Anda di halaman 1dari 1

Nama : Agustina Lia Fitriani (131611133103)

Kelas : A3_2016

Central Venous Pressure


(CVP)

Central Venous Pressure (CVP) atau tekanan


vena sentral merupakan salah satu metode
pemantauan hemodinamik yang bersifat
invasif.

Tujuan CVP :
Indikasi:
Keadaan yang mempengaruhi
pengukuran CVP : 1. Untuk mengkaji status
1. Volume Darah vena sentral  Kegagalan cairan intravaskuler pasien.
2. Tonus Vaskuler sirkulasi akut 2. Mengetahui tonus pembuluh
3. Penyakit myokard  Curiga adanya darah: hipotalamus atau
4. Tamponade tamponade hipertonus

Prosedur Pemasangan CVP : Sebelum melakukan pemasangan alat, jelaskan ke pasien prosedur Cvp yang akan di lakukan,
kemudian siapkan alat lakukan cuci tangan steril dan gunakan sarung tangan steril. Kemudia posisikan pasien, cek cairan
yang akan di gunkan pasien. pastikan kepatenan kateter dgn melihat tetesan infus dan aliran threeway stopcock. tentukan
zero point dengan waterpassdan tutup aliran threeway. Buka aliran threeway dari isotonis ke manometer buka aliran
threeway dari cairan manometer dan alirkan ke jantung perhatikan cairan dalam manometer akan menuru. Angka pada
manometer yang sejajar dgn tinggi permukaan adalah nilai CVP. Kembalikan threeway ke semula. Dokumentasi (nilai
CVP normal manometer manual : 5-15 cmH2O, nilai CVP normal monitor dan Trasnducer : 4-11 mmHg)

Mean Arterial Pressure


Pengertian (MAP) Tujuan

MAP ( mean arterial Tujuan : mengatahui tekanan


pressure) adalah tekanan rata-
perfusi hemodinamik organ
rata yang di hasilkan oleh
vital
tekanan darah arteri disaat
akhir cardiac cycle K

Indikasi: cedera kepala

menderita aneurysm tertentu

septic shock dan menggunakan obat


vasopresor

Keadaan Yang
Mempengaruhi Nilai MAP
Prosedur Tindakan Pada MAP :
gangguan pada faktor gaya
dan volume darah masuk
arteri tidak sama dengan
darah keluar arteri

Anda mungkin juga menyukai