Anda di halaman 1dari 1

Algoritma Tatalaksana Bradikardia dengan Nadi dan Perfusi Jelek pada Anak

Identifikasi dan Terapi Penyebab


 Jaga patensi jalan nafas, bantuan ventilasi bila perlu
 Oksigenasi
 Monitor jantung untuk identifikasi irama; monitor tekanan
darah dan oksimetri
 Pasang akses IO/IV
 EKG 12 sandapan jika ada; jangan menunda terapi
Gangguan kardiopulmonal?
Tidak
 Hipotensi
 Perubahan status mental
 Ya
Muncul tanda-tanda syok

RJP jika HR< 60/menit


Disertai gangguan perfusi walaupun
sudah diberikan oksigenasi dan ventilasi

 Tunjangan ABC
Tidak Bradikardia menetap?
 Oksigen
 Observasi
Ya
 Pertimbangkan konsultasi ahli
 Epinefrin
 Atropin pada kasus peningkatan tonus vagal
atau AV block
 Pertimbangkan pacng transtorasik/transvena
 Terapi kausa

Jika terjadi henti jantung lihat algoritme Henti


Jantung

Anda mungkin juga menyukai