Anda di halaman 1dari 2

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR

RUMAH SAKIT UMUM BHAKTI RAHAYU


NOMOR :
TENTANG
PEMBERLAKUAN PANDUAN PELAKSANAAN KODE ETIK
DI RUMAH SAKIT UMUM BHAKTI RAHAYU
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM BHAKTI RAHAYU
Menimbang : a. Bahwa dalam rangka meningkatkan
pelayanan kesehatan kepada masyarakat di
rumah sakit,perlu adanya panduan kode etik
di rumah sakit
b. Panduan pelaksanaan kode etik rumah sakit
sangat dibutuhkan mengingat, Rumah Sakit
Umum Bhakti Rahayu dituntut dapat
mewujudkan kelancaran, ketertiban,
efektifitas dan efesien sehingga pelayanan
dapat berdaya guna bagi tenaga kesehatan
dan memberikan kepuasan bagi masyarakat.
c. Bahwa sesuai butir (a dan b) tersebut diatas
perlu ditetapkan melalui Surat Keputusan
Direktur Rumah Sakit Umum Bhakti
Rahayu.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia no. 36


Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Undang-undang Republik Indonesia no 44
Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Undang-undang Republik Indonesia no. 29
Tahun 2004 tentang Praktek kedokteran
4. Keputusan Menteri Kesehatan no
1333/Menkes/SK/XII/1999 tentang Standar
Pelayanan Rumah sakit
Memutuskan,

Menetapkan :
Pertama : Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Bhakti
Rahayu tentang Pemberlakuan Panduan
Pelaksanaan Kode Etik di Rumah Sakit Umum
Bhakti Rahayu.
Kedua : Panduan Pelaksanaan Kode Etik di Rumah Sakit
Umum Bhakti Rahayu sebagai acuan untuk
membina hubungan kerja sama antar pemberi
pelayanan di Rumah Sakit Umum Bhakti
Rahayu
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
dan apabila di kemudian hari ternyata terdapat
kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Tabanan
Pada tanggal :
Direktur RSU Bhakti Rahayu,

dr Wayan Suarjana

Tembusan Kepada Yth. :


1. Direktur PT Bhakti Rahayu Group.
2. Ka. Bid Yan Med RSU Bhakti Rahayu.
3. Ka.Bid Jang Med RSU Bhakti Rahayu.
4. Ka.Bid Operasional RSU Bhakti Rahayu.
5. Ketua Komite Medis.
6. Para Kepala Unit Kerja RSU Bhakti Rahayu.
7. Arsip.

Anda mungkin juga menyukai