Anda di halaman 1dari 8

SOAL KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS ILMIAH

SUHU DAN KALOR

Nama : Dinda Ayu Lestari


Kelas : AB pagi
No. Absen : 13

Jawablahpertanyaan di bawahinidenganbenar!

1. Perhatikanfenomenaberikutini!

Mengapa minuman dapat menjadi dingin, ketika es batu dimasukkan kedalam


minuman yang panas?
Jawab :
Karena suhu es batu dan air panas jauh berbeda, es batu akan meleleh jika
terkena suhu yang tinggi seperti air panas hal tersebut yang menyebabkan
minuman panas menjadi dingin.
2. Perhatikan gambar berikut!

a. Jelaskan jenis perpindahan kalor apa saja yang terdapat pada gambar tersebut?
b. Jelaskan bagaimana prosesnya hingga pada bagian itu dapat dikatakan telah
terjadi perpindahan kalor!
Jawab :
a. Jenis perpindahan kalor :
 Konduksi
Konduksi adalah perpindahan panas melalui zat padat yang
tidak ikut mengalami perpindahan. Artinya, perpindahan kalor
pada suatu zat tersebut tidak disertai dengan perpindahan
partikel-partikelnya.
 Konveksi
Konveksi adalah perpindahan panas melalui aliran yang zat
perantaranya ikut berpindah. Jika partikel berpindah dan
mengakibatkan kalor merambat, terjadilah konveksi. Konveksi
terjadi pada zat cair dan gas (udara/angin).
b. Proses perpindahan kalor :
 Konveksi : karena pada saat kita merebus air, maka ada
pergerakan air yang panas naik dan yang dingin turun.
 Konduksi : karena pada saat kita merebus air, panci atau
wadah temoat merebus air akan ikut panas juga akibat panas
yang berpindah melalui zat perantara tetapi zat perantaranya
tidak ikut berpindah.
3. Dewi melakukan eksperimen memanaskan air dengan nyala api yang sama. Beriku
tini data hasil eksperimen yang dilakukan oleh Dewi.

Jenis Zat Massa (Kg) Suhu Awal air Waktu Pemanasan Mencapai
(0C) Kenaikan Suhu 200C (menit)
1,5 28 5
Air 2,0 28 7
2,5 28 9

Jika waktu pemanasan menunjukkan energy panas benda, maka berdasarkan data
pada Tabel, bagaimanakah hubungan antara energy panas dengan massa benda?
Jawab :
a. Hubungan energi kinetik:
 Ek=(1/2)m.v²
benda yang bermassa kecil, maka kecepatan benda itu akan besar
jika benda bermassa besar, maka kecepatan benda itu akan lambat

4. Perhatikan gambar berikut!

1 2

Perhatikan gambar diatas secara seksama, gambar (1) merupakan pemasangan


sambungan rel kereta api,dan gambar (2) merupakan kereta api yang anjlok.
a. Jelaskan mengapa pemasangan rel kereta api dibuat bercelah seperti pada gambar (1)
b. Mengapa kereta api bisa anjlok seperti gambar (2) jika dikaitkan dengan konsep
pemuaian!
Jawab :
a. agar memberi ruang untuk pemuaian yang terjadi karena peningkatan suhu
pada siang hari. jika ada ruang untuk pemuaian rel kereta api, maka rel
kereta tidak akan melengkung ataupun patah.
b. Kereta dapat anjlok kerena saat pemasangan rel tidak diberikan ruang
untukpemuaian.Tanpa adanya celah antar sambungan besi, rel kereta api
akan membengkok. Dan ini tentunya akan sangat berbahaya bagi
perjalanan kereta api.
5. Toni melakukan eksperimen memanaskan air dan minyak dengan nyala api tetap. Air
dan minyak dipanaskan sampai mencapai suhu tertentu. Toni mencatat waktu yang
diperlukan dan datanya sebagai berikut.
JenisZat Massa SuhuAwal SuhuAKhir WaktuPemanasanZat
(Kg) (0C) (0C) (Menit)
Minyak 0,2 28 50 2
Air 4
Minyak 6
0,5
Air 8
Minyak 6
1,0
Air 9
Jika waktu pemanasan banyaknya kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu
zat.Buatlah kesimpulan berdasarkan data hasil eksperimen mengenai faktor-faktor apa
saja yang mempengaruhi besarnya kalor?
Jawab :
 Massa benda
 Peningkatan suhu
 Jenis benda

6. Perhatikan Tabel berikut!

Bahan Konduktivitas termal bahan (Kkal/m.s.Co)


Besi 0,046
Kayu 0,00002
Kaca 0,0008
Alumunium 0,05

Data diatas merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi perpindahan kalor secara
konduksi yaitu konduktivitas termal bahan. Dari data tersebut:
a. Buatlah kesimpulkan berdasarkan bahan mana yang lebih baik menghantarkan
kalor?
b. Urutkan dari yang terbaik?
c. Berikan contoh penerapan dari bahan yang paling baik dan paling buruk untuk
menghantarkan kalor?
Jawab :
a. Berdasarkan kemampuan menghantarkan kalor atau panasnya benda
dikelompokkan menjadi dua jenis yaitu konduktor dan isolator. Konduktor
merupakan suatu bahan atau zat yang dapat menghantarkan panas atau
listrik dengan baik, sedangkan isolator merupakan suatu bahan atau zat
yang tidak dapat menghantarkan panas atau listrik.
Pengelompokan benda yang termasuk konduktor menurut daya hantar
listrik yaitu Besi,alumunium,kaca
Pengelompokan benda yang termasuk isolator menurut daya hantar listrik
yaitu : Kayu
b. Alumunium,besi,kaca,kayu
c. Penerapan bahan yang paling baik menghantar panas:
 Aluminium adalah logam yang digunakan dalam elektronik untuk
atribut listrik mekanis yang berharga. Mereka digunakan dalam
pembuatan pipa konduktor, rumah perakitan motor, dan heat sink.
Aluminium digunakan dalam berbagai aplikasi dan bidang-bidang
seperti:
- Antena
- Penangan Telescopic
- Tangga
- Penutup farmasi
Aplikasi Pengemasan
- Kemasan logam
- Gerai minuman makanan dan minuman
- Aplikasi penutup sebagai tutup sekrup untuk mineralisasi air,
minyak, dll.
Aplikasi Foil
- Digunakan untuk membuat cangkir kopi, kacang, coklat,
minuman, dll.
Penerapan bahan yang paling buruk menghantar panas:
 Kayu
Semua bagian pohon dapat dimanfaatkan, termasuk kayu. Kayu
dapat dimanfaatkan untuk membuat berbagai macam benda.
Kayu adalah bahan yang kuat dan tidak dapat menghantarkan
panas dengan baik. Berarti, kayu merupakan isolator yang baik.
Sifat isolator ini dimanfaatkan untuk membuat pegangan pada
penggorengan dan panci masak.
7. Untuk mendinginkan suatu minuman, manakah yang lebih efektif menambahkan 10
gram air dengan suhu 0oC atau 10 gram butir es dengan suhu 0oC? Jelaskan
argumentasi Anda!
Jawab :
10 gram butir es yang bersuhu 0°C karena walaupun dua-duanya
bersuhu sama, tapi jumlah kalor yang diberikan beda. 10 gram air
bersuhu 0 C sudah mengalami 2 perubahan, yaitu saat perubahan
suhu menjadi nol derajat C dan pencairan, sementara es hanya
mengalami 1 perubahan, yaitu prosen perubahan suhu menjadi 0 derajat
C

8. PerhatikanTabelberikut!
Bahan Kalor Jenis (kal/g0C)
Aluminium 0,22
Tembaga 0,09
Gelas 0,16
Gliserin 0,60
EsBesi 0,11
Perak 0,06
Uap 0,05
Air 1,000

BerdasarkanTabel, jika 1 gram benda itu dipanaskan dengan menggunakan nyala api
yang sama, manakah yang paling lama naik suhunya? Jelaskan argumentasimu?
Jawab :
Uap karena lamanya kenaikkan suhu di pengaruhi olah kalor
jenis,kalor,dan massa benda. Pada massa,dan kalor yang sama kenaikkan
suhu dipengaruhi oleh kalor jenis.semakin kecil kalor jenis maka dimiliki
benda maka perubahan perubahan suhunya semakin besar.
ΔT = Q / m.c
9. Perhatikangambarberikut!
Energi listrik memanasi pelat hingga berpijar merah.Beberapa lama kemudian, air dalam panji
mulai mendidih.Bagaimanakah perpindahan kalo rmulai dari pancisampai air menjadi
mendidih?
Jawab :
Prinsip yang mendasari air mendidih adalah prisnsip perpindahan panas
secara konveksi yaitu perpindahan panas dengan melalui zat perantara,
saat kita memasak air, yang terlebih dahulu panas adalah bagian bawah
air kemudian perlahan air ayng berada di bagian bawah yang mulai
panas naik keatas karena massa jenis dari air itu berubah, kemudian air
yang berada dibagian atas turun kebawah karena tekanan dari air
bagian bawah yang bergerak keatas, begitu proses tersebut berlanjut
terus menerus sampai air yang dimasak tadi memiliki suhu yang sama.
Titik didih air sendiri jika berada di kehidupan kita sehari hari yaitu di
bumi yang berada pada tekanan udara sebesar 1 atm adalah 100C
10. Perhatikan gambar berikut!

Sebuah bola tembaga pejal dengan jari-jari R dan sebuah bola tembaga berongga
dengan jari-jari r dipanaskan sampai suhu tertentu dan dibiarkan dingin pada
lingkungan yang sama. Menurut kamu mana yang dingin lebih cepat?
Jawab :
Yang berongga,soalnya ada pori-porinya

Anda mungkin juga menyukai