Anda di halaman 1dari 11

Penerapan Fungsi

dalam Ekonomi
Analisis Titik Impas
(Break Even Analysis)
Analisis Titik Impas
O Guna: menganalisis implikasi berbagai
keputusan tentang harga dan produksi.
O Menggambarkan hubungan antara ongkos
(cost), hasil penjualan (revenue) dan
keuntungan.
O Jumlah hasil penjualan (TR) tergantung dari
harga barang tersebut (P) dan jumlah unit
barang yang terjual (X).
O Asumsi: harga setiap unit barang adalah tetap.
Rumus Analisis Titik Impas (1)
Tr = P . X
Tr = (Total revenue) = Jumlah hasil penjualan
P = Harga barang
X = Jumlah unit barang yang terjual
Tc = Fc + Vc
Tc = (Total cost) = Biaya total
Fc = (Fixed cost) = Biaya tetap
Vc = (Variable cost) = Biaya variabel
Titik Impas : Tr = Tc
Rumus Analisis Titik Impas (2)
𝜋 = Tr - Tc
𝜋 = keuntungan

KM = P - V
KM = konstribusi margin
P = hasil penjualan per unit
V = biaya variabel per unit
Contoh Soal (1)
Suatu perusahaan menghasilkan suatu
barang yang mempunyai persamaan
Tc = 20.000 + 100x dan Tr = 200x.
Pada tingkat produksi berapa unit
perusahaan ini berada pada titik impas
(Break-even point)? Dan apa yang terjadi
jika ia memproduksi sebanyak
300 unit?
Contoh Soal (1)
Penyelesaian:
Tr = Tc
200x = 20.000 + 100x
100x = 20.000
x = 200  titik impas
Jika x = 300 maka
Tr = 200x = 200 (300) = 60.000.
Tc = 20.000 + 100x = 20.000 + 100 (300)
= 50.000
Kesimpulan:
Keuntungan: 𝜋 = Tr-Tc
= 60.000 – 50.000 = 10.000
Contoh Soal (1)
Contoh Soal (2)
Suatu perusahaan yang menghasilkan suatu
barang menjual barang tersebut dengan
harga Rp 90,- per unit. Biaya tetap yang
dikeluarkan Rp 20.000,- dan biaya variabel
per unit barang Rp 40,-. Ditanyakan:
(a) Berapa besar biaya konstribusi marginnya?
(b) Berapa besarnya barang dijual (x) ketika
terjadi titik impas?
(c) Gambarkan hubungan hasil penjualan,
biaya, dan keuntungan dalam satu
diagram!
Contoh Soal (2)
Penyelesaian:
a. KM = P - V = Rp 90 - Rp 40 = Rp 50

b. Tr = Tc
Tr = 90x ; Tc = 20.000 + 40x
90x = 20.000 + 40x
50x = 20.000
x = 400
Jadi titik impas terjadi jika terjual
x = 400 unit
Contoh Soal (2)
c.
Lampiran
Materi Kuliah dapat diunduh di alamat:
http://matematikaekonomi.wordpress.com

Anda mungkin juga menyukai