan tertutup;
ah

si
5 Pdt. ALI YIKWA alias ALI WENDA:

ne

ng

Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau ke


Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami tangkap;
• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;

do
gu

• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan Dani
Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang meninggal
In
A

dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;


• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah
ah

lik

dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
m

ub

Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
kemerdekaan atau tidak;
ka

• Bahwa Tanah ini milik Indonesia jadi Terdakwa akan meminta kemerdekaan dari
ep

Presiden Indonesia;
ah

• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
Direktori
29 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke

si
Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
kemerdekaan atau tidak;

ne
ng
• Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni karena belum
pernah ke Jakarta;

do
Bahwa Terdakwa tidak menolak saat disuruh membawa bendera, karena disuruh jadi
gu kami pergi saja membawa bendera tersebut;
• Bahwa Terdakwa tindak mengetahui organisasi TRPB, karena Terdakwa cuma

In
A
mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;
• Bahwa tujuan Terdakwa mendaftar untuk meminta tanah tersebut merdeka, mau
ah

lik
dikasih atau tidak itu terserah dari Presiden R.I;
• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa
am

ub
bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,
setelah selesai bendera itu dicabut kembali dan dibawa pulang;
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi TIM
ep
k

1000 atau TRPB;


ah

• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui arti dariTPM/OPM yang ada didalam kartu
R

si
tersebut;
• Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah

ne
ng

Pimpinan organisasi TIM 1000;


• Bahwa Terdakwa mendaftar kepada Dani Tani Tabuni;

do
gu

• Bahwa Terdakwa pernah melihat Bendera Bintang Kejora tersebut sebelumnya pada
tanggal 06 Oktober 2000, di Pasar Misi pada waktu itu ada yang menaikkan bendera
In
tersebut;
A

• Bahwa Pakaian Loreng Terdakwa beli atas kemauan sendiri;

• Bahwa Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM pada tanggal 12


ah

lik

November 2010 dan saat bergabung Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni, dan dia
bilang akan pergi ke Jakarta jika mendaftar;
m

ub

• Bahwa Terdakwa Mendaftar di Desa Muaragame dan saat mendaftar Terdakwa tidak
melihat Bendera Bintang Kejora;
ka

ep

• Bahwa baju kami beli sendiri, kalau kartu kami disuruh foto dulu, lalu kami kembali
untuk mengambil kartu tersebut;
ah

• Bahwa baju Terdakwa beli dengan harga Rp. 50.000 ( lima puluh ribu rupiah);
R

es

• Bahwa dalam 1 (satu) minggu Terdakwa bertemu dengan Dani Tani Tabuni
M

ng

sebanyak 1 kali;
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
Direktori
30 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa dalam TIM 1000 TPM/OPM Terdakwa tidak mengetahui bertugas sebagai

si
apa;
• Bahwa Papua tidak pernah dijajah Indonesia;

ne
ng
• Bahwa tidak pernah ada masyarakat yang meninggal dunia dimakamkan dengan
Bendera Bintang Kejora;

do
gu • Bahwa pada saat Marten Wenda meninggal kami dipanggi untuk berkumpul;

• Bahwa Terdakwa mendaftar di TIM 1000, dan tidak di TRPB;


• Bahwa yang mengambil foto Terdakwa pada saat mendaftar adalah Dani Tani

In
A
Tabuni;
ah

lik
am

ub
6 MEKI TABUNI:
• Bahwa Kejadiannya pada tanggal 20 November 2010, dijalan Muaragame mau ke
ep
k

Yalenggamau ketempat duka sambil membawa bendera, kemudian kami tangkap;


ah

• Bahwa Bendera yang dibawa adalah Bendera Bintang Kejora;


R

si
• Bahwa yang menyuruh Terdakwa membawa bendera adalah Peres Tabuni dan Dani
Tani Tabuni yang menyampaikan bahwa di Desa Yalengga ada yang meninggal

ne
ng

dunia, jadi harus bawa bendera tersebut;


• Bahwa Terdakwa tidak kenal dengan Marten Wenda, namun Terdakwa pernah

do
gu

dengar dari Dani Tani Tabuni, bahwa Marten Wenda adalah anggota dari TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa ikut didalam organisasi TIM 1000 yang dibentuk untuk pergi ke
In
Jakarta ketemu dengan Presiden R.I. guna meminta kepastian apakah akan diberi
A

kemerdekaan atau tidak;


• Bahwa Terdakwa tidak mengetahui peran Dani Tani Tabuni didalam TIM 1000;
ah

lik

• Bahwa Tujuannya ke Jakarta guna meminta kepastian apakah akan diberi


kemerdekaan atau tidak;
m

ub

• Bahwa Terdakwa mengikuti apa yang dikatakan Dani Tani Tabuni karena belum
pernah ke Jakarta;
ka

ep

• Bahwa Terdakwa tindak mengetahui organisasi TRPB, karena Terdakwa cuma


mendaftar dalam Organisasi TIM 1000;
ah

• Bahwa tujuan Terdakwa mendaftar untuk meminta tanah tersebut merdeka, mau
R

es

dikasih atau tidak itu terserah dari Presiden R.I;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
Direktori
31 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Terdakwa pernah diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni cara membawa

si
bendera yang mana bendera tersebut ditanam ditanah pada acara pemakaman,
setelah selesai bendera itu dicabut kembali dan dibawa pulang;

ne
ng
• Bahwa tidak semua anggota mendapatkan kartu tanda pengenal dari Organisasi TIM
1000 atau TRPB;

do
Bahwa kartu digantungkan dileher oleh Dani Tani Tabuni karena dia adalah
gu Pimpinan organisasi TIM 1000;
• Bahwa Terdakwa mendaftar kepada Dani Tani Tabuni;

In
A
• Bahwa Terdakwa pernah melihat Bendera Bintang Kejora tersebut sebelumnya pada
tanggal 06 Oktober 2000, di Pasar Misi pada waktu itu ada yang menaikkan bendera
ah

lik
tersebut;
Menimbang, bahwa untuk mempersingkat uraian dalam putusan ini, maka segala uraian
am

ub
yang termuat dalam Berita Acara dianggap telaht ermasuk dan telah dipertimbangkan dalam
putusan ini;
Menimbang, bahwa untuk menyatakan Para Terdakwa telah melakukan suatu tindak
ep
k

pidana, maka perbuatan Para Terdakwa tersebut haruslah memenuhi seluruh unsur-unsur dari
tindak pidana yang didakwakan kepadanya ; Menimbang, bahwa Para Terdakwa
ah

R
telah didakwa oleh Penuntut Umum dengan dakwaan tunggal, yaitu Pasal 106 KUHP, Jo Pasal

si
55 ayat 1 ke-1 KUHP, yang unsur - unsurnya adalah sebagai berikut :
1 Unsur Makar dengan maksud supaya seluruh atau sebagian wilayah negara jatuh ke

ne
ng

tangan musuh atau memisahkan sebagian wilayah negara dari yang lain;
2 Unsur Mereka yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan yang turut serta

do
gu

melakukan tindak pidana itu;

Menimbang, bahwa terhadap unsur-unsur tersebut Majelis akan memper-timbangkannya


In
A

sebagai berikut :
ah

lik

Ad. 1 Makar dengan maksud supaya seluruh atau sebagian wilayah negara jatuh ke
tangan musuh atau memisahkan sebagian wilayah negara dari yang lain :
Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan makarmenurut Prof. Wiryo Projodikoro,
m

ub

kata makar sebagai terjemahan dari kata ”aanslag” yang berarti serangan, sedangkan menurut
Drs. P.A.F. Lamintang, S.H., mengatakan bahwa ”aanslag” itu hendaknya jangan selalu
ka

ep

diartikan sebagai suatu tindakan kekerasan, karena rumusan tindak pidana yang diatur dalam
Pasal 106 KUHP tersebut sebenarnya yaitu setiap tindakan yang dilakukan untuk merugikan
ah

kepentingan hukum negara berupa utuhnya wilayah negara;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31
am

u b
Direktori
32 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa mengenai istilah makar dalam Pasal 87 KUHP ”dikatakan ada

a
R
makar untuk melakukan perbuatan, apabila niat itu telah ternyata dari adanya permulaan

si
pelaksanaan, seperti yang dimaksud dalam Pasal 53 KUHP”;

ne
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 87 KUHP tersebut maka dapat disimpulkan

ng
bahwa unsur terpenting dari makar untuk melakukan suatu perbuatan, yaitu adanya niat dan
permulaan pelaksanaan;

do
gu Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi dan keterangan Para Terdakwa
sendiri yang saling berkesusuaian ditemukan fakta-fakta bahwa Para Terdakwa pada tanggal 12

In
November 2010 Para Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM yang juga merupakan
A
bagian dari TRPB yang bermarkas di Moragame distrik Asologaima;
Bahwa Para Terdakwa diajak oleh Dani Tani Tabuni yang membentukTIM 1000 TPM/OPM
ah

lik
dan tiada lain adalah pemimpin dari organisasi tersebut, yang mengatakan bahwa jika
mendaftar akan pergi ke Jakarta;
am

ub
Bahwa tujuan dari Para Terdakwa bergabung dalam TIM 1000 TPM/OPM adalah untuk
bertemu Presiden Republik Indonesia guna meminta kepastian apakah Papua akan
diberikemerdeka dari Negara Kesatuan R.I;
ep
k

Bahwa pada tanggal 20 November 2010 Terdakwa I. Obeth Kosay, Terdakwa III. Wombi
Tabuni, Terdakwa IV. Wiki Meaga, Terdakwa V. Pdt. Ali Jikwa alias Ali Wenda, saksi Oskar
ah

R
Holago dan saksi Meki Elosak diperintahkan oleh Dani Tani Tabuni untuk pergi kerumah duka

si
seorang anggota TIM 1000 TPM/OPM yang meninggal dunia bernama Marten Wenda di Desa

ne
Wananuk distik Yalengga;
ng

Bahwa Dani Tani Tabuni menyerahkan bendera Bintang Kejora yang sudah diikatkan pada
sebuah tiang kayu yang langsung diserahkan kepada Terdakwa Wiki Meaga untuk

do
gu

memegangnya, dan Dani Tani Tabuni juga menyerahkan 5 (lima) buah kartu nama kepada
Terdakwa I. Obeth Kosay, Terdakwa III. Wombi Tabuni, Terdakwa IV. Wiki Meaga, Terdakwa
In
V. Pdt. Ali Jikwa alias Ali Wenda, saksi Oskar Holago dan saksi Meki Elosak;
A

Bahwa Dani Tani Tabuni juga memerintahkan agar dilakukan upacara pemakaman dengan cara
membawa bendera Bintang Kejora ketempat pemakaman yang dilakukan dengan cara tiang
ah

lik

bendera dipanggul dan bendera berada pada posisi diatas dan dikibarkan, apabila telah sampai
ditempat pemakaman bendera tersebut ditancapkan diatas tempat pemakaman dan dilakukan
m

ub

upacara pemakaman, setelah upacara pemakaman selesai bendera itu dicabut kembali dan
dibawa pulang;
ka

Bahwa upacara pemakaman hanya dilakukan khusus bagi anggota dari organisasi tersebut
ep

sedangkan orang diluar dari organisasi tersebut tidak dilakukan dan bendera yang digunakan
ah

dalam pemakaman bukanlah bendera Republik Indonesia melainkan bendera milik Organisasi
R

Papua Merdeka yang dilarang dan tidak diperbolehkan digunakan oleh Negara Republik
es

Indonesia;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 32
am

u b
Direktori
33 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa niat dan permulaan pelaksana telah ada yang diwujudkan dalam

a
R
pembentukan TIM 1000 TPM/OPM yang dipimpin oleh Dani Tani Tabuni yang bertujuan

si
untuk pergi ke Jakarta bertemu dengan Presiden Republik Indonesia untuk meminta merdeka

ne
dan memisahkan diri dari Negara Kesatuan Republik Indonesia yang keanggotanya mencapai

ng
500 orang, dimana setiap orang yang mendaftarkan diri dan menyerahkan pas foto untuk
dibuatkan kartu tanda pengenal;

do
gu Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan diatas makaunsur Makar dengan maksud
supaya seluruh atau sebagian wilayah negara jatuh ke tangan musuh atau memisahkan sebagian

In
wilayah negara dari yang lain telah terpenuhi;
A
Ad. 2 Mereka yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan yang turut serta
ah

lik
melakukan tindak pidana itu:
Menimbang, bahwa mereka yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan yang
am

ub
turut serta melakukan tindak pidana itu didalam teori hukum pidana disebut penyertaan. Yang
mana didalam penyertaan tersebut harus dipenuhi syarat-syarat sebagai berikut:
• Kerjasama yang disadari diatara para pelaku sebagai perwujudan kehendak bersama
ep
k

ketika mereka melakukan tindak pidana;


ah

• Para pelaku bersama-sama melakukan seluruh atau sebagian dari unsur-unsur tindak
R

si
pidana tanpa harus mempersoalkan siapa yang melakukan perbuatan terakhir, sehingga
tercipta suatu tindak pidana yang penting para pelaku telah melakukan perbuatan

ne
ng

pelaksanaan;
Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta yang terungkap di persidangan, telah
didapat fakta-fakta hukum bahwa pada bulan November 2010 Para Terdakwa bertemu dengan

do
gu

Dani Tani Tabuni yang adalah pimpinan Organisasi Papua Merdeka Wilayah Moragame yang
sedang membentuk Organisasi Tentara Revolusi Papua Barat (TRPB) yang bermarkas di
In
A

Moragame distrik Asologaima yang mempunyai tujuan perjuangkan Papua merdeka dan
memisahkan diri dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI),;
ah

Bahwa Para Terdakwa mendaftarkan diri menjadi anggota Tim 1000-TPN/OPM yang tujuan
lik

dari pembentukan Tim 1000-TPN/OPM tersebut adalah untuk mendatangi Presiden Republik
Indonesia dalam rangka meminta kemerdekaan Provinsi Papua dari Negara Kesatuan Republik
m

ub

Indonesia (NKRI) serta melepaskan diri dari bagian Negara Kesatuan Republik Indonesia
(NKRI).;
ka

Bahwa Dani Tani Tabuni menyerahkan bendera Bintang Kejora yang sudah diikatkan pada
ep

sebuah tiang kayu yang langsung diserahkan kepada Terdakwa Wiki Meaga untuk
ah

memegangnya, dan Dani Tani Tabuni juga menyerahkan 5 (lima) buah kartu nama kepada
R

Terdakwa I. Obeth Kosay, Terdakwa III. Wombi Tabuni, Terdakwa IV. Wiki Meaga, Terdakwa
es

V. Pdt. Ali Jikwa alias Ali Wenda, saksi Oskar Holago dan saksi Meki Elosak;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 33
am

u b
Direktori
34 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Bahwa Dani Tani Tabuni juga memerintahkan agar dilakukan upacara pemakaman dengan cara

a
R
membawa bendera Bintang Kejora ketempat pemakaman yang dilakukan dengan cara tiang

si
bendera dipanggul dan bendera berada pada posisi diatas dan dikibarkan, apabila telah sampai

ne
ditempat pemakaman bendera tersebut ditancapkan diatas tempat pemakaman dan dilakukan

ng
upacara pemakaman, setelah upacara pemakaman selesai bendera itu dicabut kembali dan
dibawa pulang;

do
gu
Bahwa upacara pemakaman hanya dilakukan khusus bagi anggota dari organisasi tersebut
dengan menggunakan bendera milik Organisasi Papua Merdeka bukan bendera Negera

In
Republik Indonesia, yang mana diketahui organisasi atribut organisasi tersebut dilarang dan
A
tidak diperbolehkan, digunakan di Negara Republik Indonesia bukanlah bendera Republik
Indonesia melainkan;
ah

lik
Menimbang, bahwa menurut keterangan saksi Fredy Kawandoda, Waren Wandikbo.Sos, Yesala
Wandikbo, Bukali Kenelak, Hubertus Wandikbo Alias Adhi, Oskar Olago, Meki Elosak dan
am

ub
Peres Tabuni yang dibenarkan oleh Para Terdakwa, bahwa setelah mereka secara bersama-sama
dengan mewujudkan kehendaknya dengan cara melakukan yang dikatakan oleh Dani Tani
Tabuni dengan membawa bendera Bintang Kejora yang diikatkan pada sebuah kayu dengan
ep
k

bendera berada pada posisi atas;


Menimbang, bahwa atas bukti-bukti yang Majelis Hakim pertimbangkan tersebut,
ah

R
Majelis Hakim berpendapat bahwa antara Terdakwa dengan saksi-saksi tersebut atau Terdakwa-

si
Terdakwa lain dalam berkas terpisah mempunyai sikap batin yang sama untuk mewujudkan

ne
suatu kehendak atau tindak pidana;
ng

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut, maka unsur ini


telah terpenuhi;

do
gu

Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur tindak pidana sebagaimana dalam
dakwaan Jaksa Penuntut Umum telah terpenuhi menurut hukum sebagaimana pertimbangan
In
hukum diatas, maka dengan demikian Para Terdakwa haruslah dinyatakan terbukti secara sah
A

dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana;


Menimbang, bahwa dari kenyataan yang diperoleh selama persidangan dalam perkara
ah

lik

ini, Majelis Hakim tidak menemukan hal-hal yang dapat melepaskan Para Terdakwa dari
pertanggungan jawaban pidana, baik sebagai alasan pembenar dan atau alasan pemaaf, oleh
m

ub

karenanya Majelis Hakim berkesimpulan bahwa perbuatan yang dilakukan Para Terdakwa
harus dipertanggung jawabkan kepadanya;
ka

Menimbang, bahwa oleh karena Para Terdakwa mampu bertanggung jawab, maka Para
ep

Terdakwa harus dinyatakan bersalah atas tindak pidana yang didakwakan terhadap diri Para
ah

Terdakwa oleh karena itu harus di jatuhi pidana ;


R

Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap diri Para Terdakwa, maka perlu
es

dipertimbangkan terlebih dahulu hal-hal yang memberatkan dan yang meringankan ;


M

ng

Hal Yang Memberatkan :


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 34
am

u b
Direktori
35 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Perbuatan Para Terdakwa tersebut dapat mengancam keutuhan wilayah Negara

si
Kesatuan Republik Indonesia;
• Perbuatan Para Terdakwa tersebut dapat menganggu stabilitas keamanan

ne
ng
nasional;
Hal Yang Meringankan :

do
Para Terdakwa belum pernah di hukum;
gu • Para Terdakwa berjanji tidak akan mengulangi lagi perbuatannya;

• Para Terdakwa mengakui secara terus terang perbuatannya dan mengaku bersalah;

In
A
• Para Terdakwa mempunyai tanggungan keluarga;
ah

lik
Menimbang, bahwa oleh karena Para Terdakwa berada dalam tahanan maka masa
penahanan yang telah dijalani Terdakwa harus dikurangi seluruhnya dengan pidana penjara
am

ub
yang jatuhkan;
Menimbang, bahwa mengenai barang bukti yang diajukan dipersidangan, statusnya akan
ditentukan dalam amar putusan ini;
ep
k

Menimbang, bahwa oleh Karena Para Terdakwa dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana
ah

maka harus dibebankan membayar biaya perkara yang besarnya akan ditetapkan dalam amar
R
putusan;

si
Mengingat, ketentuan dari Pasal 106 KUHP, Jo Pasal 55 ayat 1 ke-1 KUHP, Undang-

ne
ng

Undang No. 49 tahun 2009 tentang Peradilan Umum dan pasal-pasal dari peraturan-peraturan
lain yang bersangkutan;

do
gu

MENGADILI
1 Menyatakan Terdakwa I. OBETH KOSAY, Terdakwa II. TEOBAGA KILUNGGA
In
A

alias YAHYA KILUNGGA, Terdakwa III. WOMBI TABUNI,Terdakwa IV. WIKI


MEAGA, Terdakwa V. Pdt. ALI JIKWA alias ALI WENDA dan Terdakwa VI.
MEKI TABUNItelah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak
ah

lik

pidana “Makar Secara Bersama-sama”


2 Menjatuhkan Pidana terhadap Para Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara
m

ub

masing-masing selama 8 (delapan) tahun;


3 Menetapkan masa tahanan yang telah dijalani oleh Para Terdakwa dikurangkan
ka

seluruhnya dari Pidana yang dijatuhkan;


ep

4 Menetapkan Para Terdakwa tetap ditahan;


ah

5 Menetapkan barang bukti berupa:


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 35
am

u b
Direktori
36 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna kuning dengan lambang bintang kejora

si
di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan TENTARA
REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah Papua II;

ne
ng
• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : YAHYA INGGIBAL,
Bank/Pangkat : Kapten, Jabatan / N.B.P : 0066776, Kesatuan BIL. OBETH
TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang ditandatangani oleh Panglima

do
gu TRPB Papua Barat Komando Daerah Papua II ROBETH A. KOGOYA Mayor
Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576. Dengan sebuah Pas Foto berlatar Bendera

In
A
Bintang Kejora;
• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna hijau dengan lambang bintang
ah

lik
kejora di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan
TENTARA REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah
Papua II;
am

ub
• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : UNCE
GOMBO, Bank/Pangkat : Pratu, Jabatan / N.B.P : 043776, Kesatuan
ep
BIL. OBETH TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang
k

ditandatangani oleh Panglima TRPB Papua Barat Komando Daerah


ah

Papua II ROBETH A. KOGOYA Mayor Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576.


R

si
Dengan sebuah Pas Foto berlatar Bendera Bintang Kejora;
• 1 (satu) lembar tanda pengenal berwarna hijau dengan lambang bintang

ne
ng

kejora di sisi kanan atas dan lambang burung di sisi kiri atas, bertuliskan
TENTARA REVOLUSI PAPUA BARAT (TRPB) Komando Daerah

do
gu

Papua II;
• Kartu Tanda Anggota (KTA) TRPB Papua Barat, Nama : ARE GOMBO,
In
Bank/Pangkat : Serma, Jabatan / N.B.P : 033976, Kesatuan BIL. OBETH
A

TABUNI, Date Of Issued : 13 Maret 2009. Yang ditandatangani oleh


Panglima TRPB Papua Barat Komando Daerah Papua II ROBETH A.
ah

lik

KOGOYA Mayor Jendral TRPB, N.B.P.C. 005576. Dengan sebuah Pas


Foto berlatar Bendera Bintang Kejora;
m

ub

• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM


SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,
ka

NAMA : OBETH K, TUJUAN : MEMINTA PENJELASAN


ep

KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA MERDEKA”;


ah

• 1 (satu) lembar Kaos loreng.


R

• 1 (satu) lembar bendera bintang kejora dengan panjang 117 (seratus tujuh
es
M

belas) Cm, lebar 65 (enam puluh lima) Cm;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 36
am

u b
Direktori
37 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• 1 (satu) buah kayu/tiang tempat diikatnya Bendera Bintang Kejora

si
dengan panjang 2,87 (dua koma delapan tujuh) Cm.
• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM

ne
ng
SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,
NAMA : WEKI M, TUJUAN : MEMINTA PENJELASAN
KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA MERDEKA”;

do
gu • 1 (satu) lembar baju kaos warna hijau bertliskan KOPASUS di pundak
kiri dan kanan, betuliskan KOPASUS THE ULTIMATE SOLDIERdi

In
A
bagian dada dan gambar beberapa orang menggunakan baret merah dan
seseorang memegang senjata;
ah

lik
• 1 (satu) lembar kaos loreng.

• 1 (satu) lembar tanda pengenal bertuliskan “TIM 1000 TPN/OPM


am

ub
SELURUH PAPUA KETEMU PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,
NAMA : ALLY J, TUJUAN : MEMINTA PENJELASAN
KRONOLOGIS YANG SEBENARNYA ARTI KATA MERDEKA”;
ep
k

• 1 (satu) lembar kaos loreng dengan tulisan di dada KARTIKA EKA


ah

PAKSIdengan gambar Burung Garuda.


R
Digunakan dalam perkara lain, perkara a.n OSKAR HOLAGO Dkk;

si
6 Membebankan Para Terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam perkara ini

ne
ng

masing-masing sebesar Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah);

Demikian diputuskan pada Hari RABU tanggal 10 AGUSTUS 2011 dalam rapat

do
gu

permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Wamena oleh kami LISFER BERUTU,
S.H. M.H., selaku Hakim Ketua, ANNENDER. C, S.H. M.Hum., dan IRVINO, S.H., masing-
masing selaku Hakim anggota, putusan mana diucapkan pada hari itu juga dalam sidang yang
In
A

terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua, dihadiri oleh para Hakim anggota tersebut dibantu
oleh BERTHA SARANGA,Panitera Pengganti, dihadiri FRANGKY TICOALU, S.H., dan
ah

lik

FILEMON KETAREN, S.H.,Penuntut umum, dihadapan Para Terdakwa dan Penasehat


Hukumnya;
m

ub

HAKIM ANGGOTA I HAKIM KETUA


ka

ep

(ANNENDER. C, S.H.M.Hum.) (LISFER BERUTU, S.H. M. H.)


ah

HAKIM ANGGOTA II
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 37
am

u b
Direktori
38 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R
(I R V I N O, S.H.)

si
ne
PANITERA PENGGANTI

ng

do
gu (BERTHA SARANGA)

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 38

Anda mungkin juga menyukai