Anda di halaman 1dari 217

Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ............................................................................................................... 1


INSTALASI WINDOWS SERVER 2003.................................................................. 5
INSTALASI WINDOWS SERVER 2008................................................................ 13
TAHAPAN INSTALASI SERVER DATABASE ORACLE 11g ................................. 24
IMPORT DATABASE SISMIOP .............................................................................. 35
 Membuat table space...................................................................................... 35
 Import Data Sismiop ....................................................................................... 38
WINDOWS FIREWALL ........................................................................................... 39
TAHAPAN INSTALASI SERVER APLIKASI ORACLE DEVELOPER 6 i .............. 41
 Cra instalasi Oracle Form Developer ............................................................ 41
 Cara Instalasi Oracle Report Developer ....................................................... 47
 Cara Instalasi Oracle Developer Patch........................................................ 48
CONFIGURE TNS NAME ........................................................................................ 51
 TNSNAME.Ora .................................................................................................. 51
 Oracle Net8 Easy Config................................................................................. 53
MENYESUAIKAN REGISTRY.................................................................................. 59
BUAT SHORTCUT SISMIOP .................................................................................. 61
SETTINGAN UNTUK REPORT ............................................................................... 64
REMOTE DESKTOP ................................................................................................ 65
 Aktifkan remote desktop ................................................................................ 65
 Buat User Baru................................................................................................. 66
 Terminal Services Configuration ................................................................... 69

Created by Rizki jumadil awal 1|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Setting Ip address ........................................................................................... 79


 Setting di Server ....................................................................................... 79
 Setting di computer client ....................................................................... 81
 Remote ke server Dari computer client ....................................................... 84
SETTING PRINTER................................................................................................. 87
PETUNJUK TEKNIS CETAK MASSAL .................................................................... 95
 PERSIAPAN PEGAWAI..................................................................................... 95
 Mendaftarkan pegawai dalam databases sismiop .............................. 95
 Administrasi user ...................................................................................... 97
 PERSIAPAN DATA REFERENSI ...................................................................... 99
 Copy Data DBKB, ZNT, dan TP SPPT Massal Tahun Sebelumnya ..... 99
 Pemuktahiran Data Referensi ............................................................... 101
- Pemutakhiran Harga Resource....................................................... 101
- Pemutakhiran harga fasilitas bangunan........................................ 103
- Pemutakhiran Data DBKB Non_standar ........................................ 104
 Pemutakhiran Data NIR ......................................................................... 105
 Standarisasi nama jalan ......................................................................... 106
 Pemutakhiran data Tempat pembayaran ............................................ 107
- Tempat Pembayaran........................................................................ 107
- Pemutakhiran TP SPPT Massal ....................................................... 109
- Pemutakhiran Tempat Pembayaran (TP) elektronik ................... 110
 Pemutakhiran Daftar Buku, NJOPTKP, dan Tarif ............................... 111
 Setting Parameter Pencetakan SPPT, STTS, dan DHKP.................... 113
 PBB minimal ............................................................................................. 114
 PENILAIAN MASSAL ...................................................................................... 115
 SIMULASI PENETAPAN MASSAL.................................................................. 116

Created by Rizki jumadil awal 2|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENETAPAN MASSAL .................................................................................... 118


 PENCETAKAN MASSAL .................................................................................. 120
 PENCATATAN TANDA TERIMA .................................................................... 122
 PENCATATAN PEMBAYARAN STTS ............................................................. 123
PELAYANAN SATU TEMPAT (PST) ..................................................................... 126
 SETTING PARAMETER KELUARAN PST ...................................................... 126
 PENDAFTARAN OP BARU ............................................................................. 127
 Lihat NOP terbesar ................................................................................. 127
 Input Data Pemohon .............................................................................. 128
 Input SPOP dan LSPOP .......................................................................... 130
 Administrasi OP Baru dan mutasi ......................................................... 131
 Cetak File Keluaran ................................................................................. 132
 Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak ..................... 133
 MUTASI ........................................................................................................... 134
 Mutasi Subjek Pajak ............................................................................... 134
 Mutasi Pecah Bidang Objek Pajak ........................................................ 136
 PEMBETULAN SPPT/SKP............................................................................... 138
 PEMBATALAN SPPT ....................................................................................... 140
 CETAK SALINAN SPPT .................................................................................. 142
 KEBERATAN ATAS PAJAK TERUTANG ........................................................ 143
 PENGURANGAN ATAS BESARNYA PAJAK TERUTANG.............................. 145
 RESTITUSI KOMPENSASI ............................................................................. 147
 PENGURANGAN DENDA ADMINISTRASI ................................................... 151
 PENENTUAN KEMBALI TGL JATUH TEMPO ............................................... 153
 PENUNDAAN TGL JATUH TEMPO SPOP ..................................................... 155
 PEMBERIAN INFORMASI PBB ...................................................................... 157
 PEMBETULAN SK KEBERATAN..................................................................... 159

Created by Rizki jumadil awal 3|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NOP BERSAMA...................................................................................................... 161


 PEMBENTUKAN OP BERSAMA ..................................................................... 161
 PENGHAPUSAN STATUS OP BERSAMA ...................................................... 164
MAINTENANCE ORACLE...................................................................................... 165
 CONFIGURE LISTENER ................................................................................. 165
 UNINSTAL SISMIOP ...................................................................................... 170
 Uninstal Oracle 11g ................................................................................ 170
 Uninstal Oracle Developer 6i ................................................................. 174
 JIKA SERVER 64 BIT ..................................................................................... 176
 SQL .................................................................................................................. 177
SIG ......................................................................................................................... 179
 Cara Instalasi Map info 11 ........................................................................... 179
 Cara Instalasi Smart Map ............................................................................. 184
BIODATA OC PBB P2 KELAS C ........................................................................... 195
BIODATA OC PBB P2 KELAS D........................................................................... 207

Created by Rizki jumadil awal 4|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

INSTALASI WINDOWS SERVER 2003

1. Aturlah first boot di computer dari DVD-ROOM, karena instalasi akan


dilakukan dengan media DVD (atur melalui Bios) ketika Komputer
dihidupkan tekan F2 (tergantung jenis komputer)
- Maka akan muncul

- Pilih boot

Created by Rizki jumadil awal 5|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- Naik kan CD-ROM ke atas menggunakan tombol +/-

- Masukan DVD instalasi Windows Server 2003


- Kemudian Tekan F10 dan pilih Yes,

komputer akan restart


2. akan akan muncul pesan Press any key to boot from CD…, tekan lah
sembarang tombol (misalnya Enter).
3. Tekan Enter

Created by Rizki jumadil awal 6|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Tekan F8 untuk menyetujui dan untuk melanjutkan Instalasi.

5. Tekan enter jika ingin melanjutkan installer tanpa mempartisi hardisk

Catatan :

Mempartisi hardisk dapat dilakukan setelah install windows selesai


dengan menggunakan partition majic, jika ingin mencreate partisi
dimenu ini tekan C kemudian masukkan Size nya kemudian enter

Created by Rizki jumadil awal 7|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Pilih NTFS Kemudian tekan enter

7. Proses installer sedang berlansung

Created by Rizki jumadil awal 8|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. Next

9. Isikan nama dan organisai sesuai keinginan anda.


Klik Next

Created by Rizki jumadil awal 9|P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Isikan Product Key windows server yang anda punya.


Klik Next

11. Isikan nama dan password untuk komputer anda.


Klik Next

Created by Rizki jumadil awal 10 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

12. Atur waktu sesuai lokasi anda berada.


Klik Next

13. tekan CTRL + ALT + DELETE untuk login

14. Masukkan password administrator

Created by Rizki jumadil awal 11 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

15. Instalasi Selesai

Created by Rizki jumadil awal 12 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

INSTALASI WINDOWS SERVER 2008

Windows server 2008 adalah merupakan pengembangan dari versi


sebelumnya yakni windows server 2003. Instalasi Windows Server 2008 itu
cukup sederhana sama dengan menginstall windows 7

1. Aturlah first boot di computer dari DVD-ROOM, karena instalasi akan


dilakukan dengan media DVD (atur melalui Bios) ketika computer
dihidupkan tekan F2 (tergantung jenis komputer)
- Maka akan muncul

- Pilih boot

Created by Rizki jumadil awal 13 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- Naik kan CD-ROM ke atas menggunakan tombol +/-

- Masukan DVD instalasi windows 2008 server


- Kemudian Tekan F10 dan pilih Yes,

komputer akan restart

Created by Rizki jumadil awal 14 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Maka akan muncul pesan Press any key to boot from CD…, tekan
lah sembarang tombol (misalnya Enter).
3. Selanjutnya akan muncul tampilan baru berwarna hitam dengan tulisan
Windows is loading files…,

4. Muncul jendela install windows, Next

Created by Rizki jumadil awal 15 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Klik Instal Now untuk memulai proses

6. Masukkan Product Key, apabila kita tidak memiliki Product Key nya kita
dapat mengosongkannya.
Centang automatically active windows when I’m online
Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 16 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Maka muncul, (pesan dibawah) karena kita tidak memiliki Product Key ,
pilih No

8. Karena kita tidak memberikan produk key nya, maka proses tidak bisa
menentukan sendiri jenis licensi, oleh karena itu anda akan diminta
memilih versi yang akan diinstal
Contoh pilih :
Windows Server 2008 enterprise (full installation)
Note :
jangan salah pilih, disarankan untuk membeli CD Original karena secara
otomatis edisi yang dibeli akan terinstal,

Created by Rizki jumadil awal 17 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Centang ‘I accept the lisensi ’ dan Next

10. Pilih Custum (advanced)

Created by Rizki jumadil awal 18 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

11. Pilih disk dimana windows akan diinstal, biasanya jika komputer
baru hanya ada disk 0
Pilih disk 0 Kemudian next

12. Akan mucul installing windows, tunggu sampai selesai

13. windows akan meminta restart, biarkan saja sampai proses selesai
(komputer akan restart sebanyak 2 kali)

Created by Rizki jumadil awal 19 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

14. Instalasi selesai, tekan CTRL + ALT+DEL untuk login

15. Klik other user

Created by Rizki jumadil awal 20 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

16. User default adalah administrator dan password kosong


Jadi ketik administrator dan tekan enter

17. Klik OK

Created by Rizki jumadil awal 21 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

18. Kemudian isikan password untuk administrator

19. Password berhasil dirubah, klik OK

Created by Rizki jumadil awal 22 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

20. komputer akan mempersiapkan desktop

Instalasi Selesai

Created by Rizki jumadil awal 23 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

TAHAPAN INSTALASI SERVER DATABASE ORACLE 11g

1. Buka master Oracle 11g > Double Klik Setup.exe

Catatan :

- (jika kita menggunakan Windows server 2008 keatas, biasakan


ketika menginstal program klik kanan file setupnya kemudian
run as administrator)
- Modul ini menggunakan windows server 2003

2. Tunggu beberapa saat, muncul tampilan seperti ini:

Created by Rizki jumadil awal 24 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Hilangkan centang pada “ I wish to receive………”


Kemudian Next

4. Pilih Yes

Created by Rizki jumadil awal 25 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Pilih Create and Configure Databases


Kemudian Next

6. Pilih Server Class


Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 26 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Pilih Single Instance Database Instalastion


Kemudian Next

8. Pilih Typical Instalation

Catatan :

- jika kita ingin mensetting password SYS,SYSMAN,SYSTEM, dan


DBSNMP tersendiri dan berbeda satu sama lain maka kita memilih
advanced Instal

Created by Rizki jumadil awal 27 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Settingan dimana oracle 11g akan diinstal

D:\app SISMIOP

Standar Edition One


Default(WE8MSWN1252 admin
admin

ADMIN
Note :

- Oracle base adalah folder tempat software Oracle 11g database


akan diinstall.
- Databases edition adalah edisi databases yg akan diinstal
(Tergantung jenis edisi yang dibeli)
- Global databases name “SISMIOP”
- Administrative password adalah password databases
(disesuaikan dengan keinginan)
- Penggunaan huruf Kapital sangat berpengaruh

Setelah diisi kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 28 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Pilih Yes

11. Akan muncul progress window installation

Created by Rizki jumadil awal 29 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

12. Centang Ignore All catt : terkadang tidak muncul


Kemudian Next

13. Selanjutnya akan muncul Summary window, untuk verifikasi


komponen-komponen yang akan diinstall
Kemudian finish

Created by Rizki jumadil awal 30 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

14. Akan muncul progress window installation

Created by Rizki jumadil awal 31 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

15. Klik OK

16. Tunggu beberapa saat sampai proses instalasi selesai.


Klik Close untuk mengakhiri proses.

Created by Rizki jumadil awal 32 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

17. Untuk cek keberhasilannya


Start > Run > cmd

 Ketik kan perintah sqlplus system/admin

Oracle 11g berhasil di install

Catatan :
admin diatas adalah password yang telah kita buat tadi

Created by Rizki jumadil awal 33 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

18. Setting processes dan open cursors

Agar aplikasi sismiop dapat berjalan dengan baik perlu dilakukan


settingan oracle database sebagai berikut :

Masuk ke SYS
Melalui cmd ketik : Sqlplus sys@sismiop as sysdba
Kemudian masukkan password SYS
(dalam modul ini password sys : admin)

Ketikkan perintah :

alter system set processes=200 scope=spfile;


alter system set open_cursors=400;
alter system set deferred_segment_creation=false;

Created by Rizki jumadil awal 34 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

IMPORT DATABASE SISMIOP

Pastikan file .dmp, gents.txt dan folder aplikasi sismiop telah ada
di d:\

 Membuat table space


1. Double klik gents.txt

(gambar 1)

Created by Rizki jumadil awal 35 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Sesuaikan data file dimana table space akan disimpan seperti


gambar2

(Gambar 2)

Langka kerja nya :


- Blok d:\oradata\sismiop (gambar1) kemudian copy
- Klik edit > replace
- Pastekan di find what
- Di Replace with ketik D:\oradata
- Replace all, Hingga seperti gambar2
- Kemudian save

3. Buat folder baru dengan nama oradata di D:\

Catt :
- Fungsinya untuk membuat table space databases ke D:\oradata
- Jika kita ingin menyimpan didirektory selain D: di C atau di E
Tinggal disesuaikan saja
Replace with E:\oradata
Tapi harus Buat folder baru dengan nama Oradata di E:\
- Didalam Gents telah ada perintah membuat User PBB dengan
password PBB

Created by Rizki jumadil awal 36 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- jika di Gents tidak ada perintah tersebut maka


masuk ke system
Melalui cmd ketik : Sqlplus system@sismiop
Kemudian masukkan password system
(dalam modul ini password system : admin)

Kemudian ketik perintah :


Grant dba to PBB identified by PBB
(username = PBB password user= PBB)

4. Buka oracle, Masuk system

Melalui cmd ketik : Sqlplus system@sismiop


Kemudian masukkan password system
(dalam modul ini password system : admin)

Ketikan perintah
@d:\gents.txt kemudian enter

Perintah @D:\ tersebut disesuaikan dengan dimana letak file Gents


itu disimpan

5. Exit

Created by Rizki jumadil awal 37 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Import Data Sismiop

1. Buka cmd
Ketikan perintah :

imp pbb/PBB@sismiop file=d:\sismiop.dmp fromuser=pbb


touser=pbb log=d:\imp_sismiop.txt ignore=y

import succesfull without warning

import data berhasil

catatan :

Perintah file=d:\sismiop.dmp tersebut disesuaikan dengan


dimana letak dan nama file dummy itu.

Created by Rizki jumadil awal 38 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

WINDOWS FIREWALL

Start > control Panel > windows Firewall

Kemudian Yes

Keluar menu Windows firewall, pilih general


Kemudian pilih ON

Created by Rizki jumadil awal 39 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Pilih Exceptions, kemudian add port

Isikan name dan port number

Contoh :
Name : oracle_port
Port number : 1521

Catatan :

Port number sesuaikan dengan portnumber di TNSNAME yang


terletak di D:\app\product\11.2.0\dbhome_1\NETWORK\ADMIN
\TNSMANE.ORA (Port number default oracle 1521)

Kemudian OK

Created by Rizki jumadil awal 40 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

TAHAPAN INSTALASI SERVER APLIKASI ORACLE DEVELOPER 6 i

 Cara instalasi Oracle Form Developer

1. Buka master Oracle Developer 6i > Double klik Setup.exe

2. Tunggu beberapa saat, muncul tampilan seperti ini:

Created by Rizki jumadil awal 41 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Oracle installation setting

Contoh :

* Pemkot Sawahlunto

D:\orant

Kemudian OK

Catt :
* Disesuaikan dengan Daerah masing-masing

Created by Rizki jumadil awal 42 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Oracle Tools Instalation Setting, pilih


- Oracle Form Developer “untuk menginstal form developer”
- kemudian OK

catatan :
Oracle Form Server dan Oracle Report Developer digunakan untuk
Aplikasi berbasis webbase

5. Pilih Typical
Kemudian OK

Created by Rizki jumadil awal 43 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Pilih No
Kemudian OK

7. Klik OK

Created by Rizki jumadil awal 44 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. Klik OK

9. Akan muncul progress window installation

Created by Rizki jumadil awal 45 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Tunggu beberapa saat sampai proses instalasi selesai.


Klik OK untuk mengakhiri proses.

instalasi Oracle Form Developer Selesai

Created by Rizki jumadil awal 46 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Cara Instalasi Oracle Report Developer

1. Ikuti semua langkah instalasi Oracle Form Developer dari awal


sampai akhir kecuali ketika di menu Oracle Tools Installation option
Pilih :
Oracle Report Developer
Kemudian OK

Created by Rizki jumadil awal 47 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Cara Instalasi Oracle Developer Patch

1. Buka master Oracle Developer Patch 6i > Double Klik Setup.exe

2. Tunggu beberapa saat, muncul tampilan seperti ini:

Created by Rizki jumadil awal 48 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Oracle Instalation Setting

Pemkot Sawahlunto D:\orant

Company Name : samakan dengan nama ketika instal 6i


Kemudian OK

4. Pilih Typical
Kemudian OK

Created by Rizki jumadil awal 49 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Akan muncul progress window installation

6. Tunggu beberapa saat sampai proses instalasi selesai.


Klik OK untuk mengakhiri proses.

Created by Rizki jumadil awal 50 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

CONFIGURE TNS NAME

 TNSNAME.Ora

1. Buka d:\orant\net80\admin

2. Buka TNSNAMES.ORA melalui Notepad

Cari example1.world =

Created by Rizki jumadil awal 51 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Rubah :
- EXAMPLE1.WORLD menjadi SISMIOP
- HOST = LOCALHOST atau IP ADDRESS
Catatan :
jika server database dan aplikasi terinstal disatu server maka
ketik localhost, apabila sever databases dan aplikasi terpisah
maka host adalah ip address server
- SID = SISMIOP
(sesuaikan seperti gambar)

4. Kemudian save dan close

Created by Rizki jumadil awal 52 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Oracle Net8 Easy Config

Mensetting TNSName Bisa juga Menggunakan Oracle Net8 Easy Config

1. Start > Oracle for windows NT > Oracle net8 easy config

2. Chose action : Add New Service


new service name : sismiop
kemudian Next

Catt :
New Service name disesuaikan dengan nama services nya Oracle
(Start >run > service.msc > cari service oracle nya)

Created by Rizki jumadil awal 53 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Pilih TCP/IP (internet Protocol) kemudian Next

4. Host name : localhost


Port number : 1521
Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 54 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Databases SID : sismiop kemudian Next

6. Klik Test Services

Created by Rizki jumadil awal 55 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Masukan username dan password system


Klik Test kemudian Done
admin

8. Pilih Next

Created by Rizki jumadil awal 56 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Finish

10. Untuk cek coneksinya

Start > Run > cmd

Created by Rizki jumadil awal 57 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

11. Ketik kan perintah sqlplus system/admin@sismiop

Configure TNS Name selesai

Created by Rizki jumadil awal 58 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

MENYESUAIKAN REGISTRY

1. Start > Run > ketikkan : Regedit > OK

2. Cari HK_LOCAL_MACHINE > sofware > oracle


Double click FORMS60_PATH

3. Tambahkan
;d:\sismiop;d:\sismiop\form;d:\sismiop\images

Created by Rizki jumadil awal 59 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. cari HK_LOCAL_MACHINE > sofware > oracle


Double click REPORTS60_PATH

5. Tambahkan
;d:\sismiop;d:\sismiop\report

Created by Rizki jumadil awal 60 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

BUAT SHORTCUT SISMIOP

1. Dari direktori d:\sismiop cari file sismiop.fmx,


klik kanan, pilih Send To-->Desktop (create shortcut)

2. klik kanan shortcut sismiop, pilih properties.

Created by Rizki jumadil awal 61 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Di target tambahkan ifrun60.exe kemudian OK

ifrun60.exe D:\sismiop\sismiop.fmx

D:\sismiop

4. Double klik shortcut sismiop di desktop


Login
Login = ADMIN
Password = ADMIN

Created by Rizki jumadil awal 62 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Instalasi Sismiop Selesai

Created by Rizki jumadil awal 63 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

SETTINGAN UNTUK REPORT


Settingan ini digunakan agar tidak ada permasalahan ketika mencetak
report

1. Copy File Yang Ada PRT di folder Sismiop

2. Kemudian Pastekan Di D:\orant\REPORT60\PRINTERS

Created by Rizki jumadil awal 64 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

REMOTE DESKTOP

 Aktifkan remote desktop


Klik kanan my computer pilih properties

Pilih remote,
centang enable remote desktop on this computer
kemudian Ok

Created by Rizki jumadil awal 65 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Buat User Baru

1. Start > All Program > Administrative Tools > Computer


Management

Created by Rizki jumadil awal 66 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. pilih Local User dan Groups, kemudian double klik Users

3. klik kanan di tempat kosong, kemudian pilih new user

Created by Rizki jumadil awal 67 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. username : sismiop
password : sismiop
(Settingan Sesuaikan seperti gambar)
klik create
kemudian close sismiop

sismiop

sismiop

User baru selesai dibuat dengan nama sismiop

Created by Rizki jumadil awal 68 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Terminal Services Configuration

1. Start > Administrative Tools > Terminal Services Configuration

Created by Rizki jumadil awal 69 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Double klik RDP-Tcp

Muncul RDP-Tcp properties

3. Klik menu logon setting


Ketik username sesuai dengan username yg kita buat tadi
(Settingan Sesuaikan seperti gambar)

sismiop

sismiop

sismiop

Created by Rizki jumadil awal 70 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Klik menu Sessions


(Settingan Sesuaikan seperti gambar)

5. Klik menu Environment


(Settingan Sesuaikan seperti gambar)

Ifrun60.exe sismiop.fmx

D:\sismiop

Created by Rizki jumadil awal 71 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Klik menu Client Setting


(Settingan Sesuaikan seperti gambar)

7. klik menu Permissions


kemudian klik add

Created by Rizki jumadil awal 72 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. akan muncul gambar seperti dibawah ini


Ketik sismiop (user yang telah kita buat td) kemudian klik check
Names

kemudian muncul gambar seperti dibawah ini

9. Klik OK, maka akan kembali ke menu permissions


Klik sismiop, centang pada permissions for sismiop seperti gambar

Created by Rizki jumadil awal 73 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Jika seandainya menu terminal server tidak tampil maka lakukan


perintah berikut :

1. Start > control panel >add or remove program


Klik add/remove windows component

2. Cari dan centang terminal server dan terminal server


licensing
Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 74 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Next

4. Next

Created by Rizki jumadil awal 75 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Pilih Full security, Kemudian Next

6. Masukkan license terminal services, jika tidak ada pilih saja “I will
specify a license server within 120 day
(akan aktif selama 120 hari)

Created by Rizki jumadil awal 76 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Pilih perlicensing mode, kemudian Next

8. next

Created by Rizki jumadil awal 77 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Akan keluar proses setup

10. Finish

Created by Rizki jumadil awal 78 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Setting Ip address

Setting di Server
Pastikan computer server dan client terhubung ke jaringan LAN

1. Start > Control Panel > Network Connection > Local Area Network

2. Maka muncul Local Area Connection properties


Klik Internet Protocol (TCP/IP) kemudian klik Properties
(lihat gambar)

Created by Rizki jumadil awal 79 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Pilih use following IP address


Isi IP address dan subnet mask
(sebagai contoh lihat gambar)
Kemudian klik OK

192.168.52.1

255.255.255.0

Dan close

Created by Rizki jumadil awal 80 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Setting di computer client


( client menggunakan windows 7 )

1. Start > control panel > network and internet > network and
sharing center kemudian pilih change adapter setting
(lihat gambar)

2. Pilih Local Area connection kemudian klik kanan pilih properties

Created by Rizki jumadil awal 81 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Maka akan muncul Local Area Connection Properties


Pilih Internet Protocol Version 4 (TCP/IP) kemudian klik properties
(lihat gambar)

4. Pilih use following IP address 192.168.52.2


Isi ip address dan subnet mask
( sebagai contoh lihat gambar)
255.255.255.0
Kemudian klik OK
Catt :

- Ip address harus satu


segmen, dan tidak boleh ada
ip addres yg sama
- Bisa juga mengunakan DHCP,
pilih obtain an IP address
automatically
(kalau pakai DHCP, tidak
perlu setting ip di client, ip
akan otomatis diberikan
server ketika pertama kali
hidup)

Created by Rizki jumadil awal 82 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Setelah setting ip address, cek koneksi dari computer client ke server


Ping ke IP addres server
Start > run > ping 192.168.52.1

Koneksi berhasil

Jika reply from….. berarti Komputer client telah terhubung ke server

Created by Rizki jumadil awal 83 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Remote ke Server Dari Komputer client

1. Start > remote desktop connection

2. Keluar jendela remote desktop connection


Masukan Ip Address server
(sesuaikan dengan gambar)
Klik connect

Created by Rizki jumadil awal 84 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. OK

4. Masukkan password untuk user, klik OK

Created by Rizki jumadil awal 85 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Remote desktop berhasil

Created by Rizki jumadil awal 86 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

SETTING PRINTER

1. Start > Printer dan faxes

Created by Rizki jumadil awal 87 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Double Klik add printer


Maka keluar Add Printer Wizard
Klik Next

3. Pilih Local printer attached to this computer


(sesuaikan seperti gambar dibawah)
Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 88 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Pilih LPT1 : (recommended printer Port)


(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

5. Pilih :
manufacturer : Generic
Printer : Generic / Text Only
(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 89 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Pilih Keep existing driver (recommended)


(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

7. Ketik nama printer


(boleh sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 90 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. Pilih share jika ingin membagi printer ke jaringan


(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

9. Lewati saja step ini


(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 91 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Pilih yes jika ingin test print, atau pilih tidak jika tidak ingin
(sesuaikan seperti gambar dibawah)
kemudian Next

11. Klik Finish

Created by Rizki jumadil awal 92 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

12. Setelah instalasi selesai, maka di printer and faxes akan muncul printer
dengan nama sismiop

13. Klik kanan di icon printer sismiop pilih properties


(sesuaikan seperti gambar dibawah)

Created by Rizki jumadil awal 93 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

14. Akan keluar sismiop properties,


pilih print directly to the printer
(sesuaikan seperti gambar dibawah)
Kemudian OK

Setting Printer Selesai

Created by Rizki jumadil awal 94 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

PETUNJUK TEKNIS CETAK MASSAL

 PERSIAPAN PEGAWAI
Persiapan yang harus dilakukan adalah :
- Mendaftarkan Pegawai dan posisi pegawai
- Membuat user untuk pegawai
- Tempat pembayaran

1. Mendaftarkan pegawai dalam databases sismiop


Referensi > Kepegawaian

Masukkan :
- identitas Pengguna (NIP lama atau identitas khusus yang
dibuat untuk pegawai),
- Nama Pegawai dan NIP
Kemudian simpan.

Created by Rizki jumadil awal 95 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Kemudian atur Posisi Pegawai di menu Posisi Pegawai

Masukkan :
- Kode kanwil
- Kode KPP
- NIA
- Seksi
- Subseksi
- Tanggal awal berlaku
- Tanggal akhir berlaku
- Kode wewenang
- Kode jabatan
Kemudian simpan
Catatan :

- Isi data sesuai dengan posisi pegawai yang bersangkutan.


- Kita juga bisa melakukan update atau menambah seksi,
subseksi, jabatan dan wewenang baru ke didalam databases
sesuai dengan seksi, subseksi, jabatan dan wewenang yang
ada dikantor.

Created by Rizki jumadil awal 96 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Administrasi user
Jika kita ingin pegawai tersebut bisa login ke sismiop maka kita
harus membuatkan user untuknya

File > administrasi User

Pilih baru
(pakai Huruf Kapital)

Identitas pengguna Nama yang digunakan untuk


login ke sismiop

Password ADMIN
password yang akan
digunakan user untuk login

Setelah semua diisi kemudian Simpan


admin

Created by Rizki jumadil awal 97 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Untuk melihat user yang ada di dalam database

lihat > table > pemakai

Created by Rizki jumadil awal 98 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PERSIAPAN DATA REFERENSI


Data referensi yang perlu dipersiapkan adalah :
- Data Daftar Biaya Komponen Bangunan (DBKB),
- Zona Nilai Tanah (ZNT)/Nilai Indikasi rata‐rata (NIR),
- Nama Jalan Standar,
- Tempat Pembayaran (TP) SPPT Massal,
- Tempat pembayaran Elektronik (TPE),
- Besaran NJOPTKP, dan Parameter Pencetakan SPPT/STTS/DHKP.
- PBB minimal

Data‐data DBKB, NIR, dan TP SPPT Massal disimpan per tahun pajak
dan dilakukan pemutakhiran data setiap tahunnya apabila mengalami
perubahan.

Perhatian:
Proses copy maupun pemutakhiran data ini hanya boleh dilakukan
sebelum proses penilaian massal dan penetapan massal dilakukan

1. Copy Data DBKB, ZNT, dan TP SPPT Massal Tahun


Sebelumnya
Pendataan > persiapan >copy dbkb, znt, TP SPPT tahun
sebelum

Created by Rizki jumadil awal 99 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Ketikkan kode Propinsi, Dati II (atau tekan F9 untuk menampilkan


kode wilayah yang ada) dan tahun pajak
Kemudian Proses

Klik ya

Proses copy berlansung

Created by Rizki jumadil awal 100 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Pemuktahiran Data Referensi

1. Pemutakhiran Harga Resource.


Referensi > resource > harga Resource

Keterangan :
- Ketikan No Dokumen pemutakhiran harga resource.
- Ketikan kode propinsi dan dati II ayau tekan F9
- Ketikan Tahun pajak cetak massal
- Ketikan kode group resource atau tekan F9
- Lakukan perubahan data pada hrg res baru, sesaat
kemudian akan tampil windows konfirmasi masukan kembali
hrg resource yg diinput td

- Lakukan proses pemutakhiran untuk group 01 sampai 11

Created by Rizki jumadil awal 101 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- Setelah melakukan pemutakhiran data kemudian simpan

- keluar dari form update harga resource dan isikan data


petugas dan tanggal pengisian dan pemeriksaan

- jika tidak menggunakan kayu ulin pilih tidak

Created by Rizki jumadil awal 102 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Pemutakhiran harga fasilitas bangunan


Pendataan > persiapan > pembatan DBKB > DBKB Standar >
DBKB fasilitas

Keterangan
- Ketikan kode propinsi dan dati II atau tekan F9
- Ketikan Tahun pajak cetak massal, kemudian enter
- Lakukan update data
- Setelah selesai kemudian simpan

Created by Rizki jumadil awal 103 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Pemutakhiran Data DBKB Non_standar


Pendataan > persiapan > pembatan DBKB > DBKB Standar >
DBKB non Standar > DBKB JPB 2

Lakukan pemutakhiran DBKB Non standar


Sebagai contoh, form DBKB JPB 2

Keterangan
- Ketikan kode propinsi dan dati II ayau tekan F9
- Ketikan Tahun pajak cetak massal, kemudian enter
- Kelas bangunan
- Lakukan pemutakhiran data jika ada perubahan
- Setelah selesai kemudian simpan
- Sesaat setelah simpan akan kembali ke menu isian DBKB JP2
sehingga dapat dilakukan pemutakhiran untuk kelas lainnya

Created by Rizki jumadil awal 104 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Pemutakhiran Data NIR


Pendataan > persiapan > pembuatan ZNT > Perubahan NIR

Keterangan
- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan,dan kelurahan atau
tekan F9
- Ketikan Tahun pajak cetak massal, kemudian enter
- Masukan no dokumen, nomor dokumen yang sudah
dipergunakan tidak dapat dipergnakan lagi
- Lakukan pemutakhiran data jika ada perubahan
- Apabila ingin menambha data baru, arahkan cursor ke posisi
paling bawah,
- Masukan tanggal dan NIP pendataan dan pemeriksaan
- Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 105 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Standarisasi nama jalan


Pendataan > pendataan Objek Pajak > Updating jalan standar

Keterangan
- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan,dan kelurahan
tekan F9
- Lakukan Pemutakhiran data
- Setelah selesai melakukan pemutakhiran data jalankan
tombol proses

Created by Rizki jumadil awal 106 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Pemutakhiran data Tempat pembayaran

1. Tempat Pembayaran
Referensi > tempat Pembayaran

Pilih bank Tunggal


Masukkan :
- Kode bank tunggal
- Nama bank
- Alamat bank
- No rekening bank
Kemudian simpan

Created by Rizki jumadil awal 107 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Pilih Bank Persepsi

Masukkan :
- bank tunggal
- Kode bank Persepsi
- Nama bank
- Alamat bank
- No rekening bank
Kemudian simpan

Pilih Tempat Pembayaran

Created by Rizki jumadil awal 108 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Masukkan :
- bank tunggal
- bank Persepsi
- kode bank Tempat Pembayaran
- Nama bank
- Alamat bank
- No rekening bank
Kemudian simpan

Catatan :
Sesuaikan dengan tempat Pembayaran yang ada didaerah
masing-masing

2. Pemutakhiran TP SPPT Massal


Referensi > Tempat Pembayaran Massal

Keterangan
- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan atau tekan F9
- Lakukan Pemutakhiran data, arahkan cursor pada kelurahan
yg akan dimutakhirkan, masukan kode bank tunggal(BT),
Bank Persepsi(BP) dan Tempat Pembayaran (Kd TP) atau
tekan F9

Created by Rizki jumadil awal 109 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- Apabila ingin menambahkan data baru, arahkan cursor ke


posisi paling bawah, syarat untuk mendaftarkan data baru,
tempat pembayaran tersebut sebelumnya sudah terdaftar di
referensi Tempat Pembayaran yaitu melalui menu Referensi
kemudian pilih tempat Pembayaran
- Setelah selesai Kemudian Simpan

3. Pemutakhiran Tempat Pembayaran (TP) elektronik


Penetapan > Tempat Pembayaran Elektronik

Keterangan
- Apabila TP pembayaran ingin ditampilkan centang
ditampilkan

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 110 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Pemutakhiran Daftar Buku, NJOPTKP, dan Tarif


Referensi > Buku/NJOPTKP/Tarif

- Buku

Keterangan
- Lakukan Pemutakhiran data untuk daftar buku, tahun awal
dan akhir berlaku serta nilai buku 1 s.d. 5

Created by Rizki jumadil awal 111 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- NJOPTKP

Keterangan
- Isikan kode propinsi dan dati2, tahun awal, tahun akhir nilai
NJOPTKP.
- Jangan ada NJOPTKP berlaku pada tahun yang sama

- Tarif

Kemudian simpan

Keterangan
- Isikan kode propinsi dan dati2, tahun awal, tahun akhir nilai,
nilai NJOP minimal, nilai NJOP maximal dan tarif
- Jangan nilai NJOP yang sama
- Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 112 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Setting Parameter Pencetakan SPPT, STTS, dan DHKP


Penetapan > setting Pencetakan

Keterangan
- Centang yang ingin ditampilkan
- Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 113 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. PBB minimal
Penetapan > PBB minimal

Keterangan :
- Masukkan kode wilayah, tahun SK, No SK, Tanggal SK dan
PBB minimal sesuai dengan SK PBB minimal yang ditetapkan
daerah masing-masing
- Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 114 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENILAIAN MASSAL

Penilaian > Penilaian massal

Keterangan :

- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan, kelurahan


tekan F9
- Centang penilaian massal dan penetapan NJOPTKP massal
- Kemudian Proses
- Setelah selesai lakukan penilaian massal untuk kelurahan
lainnya

Created by Rizki jumadil awal 115 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 SIMULASI PENETAPAN MASSAL

1. Proses simulasi penetapan massal

Penetapan > Simulasi Penetapan Massal

Masukkan :

- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan, kelurahan


Atau tekan F9
- ketik tahun pajak penetapan massal
- masukkan tgl jatuh tempo dan tgl terbit untuk buku 1 sampai
buku 5
- Kemudian Proses ,

Created by Rizki jumadil awal 116 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Setelah Proses selesai, kemudian cetak

Masukkan :
- Ketikan kode propinsi, dati II, Atau tekan F9
- ketik tahun pajak penetapan massal
- pilih perbandingan dengan PBB tahun sebelumnya
- Kemudian cetak ,

Created by Rizki jumadil awal 117 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENETAPAN MASSAL

Penetapan > Penetapan dan Pencetakan Massal

Created by Rizki jumadil awal 118 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

keterangan

- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan, kelurahan


Atau tekan F9
- ketik tahun pajak penetapan massal
- masukkan tgl jatuh tempo dan tgl terbit untuk buku 1 sampai
buku 5
- Kemudian Proses ,

- Setelah selesai lakukan penetapan massal untuk kelurahan


lainnya

Created by Rizki jumadil awal 119 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENCETAKAN MASSAL

Penetapan > Penetapan dan Pencetakan Massal

keterangan
- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan, kelurahan
tekan F9
- ketik tahun pajak cetak massal
- select buku yang akan dicetak
- centang mau cetak SPPT, STTS atau DHKP

Kemudian Proses

Created by Rizki jumadil awal 120 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

(contoh Lihat gambar)

- tampil SPPT

- Kemudian Print

Cetak Massal Selesai

Created by Rizki jumadil awal 121 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENCATATAN TANDA TERIMA


pencatatan dilakukan untuk semua SPPT yang telah diterima oleh WP
baik hasil cetak massal maupun hasil dari pelayanan cetak file keluaran.

Penetapan > Tanda Terima SPPT/SKP/STP

Masukkan :

- Jenis Tanda Terima atau tekan F9


- NOP, dan Tahun tanda terima
- Tanggal dan Nama Penerima

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 122 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENCATATAN PEMBAYARAN STTS

1. Pencatatan Pembayaran Tunggal

Pembayaran > Pencatatan Pembayaran > Pencatatan Tunggal

Masukkan :

- Tanggal bayar
- NOP, Tahun Pajak
- Angka Kontrol (bisa dilihat di STTS)

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 123 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Pencatatan Pembayaran Massal


Pembayaran dilakukan perdesa/kelurahan dengan catatan pelunasan
harus sesuai dengan besaran pajak terutangnya.

Pembayaran > Pencatatan Pembayaran > Pencatatan Massal

Masukkan :

- Tanggal pembayaran
- Tahun pajak
- Propinsi, dati II, Kecamatan dan Kelurahan kemudian enter,
system akan melakukan perhitungan total pbb yang seharusnya
dibayar
- masukkan PBB yang dibayarkan (harus sama dengan total PBB
yang seharusnya dibayar)

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 124 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. lihat Catatan Pembayaran

Lihat > Data objek Pajak > catatan Pembayaran PBB

Masukkan NOP

Kemudian klik :

- Cetak catatan Pembayaran


(jika ingin mencetak catatan pembayaran atas NOP tersebut)
- Cetak SKL
(jika ingin mencetak Surat Keterangan Lunas/ SKL)

Created by Rizki jumadil awal 125 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

PELAYANAN SATU TEMPAT (PST)

 SETTING PARAMETER KELUARAN PST

(Setting ini cukup dilakukan sekali saja)

PST > parameter Keluaran PST

Centang keluaran PST yang sekiranya diperlukan


klik sesudah atau sebelum untuk melihat parameter lainnya

Created by Rizki jumadil awal 126 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENDAFTARAN OP BARU

1. Lihat NOP terbesar

Lihat > NOP terbesar

- Ketikan kode propinsi, dati II, kecamatan, kelurahan dan blok


Atau tekan F9,

- Contoh lihat gambar, diblok 001 no urut terbesar 0081, maka


Pendaftaran OP Baru dengan no urut 0082

Created by Rizki jumadil awal 127 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

2. Input Data Pemohon


PST > Input Permohonan

- Klik Rekam Data

- Pilih status kolektif


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 01
Pendaftaran data baru

- Isikan data wajib/objek pajak sesuai dengan berkas pemohon,


NOP berdasarkan NOP terbesar
- Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 128 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- Cetak Tanda terima

- Sebelum keluar dari menu input permohonan harus mencatat


Nomor Pelayanan

(Penting : Nomor Pelayanan harus dicatat)

Created by Rizki jumadil awal 129 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Input SPOP dan LSPOP


Pendataan > Pendataan Objek Pajak > Input/update
SPOP/LSPOP

- Masukkan Jenis Formulir (SPOP) atau tekan F9,


- Jenis Transaksi pilih pendaftaran OP Baru atau tekan F9 dengan
Kode 11
- Isi formulir dan Nop sesuai dengan Nop pada saat Rekam Data

Catatan :
No formulir yang telah terpakai tidak dapat digunakan lagi dan
sebaiknya dicatat

- Masukkan Data sesuai SPOP

- Masukan Identitas Pendata dan tanggal Pendataan


- Enter untuk simpan

Created by Rizki jumadil awal 130 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Administrasi OP Baru dan mutasi


Pendataan > Pendataan Objek Pajak > Administrasi OP baru dan
Mutasi

- Pilih pendaftaran objek pajak baru


- Masukan nomor pelayanan dan NOP, enter
- Masukan tanggal jatuh tempo
- Kemudian proses

Setelah selesai, keluar

Created by Rizki jumadil awal 131 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Cetak File Keluaran


PST > Cetak File Keluaran

- pilih :
 surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT)
 Surat Tanda Terima Setoran (STTS) atau
 Daftar Himpunan Ketetapan Pajak (DHKP)
- Masukkan Nomor pelayanan dan NOP yang akan dicetak
- Lalu cetak

Created by Rizki jumadil awal 132 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak


PST > Penyerahan Berkas > Peyerahan Berkas Pelayanan selesai
Ke WP

- ketikkan catatan Penyerahan


- nama Penerima
- dan NIP penyerah
- kemudian Simpan

Pendaftaran OP baru Selesai

Created by Rizki jumadil awal 133 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 MUTASI

Mutasi Subjek Pajak

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 02
Mutasi Objek/Subjek
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima

2. Cek data yang akan di Mutasi

Lihat > Data Objek Pajak > Daftar Ringkas

Masukkan Propinsi, Dati2, Kecamatan, kelurahan dan no urut NOP

(Sebagai contoh urut NOP 004-0005-0)

Created by Rizki jumadil awal 134 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Update SPOP/LSPOP
4. Administrasi OP Baru dan Mutasi
- Pilih Mutasi Objek Pajak/Wajib Pajak
Masukan nomor pelayanan dan NOP, enter
Masukan tanggal jatuh tempo
Kemudian proses
(contoh gambar)

5. Cetak File Keluaran


SPPT, STTS,atau DHKP
6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Mutasi Subjek Pajak Selesai

Created by Rizki jumadil awal 135 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Mutasi Pecah Bidang Objek Pajak

1. Input Data Permohonan untuk mutasi


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 02
Mutasi Objek/Subjek
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima

2. Cek data yang akan di Mutasi


3. Update SPOP/LSPOP untuk objek asal (luas OP)
4. Lihat NOP terbesar untuk OP baru
5. Input Data Permohonan untuk Pendaftaran OP baru
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
6. Input SPOP/LSPOP untuk objek baru
- Masukkan NOP baru dan NOP asal

7. Administrasi OP Baru dan Mutasi


- Pilih Mutasi Objek Pajak/Wajib Pajak
- Masukan nomor pelayanan dan NOP, enter
- Masukan tanggal jatuh tempo
- Kemudian proses

Created by Rizki jumadil awal 136 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- (contoh gambar)

8. Cetak File Keluaran


- SPPT, STTS,atau DHKP
9. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Mutasi Pecah Bidang Objek Pajak Selesai

Created by Rizki jumadil awal 137 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PEMBETULAN SPPT/SKP

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 03
Pembetulan SPPT/SKP/STP
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Update SPOP/LSPOP
3. Input SK Pembetulan
Penetapan > Perubahan SPPT/SKP > Pembetulam SPPT/SKP >
Input SK Pembetulan

- Masukkan Nomor Pelayanan dan NOP


Pilih jenis SK tekan F9
Masukkan No SK
Tanggal SK
Status Pembetulan
Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 138 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Proses SK Pembetulan
Penetapan > Perubahan SPPT/SKP > Pembetulam SPPT/SKP >
proses SK Pembetulan

- Masukkan Nomor Pelayanan dan NOP


Ubah tahun pembetulan sesuai SK Pembetulan
Tanggal jatuh tempo
Kemudian Proses

5. Cetak file Keluaran


- SK Pembetulan
- Lampiran SK Pembetulan
- SPPT, STTS atau DHKP
6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Pembetuan SPPT selesai

Created by Rizki jumadil awal 139 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PEMBATALAN SPPT

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 04
Pembatalan SPPT/SKP/STP
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Input SK Pembatalan
Penetapan > Perubahan SPPT/SKP > Pembatalan SPPT/SKP >
Input SK Pembatalan tunggal

- Masukkan Nomor Pelayanan, NOP, Jenis SK (tekan F9), Nomor,


tgl, tahun dan alasan Pembatalan
kemudian SIMPAN

Created by Rizki jumadil awal 140 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Proses SK Pembatalan
Penetapan > Perubahan SPPT/SKP > Pembatalan SPPT/SKP >
Proses SK Pembatalan tunggal

- Setelah klik proses pembatalan, maka akan tampil sbb;

- Masukkan Nomor pelayanan, NOP, Enter


- Masukkan tahun pembatalan dan tgl cetak SK
- Lalu proses
- Keluar

4. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Pembatalan
5. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Pembatalan SPPT selesai

Created by Rizki jumadil awal 141 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 CETAK SALINAN SPPT

1. Input Data Permohonan


- Pilih jenis pelayanan tekan F9 pilih 05
Salinan SPPT/SKP
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Administrasi OP Baru dan Mutasi
- Pilih Cetak Salinan atas
Masukan nomor pelayanan dan NOP, enter
Masukan tanggal jatuh tempo
Kemudian proses
(contoh gambar)

- Setelah selesai, keluar

3. Cetak File Keluaran


- SPPT, STTS atau DHKP
4. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Salinan Selesai

Created by Rizki jumadil awal 142 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 KEBERATAN ATAS PAJAK TERUTANG

1. Input Data Permohonan


- Pilih jenis pelayanan tekan F9 pilih 07
Keberatan atas pajak terhutang
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Update SPOP/LSPOP
3. Input SK Keberatan
Keberatan > Penyelesaian Permohonan Keberatan > Input Surat
Keputusan atas Keberatan PBB

- Masukkan Nomor Pelayanan dan NOP


- Nomor SK
- Tanggal SK
- Jenis Keputusan tekan F9
- No Ba dan tanggal kantor, dan No lapangan dan tanggal
lapangan. (disesuaikan dengan kantor masing-masing)

Created by Rizki jumadil awal 143 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Contoh

4. Proses SK Keberatan
Keberatan > Penyelesaian Permohonan Keberatan > Mencetak SK
Keberatan

- Masukkan Nomor Pelayanan kemudian Proses

5. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Keberatan
- SPPT, STTS, DHKP
6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Keberatan atas pajak terhutang Selesai

Created by Rizki jumadil awal 144 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENGURANGAN ATAS BESARNYA PAJAK TERUTANG

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 08
Pengurangan atas besarnya pajak terhutang
- Pilih jenis pengurangannya tekan F9
- Dan persentase pengurangan (sesuai surat pemohon)
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Input SK Pengurangan
Pengurangan > Input Data Pengurangan

- Masukkan Nomor Pelayanan


- Nomor SK, Tanggal SK
- No berita acara (BA) kantor, tanggal BA kantor
- No BA lapangan, dan tanggal BA lapangan
- Akhit tahun pengurangan, staus permohonan (tekan F9) dan
pesentase pengurangan yang disetujui
- Simpan

Created by Rizki jumadil awal 145 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Contoh

3. Proses SK Pengurangan
Pengurangan > Cetak SK Pengurangan

- Masukkan Nomor Pelayanan , enter kemudian proses

4. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Pengurangan
- SPPT, STTS, DHKP
5. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Pengurangan atas besarnya pajak terhutang selesai

Created by Rizki jumadil awal 146 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 RESTITUSI KOMPENSASI

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 09
Restitusi dan Kompensasi
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Input SPB
Penerimaan > restitusi dan Kompensasi > input SK restitusi dan
Kompensasi > Input Surat Pemberitahuan

Masukkan :

- Nomor Pelayanan
- NOP
- No SK SPB
- Tanggal SK SPB, tanggal Perekaman dan NIP perekam

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 147 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Input restitusi Kompensasi


Penerimaan > restitusi dan Kompensasi > input SK restitusi dan
Kompensasi > Input Restitusi dan Kompensasi

Masukkan :

- Nomor Pelayanan
- NOP pemohon
- No SK SKKPP, tanggal SK SKKPP
- Jenis Keputusan pilih 1 (restitusi) atau 2 (Kompensasi)
- Nilai SKKPP (nilainya dalam rupiah)
- Kantor KPKN
- Nip Perekam

Kemudian Enter,

Created by Rizki jumadil awal 148 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Jika pilih 1 (restitusi) akan keluar form restitusi

Masukkan :

- No dan tanggal SPMKP


- Nama Bank
- Nomor rekening
- Tanggal perekam
- NIP perekam

Kemudian simpan,

Jika pilih 2 (Kompensasi) akan keluar form Kompensasi

Created by Rizki jumadil awal 149 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Masukkan :

- No urut Penerima
- NOP penerima
- Tahun Pajak Kompensasi
- Nilai yang di kompensasi

Kemudian simpan,

4. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Kelebihan Pembayaran Pajak (SKKPP)
- Surat Perintah membayar Kelebihan Pembayaran (SKMKP)

5. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Restitusi dan Kompensasi selesai

Created by Rizki jumadil awal 150 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENGURANGAN DENDA ADMINISTRASI

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 10
Pengurangan denda Administrasi
- Pilih jenis pengurangannya tekan F9
- Dan persentase pengurangan (sesuai surat pemohon)
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Input SK Pengurangan
Pengurangan > Input Data Pengurangan

- Masukkan Nomor Pelayanan


- Nomor SK, Tanggal SK
- No berita acara (BA) kantor, tanggal BA kantor
- No BA lapangan, dan tanggal BA lapangan
- Akhit tahun pengurangan, staus permohonan (tekan F9) dan
pesentase pengurangan yang disetujui
- Simpan

Created by Rizki jumadil awal 151 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Contoh

3. Proses SK Pengurangan
Pengurangan > Cetak SK Pengurangan

- Masukkan Nomor Pelayanan , enter kemudian proses

4. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Pengurangan
- SPPT, STTS, DHKP
5. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Pengurangan denda administrasi selesai

Created by Rizki jumadil awal 152 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENENTUAN KEMBALI TGL JATUH TEMPO

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 11
Penentuan kembali tanggal jatuh tempo
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Penundaan Tanggal Jatuh Tempo
Penetapan > Penundaan Tanggal Jatuh Tempo

Masukkan :
- Jenis pilih SPPT
- nomor pelayanan atau tekan F9
- tgl SPPT diterima WP
- tgl jatuh tempo baru
- surat keputusan
- tanggal SK
- kemudian Proses

Created by Rizki jumadil awal 153 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

contoh gambar

3. Cetak File Keluaran


- Surat Penentuan kembali jatuh tempo atas SPPT
- SPPT, STTS, DHKP
4. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Penentuan kembali tanggal jatuh tempo selesai

Created by Rizki jumadil awal 154 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENUNDAAN TGL JATUH TEMPO SPOP

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 12
Penundaan tanggal jatuh tempo Spop
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Penundaan Tanggal Jatuh Tempo
Penetapan > Penundaan Tanggal Jatuh Tempo

Created by Rizki jumadil awal 155 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Masukkan :
- Jenis : SKP-SPOP
- nomor pelayanan atau tekan F9
- tgl SPPT diterima WP
- tgl jatuh tempo baru
- surat keputusan
- tanggal SK
- kemudian Proses

5. Cetak File Keluaran


- Surat Penentuan kembali jatuh tempo atas SKP-SPOP
6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Penentuan kembali tanggal jatuh tempo atas SKP-SPOP selesai

Created by Rizki jumadil awal 156 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PEMBERIAN INFORMASI PBB

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 13
Pemberian informasi PBB
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Surat Keterangan Pembayaran elektronik
Pembayaran > surat Keterangan Pembayaran Elektronik > Input
NOP

Masukkan :
- NOP
- Nomor surat
- Tahun pajak
- Kemudian Cetak

3. Surat Keterangan NJOP


Penilaian > Laporan Penilaian

Created by Rizki jumadil awal 157 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Masukkan :

- Propinsi atau tekan F9


- Dati II atau tekan F9
- Kecamatan atau tekan F9
- Kelurahan atau tekan F9
- Pilih Surat Keterangan NJOP
- NOP awal dan NOP akhir
- No dan tanggal Surat Keterangan NJOP
- Kemudian Cetak

Pemberian Informasi PBB selesai

Created by Rizki jumadil awal 158 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PEMBETULAN SK KEBERATAN

1. Input Data Permohonan


- jenis pelayanan tekan F9 pilih 14
Pembetulan SK keberatan
- Catat Nomor Pelayanan
- Cetak tanda terima
2. Update SPOP/LSPOP
3. Input Pembetulan SK Keberatan PBB
Keberatan > Pembetulan SK Keberatan > Input Pembetulan SK
Keberatan PBB

Masukkan :
- No Pelayanan, NOP
- Nomor SK, Tanngal SK
- No BA Kantor, tanggal BA kantor
- No BA lapangan, Tanggal BA lapangan
- No SK lama

Kemudian Simpan

Created by Rizki jumadil awal 159 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Mencetak Pembetulan SK Keberatan PBB


Keberatan > Pembetulan SK Keberatan > Mencetak Pembetulan
SK Keberatan PBB

Masukkan :

- No Pelayanan, NOP
- Nomor SK
- Tempat Pembayaran atau tekan F9

Kemudian Proses

5. Cetak File Keluaran


- Surat Keputusan Pembetulan Keberatan
6. Penyerahan Berkas Pelayanan selesai Ke Wajib Pajak

Pembetulan SK Keberatan selesai

Created by Rizki jumadil awal 160 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NOP BERSAMA

 PEMBENTUKAN OP BERSAMA

1. Lihat NOP terbesar


(yang akan kita gunakan sebagai NOP induk dan NOP anggota)
2. Input Data SPOP dan LSPOP untuk NOP induk

Pendataan > pendataan Objek Pajak > input SPOP/SPOP

Isi angka 9

Created by Rizki jumadil awal 161 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Isi angka 9

Created by Rizki jumadil awal 162 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Input Data SPOP dan LSPOP untuk NOP anggota

4. Ngecek daftar Objek Bersama


Lihat > data Objek Pajak > Daftar Objek Bersama

5. Lakukan Penetapan dan Pencetakan Terseleksi

Created by Rizki jumadil awal 163 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 PENGHAPUSAN STATUS OP BERSAMA

1. Input Data SPOP dan LSPOP untuk NOP induk


Pendataan > pendataan Objek Pajak > input SPOP/SPOP

2. Silahkan cek di Daftar Objek Bersama


3. Lakukan Penetapan dan Pencetakan Terseleksi

Created by Rizki jumadil awal 164 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

MAINTENANCE ORACLE

 CONFIGURE LISTENER

Digunakan jika ketika masuk ke oracle ada pesan error No Listener,


tapi ketika dicek di services Tns listener dan oracle services sismiop
sudah dalam kondisi started.

1. Start >all program > oracle oradb11g_home1 > Configuration and


Migration Tools > Net Configuration Asistan

2. Pilih Listener configuration kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 165 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Pilih Reconfigure kemudian Next

4. Next

Created by Rizki jumadil awal 166 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

5. Yes

6. Next

Created by Rizki jumadil awal 167 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Pilih Use the standar port number of 1521

8. Pilih No

Created by Rizki jumadil awal 168 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Next

10. Finish

11. Tunggu beberapa menit kemudian coba connect kembali ke Oracle

Created by Rizki jumadil awal 169 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 UNINSTAL SISMIOP

Uninstal Oracle 11g


1. Pastikan services oracle berjalan
Run > services.msc
TNS listener dan oracle services sismiop dalam kondisi started

2. Jika database sudah ada user, maka drop user tersebut terlebih
dahulu
Masuk ke system Ketikkan perintah :
Drop user PBB cascade;

Exit

Created by Rizki jumadil awal 170 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Gunakan file deinstall.bat yang ada pada


app/product/11.2.0/dbhome_1/deinstall/deinstall.bat
Double klik file tersebut,

4. Maka keluar jendela,, silahkan tunggu

5. de-configured (listener), enter

Created by Rizki jumadil awal 171 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. this oracle home (sismiop), enter

7. SISMIOP databases , enter

8. Do you want to continue (y – yes, n – no), ketik Y kemudian enter

Created by Rizki jumadil awal 172 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

9. Hapus registry
Run > regedit
Hapus seluruh registry yang ada di folder
HKEY_LOCAL_MACHINE/SOFTWARE/ORACLE

10. KEY_LOCAL_MACHINE/System/CurrentControlSet/Services
Hapus folder yang ada tulisan oracle di bagian depannya

11. Restart PC

Created by Rizki jumadil awal 173 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

Uninstal Oracle Developer 6i


1. Start > all program > oracle for windows NT

Tampil jendela seperti ini

2. Klik salah satu item di Product installed ad D:\orant


kemudian klik Remove

Created by Rizki jumadil awal 174 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

3. Klik yes

4. Klik yes

5. Remove semuanya, sampai Product at D:\orant kosong


6. Hapus folder /app dan folder orant di drive tempat anda menginstall
oracle
7. Bersihkan folder temporary windows dan kosongkan recycle bin
8. Kembali Restart Komputer

Uninstal selesai

Created by Rizki jumadil awal 175 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 JIKA SERVER 64 BIT

1. Copy file DLLFOR64BITWINDOWS yang ada di folder Sismiop

2. Pastekan di D:\orant\BIN

Created by Rizki jumadil awal 176 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 SQL

Contoh Sintak – Sintak SQL yang sering digunakan :

- Masuk ke Sys
Melalui cmd ketik : Sqlplus sys@sismiop as sysdba
Kemudian masukkan password SYS

- Masuk Ke System
sqlplus system@sismiop
Kemudian masukkan password system

- Mengganti password user


sqlplus / nolog
conn / as sysdba
alter user sys identified by admin atau
alter user PBB identified by PBB
(setelah user adalah nama user yang paswwordnya akan diganti
setelah by adalah password untuk user itu)

- untuk menambahkan/ mengalihkan tablespace jika tablespace utama


penuh
alter tablespace dat add datafile 'C:\dat02.ora' size 10m
reuze autoextend on next 10m;
('C:\dat02.ora', lokasi dimana tablespace akan disimpan)

- membuat user baru dengan kewenangan DBA


grant dba to PBB identified by SISMIOP
(to PBB, PBB adalah nama user dan by SISMIOP, SISMIOP adalah
Password user)

- melihat user apa saja yang aa di system


select username from dba_users;

- membuat table
create table mahasiswa (
npm char(9),
nama varchar2(50),
alamat varchar2(50)),

Created by Rizki jumadil awal 177 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

- menambah colom pada suatu tabel


alter table mahasiswa
add no_telp number;

- menghapus user
drop user PBB cascade
(PBB adalah nama user yang akan dihapus)

- menghapus table
drop table mahasiswa;
(mahasiswa adalah table yang akan dihapus)

- menampilkan semua table yang ada dalam user


select * from tab

- melihat colom dalam table


desc mahasiswa;
(mahasiswa adalah table yang akan dilihat)

- melihat isi dalam table


select * from mahasiswa; atau
select npm, nama from mahasiswa;
(mahasiswa adalah table yang akan dilihat)

- menambah baris/record baru didalam table


insert into mahasiswa values
(000000001,’rizki’,’sawahlunto’);

- merubah record
update table mahasiswa
set nama where npm=’000000001’;

- menghapus record
delete from mahasiswa where npm=’000000001’;

- menyetujui perintah
commit;

membatalkan perintah
rollback;

Created by Rizki jumadil awal 178 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

SIG

 Cara Instalasi Map info 11

1. Buka installer map info 11> Double Klik Setup.exe


2. Klik Instal
Maka Keluar tampilan proses instalasi requirement,Tunggu beberapa
saat

3. Setelah installing requirement selesai, akan keluar tampilan berikut


Klik Next

Created by Rizki jumadil awal 179 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Pilih ‘I accept……….’
Kemudian Next

5. Masukkan username, organization, serial number dan accces kode


nya
Kemudian Next

Created by Rizki jumadil awal 180 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

6. Pilih typical
Kemudian Next

7. Next

Created by Rizki jumadil awal 181 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

8. Instal

9. Installing map info, tunggu beberapa saat

Created by Rizki jumadil awal 182 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Pilih saja No,

11. Instalasi selesai, klik finish

Created by Rizki jumadil awal 183 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

 Cara Instalasi Smart Map

1. Buka installer Smart Map (diberikan oleh DJP) > Double Klik
Setup.exe

2. Maka akan keluar jendela copy file

3. Smart Map Setup, klik OK

Created by Rizki jumadil awal 184 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

4. Klik gambar Komputer

5. Pilih smart map


Kemudian continue

6. Pilih Yes (menu ini akan keluar beberapa kali)

Created by Rizki jumadil awal 185 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

7. Proses Instalasi

8. Instalasi Selesai

9. Buka kembali installer Smart Map> copy smartmap.exe

Created by Rizki jumadil awal 186 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

10. Pastekan di C:\Program Files\Smart Map


Replace yes

11. Di folder smartmap, buka setting_aplikasi.mdb di Microsoft acces

Created by Rizki jumadil awal 187 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

12. Klik identitas Instansi, kemudian isi kd_instansi sesuai dengan


kode kanwil dan kantor yang ada di sismiop ( lihat referensi wilayah
> kantor)

Contoh kode kanwil dan kantor 0428

13. Kemudian save, file nya di pastekan di C:\Program Files\Smart


Map\basisdata.

Created by Rizki jumadil awal 188 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

14. Buka peta Indonesia.TAB


Lihat di C:\Program Files\Smart Map\peta,
Doubleklik file tersebut

Created by Rizki jumadil awal 189 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

15. kemudian klik file > save copy as

16. filenamenya sesuaikan dengan kode kanwil dan kantor (sama


dengan kode yang diisikan waktu setting_aplikasi.mdb di Microsoft
acces
kemudian save

Created by Rizki jumadil awal 190 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

17. buka Smart map

Created by Rizki jumadil awal 191 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

18. Dokumen > setting direktori atau tekan CTRL + D

19. Di direktori peta klik browse


Pilih peta kemudian OK

Created by Rizki jumadil awal 192 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

20. Di direktori foto klik browse


Pilih foto kemudian OK

21. Kemudian Simpan Perubahan

22. Dokumen > setting direktori foto perkelurahan atau tekan CTRL + F

Created by Rizki jumadil awal 193 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

23. Di direktori foto klik browse


Pilih foto kemudian OK

24. Simpan Perubahan

Instalasi Selesai

Created by Rizki jumadil awal 194 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

BIODATA OC PBB P2 KELAS C

NPM : 121020020088

Nama : Rizki Jumadil Awal


NIP : 199104192010011001
Propinsi : Sumatera barat
Kota : Sawahlunto
No telp : 085263422822/081947777166
Email : rizkijumadilawal@gmail.com
BBM : 23B1E424
Alamat : jln. Thalib kel. Lubang panjang
kec. Barangin Kota Sawahlunto

Kantor : DPPKAD Kota Sawahlunto


Jln. Soekarno hatta no 3 kel. Lubang panjang kec. Barangin
Kota Sawahlunto

NPM : 121020020066

Nama : Faisal
NIP : 19800108200802011017
Propinsi : Kalimantan Utara
Kota : Tarakan
No telp : 081347419317
: 0551-36542
Email : fadly.aja26@yahoo.com.au
BBM : 295A4698
Alamat : jln aki balak kel. Karang anyar
kec tarakan barat

Kantor : DPKD Kota Tarakan


jln yos sudarso (gedung gadis 2) kota tarakan

Created by Rizki jumadil awal 195 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020061

Nama : Dwi Setyorini Hapsari


NIP : 198201212009042003
Propinsi : Maluku
Kota : Ambon
No telp : 085243475354
Email : dwi210182@gmail.com
BBM : 22DC8C63
Alamat : Jl. Skip – SALON RINIE Kec.
Sirimau Kel.Karang Panjang,
kota Ambon

Kantor : Kantor Pengolahan Data Elektronik Kota Ambon


Jl. Sultah Hairun No.1 Gedung C Balai Kota Ambon Lantai 4

NPM : 121020020050

Nama : Alin Ingan


NIP : 197701032005021005
Propinsi : Kalimantan Utara
Kab : Bulungan
No telp : 081314362675
Email : aleinlin@gmail.com
BBM : -
Alamat : jln Mangga 0401 kel. Tanjung
selor hilir kec. Tanjung selor

Kantor : DISPENDA Kab. Bulungan


Jln rai raya tanjung Selor kel. Tanjung selor hilir kec. Tanjung
selor kab. bulungan

Created by Rizki jumadil awal 196 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020053

Nama : Awaluddin Asnur


NIP : 198307042005021001
Propinsi : Sulawesi Selatan
Kab : Bulukumba
No telp : 085299671183
Email : awal.asnur@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl. Matahari BTN. Aisya Blok B
no. 4 kelurahan Caile
Kecamatan Ujung Bulu

Kantor : DPPKAD Kab. Bulukumba


Jl. Jendral Sudirman No.3 Kel. terang terang kec. Ujung Bulu

NPM : 121020020063

Nama : Eka Susanti


NIP : 19811228 201001 2 005
Propinsi : Sumatera Barat
Kab : Sijunjung
No telp : 085264543236
: 081947777166 Email : Ekasusantimuda@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl. Veteran Jorong Subarang
Ombak Nagari Muaro
(Belakang PLTD Muaro
Sijunjung)
Kantor : DPKD Kab.Sijunjung
Jln. Prof. M.Yamin SH Kec. Sijunjung Kab. Sijunjung,

Created by Rizki jumadil awal 197 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020064

Nama : Erni Afrina


NIP : 1976041320000032004
Propinsi : Sumatera Utara
Kab : Padang Lawas Utara
No telp : 081361589400
Email : Erniafrina@gmail.com
BBM : 29E9B24B
Alamat : Desa Batugana
Kec.Padangbolak julu

Kantor : DISPENDA Kab. Padang lawas Utara


Jln. Gunung tua Kec. Padang bolak

NPM : 121020020067

Nama : Farid Hidayat


NIP : 198506242010011001
Propinsi : Jawa Timur
Kota : Kota Probolinggo
No telp : 081249907224/081939641211
Email : faridz_nesta@yahoo.com
BBM : 22BA0B52
Alamat : Jl. KH. Abdul Hamid No. 30
Kel. Kebonsari Kulon Kec.
Kanigaran

Kantor : DPPKA Kota Probolinggo


Jl. P. Sudirman No. 19 Probolinggo 67211

Created by Rizki jumadil awal 198 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020068

Nama :Fatimatuzzuhroh
NIP :198408152009012002
Propinsi :NTB
Kab :Lombok Tengah
No telp :081918499888 /085772255813
Email :ima.fatimatuzzuhroh@gmail.
com
BBM :-
Alamat : Jl. Kenanga Kp. Pengendong
RT. 04 RW.02 Kel. Prapen Kec.
Praya, Lombok Tengah
Kantor : Dinas Pendapatan kab. Lombok Tengah
Jln Basuki Rahmat No. 4 Praya Telp. (0370) 654088

NPM : 121020020072

Nama : Ika Anthoneta Kuera


NIP : 199212062011022001
Propinsi : Sulawesi Utara
Kab/Kota : Siau Tagulandang Biaro
No telp : 085256557725
Email : monika.kuera@gmail.com
BBM : 33181E13
Alamat : Baru, Kelurahan akesimbeka
Lingkungan V Kec.Siau Timur

Kantor : DPPKAD Kab. Siau Tagulandang Biaro


Jln Lokongbanua Kec.Siau Barat

Created by Rizki jumadil awal 199 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020073

Nama : Imadul Majdi


NIP : 198810292007011001
Propinsi : Banten
Kab/Kota : kab.Serang
No telp : 085722398260
Email : idimajdi@gmail.com
BBM : 26D43432
Alamat : Jl.Raya Walantaka No.51
Ciruas - Serang

Kantor : Dinas Pendapatan Daerah Kab.Serang


Jl.Diponegoro No.5 Serang

NPM : 121020020098

Nama : Immanuel H sapari


NIP : -
Propinsi : Papua Barat
Kab/Kota : Teluk Bentuni
No telp : 081248134001
Email : blasi_junior@yahoo.co.id
BBM : -
Alamat : Jl.Raya Bentuni Km 4

Kantor : DPPKAD kab.Kota Bintuni


Jl Raya Bentuni

Created by Rizki jumadil awal 200 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020078

Nama : Muhamad Fauzan


NIP : 19820812 201001 01 015
Propinsi : Kalimantan-Selatan
Kab/Kota : Kota Banjarbaru
No telp : 082156206666/08195126312
Email : fauzan_maya@yahoo.com
Fauzanmaya25@gmail.com
BBM : 2851C4A8
Alamat : jl. A.yani Kebun Bunga no. 15
Banjarmasin

Kantor : DPPKAD Kota Banjarbaru


Jl. Panglima Batur No. 1 Banjarbaru

NPM : 121020020081

Nama : Nugroho Widyatmoko


NIP : 198509092005011004
Propinsi : Jawa Timur
Kab/Kota : Madiun
No telp : 085646783487
: 081947777166 0351-7541084
Email : anugw85@gmail.com
BBM : 324C9980
Alamat : Perum. Griya Kita Blok A-14
Kel. Winongo,Kec. Manguharjo

Kantor : Bagian Organisasi Setda. Kota Madiun


Jl. Pahlawan No.37 Madiun

Created by Rizki jumadil awal 201 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020083

Nama : Oktafia Isnaningsih


NIP : 197428102009012001
Propinsi : Banten
Kab/Kota : Kota Cilegon
No telp : 081932401374
: 081947777166 0254-201024
Email : ofeny@yahoo.com
BBM :-
Alamat : komp. Serang City blok Y no 3
Serang

Kantor : DPPKAD Kota CIleogn


Jln

NPM : 121020020084

Nama : Padlansyah
NIP : 1984100420060410002
Propinsi : Kalimantan Utara
Kab/Kota : Kab. Malinau
No telp : 081346588644
Email : fadlan.84.syahfa@gmail.com
BBM : 215386A0
Alamat : Jln. Panembahan Kec. Malinau
Kota

Kantor : Kab. Malinau


Jln.

Created by Rizki jumadil awal 202 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020085

Nama : Rahmawati Rasyid


NIP : 19840320 2010042001
Propinsi : Papua Barat
Kab/Kota : Fakfak
No telp : 085397700596/085244110282
Email : Rahmagochy@gmail.com
BBM : 213762AA
Alamat : Jl Kapten Napitupulu Kel.
Wagom

Kantor : DPPKAD kab. Fak fak


Jln jendral sudirman kec. Fak fak

NPM : 121020020086

Nama : Ratu Balgis Hadie


NIP : 19851223 201101 2 014
Propinsi : Sulawesi Tengah
Kab/Kota : Morowali
No telp : 0853 413 222 31
Email : balgishadie@gmail.com
BBM : 282AD5BE
Alamat : Jl. Pampang IV no 52. Kel.
Pampang Kec. Panakkukang,
Makassar, Sul-Sel

Kantor : DPPKAD Kab. Morowali


Kompleks Perkantoran Bumi Fonuansingko, Morowali, Sul-
Teng

Created by Rizki jumadil awal 203 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020087

Nama : Rinto Dwi Kurniawan


NIP : 198009102010011001
Propinsi : Jawa Timur
Kab/Kota : Bondowoso
No telp : 082330540100
Email : torin_1980@yahoo.co.id
BBM : -
Alamat : Jl. Abdul Wahid 40 Kel.
Nangkaan Kec. Bondowoso

Kantor : DPPK Kab. Bondowoso


Jl. Letjen Suprapto NO. 68 Bondowoso

NPM : 121020020090

Nama : Robenhard Manik


NIP : 198412122009031002
Propinsi : Sumatera Utara
Kab/Kota : Samosir
No telp : 081260811984
: 081947777166 08978335720
Email : manikbenhard83@gmail.com
BBM :-
Alamat : Jl. Raya Rianiate Km. 6

Kantor : DPKAD Kab. Samosir


Jln Raya Rianiate Km. 5.5 Pangururan

Created by Rizki jumadil awal 204 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020094

Nama : Syahwan
NIP : 198409012008011005
Propinsi : Sulawesi Barat
Kab/Kota : Kab. Mamuju Utara
No telp : 085210855548
Email : syahwankindom@gmail.com
BBM : -
Alamat : JL Andi Depu Kec. Pasangkayu

Kantor : DISPENDA Kab. Mamuju Utara


Jln.

NPM : 121020020095

Nama : Usman
NIP : 19760509200901101
Propinsi : Kalimantan Timur
Kab/Kota : Bontang
No telp : 081315006840
Email : putrabugis76@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl.Pelabuhan I Rt.10
Kel.Tg.Laut Indah

Kantor : DPPKAD
Jln WR.Supratman Kel.Gunung Elai

Created by Rizki jumadil awal 205 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020096

Nama : Yubelina M. Tuturop


NIP : 198307202010042001
Propinsi : Papua Barat
Kab/Kota : Kaimana
No telp : 081248646238
Email : yubelinatuturop@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl. Utaroom Krooy

Kantor : DPPKAD kab. Kaimana


Jln Utaroom Bantemi

Created by Rizki jumadil awal 206 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

BIODATA OC PBB P2 KELAS D

NPM : 121020020079

Nama : M Ridho K
NIP : 198608052010011001
Propinsi : Jambi
Kota : Sarolangun
No telp : 081274727472
082172732626
Email : Napoleonalfath@gmail.com
BBM : 287D102B
Alamat : Jln. Sumetera RT 13 kelurahan
kebun handil Kec. Kota Baru
Jambi.

Kantor : DPPKAD KAB. SAROLANGUN


Jln. Komplek Perkantoran Gunung Kembang Kel.Sarkam
Kec.Sarolangun Kab.Sarolangun

NPM : 121020020065

Nama : Erwin Hary Kustaman


NIP : 19790913 201001 1 015
Propinsi : Kalimantan Tengah
Kota : Kotawaringin Barat
No telp : 085249747479/ 083871401080
Email : erwin.haryku79@gmail.com
BBM : -
Alamat : JL Pinang Merah III No. 1
Ds. Pasir Panjang Pangkalan
Bun Kalteng
Kantor : DPKD Kab. Kotawaringin Barat
JL Sutan Syahrir Pangkalan Bun Kalteng

Created by Rizki jumadil awal 207 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020062

Nama : Eka Luthfiyana


NIP : 19870915 200604 2 003
Propinsi : Jawa Tengah
Kota : Tegal
No telp : 085640831035
Email : Echaseptiyana@yahoo.co.id
BBM :
Alamat : Pekauman Kulon RT.03/03
Gg.14 Kec.Dukuhturi
Kab.Tegal Propinsi Jawa
Tengah

Kantor :

NPM : 121020020049

Nama : Abdul Halik Irawasan


NIP : 198011282010041001
Propinsi : Papua Barat
Kab : Fak-fak
No telp : 082199025276
Email : abdulirawasan@gmail.com
BBM : -
Alamat : Kamp. Pirma RT.02, Kec.
Fakfak Tengah

Kantor : DPPKAD, Jl. Jend. Sudirman

Created by Rizki jumadil awal 208 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020053

Nama : Angelina Taniowas


NIP : 199006212011022001
Propinsi : Sulawesi Utara
Kab : Minahasa Selatan
No telp : 082189245094
Email : ataniowas@yahoo.com
ataniowas@gmail.com
BBM : 27694ADA
Alamat :

Kantor : DPPKAD, Jl. Trans Sulawesi, Amurang 95354

NPM : 121020020097

Nama : Arman Abdul M Djohar


NIP : 197504142007011028
Propinsi : Papua Barat
Kab : Teluk Bintuni
No telp : 081354162793
: 081247513000
: 081947777166 Email : djohararman@gmail.com
BBM : 2922BA3D
Alamat : Jl. Walet No. 53 Kamung
Korano Jaya – Manimeri, Teluk
Bintuni – Papua Barat

Kantor : DP2KAD
Jl. Raya Bintuni – Teluk Bintuni, Papua Barat

Created by Rizki jumadil awal 209 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020054

Nama : Benny Pancoro


NIP : 198309092010011001
Propinsi : Jawa Timur
Kab/Kota : Kota Blitar
No telp : 081336008844
Email : bennypancoro@yahoo.com
BBM : -
Alamat : Jl. Srigading Gg.I No.05

Kantor : DPKD, Jl. Merdeka 105 Blitar

NPM : 121020020056

Nama : Deffi Erfian Panjaitan


NIP : 19800430 200801 1 003
Propinsi : Sumatera Utara
Kota : Kab.Langkat
No telp : 085358677276
Email : defin_p@yahoo.com
definerfian@gmail.com
BBM : 32470416
Alamat : Jl.P.Kemerdekaan No.59
Kota Binjai - Sumut

Kantor : Dinas Pendapatan Daerah Kab.Langkat


Jl.T.Imam Bonjol No.1 Stabat telp.(061-8910507)

Created by Rizki jumadil awal 210 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020057

Nama : Dian Adi Setiyanto


NIP : 198309032010011014
Propinsi : Banten
Kab : Cilegon
No telp : 087821501208
Email : setiyanto.dian@gmail.com
BBM : 2A65FFF7
Alamat : jl. Leweung Sawo
blok kedondong no.14 Cilegon

Kantor : DPPKD kota Cilegon - Banten

NPM : 121020020058

Nama : Dian Rofiana Sari


NIP : 198708082006042006
Propinsi : Jawa Tengah
Kab/Kota : Grobogan
No telp : 081910793307
Email : dian.rofianasari@gmail.com
BBM : 2771EDEF
Alamat : Purwodadi-Grobogan

Kantor : DPPKAD Kabupaten Grobogan

Created by Rizki jumadil awal 211 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020059

Nama : Didik Hariyanto


NIP : 197506212009011004
Propinsi : Jawa Tengah
Kab/Kota : Blora
No telp : 085876319967 / 0295532781
Email : didik.haryanto766@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl. Halmahera II/42 Tambah
Rejo - Blora

Kantor : SETDA, Jl. Pemuda No.12 Blora

NPM : 121020020060

Nama : Dodi Iskandarsyah


NIP : 197801292007011005
Propinsi : Sumatera Selatan
Kab/Kota : Lahat
No telp : 082182340666
Email : dodiiskandarsyah@gmail.com
BBM : 28e9b175
Alamat : Jl. RE. Martadinata RD.PJKA
Bandar Agung No. 19 Rt. 02
Rw. 01 Kel. RD.PJKA Bandar
Agung Lahat 31414

Kantor : Dinas PPKAD Kab. Lahat


Jl. Kol. H. Barlian Bandar Jaya Lahat

Created by Rizki jumadil awal 212 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020069

Nama : Halida Harahap


NIP : 198003122010012018
Propinsi : Sumatra Utara
Kab/Kota : Padang Lawas Utara
No telp : 087891045518
Email : gunungtua505@gmail.com
BBM : 28B2238E
Alamat :Jl.SM.Rajano.72
Gunungtua- Padangbolak

Kantor : PPKAD Paluta. Jl. Gunungtua-Padangsidimpuan No.1


Gunungtua Kab.Padanglawas Utara.

NPM : 121020020074

Nama : Karyanto
NIP : 197107262010011001
Propinsi : Kalimantan Timur
Kab/Kota : Kota Bontang
No telp : 08125560607
Email : karyantootirc@gmail.com
BBM :-
Alamat : Jl. Cut Nyak Dien

Kantor : DPPKAD, Jl. M. H. Thamrin

Created by Rizki jumadil awal 213 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020075

Nama : La Ode Zainul Hasidu


NIP : 198604012010011004
Propinsi : Sulawesi Tenggara
Kab/Kota : Muna
No telp : 085241799630
Email : Zain_al_hasidu@yahoo.co.id
BBM : 310C2736
Alamat : Jl. Sutan Syahrir No. 52 Kel.
Wapunto Kec. Duraka

Kantor : DPPKAD, Jl Gatot Subroto No 62 Kel. Sidodadi Kec. Bata


Laiworu

NPM : 121020020076

Nama : Lalu Rizal Mahtopani


NIP : 198306302009011006
Propinsi : NTB
Kab/Kota : Kab.Lombok Barat
No telp : 0818369220
Email : ijonk_muslimovic@yahoo.com
ijonkmuslimovic@gmail.com
BBM : 32518277
Alamat : Jl.Gunung Krinci No.39
Mataram,Lombok,NTB

Kantor : JL Giri Menang No. 17 Gerung , Lombok Barat , NTB

Created by Rizki jumadil awal 214 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020077

Nama : M Chaidir
NIP : 198008152009011005
Propinsi : Kalimantan Barat
Kab/Kota : Kab. Pontianak
No telp : 085345348530
Email : zizi.haidir@yahoo.com
BBM : -
Alamat : Jl. G.M. Taufik No.303 Rt.20
Rw.06 Mempawah

Kantor : DPPKAD, Jl. Daeng Manambon Mempawah

NPM : 121020020080

Nama : Ngadul Kosim


NIP : 197906232010011004
Propinsi : Jawa Tengah
Kab/Kota : Banjarnegara
No telp : 085327009287
Email : abqos.smile@gmail.com
BBM : -
Alamat : Kutawuluh Rt 01/I
Purwanegara
Banjarnegara

Kantor : DPPKAD Kabupaten Banjarnegara

Created by Rizki jumadil awal 215 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 121020020082

Nama : Nur Cahyo Saputro


NIP : 197904212008011005
Propinsi : DIY
Kab/Kota : Kulon Progo
No telp : 085228061441
Email : nesaputro@gmail.com
BBM : -
Alamat : Jl. Gletak, Kedungsari,
Pengasih,

Kantor : DPPKAD, Jl. Perwakilan No.1

NPM : 12120020089

Nama : Rizya Tumana


NIP : 197409202010041021
Propinsi : Papua Barat
Kab/Kota : Kaimana
No telp : 081354170622
Email : rtumana@rocketmail.com
BBM : -
Alamat : Jl Batu Putih kel Krooy Kab
Kaimana

Kantor : Jl Utarum Pasir Lombo KMP Trikora Kel Kaimana

Created by Rizki jumadil awal 216 | P a g e


Operator Consule PBB P2 Sekolah Tinggi Akutansi Negara

NPM : 1210200200091

Nama : Ronald T Sanne


NIP : 198203302007011002
Propinsi : Papua
Kab/Kota : Supiori
No telp : 081354063316
Email : ronaldtoding_rt@gmail.com
BBM : -
Alamat : jl. Bahagi No.6 Samofa, Biak

Kantor : Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Supiori

NPM : 121020020093

Nama : Salman
NIP : 197703052008011011
Propinsi : NTB
Kab/Kota : Lombok Timur
No telp : 081997645552
Email : salmansalman776@yahoo.com
Khansalmankhan63@gmail.com
BBM :-
Alamat : Kp.Otak Desa,Desa Sikur
Kec.Sikur Kab.Lombok Timur
NTB 83662

Kantor : DPPKAD Kab.Lombok Timur

Created by Rizki jumadil awal 217 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai