Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

BANTUAN
DANA

PROGRAM PENDIDIKAN

DOKTER SPESIALIS (PPDS)

BAGIAN PATOLOGI KLINIK

Fakultas Kedokteran

Universitas Hasanuddin (UNHAS) Makassar

TAHUN AKADEMIK 2020-2021

dr. Akbar Kapita Baharsyah

UPTD PKM Rawat Inap Wairoro


PROPOSAL BANTUAN DANA

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS (PPDS)

BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR

TAHUN AKADEMIK 2011-2012

1. Latar Belakang
Hakikat Pembangunan Nasional adalah pembangunan manusia Indonesia
seutuhnya dan pembangunan seluruh masyarakat Indonesia. Bahwa
untuk meningkatkan kualitas SDM masyarakat Indonesia dibutuhkan
upaya-upaya yang terencana dan terpadu yang didukung oleh semua
pihak yang memiliki kompetensi untuk itu, dalam hal ini adalah
Pemerintah, DPRD dan stakeholeder lainnya.
Untuk itu, program pemerintah dibidang kesehatan harus terus dilakukan
melalui usaha-usaha secara terencana, holistik dan berkesinambungan
untuk menjamin ketersediaan sarana pelayanan kesehatan serta SDM
kesehatan yang cukup dan profesional. Upaya-upaya pemerintah secara
terencana, holistik dan berkesinambungan dalam bidang pembangunan
kesehatan melalui penyediaan sarana kesehatan, penyediaan dan
peningkatan SDM tenaga kesehatan seperti tenaga dokter umum dan
dokter spesialis, komitmen pemerintah melalui kebijakan penganggaran
yang terencana, fokus dan proporsional, serta komitmen yang serius
untuk peningkatan kualitas tenaga kesehatan SDM lokal tentunya secara
perlahan akan bisa menjawab tantangan permasalahan pembangunan
kesehatan, yang pada akhirnya akan meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat itu sendiri sebagaimana visi misi dalam bidang pembangunan
kesehatan.

2. Tujuan
 Tersedianya sarana pelayanan kesehatan serta;
 Tersedianya Sumber Daya Manusia lokal pelayanan kesehatan yang
memadai dan profesional;
3. Jangka Waktu Pendidikan
No. Tahun Periode Semester Waktu Semester
Pendidikan
1. 2011 Semester I Januari-Juni 2011
2. 2011 Semester II Juli-Desember 2011
3. 2012 Semester III Januari-Juni 2012
4. 2012 Semester IV Juli-Desember 2012
5. 2013 Semester V Januari-Juni 2013
6. 2013 Semester VI Juli-Desember 2013
7. 2014 Semester VII Januari-Juni 2014
8. 2014 Semester VIII Juli-Desember 2014
Penelitian akhir dan Juli-Desember 2014
Bimbingan Tesis
Ujian Nasional Juli-Desember 2014
Ujian Collegium Juli-Desember 2014
Yudisium & Wisuda Juli-Desember 2014

4. Rencana Biaya Pendidikan Per-Tahun


Biaya Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) pada Bagian Patologi
Klinik Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin (UNHAS) Makassar
Semester I s.d. semester VIII (Tahun 2011 s.d. 2015) adalah sebesar
Rp.602.200.000,00 (terbilang: ENAM RATUS DUA JUTA DUA RATUS
RIBU RUPIAH) Lampiran.1-5.

5. Penutup
Demikian proposal ini disampaikan sebagai bahan acuan bagi Pemerintah
Kabupaten Banggai Kepulauan. Atas perhatian dan bantuannya
dihaturkan terima kasih.

Makassar, 10 Maret 2011


Pemohon,

Dr. Arifa Moidady


Lampiran 1.
REKAPITULASI
RENCANA ANGGARAN PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS
BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN (UNHAS) MAKASSAR
TAHUN AKADEMIK 2011-2012

SEMESTER I S.D. VIII TAHUN 2011 S.D. 2014


A. BIAYA PENDIDIKAN Sub Total
1. BIAYA PENDIDIKAN TAHUN PERTAMA SEMESTER I & II (2011) 98,300,000,-
2. BIAYA PENDIDIDIKAN TAHUN KEDUA SEMESTER III & IV (2012) 98,800,000,-
3. BIAYA PENDIDIDIKAN TAHUN KETIGA SEMESTER V&VI (2013) 104,800,000,-
4. BIAYA PENDIDIKAN TAHUN KEEMPAT SEMESTER VII &VIII (2014): 164,300,000,-
PENELITIAN, PENULISAN TESIS, KONSULTASI & BIMBINGAN TESIS,
UJIAN NASIONAL, UJIAN COLLEGIUM, YUDISIUM DAN WISUDA
DOKTER SPESIALIS
Sub Total A 466,200,000,-
B. BIAYA HIDUP Sub Total
1. BIAYA HIDUP TAHUN PERTAMA (2011) 34,000,000,-
2. BIAYA HIDUP TAHUN KEDUA (2012) 34,000,000,-
3. BIAYA HIDUP TAHUN KETIGA (2013) 34,000,000,-
4. BIAYA HIDUP TAHUN KEEMPAT (2014) 34,000,000,-
Sub Total B 136,000,000,-
TOTAL A+B: 602,200,000,-

TERBILANG : ENAM RATUS DUA JUTA DUA RATUS RIBU RUPIAH

PEMOHON

Dr. Arifa Moidady

Rumah Sakit Umum Daerah Banggai


Lampiran 2.
RENCANA ANGGARAN PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS
BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN (UNHAS) MAKASSAR

SEMESTER I & II TAHUN PERTAMA : 2011


A. BIAYA PENDIDIKAN Jumlah Unit Harga Sub Total
Satuan
1 SPP semester 1 & 2 Pendidikan Dokter Spesialis 2 semester 10,150,000 20,300,000
2 Biaya pembelian buku (text book) dan referensi 2 semester 3,000,000 6,000,000
3 Biaya Seminar 10 Kali 1,000,000 10,000,000
4 Biaya Simposium 10 Kali 1,000,000 10,000,000
5 Biaya pembelian peralatan laboratorium (per-tahun) 1 paket 5,000,000 5,000,000
6 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Hematologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
7 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Kimia Klinik 2 semester 2,500,000 5,000,000
8 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Imunnologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
9 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Infeksi Tropis 2 semester 2,500,000 5,000,000
10 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Mikrobiologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
11 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Cairan Tubuh 2 semester 2,500,000 5,000,000
12 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor IRD 2 semester 2,500,000 5,000,000
13 Biaya kursus bahasa Inggris (Lanjutan) 1 tahun 12,000,000 12,000,000
Sub Total 98,300,000

B. BIAYA HIDUP
1 Biaya makan-minum per-tahun (Rp.25.000,-x 2 kali 12 bulan 1,500,000 18,000,000
makan x 30 hari x 12 bulan
2 Biaya transportasi 12 bulan 500,000 6,000,000
3 Biaya perumahan 1 tahun 10,000,000 10,000,000
Sub Total 34,000,000

TOTAL 132,300,000
Lampiran 3.
RENCANA ANGGARAN PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS
BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN (UNHAS) MAKASSAR

SEMESTER III & IV TAHUN KEDUA : 2012


A. BIAYA PENDIDIKAN Jumlah Unit Harga Sub Total
Satuan
1 SPP semester 3&4 Pendidikan Dokter Spesialis 2 semester 10,150,000 20,300,000
2 Biaya pembelian buku (text book) dan referensi 2 semester 3,000,000 6,000,000
3 Biaya Seminar 5 Kali 1,000,000 5,000,000
4 Biaya Simposium 5 Kali 1,000,000 5,000,000
5 Biaya pembuatan Refarat per 2 semester 5 Kali 2,500,000 12,500,000
6 Biaya pembacaan Refarat per 2 semester 5 Kali 2,000,000 10,000,000
7 Biaya pembelian peralatan laboratorium (per-tahun) 1 paket 5,000,000 5,000,000
8 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Kimia Klinik 2 semester 2,500,000 5,000,000
9 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Imunnologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
10 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Hematologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
11 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Mikrobiologi 2 semester 2,500,000 5,000,000
12 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Cairan Tubuh 2 semester 2,500,000 5,000,000
13 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor IRD 2 semester 2,500,000 5,000,000
14 Biaya pembuatan Jurnal, Case dan Tutor Infeksi Tropis 2 semester 2,500,000 5,000,000
Sub Total 98,800,000

B. BIAYA HIDUP
1 Biaya makan-minum per-tahun (Rp.25.000,-x 2 kali 12 bulan 1,500,000 18,000,000
makan x 30 hari x 12 bulan
2 Biaya transportasi 12 bulan 500,000 6,000,000
3 Biaya perumahan 1 tahun 10,000,000 10,000,000
Sub Total 34,000,000

TOTAL 132,800,000

Catatan:
Refarat : Karya ilmiah oleh mahasiswa pendidikan dokter spesialis patologi klinik yang dibuat sebagai
tugas rutin setiap semester kemudian dipresentasikan di hadapan majelis dokter dokter supervisor
(spesialis) untuk mendapatkan nilai dari mata kuliah.
Lampiran 4.
RENCANA ANGGARAN PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS
BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN (UNHAS) MAKASSAR

SEMESTER V & VI TAHUN KETIGA : 2013


A. BIAYA PENDIDIKAN Jumlah Unit Harga Sub Total
Satuan
1 SPP semester 5&6 Pendidikan Dokter Spesialis 2 semester 10,150,000 20,300,000
2 Biaya pembelian buku (text book) dan referensi 2 semester 3,000,000 6,000,000
3 Biaya Seminar 3 Kali 1,000,000 3,000,000
4 Biaya Simposium 3 Kali 1,000,000 3,000,000
5 Biaya pembelian peralatan laboratorium (per-tahun) 1 paket 5,000,000 5,000,000
6 Biaya penelitian Combined Degree 1 paket 5,000,000 5,000,000
7 Biaya penulisan proposal Combined Degree 1 paket 5,000,000 5,000,000
8 Biaya ujian proposal Combined Degree 1 paket 10,000,000 10,000,000
9 Biaya ujian tesis Combined Degree 1 paket 5,000,000 5,000,000
10 Biaya pembuatan Refarat per 2 semester 5 kali 2,000,000 10,000,000
11 Biaya pembacaan Refarat per 2 semester 5 kali 2,500,000 12,500,000
12 Biaya stase ke 4 (empat) bagian 2 semester 8 kali 2,500,000 20,000,000

Sub Total 104,800,000


B. BIAYA HIDUP
1 Biaya makan-minum per-tahun (Rp.25.000,-x 2 kali 12 bulan 1,500,000 18,000,000
makan x 30 hari x 12 bulan
2 Biaya transportasi 12 bulan 500,000 6,000,000
3 Biaya perumahan 1 tahun 10,000,000 10,000,000
Sub Total 34,000,000

TOTAL 138,800,000
Lampiran.5.
RENCANA ANGGARAN PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS
BAGIAN PATOLOGI KLINIK FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN (UNHAS) MAKASSAR

SEMESTER VII& VIII TAHUN KEEMPAT : 2014


A. BIAYA PENDIDIKAN Jumlah Unit Harga Sub Total
Satuan
1 SPP semester 7&8 Pendidikan Dokter Spesialis 2 semester 10,150,000 20,300,000
2 Biaya pembelian buku (text book) dan referensi 2 semester 3,000,000 6,000,000
3 Biaya Seminar 3 kali 1,000,000 3,000,000
4 Biaya Simposium 3 kali 1,000,000 3,000,000
5 Biaya stase ke bagian Interna, Anak, Syaraf dan Patologi 2 semester 8,500,000 17,000,000
Anatomi
6 Biaya penelitian Dokter Spesialis 1 paket 50,000,000 50,000,000
7 Biaya pembuatan tesis Dokter Spesialis 1 paket 5,000,000 5,000,000
8 Biaya konsultasi dan bimbingan tesis Dokter Spesialis 1 paket 5,000,000 5,000,000
9 Biaya Ujian Nasional Dokter Spesialis 1 paket 15,000,000 15,000,000
10 Biaya Ujian Collegium Dokter Spesialis 1 paket 25,000,000 25,000,000
11 Yudisium dan Wisuda Dokter Spesialis 1 paket 15,000,000 15,000,000
Sub Total 164,300,000

B. BIAYA HIDUP
1 Biaya makan-minum per-tahun (Rp.25.000,-x 2 kali 12 bulan 1,500,000 18,000,000
makan x 30 hari x 12 bulan
2 Biaya transportasi 12 bulan 500,000 6,000,000
3 Biaya perumahan 1 tahun 10,000,000 10,000,000
Sub Total 34,000,000

TOTAL 198,300,000

Anda mungkin juga menyukai