Anda di halaman 1dari 7

UNIVERSITAS HASANUDDIN

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


BAGIAN PERIODONTOLOGI
Tugas Responsi
29 April 2016

Klasifikasi Penyakit Gingiva dan Penyakit Periodontal

Nama ​ ​: Aditya Hari Asmara


NIM ​ ​: J111 11 123
Pembimbing ​: Prof. Dr. drg. Hasan Thahir, MS
​ ​ ​
​ ​ ​

BAGIAN PERIODONTOLOGI
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2016
Penyakit Gingiva

I. Penyakit gingiva terkait plak


1. Gingivitis yang hanya berhubungan dengan
plak dental
A. Tanpa kontribusi faktor lokal
B. Terkait kontribusi faktor lokal
2. Penyakit gingiva yang disebabkan oleh faktor
sistemik

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 1 of 7
A. Terkait dengan sistem endokrin
a) Gingivitis pubertas
b) Gingivitis menstruasi
c) Gingivitis kehamilan
1) Gingivitis
2) Pyogenic granuloma
d) Gingivitis diabetes melitus
B. Terkait dengan kelainan darah
1) Gingivitis leukemia
2) Dan lain-lain
3. Penyakit gingiva yang disebabkan oleh obat-
obatan
A. Penyakit gingiva yang dipengaruhi oleh
obat-obatan
A. Pembesaran gingiva yang dipengaruhi
oleh obat-obatan
B. Gingivitis yang dipengaruhi oleh obat-
obatan
a) Gingivitis yang disebebkan oleh
kontrasepsi oral
b) Dan lain-lain
4. Penyakit gingiva yang disebebkan oleh
malnutrisi
A. Gingivitis defisiensi asam askorbat
B. Dan lain-lain

II. Lesi gingiva terkait nonplak


1. Penyakit gingiva yang berasal dari bakteri
spesifik
1) Neisseria gonorrhoeae
2) Treponema pallidum
3) Streptococcus spesies
2. Penyakit gingiva yang berasal dari virus
A. Infeksi virus herpes
1) Primary herpetic gingivostomatitis
2) Recurrent oral herpes
3) Varicella zoster
B. Dan lain-lain
3. Penyakit gingiva yang berasal dari jamur
A. Infeksi spesies candida: generalized gingival
candidiasis
B. Linear gingival erythema

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 2 of 7
C. Histoplasmosis
D. Dan lain-lain
4. Lesi gingival yang berasal dari genetik
a. Hereditary gingival fibromatosis
b. Dan lain-lain
5. Gingiva manifestasi kondisi sistemik
A. Lesi mukokutaneus
1) Lichen planus
2) Pemphigoid
3) Pemphigus vulgaris
4) Erythema multiformis
5) Lupus erythematosus
6) Kondisi terkait obat-obatan
7) Dan lain-lain
B. Reaksi alergi
1) Bahan restorasi gigi
a) Merkuri
b) Nikel
c) Akrilik
d) Dan lain-lain
2) Reaksi yang berhubungan dengan:
a) Pasta gigi
b) Obat kumur
c) Zat pengawet permen karet
d) Zat pengawet makanan
6. Lesi traumatik (sengaja ataupun tidak sengaja)
A. Luka kimiawi
B. Luka fisik
C. Luka termal
7. Reaksi benda asing
8. Belum terspesifikasi

Penyakit Periodontal

1. Periodontitis kronis
Karakteristik umum
A. Umumnya pada orang dewasa tetapi dapat
terjadi pada anak
B. Jumlah kerusakan sebanding dengan faktor
lokal
C. Berhubungan dengan pola variasi mikrobial
D. Sering ditemukan kalkulus subgingiva

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 3 of 7
E. Progres berjalan lambat sampai moderat
dengan kemungkinan periode progress cepat
F. Dapat disebabkan oleh
1) Penyakit sistemik seperti DM dan HIV
2) Faktor predisposisi lokal seseorang
menjadi periodontitis
3) Faktor lingkungan seperti merokok
dan stres psikis
Periodontitis kronis dibagi menjadi:
A. Localized: daerah yang terlibat <30%
B. Generalized: daerah yang terlibat >30%
C. Slight: 1-2 mm clinical attachment loss
D. Moderate: 3-4 mm clinical attachment
loss
E. Severe: > 5 mm clinical attachment loss

2. Aggressive periodontitis
Karakteristik umum
A. Umumnya pasien sehat secara klinis
B. Kehilangan perlekatan dan destruksi
tulang yang cepat
C. Jumlah deposit mikrobial tidak
konsisten dengan keparahan penyakit
D. Aggregasi familial pada individu yang
terkena

Karakteristik umum tetapi tidak universal:


A. Daerah penyakit terinfeksi dengan
Actinobacillus actinomycetemcomitans
B. Abnormalitas fungsi fagosit
C. Makrofag hiperresponsif yang memproduksi
prostaglandin E dan interlaukin 1B
2

D. Pada beberapa kasus, progresi penyakit


berhenti sendiri
Periodontitis kronis dibagi menjadi:
A. Localized
1) Penyakit mulai muncul sekitar masa
puberitas
2) Penyakit terlokalisir pada molar
pertama atau insisivus dengan
proximal attachment loss paling sedikit

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 4 of 7
dua gigi permanen, salah satunya
adalah molar pertama.
3) Respon robus serum antibody untuk
agen infeksi
B. Generalized
1) Biasanya menginfeksi individu
dibawah 30 tahun
2) Generalized proksimal attachment
loss mempengaruhi paling sedikit tiga
gigi selain molar pertama dan insisivus.
3) Episode alami destruksi periodontal
secara jelas
4) Respon serum antibodi yang buruk
pada agen infeksi

3. Periodontitis manifestasi penyakit sistemik


A. Kelainan hematologi
1) Acquired neutropenia
2) Leukemia
3) Dan lain-lain
B. Kelainan genetik
1) Familial dan cyclic neutropenia
2) Down syndrome
3) Leukosit adhesion defisiency
syndrome
4) Papilon-Le fete syndrome
5) Chediak-Higashi syndrome
6) Histiocytosis syndrome
7) Penyakit penyimpanan glikogen
8) Infantile genetic agranulocytosis
9) Cohen syndrome
10) Ehles-Danlos syndrome (tipe IV dan
VIII autosomal doninum)
11) Kypophophatasia
C. Necrotizing periodontal disease
1) Necrotizing ulcerative gingivitis (NUG)
2) Necrotizing ulcerative periodontitis
(NUP)
D. Abses periodonsium
1) Gingival abses
2) Periodontal abses
3) Pericoronal abses

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 5 of 7
E. Periodontitis berhubungan dengan lesi
endodontik
1) Lesi endodontik-periodontal
2) Lesi periodontal-endodontik
3) Lesi kombinasi

Deformitas dan kondisi yang didapatkan atau


developmental
A. Faktor yang berhubungan dengan gigi yang
terlokalisir yang memodifikasi atau menjadi
predisposisi untuk penyakit gingiva terkait plak
atau peridontitis
1) Faktor anatomi gigi
2) Restorasi/piranti gigi
3) Fraktur akar
4) Resorpsi akar servikal dan cacat
semental
B. Deformitas mukogingival dan kondisi sekitar
gigi
1) Resesi gingiva atau jaringan lunak
a) Permukaan fasial atau lingual
b) Interproksimal (papila)
2) Berkurangnya gingiva berkeratini
3) Penurunan kedalaman vestibular
4) Penyimpangan posisi frenum atau otot
5) Gingiva berlebih
a) Pseudopoket
b) Inkonsisten margin gingiva
c) Gingiva berlebih klinis
d) Pembersaran gingiva
e) Warna abnormal
C. Deformitas mukogingival dan kondisi pada tepi
edentulous
1) Defisiensi ridge vertikal atau horizontal
2) Kurangnya gingiva atau jaringan berkeratin
3) Pembesaran gingiva atau jaringan lunak
4) Penyimpangan posisi frenum atau otot
5) Penurunan kedalaman vestibular
6) Warna abnormal
D. Trauma oklusal
1) Oklusal trauma primer
2) Oklusal trauma sekunder

https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM


Page 6 of 7
https://dl-mail.ymail.com/ws/download/mailboxes/@.id==VjJ-c…y5ZMDdC98s9EAwb5FgfCs-9GgR4QS589m2ULn4HOf3kMCF_g 8/4/16, 7:21 PM
Page 7 of 7

Anda mungkin juga menyukai