Anda di halaman 1dari 1

FORMAT RENCANA AKSI NASIONAL

PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN PENYALAHGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP NARKOTIKA (P4GN)


TAHUN 2019

PENANGGUNG INSTANSI
AKSI INDIKATOR KEBERHASILAN
JAWAB TERKAIT
1 2 3 4
A BIDANG PENCEGAHAN
Peningkatan Kampanye Publik Tentang Bahaya Penyalahgunaan Narkotika Dan Prekursor Narkotika
a. Pembentukan Tim P4GN Kepala Dinas Dinas Kesehatan Terbentuknya Tim P4GN
Kesehatan dan Puskesmas
b. Penggalangan komitmen untuk “Katakan Tidak Pada Narkoba” Kepala Dinas Dinas Kesehatan Terbentunya komitmen bersama
Kesehatan dan Puskesmas untuk “Katakan Tidak Pada
Narkoba”
c. Sosialisasi tentang bahaya penyalahgunaan napza di Kepala Dinas Dinas Kesehatan Pemahaman tentang bahaya
lingkungan Dinas Kesehatan dan Puskesmas Kesehatan dan Puskesmas penyalahgunaan napza
d. Screening Napza di Kantor Dinas Kesehatan dan Puskesmas Kepala Dinas Dinas Kesehatan Jumlah instans/orang yang telah
Kesehatan dan Puskesmas dilakukan screening

B BIDANG PEMBERANTASAN
Pembersihan Tempat Dan Kawasan Rawan Peredaran Gelap Narkotika Dan Prekursor Narkotika
a.

C BIDANG REHABILITASI
a. Pelaksanaan assessment pada terduga penyalahgunaan Napza Kepala Dinas Dinas Kesehatan Jumlah orang yang telah
Kesehatan dan Puskesmas mendapatkan assesment
b. Pelatihan petugas Kepala Dinas Dinas Kesehatan Jumlah orang yang terlatih
Kesehatan dan Puskesmas
c. Pengaktifan IPWL Kepala Dinas Dinas Kesehatan Jumlah IPWL yang terbentuk
Kesehatan dan Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai