Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Sekolah : SD Terpadu Bojongnangka
Mata Pelajaran : Tematik (B. Indonesia , IPA, SBdP)
Kelas /Semester : 5 / 1 (Satu )
Tema 4 : Sehat Itu Penting
Subtema 3 : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah
Manusia
Pembelajaran ke- : 2
Program :
Materi Pokok : • Gambar cerita
• Berbagai macam penyakit yang mempengaruhi organ
peredaran darah pada hewan
• Pantun
Alokasi Waktu : 6 X 35 menit (1 kali pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual


cara mengamati (mendengar, melihat, dalam bahasa yang jelas, sistematis,
membaca dan menanya) dan menanya dan logis, dalam karya yang estetis,
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dalam gerakan yang mencerminkan
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan anak sehat, dan dalam tindakan yang
kegiatannya, dan benda-benda yang mencerminkan peri-laku anak
dijumpainya di rumah, sekolah, dan beriman dan berakhlak mulia.
tempat bermain.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Bahasa Indonesia
3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang 3.6.1 Membuat contoh pantun hasil karya
disajikan secara lisan dan tulis dengan pribadi dengan tepat.
tujuan untuk kesenangan.
4.6 Melisankan pantun hasil karya pribadi 4.6.1 Membacakan pantun hasil karya pribadi
dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang dengan lafal, intonasi, dan ekspresi
tepat sebagai bentuk ungkapan diri. yang tepat sebagai bentuk ungkapan diri
dengan fasih.
IPA
3.4 Memahami organ peredaran darah dan 3.4.1 Menyebutkan berbagai penyakit yang
fungsinya pada hewan dan. manusia serta mempengaruhi organ peredaran darah
cara memelihara kesehatan organ pada hewan dengan benar.
peredaran darah.
4.4. Menyajikan karya tentang organ peredaran 4.4.1 Menyebutkan cara memelihara
darah pada manusia. kesehatan organ peredaran darah.

By Created : Tiara Puspitha, S. Pd


Dengan tepat.
SBdP
3.1 Memahami gambar cerita 3.1.1 Mengidentifikasikan berbagai gambar
cerita sesuai bacaan dengan baik.
4.1 Membuat gambar cerita. 4.1.1 Menjelaskan langkah-langkah
pembuatan gambar cerita secara
runtut.
4.1.2 Membuat contoh gambar cerita satu
adegan sesuai kalimat penggalan cerita
dengan tepat.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan kegiatan membaca dan mengamati cerita bergambar, siswa dapat
mengidentifikasikan berbagai gambar cerita sesuai bacaan dengan baik.
 Dengan kegiatan menulis pengertian gambar cerita, siswa dapat menjelaskan langkah-
langkah pembuatan gambar cerita secara runtut.
 Dengan kegiatan berkarya, siswa dapat membuat contoh gambar cerita satu adegan sesuai
kalimat penggalan cerita dengan tepat.
 Dengan kegiatan mencari tahu mengenai organ peredaran darah pada hewan, siswa dapat
menyebutkan berbagai penyakit yang mempengaruhi organ peredaran darah pada hewan
dengan benar.
 Dengan kegiatan mencari tahu mengenai organ peredaran darah pada hewan, siswa dapat
menyebutkan cara memelihara kesehatan organ peredaran darah dengan tepat.
 Dengan mengamati contoh pantun, siswa dapat membuat pantun dan membacakannya
dengan fasih.
D. MATERI PEMBELAJARAN
• Mengidentifikasi cerita bergambar
Cergam merupakan kependekan dari cerita bergambar. Cergam mengandung
pengertian perpaduan gambar dan teks yang berbaur menjadi satu kesatuan serta
mengandung keindahan dan cerita yang bermakna.

Langkah membuat Cerita Bergambar :


1. Tentukan ide/gagasan/tema yang akan dibuat.
2. Tentukan karakter tokoh utamanya dan karakter dari tokoh pembantunya
yang ada dalam cerita.
3. Buat alur cerita sederhana secara garis besar yang menggambarkan isi
cerita, kemudian masing-masing bisa dikembangkan.
4. Mulai menggambar sesuai alur cerita yang telah dibuat.
• Membuat contoh satu adegan gambar cerita
• Mencari Tahu berbagai macam penyakit yang mempengaruhi organ peredaran darah pada
Hewan
kancil termasuk hewan mamalia. Kancil memiliki jantung yang terdiri atas 4 ruang,
yaitu 2 atrium dan 2 ventrikel. Jantung mamalia telah dilengkapi dengan sekat-sekat
yang sempurna serta cabang-cabang dari pembuluh aorta lebih banyak.
• Membaca pantun yang dibuat.
Pengertian pantun Jenaka adalah pantun yang memiliki tujuan untuk menghibur orang yang
mendengar, kadang kala dijadikan sebagai sarana untuk saling menyindir didalam kondisi yang
penuh keakraban.
E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik.
Metode Pembelajaran : Ceramah Interaktif, demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan
penugasan
F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu

Pendahuluan  Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan 15 menit


kabar dan mengecek kehadiran siswa
 Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang
siswa. Siswa yang diminta membaca do’a adalah siswa siswa
yang hari ini datang paling awal. (Menghargai kedisiplikan
siswa/PPK).
 Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap disiplin
setiap saat dan menfaatnya bagi tercapainya cita-cita.
 Mengabsen kehadiran.
 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya. Guru memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.
 Tanya jawab tentang Panun, organ peredaran darah manusia
dan gambar cerita.
 Menyampaikan kegiatan dan strategi pembelajaran yang akan
dilakukan hari ini.
 Menyampaikan jenis penilian (sikap, pengetahuan dan
keterampilan)

Kegiatan inti  Pada awal pembelajaran, guru mengondisikan siswa secara klasikal 180
dengan mendeskripsikan ilustrasi gambar. menit
 Guru menstimulus pengetahuan dan daya analisa siswa dengan
mengajukan pertanyaan pada buku siswa:
1. Sikap baik Udin yang perlu diteladan
adalah..........................................
2. Sikap baik Edo yang perlu diteladan
adalah............................................
3. Alasan meneladan sikap Udin dan Edo
karena........................................
4. Biarkan siswa mengembangkan jawabannya secara mandiri
dan mampu menjadikan benda-benda atau peristiwa-
peristiwa yang ada dan terjadi di sekitarnya sebagai sumber
inspirasi.
Catatan: Kegiatan ini dimaksudkan sebagai pra-test dan
merangsang keingintahuan siswa untuk belajar lebih jauh
lagi. Dengan demikian kegiatan awal pembelajaran awal ini
dilakukan secara menarik dan interaktif.

Hasil yang diharapkan:


 Siswa memiliki pengetahuan dasar mengenai gambar cerita
atau ilustrasi.
 Siswa siap, termotivasi, dan terangsang untuk belajar lebih
jauh lagi mengenai materi pembelajaran yang akan dipelajari.
Langkah-Langkah Pembelajaran:
 Pada kegiatan AYO MENGAMATI siswa mengamati dan
membaca cerita bergambar d
 gan seksama.
 Dengan mengamati cerita bergambar, guru dengan
memberikan pertanyaan-pertanyaan pancingan mencoba
mengajak dan merangsang siswa untuk menemukan dan
menyatakan konsep gambar cerita.

 Pada kegiatan AYO BERLATIH Siswa membuat kesimpulan


sesuai dengan isi cerita bergambar dengan panduan pertanyaan
pada buku siswa.
 Guru secara acak dan spontan menunjuk siswa untuk
membacakan hasil kesimpulannya.
 Pada akhir kegiatan ini, guru melakukan penguatan terhadap hasil
kesimpulan siswa terhadap bacaan.
Hasil yang diharapkan:
 Siswa mampu memahami isi cerita bergambar.
 Siswa mampu mengerjakan tugas secara teliti, cermat, secara
kerja sama.

 Pada kegiatan AYO MENULIS Secara mandiri, siswa


menuliskan kembali pemahamannya mengenai pengertian cerita
bergambar pada buku siswa.
 Guru mengevaluasi semua jawaban siswa mengenai pengertian
cerita bergambar. Setelah semua siswa benar-benar memahami
pengertian cerita bergambar, guru secara interaktif dan menarik
menjelaskan langkahlangkah dalam membuat cerita bergambar. •
 Guru mempraktikkan setiap langkah dalam membuat gambar
cerita.
 Dalam mempraktikkan, guru dapat menggunakan berbagai media,
seperti papan tulis, kertas gambar, kanvas maupun video.
Hasil yang diharapkan:
 Siswa menyatakan pengertian cerita bergambar.
 Siswa menyebutkan langkah-langkah membuat cerita
bergambar.
 Pada kegiatan AYO MENULIS Secara mandiri, siswa membuat
gambar cerita satu adegan saja sesuai dengan cerita yang tekah
ditentukan di buku siswa.
 Kegiatan ini dapat dilakukan di luar kelas, seperti di halaman,
aula sekolah, maupun di lapangan olah raga. Hal ini dilakukan
untuk memberikan suasana berbeda dan mengajarkan siswa untuk
menjadikan benda dan peristiwa yang ada di sekitarnya sebagai
sumber inspirasi dalam belajar.
 Guru membiarkan setiap siswa mengembangkan daya imajinasi
dan kreativitasnya dalam membuat cerita bergambar
Hasil yang diharapkan:
 Siswa memiliki keterampilan untuk membuat cerita
bergambar.
 Siswa mampu menuangkan dalam imajinasi dan
kreativitasnya ke dalam bentuk cerita bergambar.
 Guru menarasikan kalimat penghubung antarkompetensi.
 Cerita tentang “Kancil” menjadi kalimat kunci sebagai
penghubung antarkompetensi, yakni cerita bergambar dengan
organ peredaran darah pada hewan.
 Pada kegiatan AYO MENULIS siswa mencari dan
mengumpulkan data dan informasi untuk mengisi tabel tentang
organ peredaran darah hewan, gangguan pada organ peredaran
darah hewan, dan cara memelihara kesehatan organ peredaran
darah hewan.
Catatan: Berikan motivasi dan stimulus di sepanjang proses
kegiatan, terutama bagi tumbuh dan berkembangnya
keterampilan berdiskusi siswa.

 Pada Kegiatan AYO MENULIS Selesai menuliskan organ


peredaran darah hewan, siswa melakukan gerakan meloncat
berpindah tempat dan gerakan, meloncat tidak berpindah tempat
di depan kelas. Siswa melakukan gerakan-gerakan tersebut secara
mandiri dan bergantian.
 Sebelum melakukan kegiatan meloncat, siswa melakukan
kegiatan berpantun dengan teman sebangkunya.
Hasil yang diharapkan:
 Siswa mampu mengidentifikasi organ peredaran darah
hewan, gangguan, dan cara memelihara kesehatan organ
peredaran darah hewan.
Penutup  Siswa bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran yang 15 menit
telah berlangsung:

 Apa saja yang telah dipelajari dari kegiatan hari ini?

 Secara mandiri siswa diminta untuk me - ngemukakan


pendapatnya berdasarkan pemahaman yang sudah didapatkannya
selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
 Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada hari
ini.
 Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas pembelajaran
pada pertemuan selanjutnya. Termasuk menyampaikan kegiatan
bersama orang tua

 Siswa meminta anggota keluarganya untuk melatih


melakukan gerakangerakan beladiri secara sederhana.
 Siswa menerapkan secara disiplin dalam berlatih
melakukan gerakangerakan beladiri secara sederhana.
Hasil yang diharapkan:
o Mampu melakukan aktivitas olah raga untuk menjaga
kesehatan peredaran darah dalam tubuh manusia.
o Mampu bekerja sama dengan orang lain.
o Menjaga hubungan baik dengan orang tua dan
angggota keluarga lainnya
 Siswa menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap
disiplin.
 Siswa melakukan operasi semut untuk menjaga kebersihan kelas.
 Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang siswa.
G. SUMBER BELAJAR DAN MEDIA

1. Buku Pedoman Guru Tema : Kewajiban dan Hakku Kelas III (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
2. Buku Siswa Tema : Kewajiban dan Hakku Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
3. Buku, pensil, dan pulpen.
H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar
 Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi
b. Penilaian Pengetahuan : Tes
c. Penilaian Keterampilan : Unjuk kerja

Penilaian Sikap
Lembar Jurnal Hasil Observasi Sikap Spiritual Jurnal

No Nama Siswa Ketaatan Perilaku Kebiasaan Toleransi


Beribadah bersyukur Berdoa

Lembar Jurnal Hasil Observasi Sikap Sosial

No Nama Siswa Jujur Disiplin Tanggung Santun Bekerja Percaya


Jawab sama diri

Penilaian Pengetahuan
 Menyebutkan langkah dalam membuat cerita bergambar (score 5)
 Menyebutkan cara memelihara organ peredaran darah pada hewan (score 5)
 Menuliskan pantun karya sendiri ( score 10)
Score : 20/2 x 10 = 100
Penilaian Keterampilan
SBdP

Bahasa Indonesia

I. REMEDIAL DAN PENGAYAAN


1. Remedial
 Siswa yang belum memahami gambar cerita dapat mendiskusikannya dengan guru
dengan mengamati kembali contoh gambar cerita lain.
 Siswa yang belum memahami berbagai macam penyakit yang mempengaruhi organ
peredaran darah.
 Guru membantu siswa yang belum menguasai pantun.
2. Pengayaan
 Guru meminta siswa untuk membuat contoh satu adegan gambar cerita
 Guru menjelaskan kembali tentang berbagai macam penyakit yang mempengaruhi
organ peredaran darah.
 Guru meminta siswa untuk membaca pantun yang dibuat.

Mengetahui Tasikmalaya, September 2019

Kepala Sekolah, Guru Kelas 6 ,

Eva Faridah, S. Ud Tiara Puspitha, S. Pd


NIP. ……………… NIP…………………

Anda mungkin juga menyukai