Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Madrasah : MADRASAH ALIYAH Kurikulum : Kurikulum 2013


Mata Pelajaran : FIKIH Jumla Soal : 50 Butir
Kelas : Sepuluh (X) Betuk Soal : Pilihan Ganda
Kelompok Mapel/Program : Wajib / MIPA,-IPS-Keagamaan

NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL NO SOAL


1 Konsep Fikih dan Ibadah dalam Islam  Konsep fikih dalam Islam Peserta didik dapat menjelaskan pengertian fiqih secara terminologi 1

 Ruang Lingkup Fikih Peserta didik dapat menyebutkan contoh fiqih ibadah 2

 Perbedaan Fikih dengan Syari’at Peserta didik dapat menunjukkan pengertian maqashid syari’ah 3

Peserta didik dapat menyebutkan perbedaan antara syariah dan fikih 4


 Ibadah dan Karakteristiknya
Peserta didik dapat menunjukkan tujuan syari’at di dalam ayat Al-Qur’an 5
 Prinsip-Prinsip Pelaksanaan Ibadah
Peserta didik dapat menyebutkan dalil Al- Qur’an tentang tujuan utama penciptaan manusia
6
adalah beribadah kepada Allah SWT
 Rukun Ibadah
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian ibadah mahdhah 7

Peserta didik dapat menyebutkan contoh ibadah mahdhah 8

Peserta didik dapat menyebutkan prinsip-prinsip ibadah 9

Peserta didik dapat menyebutkan arti salah satu rukun ibadah 10


2 Pengurusan Jenazah  Sakit Keras /Sakaratul Maut Peserta didik dapat menyebutkan hal-hal yang seharusnya dilakukan ahli waris/umat Islam
11
terhadap seseorang yang mendekati meninggal/ sakaratul maut
 Memandikan Jenazah
Peserta didik dapat menyebutkan orang yang berhak memandikan jenazah 12
 Mengafani jenazah
Peserta didik dapat menyebutkan jumlah lapis kain kafan yang disunnahkan untuk mayat
13
 Menshalatkan Jenazah perempuan
 Menguburkan Jenazah Peserta didik dapat menyebutkan beberapa sunah dalam mengkafani jenazah 14
Peserta didik dapat menyebutkan lafadz niat sholat jenazah untuk mayat laki-laki sebagai
15
makmum
Peserta didik dapat menyebutkan bacaan setelah takbir ke keempat pada shalat jenazah 16

Peserta didik dapat menentukan posisi Imam pada shalat jenazah laki-laki 17
Peserta didik dapat menyebutkan bacaan/lafadz ketika sesorang melempar tanah ke kuburan pada
18
lemparan pertama
Peserta didik dapat menyebutkan kedalaman minimal liang lahat untuk jenazah 19
Peserta didik dapat menyebutkan salah satu sebab seseorang dilarang masuk liang lahat saat
20
menguburkan jenazah
3 Ketentuan zakat dalam islam  Pengertian Zakat Peserta didik dapat menyebutkan makna zakat 21
 Macam-Macam Zakat Peserta didik dapat menyebutkan ayat yang menjadi dasar hukum zakat fardhu ‘ain bagi setiap
22
 Undang-Undang Zakat muslim
Peserta didik dapat menunjukkan pengertian dari mustahik zakat (orang yang berhak menerima
23
zakat)
Peserta didik dapat menyebutkan tujuan zakat fitrah 24

Peserta didik dapat menyebutkan waktu pembayaran zakat fitrah yang paling afdhal 25

Peserta didik dapat menyebutkan pengertian haul 26

Peserta didik dapat menyebutkan nishab zakat perak 27

Peserta didik dapat menentukan zakat ternak yang harus dikeluarkan (berapa ekor) 28

Peserta didik dapat menyebutkan zakat profesi yang harus dikeluarkan setelah satu tahun. 29
Peserta didik dapat menyebutkan peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang
30
pengelolaan zakat.
4 Haji dan Umrah  Haji dan Umroh Peserta didik dapat menyebutkan definisi rukun haji 31
- Pengertian
Peserta didik dapat menentukan ayat yang menjadi dasar hukum tentang kewajiban haji dan umrah 32
- Hukum
- Syarat Peserta didik dapat menentukan pernyataan yang termasuk wajib haji 33

- Rukun Peserta didik dapat menyebutkan waktu melempar jumrah Ula, Wustha dan Jumrah Aqabah
34
(ketiga-tiganya)
- Wajib
Peserta didik dapat menyebutkan cara pelaksanaan haji Qiran 35

Peserta didik dapat menyebutkan penduduk yang melewati miqat makani tersebut 36

Peserta didik dapat menyebutkan yang tidak menjadi rukun haji 37


 Prosedur Pelaksanaan Haji di Peserta didik dapat menentukan dam bagi orang yang melaksnakan haji dan umrah yang berburu
38
Indonesia atau membunuh binatang
Peserta didik dapat menyebutkan hikmah haji bagi umat Islam secara keseluruhan 39

Peserta didik dapat menyebutkan Nomor dan Tahun Undang-Undang Haji 40


5 Kurban dan Akikah  Pengertian Kurban & Akikah Peserta didik dapat menyebutkan Hadits yang menjadi dasar hukum Qurban 41
 Hukum Kurban & Akikah
Peserta didik dapat menyebutkan salah satu umur hewan tersebut yang dapat dijadikan hewan
 Waktu dan Tempat Menyembelih Qurban
42
 Ketentuan Hewan Peserta didik dapat menyebutkan waktu paling awal dalam pelaksanaan penyembelihan hewan
43
 Pemanfaatan Daging Qurban
 Sunnah Menyembelih Peserta didik dapat menunjukkan lafadz doa ketika menyembelih Qurban 44
Peserta didik dapat menyebutkan bagian daging qurban bagi orang yang berkurban bukan karena
45
nadzar
Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan jumlah kambing untuk aqiqah seorang anak perempuan 46

Peserta didik dapat menyebutkan perbedaan Qurban dengan Aqiqah 47

Peserta didik dapat menyebutkan hari untuk pelaksanaan aqiqah 48


Peserta didik dapat menyebutkan hewan yang dapat dipergunakan untuk aqiqah menurut pendapat
49
Imam Syafi’i
Peserta didik dapat menyebutkan hikmah disyari’atkannya aqiqah dalam islam. 50

Mengetahui, Ngawi, 23 September 2019


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Mahbub, M.Ag Muhammad Ainul Yaqin, S.Pd


NIP.196004091985031009 NIP.199605082019031004

Anda mungkin juga menyukai