Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDIT Ibnu Khaldun


Kelas/ Semester : 4/ 2 ( Genap )
Pelajaran : Bahasa Arab
Alokasi Waktu : 1 pertemuan (2 x 35 Menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator

4.1 Melafalkan bunyi huruf ,kata ,frasa ,dan kalimat sederhana terkait topik ‫العنوان‬
4.2 Menyampaikan makna dari ujaran kata ,frasa,dan kalimat-kalimat terkait topik ‫العنوان‬
4.3 Menggunakan kata ,frasa,dan kalimat sederhana terkait topik ‫العنوان‬
4.4 Mengungkapkan kata,frasa ,dan kalimat sederhana terkait topik ‫العنوان‬

C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan mendengarkan lagu “Alamat” ( ‫ ) العنوان‬, siswa bisa cepat hafal mufrodat tentang hal
tersebut.
2. Dengan bimbingan guru, siswa dapat meniru lagu tersebut dengan percaya diri dan hafal
3. Dengan mengamati gambar, siswa dapat menjawab dan menebak gambar tersebut dalam bahasa arab.
4. Dengan menyimak semua gambar yang di tanyakan oleh guru, berharap siswa bisa meniru kan tanya jawab
tersebut dengan teman sebangkunya di depan kelas.
5. Jika siswa sudah hafal semua mufrodat ,guru berharap siswa dapat memberi contoh kalimat tentang
alamat sebuah tempat (alamat rumah,alamat sekolah,dll)dalam bahasa arab.
6. Guru berharap siswa benar-benar hafal dengan mufrodat nya dan bisa mengartikan tanpa lihat lagi buku
7. Bisa di praktekan dalam kehidupan sehari-hari

D. Materi Pembelajaran
1. Macam-Macam Profesi
2. “Alamat” ( ‫) العنوان‬

E. Metode dan Pendekatan Pembelajaran


Metode : ceramah, tanya jawab,demonstrasi dan tugas.
Pendekatan : Scientific (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, eksperimen,
mengasosiasi/menalar, dan mengkomunikasikan).

F. Media, Alat, dan Sumber Pelajaran


1. Media:
- Buku bahasa arab
- Stik Gambar (‫)العنوان‬
2. Alat/bahan: 15 karton bergambar macam-macam profesi dan tempat kerjanya, stik es krim

3. Sumber belajar: -
Buku Siswa Bahasa arab
Youtube berjudul : Belajar bahasa arab yang menyenangkan

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pendahuluan 1. Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa dan menanyakan kabar. 7M
2. Berdo’a dipimpin oleh salah satu siswa.
3. Guru melakukan absensi.
4. Bernyanyi mengenai macam-macam profesi
5. Guru memberikan apersepsi tentang macam-macam profesi
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
7. Guru menjelaskan bahwa pelajaran sebelumnya dengan pelajaran hari ini
ada hubungan nya
Kegiatan Inti 1. Siswa diajak membaca bersama-sama mufrodat yang terdapat pada buku 43 M
siswa.
2. Guru menerangkan beberapa mufrodat dan mengaitkannya sesuai Materi
3. Guru menyanyikan lagu tentang materi baru ‫ ( العنوان‬Alamat)
4. Siswa mengikuti yang di nyanyikan guru tentang ‫ ( العنوان‬Alamat)
5. Guru memainkan media dan siswa menjawab nya dengan bahasa arab
6. Guru menunjuk 2 siswa (1 pasangan ) maju ke depan , untuk
mempraktekkan media yang di sediakan guru . maksimal 4 pasangan ( 2
pasangan untuk ikhwan , dan 2 pasangan untuk akhwat ).
7. Guru memimpin siswa untuk tepuk konsentrasi.
8. Guru mengulang isyarat yang ada di mufrodat tentang letak
9. Siswa diminta untuk mempraktikkan media yang sudah di sediakan oleh
guru .
a. Siswa mencocokkan antara profesi dengan tempat kerjanya .
maksimal 5 orang
b. Guru membuat letak lokasi (rumah,sekolah dll)dan siswa
menjawab pertanyaan dari guru untuk menyebutkan letak-
letaknya sesuai yang ada di gambar menggunakan bahasa arab .
maksimal 5 pertanyaan. Setelah itu copot lagi gambarnya .
c. Guru menugaskan Siswa untuk menempel kembali gambar
tersebut sesuai letaknya, dan sesuai pengarahan dari guru .( 3
siswa di tunjuk ke depan )
d. Guru menempel 5 gambar lagi dan siswa di tugaskan untuk
menempel apa bahasa arab nya di bawah gambar tersebut .
Guru menunjuk 5 siswa
e. Guru menugaskan siswa untuk menempel arti dari bahasa arab
mufrodat yang guru sediakan
10. Guru mengajak siswa untuk bernyanyi kembali tentang ‫العنوان‬ ( Alamat)
11. Siswa mengerjakan latihan 1.
12. Guru mengawasi siswa satu persatu.

Penutup 1. Guru bersama siswa melakukan refleksi pembelajaran yang telah dilakukan 10 M
dan guru mengaitkan materi dengan Al-Quran Surat Al-Hijr ayat 20
Tentang tempat tinggal
‫وجعلنالكم فيها معيش ومن لستم له برازقين‬
“ Dan kami telah menjadikan untukmu di bumi keperluan-keperluan
hidup,dan kami menciptakan pula makhluk-makhluk yang kamu sekali-kali
bukan pemberi rizki kepadanya.”

2. Guru memberi tugas pada siswa sebagai pembelajaran tindak lanjut.


3. Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dilanjutkan menutup pelajaran
dengan mengucapkan salam

H. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : percaya diri,disiplin,dan bekerjasama
b. Penilaian Pengetahuan : Di buku paket Bahasa Arab
c. Penilaian Keterampilan :

Mengetahui Jalancagak, 18 Maret 2018

Kepala Sekolah Guru Bidang Studi

Ane Fitriana, ST Putri Dewi Willia , S.Pd.I


LAMPIRAN RUBRIK PENILAIAN

1. Penilaian Sikap

Perubahan tingkah laku


NO Nama Percaya diri Tanggung Jawab Toleransi
BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM

2. Penilaian Keterampilan

Keterampilan menyebutkan mufrodat tentang ‫العنوان‬

No Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan


1. Menyebut Mampu Mampu Mampu Mampu
kan menyebutkan 5 menyebutkan 4 menyebutkan 3 menyebutkan
Mufrodat macam profesi macam profesi macam profesi macam-macam
Tentang menggunakan menggunakan menggunakan profesi
Macam- bahasa arab dan bahasa arab dan bahasa arab dan menggunakan
macam artinya artinya artinya bahasa arab dan
Profesi artinya
mengguna
kan
Bahasa
Arab dan
artinya
2. Menyebut Mampu Mampu Mampu Mampu
kan menyebutkan 5 menyebutkan 4 menyebutkan 3 menyebutkan
Mufrodat mufrodat tentang mufrodat tentang mufrodat tentang mufrodat tentang
Tentang ‫العنوان‬ ‫العنوان‬ ‫العنوان‬ ‫العنوان‬
‫العنوان‬ (Alamat)menggun (Alamat)menggun (Alamat)menggun (Alamat)menggun
(Alamat) akan bahasa arab akan bahasa arab akan bahasa arab akan bahasa arab
mengguna dan artinya dan artinya dan artinya dan artinya
kan
Bahasa
Arab dan
artinya

Anda mungkin juga menyukai