Anda di halaman 1dari 13

P E M E R IN T A H K A B U P A T E N M A L U K U B A R A T D A Y A

SEKRETARIAT DAERAH
T IA K U R

PENGUM UM AN

NOMOR: 8n / / TAHUN 2019

TENTANG

P E N E R IM A A N C A L O N P E G A W A I N E G E R I S IP IL (C P N S )
D I L IN G K U P P E M E R IN T A H D A E R A H K A B U P A T E N M U L U K U B A R A T D A Y A
TA H U N ANGGARAN 2019

Berdasarkan Surat Keputusan MENPAN-RB Republik Indonesia Nomor 741 tahun 2019
tentang penetapan kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Pemerintah Kabupaten
Maluku Barat Daya Tahun Anggaran 2019, maka dengan ini Pemerintah Kabupaten
Maluku Barat Daya membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia yang
berintegritas dan berdedikasi tinggi serta memenuhi syarat yang ditentukan untuk
diangkat menjadi Calôn Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Daerah
Kabupaten Maluku Barat Daya dengan ketentuan sebagai berikut :

I. PERSYARATAN
A. PERSYARATAN U M U M
1. Warga Negara Republik Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa, setia dan taat kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, dan
Negara Kesatuan Republik Indonesia;
2. Usia paling rendah 18 (delapan bêlas) tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh
lima) tahun pada saat mendaftar di SSCN, serta terdapat jabatan yang dapat
dilamar dengan batas usia pelamar paling tinggi 40 (empat puluh) tahun saat
melamar, yakni untuk jabatan dan kualifikasi pendidikan sebagai berikut:
a. Dokter dan Dokter Gigi dengan kualifikasi pendidikan Dokter Spesialis
dan Dokter Gigi Spesialis;
b. Dokter Pendidik Klinis; dan
c. Dosen, Peneliti, dan Perekayasa dengan kualifikasi pendidikan Strata
Tiga (S-3/Doktor).
3. Berkelakuan baik dan tidak pernah dipenjara berdasarkan putusan pengadilan
yang telah berkekuatan hukum tetap;
4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri
atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS)/Anggota Polri
atau TNI dan tidak sedang terikat perjanjian atau kontrak dengan Instansi
lain;
5. Tidak berkedudukan sebagai CPNS atau PNS atau Anggota Polri atau TNI atau
diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;
6. Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkotika dan obat - obatan
terlarang atau sejenisnya;
7. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik
praktis;
8. Sehat Jasmani dan Rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar;
9. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan yang
dilamar;
10. Lulusan perguruan tinggi negeri atau perguruan tinggi swasta yang
terakreditas dalam pada Badan Akreditas Nasional dan terdaftar di forlap
kementrian riset, teknologi dan pendidikan tinggi saat lulus;
11. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
atau negara lain yang ditentukan oleh Instansi Pemerintah;
12. Dalam hal peserta yang sudah dinyatakan lulus tahap akhir seleksi dan sudah
mendapat persetujuan NIP kemudian mengundurkan diri, kepada yang
bersangkutan diberikan sanksi tidak dapat mendaftar pada penerimaan Calôn
Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Maluku
Barat Daya selama 4 (e m p a t) période penerimaan berikutnya.

B. PERSYARATAN KHUSUS
1. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan, dari
perguruan tinggi negeri atau swasta dengan program studi yang terakreditasi
dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) pada saat lulus.
2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 (dua koma TUJUH puluh LIMA)
skala 4,00 (empat koma nol) dibuktikan dengan transkrip nilai yang dilegalisir
oleh pejabat yang berwenang (serendah-rendahnya Dekan atau yang
sederajat).
3. Pelamar bersedia mengabdi pada Pemerintah Daerah Kabupaten Maluku
Barat Daya dan tidak mengajukan permohonan pindah dengan alasan
apapun sekurang-kurangnya selama 20 (dua puluh) tahun sejak di angkat
menjadi CPNS.

II. TATA CARA PENDAFTARAN


A. PENDAFTARAN O N L IN E
Pelamar melakukan pendaftaran online pada laman https://sscn.bkn.ao.id
mulai tanggal 15 November sampai 29 November 2019 dengan mengisi form
yang tersedia dengan menggunakan data yang valid serta mengupload :
a. Scan KTP Asli/Surat Keterangan Perekaman E-KTP;
b. Scan Pas foto terbaru dengan latar belakang merah (menggunakan kemeja
putih dan dasi hitam);
c. Scan surat lamaran ditulis tangan dengan huruf kapital diatas kertas HVS
A4 dan ditandatangani diatas meterai Rp.6000,- dengan tinta hitam
(fo rm at contoh terlam pir);
d. Scan Ijasah Asli (bukan yang dilegalisir);
e. Scan Transkrip Nilai Asli (bukan yang dilegalisir);
f. Scan Asli Ijazah Profesi untuk jabatan :
1. Dokter Ahli Pertama;
2. Dokter Spesialis;
3. Dokter gigi ahli pertama;
4. Perawat ahli pertama.
g. Scan Asli surat tanda registrasi (STR) yang masih berlaku bagi tenaga
kesehatan;
h. Untuk melakukan pendaftaran secara online pelamar harus memiliki Nomor
Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (NKK) yang akan
digunakan saat melakukan pendaftaran pada Portai Nasional SSCN 2019;
i. Calôn peserta seleksi diberikan kesempatan melamar hanya 1 (satu)
instansi/daerah, untuk 1 (satu) pilihan nama jabatan dalam 1 (satu) jenis
formasi jabatan pada 1 (satu) période pendaftaran;
j. Setelah semua tahapan pendaftaran selesai, data pelamar akan masuk ke
data base SSCN;

B. P E N G IR IM A N BERKAS LAMARAN
1. Pelamar yang telah melakukan pendaftaran online sesuai formasi jabatan
yang dilamar WAJIB MENGIRIMKAN BERKAS-BERKAS sebagai
berikut:
a) Formulir Pendaftaran yang telah dicetak sebanyak 1 (satu) lembar;
b) Surat lamaran yang dibuat dengan tulisan tangan sendiri, tinta hitam,
menggunakan huruf kapital, dan ditandatangani asli di atas materai
Rp. 6000,- sebanyak 1 (satu) lembar ditujukan kepada BUPATI
MALUKU BARAT DAYA c.q Ketua Panitia Seleksi CPNS Pemerintah
Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun 2019 di Tiakur;
c) Hasil cetak pencarian data mahasiswa yang terdaftar pada website
httDs://forlaD.ristekdikti.ao.id/ mahasiswa (gunakan pc untuk
browser), sebanyak 1 (satu) lembar;
d) Surat pernyataan bersedia mengabdi dan tidak akan mengajukan
permohonan pindah tugas sebelum memiliki masa kerja sekurang-
kurangnya 20 (dua puluh tahun) sejak diangkat menjadi calôn
pegawai negeri sipil (CPNS) di lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten
Maluku Barat Daya sebanyak 1 (satu) lembar (fo rm at contoh
terlam pir);
e) Surat penyetaraan ijasah dan surat keterangan penyetaraan nilai dari
Kementrian Riset dan Teknologi dan Pendidikan Tinggi bagi lulusan
perguruan tinggi luar negeri sebanyak 1 (satu) lembar;
f) Fotocopy ijazah perguruan tinggi yang disahkan/dilegalisir oleh
Rektor / Dekan / Ketua / Direktur bagi Universitas / Institusi / Sekolah
Tinggi / Akademi / Politeknik, dengan stempel basah dan bukan
stempel fotocopy, sebanyak 1 (satu) lembar;
g) Fotocopy transkip nilai akademik perguruan tinggi yang
disahkan/dilegalisir oleh Rektor / Dekan / Ketua / Direktur bagi
Universitas / Institusi / Sekolah Tinggi / Akademi / Politeknik, dengan
stempel basah dan bukan stempel fotocopy, sebanyak 1 (satu)
lembar;
h) Fotocopy surat tanda registrasi (STR) yang masih berlaku bagi
tenaga kesehatan yang disahkan/dilegalisir oleh pejabat yang
berwenang, sebanyak 1 (satu) lembar (bukan internshipy,
i) Fotocopy akreditas program studi yang berlaku saat lulus atau
printout hasil pencarian akreditas program studi pada laman website
https://www. banpt.or.id/direktori/data borana/ sebanyak 1 (satu)
lembar;
j) Fotocopy KTP /Surat Keterangan Perekaman E-KTP dan Kartu
Keluarga (KK) yang masih berlaku yang disahkan/dilegalisir oleh
pejabat yang berwenang, sebanyak 1 (satu) lembar;
k) Pas foto warna berlatar belakang merah ukuran 3x4 cm sebanyak 3
(tiga) lembar, 1 (satu) lembar ditempel pada form ulir pendaftaran
dan 2 (dua) lembar lainnya ditulis nama pelamar di bagian belakang
foto (menggunakan kemeja putih dan dasi hitam);
l) Surat pernyataan tidak pernah dihukum penjara, dan lain-lain yang
ditandatangani di atas materai Rp. 6000,- oleh calôn pelamar (sesuai
anak lampiran l-d Keputusan Kepala BKN Nomor 11 Tahun 2002)
sebanyak 1 (satu) lembar;
C a ta ta n :
Surat keterangan lulus/ijazah sementara tidak dapat
digunakan untuk M eiam ar
2. Berkas lamaran sebagaimana dimaksud pada angka 1, disusun rapi sesuai
dengan urutan di atas dimasukkan dalam map warna merah (untuk Formasi
Guru), Hijau (untuk formasi Kesehatan), dan Biru (untuk Formasi Teknis)
Pada Map dituliskan nama dan jabatan yang dilamar.
3. Berkas lamaran diantar/dimasukan oleh pelamar ke Panitia Seleksi
Penerimaan CPNS Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun
Anggaran 2019 c.q Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya
Manusia paling lambat tanggal 29 November 2019 di Tiakur.
4. Pelamar yang tidak mengikuti tata cara dan persyaratan yang telah
ditentukan, dinyatakan gugur;
5. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administras! akan diumumkan melalui
website https://sscn.bkn.po.iddan website Kabupaten Maluku Barat Daya;
6. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administras! dapat mengambil Kartu
Tanda Peserta Ujian pada Panitia Seleksi Penerimaan CPNS Tahun 2019
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia;

III. TAHAPAN DAN JADW AL SELEKSI


A. TAHAPAN SELEKSI
Tahapan seleksi calon pegawai negeri sipil kabupaten maluku barat daya tahun
2019 terdiri atas 3 (tiga) tahap dengan sistem gugur meliputi :
1. Seleksi administrasi;
2. Seleksi kompetensi dasar (SKD) menggunakan computer assisted tes (CAT)
dengan bobot 40% ;
3. Seleksi kompetensi bidang (SKB) menggunakan computer assisted tes
(CAT) dengan bobot 60%.

B. KETENTUAN M E N G IK U T I SELEKSI
1. Syarat mengikuti ujian dengan membawa :
a. Membawa Kartu Tanda Penduduk, apabila dalam keadaan yang
mendesak maka peserta dapat menunjukan Kartu Keluarga atau Surat
Keterangan telah melakukan rekaman kependudukan yang dikeluarkan
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil;
b. Membawa Kartu Tanda Peserta Ujian;
2. Apabila peserta ujian tidak membawa persyaratan sebagaimana tersebut
pada poin 2 (dua) di atas, peserta T ID A K D A PA T mengikuti ujian dan
dinyatakan GUGUR;
3. Apabila peserta ujian tidak hadir pada jadwal yang telah ditentukan, peserta
T ID A K DAPA T mengikuti ujian dan dinyatakan GUGUR;
4. Peserta menggunakan pakaian kemeja putih, celana panjang hitam untuk
pria dan rok hitam untuk wanita, dan sepatu hitam (Kaos Celana Jeans dan
Sendal tidak diperkenankan);
5. Peserta ujian didalam ruangan tes dilarang membawa:
a. Buku-buku atau catatan lainnya;
b. Kalkulator, Telepon Genggam (HP), Kamera dalam bentuk apapun,
Headset dan lain-lain;
c. Makanan dan Minuman;
d. Senjata api/tajam dan sejenisnya.
C. JADWAL SELEKSI
NO W AKTU
KEGIATAN KETERANGAN
PELAKSANAAN
1. Pengumuman Penerimaan 13 November 2019 Waktu Tentatif
15 November 2019
Pendaftaran Online
2. s/d 29 November Waktu Tentatif
( https://sscn.bkn.go.id)
2019
Pengumuman Seleksi
3. 16 Desember 2019 Waktu Tentatif
Administrasi
17 Desember s/d 19
4. Masa sanggah Waktu Tentatif
Desember 2019
5. Pengumuman Hasil Sanqqah 26 Desember 2019 Waktu Tentatif
6. Pengambilan Kartu Peserta Ujian 03 Januari 2019 Waktu Tentatif
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
Februari 2020
7. s/d Waktu Tentatif
s/d April 2020
Seleksi Kompetensi Bidanq (SKB)
Pengumuman Seleksi Kompetensi
Februari 2020
8. Dasar (SKD) dan Seleksi Waktu Tentatif
s/d April 2020
Kompetensi Bidanq (SKB)
9. Pengumuman Kelulusan Akhir April 2020 Waktu Tentatif
Pemberkasan Bagi Peserta Yang
10. Dinyatakan Lulus pada April 2020 Waktu Tentatif
Pengumuman Akhir

C a ta ta n : A pabila te rd a p a t p e ru b a h a n ja d w a l ta h a p a n seleksi a k a n segera


d iu m u m k a n

IV . PENETAPAN KELULUSAN

1. Prinsip dan Penentuan Kelulusan yaitu:


a) Prinsip penentuan kelulusan peserta Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
didasarkan pada nilai ambang kelulusan (passing gradé);
b) Nilai ambang batas kelulusan (passing gradé) Seleksi Kompetensi Dasar
(SKD) sebagai berikut:
• 126 (seratus dua puluh enam) untuk Tes Karakteristik Pribadi (TKP);
• 80 (delapan uluh) untuk Tes Intelegensia Umum (TIU); dan
• 65 (enam puluh lima) untuk Tes Wawasan Kebangsaan TWK);
2. Pengumuman peserta yang dinyatakan lulus dilakukan oleh Panitia Seleksi CPNS
Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun Anggaran 2019 berdasarkan hasil
integrasi nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dari Badan Kepegawaian Negara;
3. Penetapan dan pengumuman terhadap peserta seleksi yang dinyatakan lulus
tahap akhir tidak melebihi jumlah formasi pada masing-masing jabatan dan
kualifikasi Pendidikan sebagaimana ditetapkan oleh Menteri Pendayagunaan
Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi;

V. KETENTUAN LA I N
1. Setiap pelamar wajib mematuhi dan mengikuti seluruh ketentuan/persyaratan
seleksi yang ditetapkan.
2. Pelamar wajib memastikan dokumen yang diunggah dapat terbaca, kesalahan
dalam mengunggah dokumen dapat mengakibatkan pelamar tidak lulus seleksi
administrasi. Selain itu pastikan data yang telah terisi lengkap dan benar pada
"fo rm résu m é ".
3. Apabila dikemudian hari pelamar terbukti memberikan data yang tidak
benar/sesuai dengan fakta atau melakukan manipulasi/data maka kelulusan
yang bersangkutan dinyatakan batal dan/atau yang bersangkutan diberhentikan
sebagai CPNS/PNS.
4. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi tetapi tidak menyampaikan kelengkapan
berkas untuk pengangkatan sebagai CPNS sampai batas waktu yang ditentukan
dianggap mengundurkan diri.
5. Bagi pelamar yang mengundurkan diri setelah dinyatakan lulus seleksi wajib
membuat surat pernyataan mengundurkan diri yang ditandatangani di atas
materai Rp. 6.000,­
6. Pelayanan informasi terkait Pelaksanaan Seleksi CPNS Kab. Maluku Barat Daya
Tahun Anggaran 2019 dapat melalui WA Nomor 0813-4417-2242, call center
081247060442 pada hari senin s/d jum at mulai pukul 09.00 W U s.d 16.00 W IT
atau email ke bkdmbdl5@ gmail.com
7. Pelamar diharapkan agar selalu memantau perkembangan informasi terkait
seleksi penerima cpns pada laman https://sscn. bkn. ao.id
8. Setelah dilakukan pengumuman seleksi administras! terdapat pelamar yang
keberatan terhadap hasil keputusan panitia pelaksana seleksi CPNS, maka
pelamar dapat mengajukan sa n g g ah an paling lama 3 (tiga) hari setelah
pengumuman hasil seleksi administras!.
9. Seluruh tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun.
10. Pelamar dimohon untuk mewaspadai tawaran/janji dari oknum tertentu yang
mengatas namakan BKPSDM Kab. Maluku Barat Daya yang menjanjikan dapat
membantu untuk diangkat menjadi CPNS serta dimohon untuk melaporkan hal
tersebut kepada panitia seleksi.
11. Pelamar PI/TL wajib mendaftar di httos://sscn .bkn .ao.iddenaan menggunakan
NIK yang sama pada saat seleksi CPNS tahun 2018 dan mengikuti seleksi CPNS
tahun 2019 dengan menggunakan kualifikasi pendidikan yang sama saat
melamar sebagai CPNS Tahun 2018, pada jabatan dan instansi yang diinginkan
baik sama ataupun tidak sama dengan yang dilamar saat mendaftar sebagai
CPNS Tahun 2018 serta diberikan peluang menggunakan nilai terbaik antara
nilai SKD Tahun 2018 dan nilai SKD Tahun 2019, sebagai dasar untuk dapat
mengikuti tahap SKB selanjutnya.
12. Peserta seleksi yang sedang dalam proses mengikuti program beasiswa (seperti
LPDP) dan telah ditetapkan sebagai CPNS dapat melanjutkan program
beasiswanya setelah yang bersangkutan berstatus PNS
13. Panitia seleksi CPNS memberikan kesempatan kepada pelamar untuk
mengajukan sanggahan paling lama 3 (tiga) hari setelah pengumuman hasil
seleksi administras!;
14. Keputusan Panitia Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil <ji lingkungan Pemerintah
Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun Anggaran 2019, bersifat M UTLAK dan
tidak dapat diganggu gugat.

'Tlakur, 13 November 2019


, ^ a j ^ E0üo£ti Maluku Barat Daya
sâTrgtaris Daerah,

Pembina Utama Muda


Nip. 196408181987031026
L A M P IR A N I P E N G U M U M A N
TENTANG P E N E R IM A A N CALO N PEGAW AI
N E G E R I S IP IL ( C P N S ) D I L IN G K U P P E M E R IN T A H
DAERAH KABUPATEN M U LU KU BARAT DAYA
TAH U N AN G G A R A N 2019
NOMOR : S £ -1 R T A H U N 2019
TANGGAL : 13 N o v e m b e r2 0 1 9

CONTOH SURAT LAMARAN

Tiakur, 13 November 2019

Yth. Bupati Maluku Barat Daya


c.q. Ketua Panitia Seleksi CPNS Pemerintah
Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun 2019
di
Tiakur

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama Emon
Tempat/Tanggal Lahir Kisar, 28 Oktober 1985
Jenis Kelamin Laki-laki
Pendidikan S .l Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Jabatan yang dilamar Ahli Pertama - Guru Kelas
Unit Kerja Penempatan SD Negeri Letwaru
Alamat Domisili Desa Lebelau, Kec. Pulau-pulau Terselatan Kab. Maluku Barat
Daya
No. Telpon 0811-1111-1111

Dengan ini menyampaikan surat lamaran agar dapat mengikuti Seleksi Penerimaan Calon
Pegawai Negeri Sipil di Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun 2019.

Sebagai bahan pertimbangan, berikut disampaikan kelengkapan dokumen yang diupload pada
https://sscn.bkn.QO.id antara lain :
1. Surat lamaran bermeterai Rp.6000,-:
2. Hasil cetak kartu pendaftaran sscn;
3. Kartu tanda penduduk (KTP) / surat keterangan perekaman E-KTP;
4. Ijasah dan Transkrip Nilai;
5. Dokumen persyaratan lainnya dan berdasarkan jenis formasi yang dilamar.

Demikian surat lamaran ini dibuat. Adapun seluruh data dan dokumen yang saya sampaikan
adalah benar dan apabila dikemudian hari ditemukan data yang tidak benar, maka saya
menerima keputusan panitia membatalkan keikutsertaan/kelulusan saya pada seleksi CPNS
Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya Tahun 2019. Atas perhatiannya diucapkan terima
kasih.

Hormat saya,

Meterai 6000 (ttd)

(EMON)
L A M P IR A N II P E N G U M U M A N

TENTANG P E N E R IM A A N CALO N PEGAW AI


N E G E R I S IP IL ( C P N S ) D I L IN G K U P P E M E R IN T A H
DAERAH KABUPATEN M ULUKU BARAT DAYA
TAH U N AN G G A R A N 2019
NOMOR ’in/m T A H U N 2019
TANGGAL : 13 N o v e m b e r2 0 1 9

CONTOH SURAT PERNYATAAN

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama Emon
Tempat/Tanggal Lahir Kisar, 28 Oktober 1985
Jenis Kelamin Laki-laki
Agama Islam
Alamat Domisili Desa Lebelau, Kec. Pulau-pulau Terselatan Kab. Maluku Barat
Daya

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya, bahwa saya :


Bersedia mengabdi pada Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya dan tidak mengajukan
permohonan pindah dengan alasan apapun sekurang-kurangnya 20 (dua puluh) tahun sejak
diangkat menjadi CPNS.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan saya bersedia dituntut
dimuka pengadilan serta bersedia menerima segala tindakan yang diambil pemerintah, apabila
dikemudian hari terbukti pernyataan saya ini tidak benar.

Hormat saya,

(ttd)

(EMON)
L A M P IR A N III P E N G U M U M A N
T E N T A N G P E N E R IM A A N C A L O N P E G A W A I N E G E R I S IP IL ( C P N S ) DI
L IN G K U P P E M E R IN T A H D A E R A H K A B U P A T E N M L U K U B A R A T D A Y A
TAH U N A N G G A R A N 2019
NOMOR S » * / * -? TA H U N 2019
TANGGAL : 13 N o v e m b e r2 0 1 9

RINCIAN PENETAPAN KEBUTUHAN PEGAWAI NEGERI SIPIL


DI LIGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA
TAHUN ANGGARAN 2019

NO NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN ALOKASI FORMASI UNIT KERJA PENEMPATAN


1 2 3 4 5 6
JUMLAH SELURUHNYA 119

I. TENAGA PENDIDIKAN 58
1 AHU PERTAMA- GURU BAHASA INDONESIA S-1 PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA 1 1 SMP NEGERI SATAP WERWAWAN
2 AHLI PERTAMA- GURU KELAS S-1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 56 1 SDNEGERI LETWARU
1 SDNEGERI LETODA
1 SD INPRES WERWAWAN
1 SDNEGERI KETTY LETPEY
1 SDNEGERI USPISERA
1 SDNEGERI KARBUBU
1 SDINPRES KLISHATU
1 SD INPRESTELEMAR
1 SDNEGERI UHAK
1 SDNEGERI NABAR
1 SDNEGERI ESULIT
1 SDNEGERI ERAY
1 SDINPRES NAUMATANG
1 SDNEGERI 2 WONRELI
1 SDINPRESLUANGTIMUR
1 SD INPRESROTNAMA
1 SDNEGERI LELANG
1 SDNEGERI ROMKISAR
NO NAMAJABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN ALOKASI FORMASI UNIT KERJA PENEMPATAN
1 2 3 4 5 6
AHLI PERTAMA- GURU KELAS S-1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 1 SD INPRES KUAYMELU
1 SDNEGER11 BEBAR BARAT
1 SDNEGER11ILIH
1 SDNEGERI WULUR
1 SDINPRESAHANARI
1 SD INPRES KOKWARI
1 SDNEGERI EMPLAWAS
1 SDNEGERI ILWYAR
1 SDNEGERI MANUWERI
1 SDINPRESARWALA
1 SDINPRES KAHILIN
1 SDNEGERI ILPOKIL
1 SDNEGERI OIRLELI
1 SDNEGERI KOURATUNA
1 SDNEGERI DEDERN
1 SD INPRES RUMKUDA
1 SDNEGERI YOIHA
1 SDNEGERI WELORA
1 SD INPRES NURNYAMAN
1 SDINPRES LETMASA
1 SD INPRES HERLEY
1 SDNEGERI POTA BESAR
1 SD INPRES RUMAHLEWANGKECIL
1 SDNEGERI WASARILI
1 SDNEGERI ARNAU
1 SDNEGERI HIAY
1 SDNEGERI MASAPUN
1 SDNEGERI 3 UIWILY
1 SDNEGERI 4 LATALOLA KECIL
NO NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN ALOKASI FORMASI UNIT KERJA PENEMPATAN
1 2 3 4 5 6
AHLI PERTAMA- GURU KELAS S-1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 1 SDNEGERI BABYOTAN
1 SDNEGERI LEWAH
1 SDNEGERI MASBUAR
1 SDNEGERI WATRUPUN
1 SDNEGERI BULULORA
1 SDNEGERI ROMDARA
1 SD INPRES KLIS
1 SDNEGERISYOTA
1 SDINPRESTOUNWAWAN
3 AHLI PERTAMA- GURU MATEMATIKA S-1 PENDIDIKAN MATEMATIKA 1 1 SMPNEGERI SATAP WERWAWAN

II. TENAGA KESEHATAN 56


1 AHLI PERTAMA- BIDAN S-1 KEBIDANAN / D-IVKEBIDANAN 1 1 PUSKESMASTELA
2 AHLI PERTAMA-DOKTER DOKTERUMUM 16 1 PUSKESMAS LELANG
1 PUSKESMAS JERUSU
1 PUSKESMAS TELA
1 PUSKESMASAHNARI
1 PUSKESMAS MANUWUY
1 PUSKESMAS WULUR
1 PUSKESMAS ERAY
1 PUSKESMAS MASAPUN
1 PUSKESMAS LUANGTIMUR
1 PUSKESMAS SINAIRUSI
1 PUSKESMAS LETODA
1 PUSKESMAS ILMARANG
1 PUSKESMAS LURANG
1 PUSKESMAS NUWEWANG
1 RUMAH SAKIT PRATAMA LETWURUNG
NO NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN ALOKASI FORMASI UNIT KERJA PENEMPATAN
1 PUSKESMAS BEBARKUMUR
3 AHU PERTAMA- DOKTERGIGI DOKTERGIGI 1 1 PUSKESMAS BEBARKUMUR
4 AHLI PERTAMA- DOKTER SPESIALISANAK DOKTERSPESIALISANAK 2 1 RSUDTIAKUR
1 RUMAH SAKIT PRATAMA LETWURUNG
5 AHU PERTAMA- DOKTER SPESIALIS BEDAH DOKTERSPESIALIS BEDAH 2 1 RSUDTIAKUR
1 RUMAH SAKIT PRATAMA LETWURUNG
AHU PERTAMA- DOKTER SPESIALIS GIZI
6
KLINIK DOKTERSPESIALISGIZI KLINIK 1 1 RUMAH SAKIT PRATAMA LETWURUNG
AHLI PERTAMA- DOKTER SPESIALIS
7
PENYAKIT DALAM DOKTERSPESIALIS PENYAKIT DALAM 2 1 RSUDTIAKUR
1 RUMAH SAKIT PRATAMA LETWURUNG
AHLI PERTAMA- DOKTER SUB SPESIALIS
8
OBSTETRI DAN GINEKOLOGI DOKTERSUB SPESIALIS OBSTETRI DANGINEKOLOGI 1 1 RUMAH SAKIT PRATAMALETWURUNG
g AHLI PERTAMA- PERAWAT NERS 6 1 PUSKESMASTELA
1 PUSKESMAS WEET
1 PUSKESMAS LELANG
1 PUSKESMAS MAHALETA
1 PUSKESMAS JERUSU
1 RSUDTIAKUR
10 PELAKSANA/TERAMPIL- BIDAN D-lll KEBIDANAN 9 1 PUSKESMAS TELA
1 PUSKESMAS LURANG
1 PUSKESMAS LETODA
1 PUSKESMAS SINAIRUSI
1 PUSKESMAS LUANGTIMUR
1 PUSKESMAS MASAPUN
1 PUSKESMAS MANUWUY
1 RUMAHSAKIT PRATAMA LETWURUNG
1 PUSKESMAS SERA
11 PELAKSANA/TERAMPIL- PERAWAT D-lll KEPERAWATAN 15 1 PUSKESMASTELA
3 RSUDTIAKUR
1 PUSKESMAS LURANG
1 PUSKESMASILMARANG
NO NAMA JABATAN KUALIFIKASIPENDIDIKAN ALOKASI FORMASI UNITKERJAPENEMPATAN
PELAKSANA/TERAMPIL - PERAWAT D-lll KEPERAWATAN 1 PUSKESMASLETODA
1 PUSKESMASLUANGTIMUR
1 PUSKESMASMASAPUN
1 PUSKESMASERAY
1 PUSKESMASAHNARI
1 PUSKESMASNUWEWANG
2 RUWAHSAKITPRATAMALETWURUNG
1- PUSKESMASBEBARKUMUR

III. TENAGATEKNIS 5
1 ANALISJALAN JEMBATAN S-1 TEKNIK SIPIL 1 1 DINASPEKERJAANUMUMDANTATARUANG
2 ANALIS LINGKUNGAN HIDUP S-1 TEKNIK LINGKUNGAN/ S-1 KESEHATANLINGKUNGAN 1 1 DINASLINGKUNGANHIDUP
3 ANALIS PENGELOLAAN SUMBER DAYA IKAN S-1 PERIKANAN/ S-1 PERIKANANTEKNOLOGIHASIL PERAIRAN 1 1 DINASPERIKANAN
4 ANALIS PENIGKATAN USAHA PERTANIAN DAN S-1 PERTANIAN AGROBISNIS/ S-1 BUDIDAYAPERTANIAN/ S-1
EKONOMI PERTANIAN 1 1 DINASPERTANIAN
AGROBISNIS
5 ANALIS PERUMAHAN S-1 TEKNIK SIPIL/ S-1 TEKNIKARSITEKTUR/ S-1 TEKNIK 1
LINGKUNGAN 1 DINASPERUMAHANDANKAWASANPEMUKIMAN

Tiakur, 13 November 2019

Nip. 196408181987031026

Anda mungkin juga menyukai