Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKASANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Muh 9 Yogyakarta


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII (delapan) / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit ( 1 pertemuan )

A. Standar Kompetensi : Geometri dan Pengukuran


4. Menentukan unsur-unsur lingkaran, bagian
lingkaran, serta ukurannya.
B. Kompetensi Dasar: Menghitung keliling dan luas lingkaran
C. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat:
a. Menentukan rumus keliling lingkaran dari percobaan π = K/d
b. Menemukan rumus luas lingkaran
c. Menghitung keliling dan luas lingkaran

D. Materi Ajar
Lingkaran dan unsur-unsurnya

A Ukur panjang diameter AB , potong titik A dan


buka maka bentuk lingkaran itu akan menjadi
sebuah garis. Dan ukur panjang AB (keliling
lingkaran ). Setelah itu tentukan hasil
perbandingan keliling lingkaran dan diameternya.
Maka:

= π ( dibaca pi). Sehingga K = πd

B
K= keliling lingkaran
D = diameter
Luas Lingkaran
Π= 3,14 atau

4r
Luas lingkaran = luas segitiga
=

=
= πr²

Untuk menemukan rumus luas lingkaran, dari bentuk lingkaran seperti gambar
di atas bisa dibentuk beberapa bangun seperti persegi panjang dan jajar genjang

E. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok dan demontrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pendahuluan : ( 5 menit)
Apersepsi : Mengingat kembali tentang rumus luas persegi
panjang
Motivasi : Menyampaikan tujuan pembelajaran dan menekankan
pentingnya materi ini pada kehidupan sehari-hari

Kegiatan inti: ( 70 menit)


a. Siswa dikelompokkan dalam beberapa kelompok
yang terdiri dari 4 orang dan diberi tugas untuk
membuat juring-juring dengan sudut-sudut tertentu
seperrti contoh pada LKS.
b. Guru memberikan contoh cara mencari luas daerah
lingkaran dengan membentuk segitiga seperti
contoh pada materi .
c. Dengan berkelompok siswa diminta menyusun
juring-juring lingkaran, yang menyerupai persegi
panjang dan
d. Siswa diminta mendiskusikan hubungan rumus luas
persegi panjang dengan luas lingkaran.
e. Guru sebagai fasilitator dan motivator selama
proses pembelajaran.
f. Masing-masing kelompok menyampaikan hasil
diskusi dan kelompok lain diminta menangggapi
g. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang
rumus luas lingkaran (L= πr² atau L=1/4πd²)

Penutup ( 5 menit)
a. Siswa dan guru melakukan refleksi
b. Guru memberikan tugas untuk persiapan pertemuan berikutnya

G. Alat dan Sumber Belajar


1. Kertas karton, gunting
2. LCD , laptop, CD pembelajaran
3. LKS (terlampir)
4. Buku yang relevan

H. Penilaian

Indikator PENILAIAN
Teknik Bnetuk Contoh Instrumen
Instrumen
Tes Tes tertulis 1.Sebutkan rumus luas daerah lingkaran
Menemukan esay Lingkaran
rumus luas
lingkaran 2.Diketahui lingkaran mempunyai
diameter 20 cm,
Menentukan luas a.Tentukan keliling lingkaran itu.
lingkaran b.Tentukan luas lingkaran itu.

Menyelesaikan
permasalah 3.Sebuah piring mempunyai Luas 1256
sehari-hari yang cm², tentukan
berhubungan Jari, dan tentukan kelilingnya.
dengan luas
Kisi-kisi : terlampir
Jawaban soal

No Kunci Skor
1. Luas = πr² 1

K= 62,8 cm, jadi kelilingnya 62,8 cm 2


2.
Luas = πr²= 3,14 x 10 x 10 = 314 2
Jadi Luas = 314 cm²

3. a.r = 1256 / 3,14 = 14 , jadi jari-jarinya =14 cm 3


b.Keliling = 2x πr = 2 x 22/7 x 14 = 88 cm 2
Jumlah 5

Pedoman Penilaian :
Nilai = Jumlah scor

Mengetahui Yoyakarta 15 juli 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Siti Roikhanah, S Pd, M.M Margiyati, S Pd


NBM : 605.813 NIP : 19660117 198811 200 1

Anda mungkin juga menyukai