Anda di halaman 1dari 7

Konstruksi Romantisme Melalui Analisis Struktur Naratif dalam Webseries

Tropicana Slim Stevia SORE-Istri dari Masa Depan


(Romanticism Contruction Through Narrative Structural Analysis in Tropicana
Slim Stevia webseries “SORE-Wife from The Future”)

Diana Kusumawati (Mahasiswa), Drs. A Lilik Slamet Raharsono, MA.


(DPU), Dwi Haryanto, S.Sn, M.Sn. (DPA)

Program Studi Televisi dan Film, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jember
(UNEJ)
Jln. Kalimantan 37, Jember 68121
Email: diana.kusumawati.dk@gmail.com

ABSTRAK
Persaingan dalam dunia periklanan memberikan pengaruh besar terhadap
industri tertentu untuk memaksimalkan bentuk pemasaran yang akan ditawarkan
kepada konsumen. Nutrifood Indonesia memberikan inovatif pemasaran dengan
cara mempromosikan produk terbarunya yaitu Tropicana Slim Stevia melalui
webseries yang berjudul SORE-Istri dari Masa Depan. Webseries ini
menceritakan tentang seorang istri yang datang dari masa depan untuk
memperbaiki kehidupan suaminya. Penelitian ini menggunakan jenis deskriptif
dengan metode kualitatif, teknik pengumpulan data meliputi observasi tak
berperan dengan menonton dan mengamati video webseries SORE-Istri dari Masa
Depan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konstruksi romantisme
berdasarkan struktur naratif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur naratif
dapat mengkonstruksi romantisme.

Kata Kunci : webseries, struktur naratif, romantisme,

ABSTRACT
Competition in the advertising world has a big influence on particular
industries to maximize the form of marketing that will be offered to consumers.
Nutrifood Indonesia provided innovative marketing by promoting its newest
product Tropicana Slim Stevia through webseries entitled SORE-Istri dari Masa
Depan. This webseries told about a wife coming from the future to improve her
husband's life. This research using descriptive type with qualitative method, data
collection technique including observation without role with watching and
observing video webseries SORE-Istri dari Masa Depan. This research aims to
find out the construction of romanticism based on the narrative structure. The
results showed that the narrative structure can construct romanticism.

Key words: webseries, narrative structure, romanticism.


Pemahaman Iklan Modern, Webseries dan penulis skenario dan diperankan oleh Dion
Konstruksi Romantisme Wiyoko (Jonathan) dan Tika Bravani (Sore).
Iklan merupakan salah satu sarana Genre webseries ini adalah roman
untuk mempromosikan barang atau jasa yang dan komedi yang mengangkat cerita
akan ditawarkan. Iklan juga dapat berdasarkan kehidupan sehari-hari pasangan
didefinisikan sebagai semua bentuk muda sehingga dapat diterima oleh
presentasi non personal yang masyarakat luas. Pesan yang ingin
mempromosikan gagasan, barang atau jasa disampaikan dalam webseries ini memiliki
yang dibiayai sponsor tertentu (Sulaksana, kesamaan dengan produk Tropicana Slim
2003:90). Mulanya iklan hanya berupa lainnya, bahwa sebuah cinta dapat dibuktikan
selembaran kertas yang berisi sponsor produk dengan mengajak orang terkasih untuk
yang ditawarkan kemudian berkembang menjalani kehidupan yang lebih baik dan
mejadi iklan berbentuk suara yang dapat sehat. Tropicana Slim berharap dengan
didengar melalui radio. Seiring dengan adanya pesan tersebut dapat menciptakan
kemajuan teknologi, periklanan Indonesia emotional value atau kesenangan dan
tidak hanya berupa media suara (radio) kepuasan emosional antara brand dengan
melainkan berkembang menjadi iklan audio anak muda yang menjadi target penontonnya.
visual yang dapat dilihat melalui televisi Mengusung genre roman, memberikan
maupun internet. Menurut Jaiz dalam ketertarikan kepada penulis untuk
bukunya Dasar-dasar Periklanan (2014:36) meganalisis romantisme berdasarkan struktur
menyatakan, dalam pertengahan tahun 2013, naratif. Konstruksi romantisme pada
belanja iklan Indonesia mengalami kenaikan webseries ini diwakilkan melalui adegan
25% dari tahun sebelumnya dan diperkirakan pelaku cerita yang menunjukkan kasih
akan terus meningkat. Berkembangnya sayang dengan mengajak pasangan hidupnya
periklanan tersebut memberikan peluang melakukan pola hidup sehat. Setiap adegan
besar bagi industri tertentu untuk bersaing pelaku cerita terutama sosok Tika Bravani
dalam mempromosikan barang yang akan (Sore) sebagai istri yang datang dari masa
dipasarkan. depan, melambangkan bahwa Sore memiliki
Beberapa strategi periklanan yang rasa kasih sayang yang luar biasa. Struktur
digunakan untuk mempromosikan produk naratif yang meliputi ruang, waktu, konflik,
salah satunya adalah melalui media. Menurut pelaku cerita dan tujuan dalam webseries
eMarketer dalam situs www.kominfo.go.id SORE-Istri dari Masa Depan dapat
menyebutkan bahwa, pada tahun 2014 mengonstruksi romantisme berdasarkan
pertumbuhan jumlah pengguna internet di aspek-aspek percintaan, ekspresi, keterikatan,
Indonesia mencapai 83,7 juta orang dan kepedulian dan keintiman.
diperkirakan akan meningkat pada tahun
2017 mencapai 112 juta orang, mengalahkan Metode dan Kerangka Pemikiran
Jepang yang berada pada urutan ke-5 di Webseries SORE-Istri dari Masa
dunia. Nutrifood Indonesia meluncurkan Depan merupakan sebuah cerita fiksi yang
produk terbarunya Tropicana Slim Stevia enceritakan tentang kehadiran sosok istri dari
melalui media internet berupa tontonan masa depan. Beberapa adegan dalam
internet atau webseries yang berjudul SORE- webseries ini menunjukkan adanya
Istri dari Masa Depan yang tayang pada situs romantisme yang ditunjukkan oleh Sore
resmi Youtube Tropicana Slim. SORE rilis kepada suaminya, Jonathan. Begitupun
sejak awal Februari 2017 dan berakhir pada sebaliknya, seiring berjalannya waktu,
Maret 2017. Webseries SORE tayang pada Jonathan mulai mencintai istri dari masa
setiap hari Rabu, pukul 12.00 WIB dengan depannya tersebut. Konflik dan adegan yang
total 9 episode. Durasi setiap episode sekitar disuguhkan dalam SORE mengutamakan
7 sampai 12 menit. Webseries ini disutradarai aspek romantisme sehingga penulis memilih
oleh Yandy Laurens yang sekaligus menjadi webseries ini sebagai objek penelitian.
Penelitian ini menggunakan jenis deskriptif
dengan metode kualitatif. Sumber data yang kemudian didukung dengan aspek
digunakan adalah data primer dan sekunder. romantisme yaitu aspek percintaan, ekspresi,
Data primer berupa audio visual webseries keterikatan, kepedulian, keintiman.
SORE-Istri dari Masa Depan yang diunduh Pengumpulan data-data yang terpilih
pada situs resmi Youtube Tropicana Slim, menggunakan teknik obsevasi dan studi
sedangkan data sekunder berupa sumber pustaka. Observasi adalah pengamatan
tertulis. terhadap suatu objek yang diteliti baik secara
Teknik pengolahan data yaitu berupa langsung maupun tidak langsung untuk
potongan gambar atau screen capture yang memperoleh data yang harus dikumpulkan
terpilih dari webseries SORE-Istri dari Masa dalam penelitian (Djam’an dan Aan,
Depan episode 1 sampai 9. Tahap berikutnya 2014:105). Observasi yang dilakukan penulis
adalah analisis data yaitu melakukan adalah observasi tak berperan. Observasi
penyeleksian. Data yang terpenting dapat dilakukan dengan menonton tayangan
dibahas dan disederhanakan menjadi hasil webseries SORE-Istri dari Masa Depan
penelitian yang valid. Waktu yang digunakan berulang-ulang untuk mendapatkan
dalam penelitian ini terhitung mulai bulan pemahaman tentang struktur naratif yang
Februari 2017 hingga April 2018. Setiap terkandung dalam webseries tersebut.
penelitian membutuhkan kerangka berpikir
untuk memproses penelitian secara Konstruksi Romantisme Webseries SORE-
sistematis, agar penelitian tersebut memiliki Istri dari Masa Depan
tujuan yang sesuai dengan rumusan masalah Menurut Rifai dalam skripsinya yang
yang diangkat. Kerangka berpikir dalam berjudul Romantisisme dalam Novel Bintang
penelitian ini sebagai berikut: Tertusuk Cinta Karya Reni Hapsari
menyebutkan, romantisisme atau romantisme
Iklan
dapat dibagi menjadi aspek percintaan dan
webseries
aspek ekspresi.
a. Aspek Percintaan
Webseries Tropicana Slim Stevia Aspek percintaan merupakan segala
“SORE-Istri dari Masa Depan” sesuatu yang dapat dianalisis melalui adegan
setiap tokoh dan merupakan suatu hal yang
Romantism Struktur menggugah emosi rasa ketertarikan terhadap
e dalam Naratif tokoh satu dengan yang lainnya. Percintaan
webseries 1.Ruang terkait masalah birahi, menyukai, menaruh
“SORE-Istri 2. Waktu kasih sayang, selalu teringat dan terpikir
dari Masa 3.Pelaku Cerita dalam hati, susah hati, risau, kemesraan,
Depan” 4. Konflik sedih dan perasaan-perasaan lainnya (Rifai:
5. Tujuan 2010). Aspek percintaan terlihat pada episode
7, episode ini mewakilkan rasa sedih karena
terdapat konflik antara pelaku utama cerita.
Konflik tersebut terjadi ketika Jonathan
Konstruksi Romantisme Melalui merasa kesal kepada Sore karena Sore telah
Analisis Struktur Naratif dalam menghapus data-data pekerjaan Jonathan.
Webseries Tropicana Slim Stevia b. Aspek Ekspresi
SORE-Istri dari Masa Depan Menurut Eibl Elbesfeldt (1970)
dalam buku Psikologi Komunikasi (2011)
Gambar 1. Kerangka Berpikir Penelitian menjelaskan bahwa :
Bila wanita tertarik pada anda
Penelitian ini berfokus pada (dengan asumsi anda laki-laki), ia
penganalisisan struktur naratif yang meliputi mula-mula akan tersenyum
ruang, waktu, pelaku cerita, konflik dan kemudian mengangkat alisnya
tujuan. Pembagian struktur tersebut dengan suatu gerakan cepat kira-kira
1/6 detik, sambil membuka matanya (Rakhmat, 38:2011). Aspek kepedulian
dengan lebar. Ini disusul dengan terlihat dalam episode 1 ketika Sore
menundukkan kepala dan kelopak membuang rokok dan minuman berakohol
mata menurun. Lalu ia mengangkat milik Jonathan.
kepalanya lagi untuk memandang e. Aspek Keintiman
anda lagi. Aspek ini merupakan tentang berbagi
Adegan romantis dapat dilihat melalui pemikiran dan perasaan pada sepasang
ekspresi-ekspresi setiap pelaku cerita. manusia yang saling mencintai. Berbagi
Ekspresi tersebut dapat mewakilkan perasaan pemikiran dan perasaan dengan pasangan
yang ada dalam diri. Episode 9 pada akan memberikan ketenangan dan kenyaman
webseries ini mewakilkan ekspresi bahagia pada diri dan mengurangi beban masalah
Sore yang mengenakan cincin sebagai tanda yang sedang dihadapi. Aspek keintiman
bahwa ia telah menerima lamaran dari terlihat pada episode 4 ketika Jonathan dan
Jonathan. Sore terlihat tersenyum kepada Sore saling bertukar pendapat ketika sedang
Jonathan, menunjukkan bahwa ia bahagia makan bersama, mereka megungkapkan
dengan pernyataan calon suaminya untuk pemikiran dan keinginan masing-masing
menikahinya. bahwa Sore menginginkan Jonathan untuk
Menurut psikolog Zick Rubin dalam mengkonsumsi sayur dan buah-buahan.
“Journal of Personality and Social
Psycology” yang berjudul Measurement of Struktur Naratif Webseries SORE-Istri
Romantic Love menjelaskan bahwa cinta dari Masa Depan
yang romantis memiliki tiga aspek yaitu Struktur naratif merupakan hal
aspek keterikatan, aspek kepedulian, dan terpenting dalam sebuah drama atau film.
aspek keintiman. Struktur tersebut adalah segala sesuatu yang
c. Aspek Keterikatan berkaitan dengan cerita. Tanpa adanya
Aspek keterikatan adalah rasa kasih struktur naratif, sebuah cerita tidak akan
sayang kepada pasangan berdasarkan kontak dapat dipahami oleh penonton. Unsur naratif
fisik yang dilakukan. Keterikatan terjadi merupakan elemen dasar yang membantu
dalam episode 4 ketika Sore berusaha kita untuk memahami segala hal dalam
mengajak Jonathan yang masih tertidur pulas kehidupan (Pratista, 2008:33). Struktur
untuk olahraga di pagi hari, sehingga Sore naratif tersebut berupa ruang, waktu, konflik,
memasangkan sepatu Jonathan ketika sedang pelaku cerita dan tujuan cerita. Struktur
tertidur. tersebut saling berkaitan satu dengan lainnya.
a. Ruang
Naratif berhubungan langsung
dengan ruang. Ruang tersebut yang
mendasari hukum kausalitas sehingga sesuatu
dapat terjadi. Ruang merupakan tempat para
pelaku cerita melakukan adegan dan
beraktifitas. Ruang yang mendukung dalam
Gambar 2. Aspek Keterikatan mengkonstruksi romantisme terdapat pada
d. Aspek Kepedulian episode 6, menceritakan ketika Jonathan
Kepedulian menumbuhkan rasa sedang bermimpi berduaan bersama Sore
menghargai dan dihargai oleh pasangan. pada suatu taman bunga yang sangat indah.
Setiap rasa cinta memiliki sebuah kepedulian Pada adegan tersebut memiliki aspek
agar seseorang yang disayang dapat merasa keterikatan karena melakukan kontak fisik
aman dan nyaman. Kepedulian merupakan terhadap pasangannya.
kebutuhan setiap manusia, dengan adanya
rasa peduli seseorang akan merasa dicintai.
Sanggup mencintai dan dicintai adalah hal
esensial bagi pertumbuhan kepribadian
konflik yang memicu pertikaian antar pelaku
cerita. Konflik terjadi pada episode 8 ketika
mereka bertikai mengenai file pekerjaan
Jonathan yang dihapus oleh Sore. Konflik
lainnya terjadi pada episode 4 ketika Elsa,
selaku kekasih Jonathan cemburu kepada
Gambar 3. Struktur Naratif Ruang Sore. Elsa cemburu karena setiap hari
b. Waktu Jonathan selalu bersama dengan Sore.
Waktu pada sebuah naratif Percakapan Elsa pada episode 4
menentukan kausalitas sebuah cerita. Waktu menunjukkan bahwa konflik terjadi akibat
memberikan penjelasan tentang durasi yang peran antagonis yang berusaha mengganggu
digunakan dalam sebuah cerita. Durasi kehidupan pemeran protagonis.
tersebut menceritakan kejadian yang e. Tujuan
bertahun-tahun lamanya. Waktu dibagi Setiap cerita pasti memiliki tujuan
menjadi 2 yaitu: tertentu, terutama dalam sebuah film fiksi
1) Urutan Waktu (Pola Linier) maupun film yang mengusung tema sesuai
Webseries ini menggunakan pola dengan kenyataan. Webseries SORE-Istri
linier sebagai pendukung naratif. dari Masa Depan yang ber genre roman-
Menceritakan kehidupan seorang istri yang komedi memiliki tujuan utama cerita yaitu
bertujuan untuk memperbaiki pola hidup untuk mengajak penonton mengikuti pola
sang suami. Pada episode 1 merupakan hidup sehat. Selain itu, webseries ini
pengenalan tokoh Jonathan sebagai seseorang ditujukan untuk mempromosikan produk
yang memiliki pola hidup yang kurang sehat. terbaru Tropicana Slim yaitu Tropicana Slim
Webseries SORE-Istri dari Masa Depan Stevia.
menggunakan pola linier karena naratif pada Kesimpulan
episode 1 sampai 9 berurutan sesuai dengan Webseries SORE-Istri dari Masa
kehidupan nyata. Depan memiliki struktur naratif yang
2) Durasi Waktu mendukung dalam mengonstruksi
Durasi waktu pada webseries SORE- romantisme. Beberapa adegan, percakapan,
Istri dari Masa Depan adalah 60 menit. setting ruang dan waktu memiliki kausalitas
Durasi tersebut menceritakan tentang kurun terhadapat cerita. Kausalitas tersebut yang
waktu 2 tahun 12 hari yang diringkas dalaam memberikan kesan romantisme yang
9 episode. mendalam. Aspek-aspek romantisme yang
c. Pelaku Cerita meliputi aspek percintaan, ekspresi,
Setiap pelaku cerita yang keterikatan, kepedulian dan keintiman
memerankan karakter tertentu pastinya harus memberikan penjelasan bahwa sebuah
menjiwai karakter tersebut agar suasana romantisme dapat dibangun melalui
menghasilkan sebuah film yang menarik. struktur naratif.
Beberapa karakter pada webseries “SORE-
Istri Masa Depan” mendukung dalam Daftar Pustaka
mengkonstruksi romantisme. Terutama
Buku
pemeran utama dalam webseries ini, yaitu
Sore dan Jonathan. Pelaku cerita lainnya Brodwell dan Thompson. 2008. Film Art: An
yang turut mendukung adalah kekasih Introduction. New York: McGraw-
Jonathan yang bernama Elsa, ia mendukung Hill.
dalam mengkonstruksi konflik cerita Brodwell, David. 1985. Narration in the
webseries ini. Fiction Film. Madison: University
d. Konflik of Wisconsin Press.
Konflik merupakan puncaknya
Endraswara, Suwardi. 2011. Metode
sebuah film berlangsung. Webseries SORE-
Pembelajaran Drama. Yogyakarta:
Istri dari Masa Depan memiliki beberapak Caps.
Eriyanto. 2013. Analisis Naratif. Jakarta: Soekarno pada Film Soekarno”.
Kencana Prenada Media Group. Skripsi. Jember: Universitas Jember.
Faruk. 1994. Perlawanan Tak Kunjung Usai. Mochamad Yusuf Rifai. 2010.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar. “Romantisisme dalam Novel Bintang
Jaiz, Muhammad. 2014. Dasar-dasar Tertusuk Cinta Karya Reni Hapsari”.
Periklanan. Serang: Graha Ilmu. Skripsi. Semarang: IKIP PGRI
Jember University Press. 2011. Pedoman Semarang
Penelitian Karya Ilmiah. Jember:
Jember University Press. Laman Online
Laksana, A.S. 2013. Creative Writing. Administrator. 2014. Aliran Romantisme.
Jakarta: Gagas Media. https://ksrronggolawe.wordpress.c
Nurgiyantoro, Burhan. 2015. Teori
om/2014/11/01/aliran-
Pengkajian Fiksi. Yogyakarta:
Gadjah Mada University Press. romantisme/. [Diakses pada 8
Pratista, Himawan. 2008. Memahami Film. Oktober 2017]
Yogyakarta: Homerian Pustaka.
Rakhmat, Jalaluddin. 2011. Psikologi Asca, B. 2013. Memperkenalkan Tentang
Komunikasi. Bandung: PT Remaja Webseries. https://showbiz-
Rosda Karya. indonesia.com: https://showbiz-
Rubin, Zick. 1970. Measurement of Romantic indonesia.com/tontonan-
Love. Journal of Personality and internet/memperkenalkan-tentang-
Social Psychology. web-series/. [Diakses pada 21 Maret
Sani, Asrul. 1992. Cara Menilai Sebuah 2017].
Film. Jakarta: Yayasan Citra.
Bintari, N. R. Launching Produk, Tropicana
Satori, Djam'an. 2009. Metode Penelitian
Slim Rilis Video Digital.
Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
http://mix.co.id/brand-
Sulaksana, Uyung. 2003. Integrated
communication/digital-brand-
Marketing Communications.
communication/launching-produk-
Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
tropicana-slim-rilis-video-digital.
Sutopo, H.B. 2006. Metodologi Penelitian
[Diakses pada 13 Februari 2017].
Kualitatif. Surakarta: Universitas
Sebelas Maret. Kemkominfo. 2014. Pengguna Internet
Indonesia Nomor Enam Dunia.
Widagdo, M.B. 2007. Bikin Film Indie itu
https://kominfo.go.id/index.php/cont
Mudah. Yogyakarta: CV Andi
ent/detail/4286/Pengguna+Internet+I
Offset.
ndonesia+Nomor+Enam+Dunia/0/so
Skripsi rotan_media. [Diakses pada 23
Oktober 2017].
Dewi Roro Ayuningtyas. 2016. "Analisis
Struktur Naratif Film Televisi (FTV) Gunawan,Agus. 3 Unsur Cinta yang
Preman Pensiun (Sang Juara)". Romantis.
Skripsi. Jember: Universitas Jember. https://www.academia.edu/28731619
/3_UNSUR_CINTA_YG_ROMANT
Elara Karla. 2010. "Struktur Naratif Serial IS. [Diakses pada 8 Oktober 2017].
Animasi Kartun Avatar The Legend
Of Aang The Last Airbender di
Televisi". Skripsi. Surakarta: Institut
Seni Indonesia.
Meria Agustiana. 2015. "Analisis Struktur
Naratif dalam Membangun Biografi

Anda mungkin juga menyukai