Anda di halaman 1dari 12

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
P U T U S A N

si
Nomor 117 /PID.B/2017/PT PBR

ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Pengadilan Tinggi Pekanbaru, yang memeriksa dan mengadili perkara-

do
gu
perkara pidana, dalam pengadilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan
sebagai berikut dalam perkara Terdakwa :

In
A
Nama lengkap : ASEP RISMAYADI ALS ASEP BIN ENJO
ah

Tempat lahir : Garut (Prop.Jawa Barat);

lik
Umur/Tgl.lahir : 34 tahun/ 04 Agustus 1982;
am

ub
Jenis kelamin : Laki-laki;

Kebangsaan : Indonesia;
ep
k

Tempat tingga : Rt.014 Rw.007 Desa Suka Maju Kecamatan Tambusai


Kabupaten Rokan Hulu;
ah

Agama : Islam;
R

si
Pekerjaan : wiraswasta (Guru MTs);

ne
ng

Pendidikan : Strata 1 Jurusan Bahasa Inggris;

Terdakwa ditahan berdasarkan Surat Perintah/Penetapan Penahanan oleh:


1. Penyidik, sejak tanggal 11 November 2016 sampai dengan tanggal 30 Noveber

do
gu

2016;
2. Penahanan oleh Penuntut Umum sejak tanggal 1 Desember 2016 sampai dengan
In
A

tanggal 9 Januari 2017;


3. Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Rokan Hulu, sejak tanggal 9 Januari 2017
ah

lik

sampai dengan tanggal 28 Januari 2017;


4. Hakim Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian, sejak tanggal 19 Januari 2017
sampai dengan tanggal 17 Februari 2017;
m

ub

5. Ketua Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian, sejak tanggal 18 Februari 2017


ka

sampai dengan tanggal 18 April 2017;


ep

6. Hakim Pengadilan Tinggi , sejak tanggal 18 April 2017 sampai dengan tanggal 17
Mai 2017;
ah

7. Perpanjang oleh Wakil ketua pengadilan Tinggi Pekanbaru sejak tanggal 18 Mai
R

es

2017 sampai dengan tangal 16 Juli 2017;


M

ng

on

Halaman 1 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Terdakwa dipersidangan didampingi oleh Penasihat Hukum yang bernama FAJRUL
ISLAMI DAMSIR, SH, MH dan GERI SH, MH Advokat berkantor pada Jalan Tuanku

ne
ng
Tambusai No.338 Pasir Pengaraian Kabupaten Rokan Hulu berdasarkan Surat
Kuasa Khusus tertanggal 25 Januari 2017 dan telah didaftarkan pada Kepaniteraan

do
gu
Pengadilan
06/SK/Pid/2017/PN.Prp;
Negeri Pasir Pengaraian dengan Nomor Register Perkara

In
A
Pengadilan Tinggi Tersebut :

Telah membaca :
ah

lik
1. Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru tanggal 8 Juni 2017,
Nomor: 117/PID.B/2017/PT. PBR, tentang penunjukan Majelis Hakim yang
am

ub
memeriksa dan mengadili perkara pidana atas nama Terdakwa : “ASEP
RISMAYADI ALS ASEP BIN ENJO,” ,tersebut di atas;
ep
2. Berkas perkara dan surat-surat lain yang bersangkutan dengan perkara ini
k

serta turunan putusan Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian, tanggal 13 April


ah

2017, Nomor: 13/PID. B/2017/PN.PRP dalam perkara tersebut di atas;


R

si
Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Dakwaan Penuntut Umum

ne
ng

tertanggal 16 januari 2017, Nomor : REG.PERK PDM.06 /PSP/01/2017, Terdakwa


telah didakwa sebagai berikut:

do
gu

Dakwaan :
KESATU
In
A

Bahwa Terdakwa ” ASEP RISMAYADI Als ASEP Bin ENJO” bersama-


sama dengan saksi DADANG SUMPENA pada hari Jumat tanggal 12 Juni 2015
ah

lik

sekira jam 13.00 Wib atau pada waktu lain masih di bulan Juni tahun 2015 di Kantor
Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati Desa Kota Tengah Kecamatan
Kepenuhan Kabupaten Rokan Hulu atau pada tempat lain yang masih termasuk
m

ub

dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian berwenang memeriksa


dan mengadili, “yang melakukan, yang menyuruh melakukan dan yang turut
ka

ep

serta melakukan perbuatan, dengan sengaja memakai surat palsu atau yang
dipalsukan seolah-olah sejati, jika pemakaian surat tersebut dapat
ah

menimbulkan kerugian”, Perbuatan mana dilakukan Terdakwa dengan cara


R

es

sebagai berikut :
M

ng

on

Halaman 2 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Pada waktu dan tempat tersebut diatas, Terdakwa meminta saksi DADANG

si
SUMPENA Als PAK DADANG Bin SOMA (Alm) (dalam penuntutan berkas terpisah)
melakukan peminjaman uang atau pengajuan kredit kepada pihak koperasi Simpan

ne
ng
Pinjam Sahabat Mitra Sejati dengan mengatakan kepada saksi DADANG SUMPENA
“Uwak OIN butuh uang dan saya juga butuh uang nanti kita pinjam uang ke koperasi

do
gu
menggunakan jaminan sertifikat atas nama OIN SUKMAWAN dan nanti MANG
DADANG yang berpura-pura menjadi OIN SUKMAWAN” lalu saksi DADANG
SUMPENA menjawab “apa bisa” kemudian Terdakwa menjawab “tenang saja

In
A
MANG, itu bisa diatur dengan Saudara AMIN MUJI dari pihak koperasi”, selanjutnya
saksi DADANG SUMPENA dengan menggunakan identitas atau atas suruhan
ah

lik
Terdakwa bertindak seolah-olah sebagai saksi OIN SUKMAWAN beserta istri sah
saksi DADANG SUMPENA yang bernama IIS ISMAWATI yang bertindak atau
am

ub
berperan sebagai istri dari Sdr.OIN SUKMAWAN melakukan pinjaman uang atau
melakukan perjanjian kredit dengan perjanjian pembiayaan sebesar
Rp.300.000.000,- (tiga ratus juta Rupiah) di Kantor Koperasi Simpan Pinjam Sahabat
ep
k

Mitra Sejati Desa Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan Kabupaten Rokan Hulu,
ah

dengan jaminan 1 (satu) buah sertifikat rumah atas nama OIN SUKMAWAN dan 1
R

si
(satu) buah sertifikat atas nama IUS.

Bahwa pada bulan Mei 2015, Terdakwa meminta syarat awal pengajuan

ne
ng

pinjaman uang kepada saksi DADANG SUMPENA, lalu saksi DADANG SUMPENA
menyerahkan 1 (satu) lembar foto copy surat nikah atas nama DADANG SUMPENA,

do
gu

KTP Asli atas nama DADANG SUMPENA dan KTP asli atas nama IIS ISMAWATI
kepada Terdakwa, kemudian persayaratan tersebut Terdakwa serahkan kepada
In
saksi AMIN MUJI di akhir bulan Mei 2015 dan selang 2 (dua) hari dari saat itu saksi
A

AMIN MUJI datang kerumah Terdakwa mengembalikan KTP Elektronik atas nama
IIS ISMAWATI, Kartu Keluarga (KK) atas nama DADANG SUMPENA dan Surat
ah

lik

Nikah atas nama DADANG SUMPENA, lalu saksi AMIN MUJI juga menyerahkan 1
(satu) lembar KTP Elektronik atas nama OIN SUKMAWAN namun menggunakan
m

ub

foto DADANG SUMPENA, 1 (satu) lembar Kartu Keluarga atas nama Suami OIN
SUKMAWAN sedangkan nama istri IIS ISMAWATI dan 1 (satu) lembar foto copy
ka

Surat Nikah atas nama suami OIN SUKMAWAN sedangkan Istri IIS ISMAWATI
ep

kemudian saksi AMIN MUJI menjelaskan kepada Terdakwa bahwa yang diserahkan
ah

nya itu adalah berkas asli Sdr.DADANG SUMPENA dan berkas baru (palsu)
R

Sdr.DADANG SUMPENA dengan identitas OIN SUKMAWAN agar dipergunakan


es
M

ng

on

Halaman 3 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sebagai identitas saksi DADANG SUMPENA yang mengaku sebagai OIN

si
SUKMAWAN pada saat tim survey mengadakan survey lapangan kerumah saksi
DADANG SUMPENA nantinya, keadaan hal yang sama juga disampaikan Terdakwa

ne
ng
kepada saksi DADANG SUMPENA agar pengajuan kredit saksi DADANG
SUMPENA dapat berhasil.

do
gu Bahwa di awal bulan Juni datanglah Tim Survey dari Koperasi menemui
saksi DADANG SUMPENA yaitu saksi FIKRI dan saksi AMIN MUJI dan dalam

In
A
survey tersebut tidak ditemui kendala sehingga saksi DADANG SUMPENA akhirnya
berhasil disetujui untuk diberikan pinjaman oleh pihak koperasi sebesar
ah

lik
Rp.300.000.000,- (tiga ratus juta Rupiah) yang pada saat tersebut diterima saksi
DADANG SUMPENA sebesar Rp.264.000.000,- (dua ratus enam puluh empat juta
Rupiah) setelah dipotong biaya administrasi dan biaya lainnya oleh pihak koperasi.
am

ub
Kemudian uang tersebut oleh pihak koperasi ditransfer ke rekening OIN
SUKMAWAN melalui Bank Mandiri Syariah yang mana rekening tersebut dibuat oleh
ep
saksi DADANG SUMPENA dengan menggunakan KTP saksi DADANG SUMPENA
k

dengan identitas OIN SUKMAWAN. Selanjutnya Uang tersebut pada tanggal 13 Juni
ah

2015 melalui Bank Syariah Mandiri ditransfer oleh saksi DADANG SUMPENA
R

si
sebesar Rp.100.000.000,- (seratus juta Rupiah) ke Rekening BRI atas nama
Terdakwa, sebesar Rp.64.000.000.- (enam puluh empat juta Rupiah) ke Rekening

ne
ng

BRI atas nama YUNINGSIH (istri Terdakwa), sebesar Rp.100.000.000,- (seratus juta
Rupiah) kepada Sdr.OIN SUKMAWAN melalui kantor Pos dan saksi DADANG

do
gu

SUMPENA sendiri mendapatkan keuntungan sebesar Rp.5.000.000,- (lima juta


Rupiah) dalam bentuk pinjaman dari Terdakwa.
In
A

Bahwa pada tanggal 14 Oktober 2015 saksi MUHAMMAD YAKUB sebagai


Colector Front End Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati Cabang Kota
ah

lik

Tengah bersama saksi ABDUL HAKIM selaku FIO dan saksi DEVY selaku Branch
Manager mendatangi kediaman / rumah saksi DADANG SUMPENA yang menyamar
sebagai OIN SUKMAWAN karena yang bersangkutan telah menunggak dalam
m

ub

pembayaran kredit pinjaman untuk bulan Oktober 2015, sesampainya dikediaman


ka

Sdr.DADANG SUMPENA dengan identitas OIN SUKMAWAN para saksi bertemu


ep

dengan seseorang yakni saksi SRI HERLINA yang diketahui merupakan anak dari
Sdr.OIN SUKMAWAN, dan saksi SRI HERLINA pada saat tersebut menjelaskan
ah

bahwa yang bertanggungjawab membayar angsuran pinjaman tersebut adalah


es

Terdakwa karena Terdakwalah yang menggunakan sebagian uang pinjaman


M

ng

on

Halaman 4 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut, saksi SRI HERLINA juga menceritakan kepada saksi MUHAMMAD

si
YAKUB, saksi ABDUL HAKIM dan saksi DEVY bahwa yang datang mengajukan
pinjaman ke koperasi bukanlah Sdr.OIN SUKMAWAN Asli melainkan Sdr.DADANG

ne
ng
SUMPENA yang mengaku sebagai OIN SUKMAWAN, dari hal tersebut para saksi
baru mengetahui bahwa identitas yang digunakan Sdr.DADANG SUMPENA sebagai

do
gu
dasar dan syarat pengajuan kredit di Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati
Cabang Kota Tengah adalah palsu, lalu kemudian saksi DEVY sebagai pimpinan

In
Koperasi tersebut melaporkan kejadian tersebut ke Polres Rokan Hulu guna diproses
A
secara hukum yang berlaku.
ah

lik
Bahwa akibat perbuatan Terdakwa Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra
Sejati Cabang Kota Tengah mengalami kerugian sebesar lebih kurang
Rp.278.003.489,- (dua ratus tujuh puluh delapan juta tiga ribu empat ratus delapan
am

ub
puluh sembilan Rupiah).

Perbuatan Terdakwa, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal


ep
k

263 Ayat (2) KUHP Jo Pasal 55 ayat (1) ke 1 KUHP.


ah

ATAU
R

si
KEDUA

ne
ng

Bahwa Terdakwa “ASEP RISMAYADI Als ASEP Bin ENJO” bersama-sama


dengan saksi DADANG SUMPENA pada hari Jumat tanggal 12 Juni 2015 sekira jam

do
gu

13.00 Wib atau pada waktu lain masih di bulan Juni tahun 2015 di Kantor Koperasi
Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati Desa Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan
In
Kabupaten Rokan Hulu atau pada tempat lain yang masih termasuk dalam daerah
A

hukum Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian berwenang memeriksa dan mengadili,


“yang melakukan, yang menyuruh melakukan dan yang turut serta melakukan
ah

lik

perbuatan, dengan maksud untuk menguntungkan diri sendiri atau orang lain
secara melawan hukum, dengan memakai nama palsu atau martabat palsu,
m

ub

dengan tipu muslihat, ataupun rangkaian kebohongan, menggerakkan orang


lain untuk menyerahkan barang sesuatu kepadanya, atau supaya memberi
ka

hutang maupun menghapuskan piutang”, Perbuatan mana dilakukan Terdakwa


ep

dengan cara sebagai berikut :


ah

Pada waktu dan tempat tersebut diatas, Terdakwa meminta saksi DADANG
es

SUMPENA Als PAK DADANG Bin SOMA (Alm) (dalam penuntutan berkas terpisah)
M

ng

on

Halaman 5 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
melakukan peminjaman uang atau pengajuan kredit kepada pihak koperasi Simpan

si
Pinjam Sahabat Mitra Sejati dengan mengatakan kepada saksi DADANG SUMPENA
“Uwak OIN butuh uang dan saya juga butuh uang nanti kita pinjam uang ke koperasi

ne
ng
menggunakan jaminan sertifikat atas nama OIN SUKMAWAN dan nanti MANG
DADANG yang berpura-pura menjadi OIN SUKMAWAN” lalu saksi DADANG

do
gu
SUMPENA menjawab “apa bisa” kemudian Terdakwa menjawab “tenang saja
MANG, itu bisa diatur dengan Saudara AMIN MUJI dari pihak koperasi”, selanjutnya

In
saksi DADANG SUMPENA dengan menggunakan identitas atau atas suruhan
A
Terdakwa bertindak seolah-olah sebagai saksi OIN SUKMAWAN beserta istri sah
saksi DADANG SUMPENA yang bernama IIS ISMAWATI yang bertindak atau
ah

lik
berperan sebagai istri dari Sdr.OIN SUKMAWAN melakukan pinjaman uang atau
melakukan perjanjian kredit dengan perjanjian pembiayaan sebesar
am

ub
Rp.300.000.000,- (tiga ratus juta Rupiah) di Kantor Koperasi Simpan Pinjam Sahabat
Mitra Sejati Desa Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan Kabupaten Rokan Hulu,
dengan jaminan 1 (satu) buah sertifikat rumah atas nama OIN SUKMAWAN dan 1
ep
k

(satu) buah sertifikat atas nama IUS.


ah

Bahwa pada bulan Mei 2015, Terdakwa meminta syarat awal pengajuan
R

si
pinjaman uang kepada saksi DADANG SUMPENA, lalu saksi DADANG SUMPENA
menyerahkan 1 (satu) lembar foto copy surat nikah atas nama DADANG SUMPENA,

ne
ng

KTP Asli atas nama DADANG SUMPENA dan KTP asli atas nama IIS ISMAWATI
kepada Terdakwa, kemudian persayaratan tersebut Terdakwa serahkan kepada

do
gu

saksi AMIN MUJI di akhir bulan Mei 2015 dan selang 2 (dua) hari dari saat itu saksi
AMIN MUJI datang kerumah Terdakwa mengembalikan KTP Elektronik atas nama
In
IIS ISMAWATI, Kartu Keluarga (KK) atas nama DADANG SUMPENA dan Surat
A

Nikah atas nama DADANG SUMPENA, lalu saksi AMIN MUJI juga menyerahkan 1
(satu) lembar KTP Elektronik atas nama OIN SUKMAWAN namun menggunakan
ah

lik

foto DADANG SUMPENA, 1 (satu) lembar Kartu Keluarga atas nama Suami OIN
SUKMAWAN sedangkan nama istri IIS ISMAWATI dan 1 (satu) lembar foto copy
m

ub

Surat Nikah atas nama suami OIN SUKMAWAN sedangkan Istri IIS ISMAWATI
kemudian saksi AMIN MUJI menjelaskan kepada Terdakwa bahwa yang diserahkan
ka

nya itu adalah berkas asli Sdr.DADANG SUMPENA dan berkas baru (palsu)
ep

Sdr.DADANG SUMPENA dengan identitas OIN SUKMAWAN agar dipergunakan


ah

sebagai identitas saksi DADANG SUMPENA yang mengaku sebagai OIN


R

SUKMAWAN pada saat tim survey mengadakan survey lapangan kerumah saksi
es
M

ng

on

Halaman 6 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
DADANG SUMPENA nantinya, keadaan hal yang sama juga disampaikan Terdakwa

si
kepada saksi DADANG SUMPENA agar pengajuan kredit saksi DADANG
SUMPENA dapat berhasil.

ne
ng
Bahwa di awal bulan Juni datanglah Tim Survey dari Koperasi menemui
saksi DADANG SUMPENA yaitu saksi FIKRI dan saksi AMIN MUJI dan dalam

do
gu
survey tersebut tidak ditemui kendala sehingga saksi DADANG SUMPENA akhirnya
berhasil disetujui untuk diberikan pinjaman oleh pihak koperasi sebesar

In
A
Rp.300.000.000,- (tiga ratus juta Rupiah) yang pada saat tersebut diterima saksi
DADANG SUMPENA sebesar Rp.264.000.000,- (dua ratus enam puluh empat juta
ah

lik
Rupiah) setelah dipotong biaya administrasi dan biaya lainnya oleh pihak koperasi ,
kemudian uang tersebut oleh pihak koperasi ditransfer ke rekening OIN SUKMAWAN
melalui Bank Mandiri Syariah yang mana rekening tersebut dibuat oleh saksi
am

ub
DADANG SUMPENA dengan menggunakan KTP saksi DADANG SUMPENA
dengan identitas OIN SUKMAWAN. Selanjutnya Uang tersebut pada tanggal 13 Juni
ep
2015 melalui Bank Syariah Mandiri ditransfer oleh saksi DADANG SUMPENA
k

sebesar Rp.100.000.000,- (seratus juta Rupiah) ke Rekening BRI atas nama


ah

Terdakwa, sebesar Rp.64.000.000.- (enam puluh empat juta Rupiah) ke Rekening


R

si
BRI atas nama YUNINGSIH (istri Terdakwa), sebesar Rp.100.000.000,- (seratus juta
Rupiah) kepada Sdr.OIN SUKMAWAN melalui kantor Pos dan saksi DADANG

ne
ng

SUMPENA sendiri mendapatkan keuntungan sebesar Rp.5.000.000,- (lima juta


Rupiah) dalam bentuk pinjaman dari Terdakwa .

do
gu

Bahwa pada tanggal 14 Oktober 2015 saksi MUHAMMAD YAKUB sebagai


Colector Front End Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati Cabang Kota
In
A

Tengah bersama saksi ABDUL HAKIM selaku FIO dan saksi DEVY selaku Branch
Manager mendatangi kediaman / rumah saksi DADANG SUMPENA yang menyamar
ah

lik

sebagai OIN SUKMAWAN karena yang bersangkutan telah menunggak dalam


pembayaran kredit pinjaman untuk bulan Oktober 2015, sesampainya dikediaman
Sdr.DADANG SUMPENA dengan identitas OIN SUKMAWAN para saksi bertemu
m

ub

dengan seseorang yakni saksi SRI HERLINA yang diketahui merupakan anak dari
ka

Sdr.OIN SUKMAWAN, dan saksi SRI HERLINA pada saat tersebut menjelaskan
ep

bahwa yang bertanggungjawab membayar angsuran pinjaman tersebut adalah


Terdakwa karena Terdakwalah yang menggunakan sebagian uang pinjaman
ah

tersebut, saksi SRI HERLINA juga menceritakan kepada saksi MUHAMMAD


es

YAKUB, saksi ABDUL HAKIM dan saksi DEVY bahwa yang datang mengajukan
M

ng

on

Halaman 7 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
pinjaman ke koperasi bukanlah Sdr.OIN SUKMAWAN Asli melainkan Sdr.DADANG

si
SUMPENA yang mengaku sebagai OIN SUKMAWAN, dari hal tersebut para saksi
baru mengetahui bahwa identitas yang digunakan Sdr.DADANG SUMPENA sebagai

ne
ng
dasar dan syarat pengajuan kredit di Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati
Cabang Kota Tengah adalah palsu, lalu kemudian saksi DEVY sebagai pimpinan

do
gu
Koperasi tersebut melaporkan kejadian tersebut ke Polres Rokan Hulu guna diproses
secara hukum yang berlaku.

In
A
Bahwa akibat perbuatan Terdakwa Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra
Sejati Cabang Kota Tengah mengalami kerugian sebesar lebih kurang
ah

lik
Rp.278.003.489,- (dua ratus tujuh puluh delapan juta tiga ribu empat ratus delapan
puluh sembilan Rupiah).
am

ub
Perbuatan Terdakwa, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal
378 KUHP Jo Pasal 55 ayat (1) ke 1 KUHP. ep
Telah mendengar Tuntutan pidana dari Penuntut Umum yang pada
k

pokoknya agar mohon agar Majelis Hakim yang mengadili perkara ini memberikan
ah

R
Putusan sebagai berikut:

si
1. Menyatakan Terdakwa ASEP RISMAYADI Als ASEP Bin ENJO dengan

ne
segala identitasnya sebagaimana tercantum dalam Surat Dakwaan dan Surat
ng

Tuntutan ini, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak
pidana sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 378 KUHP Jo

do
gu

Pasal 55 ayat (1) ke 1 KUHP;


2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa dengan pidana penjara selama 3 (tiga)
In
tahun dan 6 (enam) bulan dikurangi selama Terdakwa berada dalam tahanan,
A

dengan perintah agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan;


3. Menyatakan barang bukti, berupa :
ah

lik

- 1 (satu) lembar Kartu Tanda Penduduk (KTP El) dengan NIK


1406041003660003 atas nama DADANG SUMPENA,
m

ub

- 1 (satu) lembar Kartu Tanda Penduduk (KTP El) dengan NIK


1406044406700002 atas nama IIS ISMAWATI ,
ka

-
ep

Kartu Keluarga Nomor 1406041905110001 atas nama Kepala Keluarga


DADANG
ah

- Buku Nikah Nomor 122 Tanggal 8 September 1988 atas nama Suami
R

DADANG SUMPENA dan Istri IIS ISMAWATI


es
M

ng

on

Halaman 8 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- 1 (satu) lembar Kartu Keluarga Nomor 1406041304080098 atas nama Kepala

si
Keluarga OIN SUKMAWAN
- 1 (satu) bundel Perjanjian Pembiayaan Nomor : 004/PP/SUKM-KTT/VI/2015,

ne
ng
Tanggal 12 Juni 2015
- Dipergunakan dalam perkara lain atas nama Dadang Sumpena

do
gu
4. Menetapkan agar Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp. 2,000,-
(dua ribu Rupiah).

In
Menimbang, bahwa berdasarkan tuntutan dari Jaksa Penuntut umum
A
tersebut, Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian, telah menjatuhkan putusan Nomor:
13/Pid.B/2017/PN.PRP, tanggal 13 April 2027 yang amarnya berbunyi sebagai
ah

lik
berikut :
1. Menyatakan bahwa Terdakwa “ASEP RISMAYADI Als ASEP bin ENJO” telah
am

ub
terbukti bersalah secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana
“TURUT SERTA MELAKUKAN PENIPUAN” ;

2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana


ep
penjara selama 3 (TIGA) Tahun ;
k

3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh


ah

Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;


R

si
4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan;

ne
ng

5. Menetapkan barang bukti berupa:

- 1(satu) lembar Kartu Tanda Penduduk (KTP El) dengan NIK

do
gu

1406041003660003 atas nama DADANG SUMPENA,


- 1 (satu) lembar Kartu Tanda Penduduk (KTP El) dengan NIK
1406044406700002 atas nama IIS ISMAWATI ,
In
A

- Kartu Keluarga Nomor 1406041905110001 atas nama Kepala Keluarga


DADANG ;
ah

lik

- Buku Nikah Nomor 122 Tanggal 8 September 1988 atas nama Suami
DADANG SUMPENA dan Istri IIS ISMAWATI
m

ub

- 1 (satu) lembar Kartu Keluarga Nomor 1406041304080098 atas nama Kepala


Keluarga OIN SUKMAWAN;
ka

- 1 (satu) bundel Perjanjian Pembiayaan Nomor : 004/PP/SUKM-KTT/VI/2015,


ep

Tanggal 12 Juni 2015;


ah

Dipergunakan dalam perkara lain atas nama Dadang Sumpena


R

es
M

ng

on

Halaman 9 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6. Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah

si
Rp.2.000,- ( dua ribu Rupiah) ;
Menimbang, bahwa terhadap Putusan Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian

ne
ng
tersebut, Penasihat Hukum Terdakwa menyatakan banding dihadapan Panitera
Pengadilan Pasir Pengaraian sebagaimana termaktup dari Akta Permintaan

do
gu
Banding, pada tanggal 19
2017/PN.Prp, dan telah diberitahukan secara syah dan patut
APRIL 2017, dengan Nomor : 05/Akta.Pid/
kepada Jaksa

In
Penuntut Umum tanggal 21 APRIL 2017. dan Jaksa Penuntut Umum pada
A
Kejaksaan Negeri Rokan Hulu juga menyatakan Banding pada tanggal 18 APRIL
2017, dengan Nomor : 05/Akta.Pid/ 2017/PN.Prp, Permintaan Banding tersebut
ah

lik
telah diberitahukan secara syah dan patut kepada Penasihat Hukum Terdakwa
pada tanggal 21 APRIL 2017;
am

ub
Menimbang, bahwa Jaksa Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Rokan
Hulu mengajukan Memori Banding pada tanggal 9 Mai 2017, yang diterima di
ep
k

Kepaniteraan Pengadilan Negeri Pasir Pangaraian tanggal 21 April 2017, Nomor:


ah

05/Akta.Pid/ 2017/PN.Prp dan memori banding tersebut telah diberitahukan dan


R

si
diserahkan kepada Penasihat Hukum Terdakwa pada tanggal 21 April 2017;
Menimbang, bahwa sebelum berkas perkara dikirimkan ke Pengadilan Tinggi,

ne
ng

kepada Penuntut Umum maupun Penasihat Hukum Terdakwa telah diberikan


kesempatan mempelajari berkas perkara (inzage) sebagaimana surat Panitera

do
Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian, tanggal 18 Mai 2017. Nomor : W4.U.10/286/
gu

HN.01.10/V/2017, terhitung sejak tanggal 19 Mai 2017 sampai dengan tanggal 30


Mai 2017, selama 7 (tujuh) hari kerja ;
In
A

Menimbang, bahwa permintaan banding oleh Penasehat Hukum Terdakwa


dan Jaksa penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan cara serta
ah

lik

syarat-syarat yang ditentukan Undang-Undang, maka permintaan banding tersebut


secara formil dapat diterima ;
m

ub

Menimbang, bahwa Memori Banding Jaksa Penuntut Umum tersebut pada


ka

pokoknya mohon supaya Pengadilan Tinggi Riau menerima permohonan Banding


ep

dan menyatakan atau merubah Putusan Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian,


tanggal 13 April 2017. Nomor : 13/Pid-B/2017.PN.Prp; dengan hukuman yang sesuai
ah

dengan apa yang kami mintakan dalam tuntutan Pidana yang kami ajukan pada hari
es

Rabu tanggal 29 Maret 2017 tersebut;


M

ng

on

Halaman 10 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Menimbang, bahwa Penasihat Hukum Terdakwa dalam perkara ini tidak
mengajukan Memori Banding dan Kontra Memori Banding ;

ne
ng
Menimbang, bahwa setelah Pengadilan Tinggi mempelajari dengan seksama
berkas perkara dan turunan resmi Putusan Pengadilan Pasir Pengaraian tanggal 13

do
gu
April 2017, Nomor 13 /Pid. B /2017/PN.Prp, serta
Penuntut Umum, Pengadilan Tinggi telah sependapat dengan pertimbangan Hakim
Memori Banding dari Jaksa

In
Pengadilan Tingkat Pertama dalam Putusannya, bahwa Terdakwa terbukti dengan
A
sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana didakwa
alternatif kedua, dan pertimbangan Hakim tingkat Pertama diambil alih dan dijadi kan
ah

lik
sebagai pertimbangan Pengadilan Tinggi sendiri dalam memutus perkara ini dalam
tingkat banding;
am

ub
Menimbang bahwa Majelis Hakim Tingkat Banding juga sependapat dengan
Penjatuhan Pidana terhadap Terdakwa berdasarkan pertimbangan Hukum Majelis
Hakim Tingkat Pertama, Bahwa Pidana yang dijatuhkan oleh Majelis Hakim Tingkat
ep
k

Pertama cukup memberi pelajaran bagi Terdakwa untuk tidak mengulangi


ah

perbuatannya lagi di kemudian hari;


R

si
Menimbang, bahwa berdasarkan keseluruhan pertimbangkan tersebut
diatas, maka Majelis Hakim Pengadilan Tingkat Banding berpendapat bahwa

ne
ng

Putusan Pengadilan Negeri Pasir Pengarian tanggal 13 April 2017, Nomor


13/Pid.B/2017/PN.Prp, tersebut haruslah dikuatkan ;

do
Menimbang, bahwa Terdakwa berada dalam tahanan dan menurut ketentuan
gu

Pasal 21 Jo 27(1)(2), Pasal 193 (2) KUAHAP, tidak ada alasan Terdakwa untuk
dikeluarkan dari tahanan, oleh karena Terdakwa tetap berada dalam tahanan;
In
A

Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dinyatakan terbukti bersalah dan


dijatuhi pidana, maka Terdakwa harus dibebani untuk membayar biaya perkara
ah

lik

dalam kedua tingkat peradilan, yang besarnya ditentukan dalam amar putusan ini ;
Memperhatikan, Pasal 378 Jo Pasal 55 ayat 1 ke- 1 KUHP, dan Undang-
undang Nomor 8 Tahun 1981, tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan lainnya
m

ub

yang bersangkutan dalam perkara ini;


ka

ep

M E N G A D I L I:
ah

- Menerima permohonan banding dari Penasihat Hukum Terdakwa dan Jaksa


es

Penuntut Umum tersebut ;


M

ng

on

Halaman 11 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian tanggal 13 April

si
2017, Nomor 13 /Pid.B /2017 PN.Prp, yang dimohonkan banding tersebut;
- Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;

ne
ng
- Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam
kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding sebesar Rp 2.500,00

do
gu (dua ribu lima ratus rupiah) ;

In
Demikian diputuskan dalam rapat Permusyawaratan Majelis Hakim
A
Pengadilan Tingkat Banding pada hari SENIN tanggal 19 JUNI 2017 oleh Kami
AGUS SUWARGI, S.H,.M.H., Hakim Ketua Majelis, TIGOR MANULLANG, S.H.,MH
ah

lik
dan YONISMAN, S.H.,M.H..masing-masing sebagai Hakim anggota Putusan mana
diucapkan pada hari RABU tanggal 21 JUNI 2017 juga dalam sidang yang
am

ub
dinyatakan terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis, dengan didampingi
Hakim-hakim Anggota tersebut, H.DABESRI BARA, S.H.,M.H. sebagai Panitera
Pengganti pada Pengadilan Tinggi tersebut, tampa dihadiri oleh Penuntut umum dan
ep
k

Terdakwa maupun Penasehat Hukumnya.-


ah

si
Hakim Anggota, Hakim Ketua Majelis,

ne
ng

1. TIGOR MANULLANG, S.H.,M.H AGUS SUWARGI, S.H,.M.H

do
gu

2. YONISMAN, S.H.,M.H.
In
A

Panitera Pengganti ,
ah

lik

H.DABESRI BARA, S.H.,M.H.


m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 12 dari 12 Putusan Nomor 117/PID.B/ 2017/PT.PBR


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12

Anda mungkin juga menyukai