Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS KECELAKAAN METODE SCAT

(Systematic Cause Analysis Technique)

1.3 PENYEBAB LANGSUNG


1.1 JENIS CIDERA
Tindakan Tidak Aman Kondisi Tidak Aman
1.1.1 Luka gores 1.3.1 Mengoperasikan tanpa Izin 1.3.19 Alat pengaman mesin tidak memadai
1.1.2 Luka memar 1.3.2 Mengoperasikan / bekerja dengan kecepatan tidak aman 1.3.20 Peralatan/mesin rusak tetap digunakan
1.1.3 Tercabik 1.3.3 Menjadikan alat safety (pengaman) tidak berfungsi 1.3.21 Penempatan barang yang salah
1.1.4 Dislokasi/kesleo 1.3.4 Pemuatan/loading tidak tepat 1.3.22 Sistem peringatan yang tidak memadai
1.1.5 Regang otot/urat 1.3.5 Tidak dilakukan pemeriksaan 1.3.23 Kebersihan lingkungan kerja yang buruk
1.1.6 Cedera jaringan 1.3.6 Mengambil posisi pada tempat yang berbahaya 1.3.24 Kurangnya pemeliharaan tempat kerja
1.1.7 Sengatan 1.3.7 Tidak menggunakan APD 1.3.25 Komunikasi tidak memadai
1.1.8 Patah tulang 1.3.8 Perbaikan peralatan yang sedang beroperasi 1.3.26 Potensi bahaya kebakaran dan ledakan
1.1.9 Luka bakar 1.3.9 Di bawah pengaruh obat-obatan/alkohol 1.3.27 Kondisi lingkungan kerja yang berbahaya
1.1.10 Keracunan mendadak 1.3.10 Bercanda berlebihan 1.3.28 Penerangan tidak sesuai
1.1.11 Kemasukan benda 1.3.11 Pelanggaran keamanan 1.3.29 Paparan radiasi
asing/Foreign Body 1.3.12 Tidak memberikan tanda/sign saat perbaikan mesin 1.3.30 Temperatur yang extreme
1.1.12 Mati 1.3.13 Merancang/memasang peralatan tanpa pengaman 1.3.31 Material yang berbahaya
1.3.14 Menggunakan peralatan yang rusak 1.3.32 Instruksi tidak memadai
1.3.15 Pengangkatan tidak tepat 1.3.33 Informasi tidak memadai
1.3.16 Menggunakan peralatan secara tidak tepat 1.3.34 Alat pendukung tidak memadai
1.3.17 Tidak mengikuti prosedur 1.3.35 Persiapan tidak memadai
1.3.18 Gagal mengidentifikasi potensi bahaya 1.3.36 Area Sempit/Terbatas
1.3.37 Polusi udara diruang kerja
 1.3.38 Ventilasi tidak memadai
 1.3.39 Paparan kebisingan berlebih
1.3.40 Kondisi jalan tidak aman
 1.3.41 Kondisi cuaca buruk

1.4 PENYEBAB DASAR


1.2 JENIS KONTAK
Faktor Pribadi Faktor Pekerjaan
 1.2.1 Menabrak pada Kurang Pengetahuan Pengawasan tidak memadai
 1.2.2 Ditabrak oleh 1.4.1 Kurang pengalaman kerja 1.4.60 Hubungan pelaporan tidak jelas
 1.2.3 Jatuh atau kejatuhan 1.4.2 Orientasi kerja kurang 1.4.61 Pemberian wewenang yang tidak jelas
1.2.4 Jatuh pada permukaan 1.4.3 Pelatihan awal kurang 1.4.62 Pendelegasian yang kurang atau tidak tepat
yang sama 1.4.4 Pelatihan ulangan/refreshment kurang 1.4.63 Memberikan kebijakan, prosedur, pedoman kerja
 1.2.5 Kontak dengan 1.4.5 Perintah yang salah di mengerti yang kurang memadai
permukaan kerja 1.4.64 Pengukuran unjuk kerja dan evaluasi unjuk kerja
 1.2.6 Terpukul/memukul Kurang Keterampilan kurang memadai
 1.2.7 Tersangkut 1.4.6 Instruksi awal kurang 1.4.65 Perencanaan kerja yang kurang memadai
 1.2.8 Terperangkap 1.4.7 Praktek kurang (kurang berlatih) 1.4.66 Pemberian petunjuk, orientasi atau
1.2.9 Terjepit 1.4.8 Pekerjaan yang sangat jarang dilakukan pelatihan yang kurang
diantara/dibawah 1.4.9 Pekerjaan yang belum pernah dilakukan 1.4.67 Memberikan dokumen sebagai referensi, pedoman
1.2.10 Kontak dengan listrik, 1.4.10 Instruksi kurang dibahas bersama kerja yang kurang memadai
panas, dingin, radiasi, 1.4.68 Pengenalan dan identifikasi serta evaluasi resiko kerja
asam, bising, B3, Fisik Tidak Memadai kurang memadai
limbah B3 1.4.11 Tidak tepatnya, tinggi, berat, ukuran, kekuatan, 1.4.69 Kurang pengetahuan dalam aspek kepengawasan
1.2.11 Masuknya benda asing jangkauan, dan lain-lain pekerjaan
ke tubuh 1.4.12 Kemampuan jangkauan atau gerakan tubuh terbatas 1.4.70 Tidak memadainya kualifikasi seseorang terhadap
1.2.12 Dipaksakan/memaksa 1.4.13 Kemampuan tubuh untuk berada dalam posisi tertentu tuntutan pekerjaannya
sesuatu (ketegangan sangat terbatas
berlebihan) 1.4.14 Alergi dan sensitif terhadap bahan tertentu
1.2.13 Tertimbun/ 1.4.15 Sangat sensitive terhadap rangsangan yang berlebihan Kerekayasaan tidak memadai
Kelongsoran (temperature, bunyi, dll) 1.4.71 Penilaian terhadap pemaparan resiko kerja kurang
1.2.14 Kebocoran/Tumpahan 1.4.16 Kerusakan alat penglihatan memadai
 1.2.15 Salah evakuasi 1.4.17 Kerusakan alat pendengaran 1.4.72 Pertimbangan faktor “Human Engineering” atau
1.4.18 Kerusakan alat indera yang lain (keseimbangan, peraba, ergonomi tidak memadai
perasa, penciuman) 1.4.73 Kriteria standar, spesifikasi dan/atau design kurang
1.4.19 Ketidakmampuan alat pernapasan memadai
1.4.20 Ketidak mampuan tubuh yang permanen yang lainnya 1.4.74 Pemantauan terhadap pembangunan konstruksi
1.4.21 Ketidak mampuan tubuh yang bersifat sementara kurang memadai
1.4.75 Evaluasi terhadap kesiapan untuk beroperasi kurang
memadai
Stres Mental 1.4.76 Pemantauan terhadap pengoperasian awal kurang
1.5 PENGARUH 1.4.22 Ketakutan dan phobia memadai
1.4.23 Gangguan emosional 1.4.77 Evaluasi terhadap adanya perubahan kurang memadai
1.5.1 Konflik masyarakat 1.4.24 Sakit mental
(internal) 1.4.25 Kerusakan daya ingatan Pembelian tidak memadai
1.5.2 Provokasi Eksternal 1.4.26 Ketidakmampuan memahami 1.4.78 Spesifikasi dan kriteria permintaan kurang memadai
1.5.3 Pemerintah (otonomi) 1.4.27 Ketidakmampuan mempertimbangkan 1.4.79 Research terhadap peralatan dan bahan kurang
1.5.4 Pemerintah (setempat) 1.4.28 Koordinasi yang buruk memadai
1.5.5 Harapan / Persepsi 1.4.29 Kemampuan bereaksi sangat lamban 1.4.80 Kriteria dan spesifikasi penjual yang kurang memadai
1.5.6 Konflik kepentingan 1.4.30 Kesanggupan mekanikal yang rendah 1.4.81 Metode dan jalur pengiriman kurang memadai
1.5.7 Infrastruktur 1.4.31 Kesanggupan belajar yang rendah 1.4.82 Kriteria inspeksi dan penerimaan barang kurang
1.5.8 Bisnis memadai
1.5.9 Hubungan Industrial Stres Fisik 1.4.83 Penyebar-luasan data dalam aspek safety dan
1.5.10 Media / Publikasi 1.4.32 Kelelahan akibat pekerjaan dan beban yang terlalu lama kesehatan kurang memadai
1.5.11 Malapetaka 1.4.33 Kelelahan akibat kekurangan waktu istirahat 1.4.84 Penanganan material yang kurang tepat
1.5.12 Kesehatan 1.4.34 Kelelahan akibat pembebanan yang berlebihan 1.4.85 Penyimpanan material yang kurang tepat
1.5.13 Pendidikan terhadap alat indera 1.4.86 Metode transportasi material kurang tepat
1.5.14 Kontraktor 1.4.35 Pemaparan terhadap temperatur yang ekstrim 1.4.87 Pemberian identitas B3 kurang memadai
 1.5.15 Tindakan Hukum 1.4.36 Kekurangan oksigen 1.4.88 Salvage/penyelamatan dan pembuangan material
1.4.37 Tekanan atmosfir yang berubah-ubah buangan kurang memadai
1.4.38 Gerakan tubuh yang terhalang 1.4.89 Pemilihan kontraktor yang kurang memadai
1.4.39 Kekurangan gula dalam darah
1.4.40 Obat-obatan Standar kerja tidak memadai
1.4.90 Pengembangan dan pembuatan standar kurang
Ketegangan Psikologis memadai
1.4.41 Beban emosional yang berlebihan 1.4.91 Penyebar-luasan standar kurang memadai
1.4.42 Kelelahan akibat beban pekerjaan secara mental 1.4.92 Pemeliharaan standar kurang memadai
1.4.43 Tuntutan yang berlebihan dalam pengambilan 1.4.93 Pemantauan terhadap pemenuhan standar kurang
keputusan dan pertimbangan memadai
1.4.44 Rutinitas, monoton, tuntutan untuk bergerak secara
tidak merata Mesin dan peralatan tidak memadai
1.4.45 Tuntutan terhadap konsentrasi atau persepsi sangat 1.4.94 Evaluasi resiko kurang
ekstrim 1.4.95 Penggantian dan pemindahan alat yang kurang tepat
1.4.46 Tuntutan dan pedoman yang membingungkan tidak memadai
1.4.47 Tersibukkan oleh permasalahan 1.4.96 Spesifikasi dan standar kurang
1.4.48 Frustasi yang berlebihan 1.4.97 Ketersediannya kurang memadai
1.4.98 Penyetelan/reparasi/pemeliharaan kurang memadai
Motivasi yang keliru 1.4.99 Perbaikan atau reparasi kurang memadai
1.4.49 Unjuk kerja yang salah ditoleransi
1.4.50 Pemberian contoh yang keliru dari supervisor Penggunaan/pemakaian mesin
1.4.51 Kurang memadainya insentif 1.4.101 Perencanaan pemakaiannya kurang memadai
1.4.52 Sikap agresif yang tidak tepat 1.4.102 Perpanjangan pemakaian secara kurang tepat
1.4.53 Tindakan penghematan waktu yang tidak tepat 1.4.103 Inspeksi dan pemantauan pemakaian yang kurang
1.4.54 Tindakan yang kurang tepat untuk menghindarkan memadai
ketidaknyamanan 1.4.104 Pembebanan yang kurang tepat atau tingkat
1.4.55 Tindakan yang kurang tepat untuk menarik perhatian keseringan pemakaiannya
1.4.56 Pendisiplinan yang kurang memadai 1.4.105 Penggunaan oleh orang yang tidak memiliki
1.4.57 Tekanan dan rekan kerja yang kurang tepat kualifikasi
1.4.58 Umpan balik terhadap unjuk kerja kurang memadai
1.4.59 Pernghargaan terhadap unjuk kerja yang benar kurang Penyalahgunaan
memadai 1.4.106 Aktivitas yang keliru yang dibiarkan
1.4.107 Aktivitas yang keliru yang tidak dibenarkan

Anda mungkin juga menyukai