Anda di halaman 1dari 11

Pengkajian status nutrisi (ABCD)

Pengkajian status nutrisi berdasakan ABCD yaitu A : Antropometri. B : Biokimia. C : klinikal sign. D : Diit

1. ANTROPOMETRI
Antropometri sebagai indikator status gizi dapat dilakukan dengan mengukur beberapa
parameter. Parameter adalah ukuran tunggal dari tubuh manusia, antara lain umur, berat
badan, tinggi badan, lingkar lengan atas, lingkar kepala, lingkar dada, lingkar pinggul dan
tebal lemak dibawah kulit.

Tuliskan cara penilaian gizi dan alat yang dibutuhkan dengan antropometri:

1. Umur:

2. BB:

3. TB:

4. LLA:

5. LK:

6. LD:
7. LP:

8. Tebal lemak:

Penghitungan berat badan normal berdasarkan rumus:

Klasifikasi Status Gizi dan penjelasannya (table)

Cara menentukan Berat Badan Ideal:

Indeks Massa Tubuh (IMT) -- Rumus:

Kriteria IMT tergolong atas 3:


2. BIOKIMIA
Ada beberapa indikator laboratorium untuk menentukan status besi yaitu:

1. Hemoglobin (hb) dan Hematokrit


Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

2. Total limfosit
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

3. Serum albumin
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

4. Transferin
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

5. Keseimbangan Nitrogen
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

6. Lipit serum
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

7. Glukosa serum
Normal:
Kegunaan/indicator untuk:

3. Tanda – tanda dan Gejala klinis defisiensi nitrisi


No Bagian Tubuh (Head to Tanda klinik Kemungkinan kekurangan
toe)
4. Menghitung Kebutuhan Kalori

a. Penentuan Kebutuhan Kecukupan Energi


Teori RBW (teori berat badan relatif) – rumus:

kriteria:

 Kurus (underweight) : BBR < 90%


 Normal (ideal) : BBR 90 – 110%
 Gemuk (overweight) : BBR > 110%
 Obesitas : BBR > 120%

Kalori untuk ibu hamil ditambah 100 kalori (tri semester I) ditambah 200 kalori (tri semester II),
ditambah 300 kalori (tri semester III)

Bagi yang menyusui ditambah 400 kalori per hari

b. Kebutuhan Gizi berdasarkan Angka Metabolisme Basal (AMB)

1. Menggunakan Rumus Harris Benedict:

Latihan: Tentukanlah kebutuhan gizi pasien Tn. W, umur 56 tahun, TB 156 cm, BB 80 kg!

Jawab:
2. Cara Cepat
(a) Laki-laki = 1 kkal x kg BB x 24 jam
Perempuan = 0,95 kkal x kg BB x 24 jam
(b) Laki-laki = 30 kkal x kg BB
Perempuan = 25 kkal x kg BB

Latihan: Ukurlah kebutuhan kalori 4 orang disekitar anda!!

No Nama Kebutuhan energi

3. Cara FAO/WHO/UNU

klp umur Laki-laki Perempuan


AMB (kkal/hari)

4. Menentukan Kebutuhan Energi dalam Keadaan Sakit

Kebutuhan energi berubah sesuai jenis dan beratnya penyakit. Cara menghitung :

a. Menghitung kebutuhan energi menurut kg berat badan (kkal/kg/hari)  untuk pasien tanpa
stress
b. Menurut persen kenaikan kebutuhan diatas Angka Metabolisme Basal (AMB).

Rumus : Kebutuhan Energi = AMB x faktor aktivits x faktor trauma


Tabel 1. Kebutuhan energi rata2/kgBB orang dewasa sakit tanpa stress

Kategori dan Energi/kgBB (kkal)


Umur

Laki – laki
20 – 45 45
46 – 59 40
≥ 60 45
Perempuan
20 – 45 40
46 – 59 39
≥ 60 34
Tabel faktor aktivitas dan faktor trauma/stress

Aktivitas Faktor Jenis trauma /stress Faktor

Istirahat di bed 1,2 Tidak ada stress, gizi baik 1,3

Tidak terikat di bed 1,3 Stress ringan : radang sal cerna, kanker, bedah elektif 1,4

Stress sedang : sepsis, bedah tulang, luka bakar 1,5

Stress berat : trauma multipel, bedah multisistem 1,6

Stress sangat berat : CKB, luka bakar dan sepsis 1,7

Luka bakar sangat berat 2,1

Latihan:

1. Ny. A, menjalani rawat jalan, umur 30 tahun, TB 166 cm, BB 50 kg dengan penyakit kanker.
Berapa kebutuhan energinya?
2. Seorang laki-laki mempunyai BB 70 kg dan TB 165 cm, mempunyai aktivitas fisik ringan.
a. Berapakah IMT?
b. Berapakah BB idealnya?
c. Berapakah kebutuhan kalorinya?
d. Bila ia dirawat dirumah sakit dengan penurunan kesadaran, dan kondisi sakit berat,
sehingga diharuskan untuk bed rest. Pasien mengalami demam dengan suhu 390 C.
Berapakah kebutuhan kalorinya?
PERAWATAN KOLOSTOMI

VIDEO: https://www.youtube.com/watch?v=7M6rKFAMFEM

Tugas:

1. Buat resume dan prosedur perawatan kolostomi


MANAJEMEN NYERI

VIDEO:

1. https://www.youtube.com/watch?v=uOaiaYDoUnA
Buat lah resume dari fisiologi nyeri dari video diatas!
2. https://www.youtube.com/watch?v=zoANyd413Ro

Tugas:

1. Cari instrument penilaian yang disebutkan dalam video tersebut


2. Buat resume dari video ini!
3. Apakah peran perawat dalam manajemen nyeri pada pasien?

Anda mungkin juga menyukai