Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BOJONEGORO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BALEN
Jalan Raya Balen No. 50 Telp. (0353) 331566 BALEN
Email pkmbalen@gmail.com

Notulen
Pertemuan Nama Pertemuan : pralokmin ukp

Tanggal : 11 Juni 2019 Tempat : R. pertemuan puskesmas


balen
Pukul : 12.00-14.00
Susunan Acara

Notulen
Sebelumnya
Pembahasan No Jenis Pelayanan Target Capaian Ket.
I. Pelayanan Non Rawat
Inap
1. Angka kontak peserta JKN
2. Rasio rujukan rawat jalan non
spesialistik
3. Rasio peserta prolanis rutin
berkunjung ke FKTP (RPPB)
4. Setiap penderita HT
mendapatkan pelayanan
kesehatan sesuai standart
5. Setiap penderita DM
mendapatkan pelayanan
kesehatan sesuai standart
6. Kelengkapan pengisian rekam 100% 100% tercapai
medik rawat jalan
7. Pelayanan persalinan normal 100% 100% tercapai
satu hari (one day care)
8. Rasio gigi tetap yang ditambal 100% 1
terhadap gigi tetap yang dicabut
>1
9. Bumil yang mendapatkan 100% 100% tercapai
perawatan kesehatan gigi
10. Pelayanan konseling gizi 5% 5.47% tercapai
II. Pelayanan Gawat Darurat
1. Kelengkapan pengisian informed 100% 100% tercapai
consent dalam 24 jam setelah
selesai pelayanan
III. Pelayanan Kefarmasian
1. Kesesuaian item obat yang 90% 86%
tersedia dengan fornas
2. Ketersediaan obat dan vaksin 85% 95% tercapai
terhadap 20 obat indicator
3. Penggunaan obat rasional 68%
IV. Pelayanan Laboratorium
1. Kesesuaian jenis pelayanan 60% 68% tercapai
laboratorium dengan standar
2. Ketepatan waktu tunggu 100% tercapai
penyerahan hasil pelayanan 100%
laboratorium < 120 menit
3. Kesesuaian hasil pemeriksaan 100% NA Tidak
baku mutu internal (PMI) dilakukan
4. Pemeriksaan Hb pada ibu hamil 100% 100% tercapai
K1
V. Pelayanan Rawat Inap
1. Bed occupation rate 10-
40%
2. Kelengkapan pengisian RM rawat 100% 100% tercapai
inap dalam 24 jam

Analisis masalah dan rencana tindak lanjut (RTL)


No masalah Analisis RTL
1 Unit pelayanan
rekam medis

1. Penataan
kurang rapi

2. Box file masih Belum semua Koordinasi


kurang nakes desa dengan nakes
meminjamkan desa
box file
3. Pengembalian
RM rawat
jalan kurang
tepat waktu

2 Unit pelayanan Kartu di Menempel nomor


pendaftaran dibawa RM di KTP atau
anggota KIS
1. Pasien yang keluarga yang
berkunjung lain atau hilang
banyak yang
tidak
membawa
kartu berobat

3 Unit pelayanan Membuat


pemeriksaan stempel yang
umum berisi jenis
jaminan
Beberapa RM kesehatan
tidak tercantum
jeminan
kesehatan yang
dimiliki pasien
sehingga petugas
bingung

4 Unit pelayanan
KIA

1. Banyak kartu
ibu yang
hilang

5 Unit pelayanan
laboratorium
1. Form rujukan Petugas yang Menghimbau
ke lab banyak merujuk ke lab petugas untuk
yang tidak lupa melengkapi
ditulis jaminan menuliskan
kesehatan jaminan
yang dimiliki kesehatan
pasien yang dimiliki
pasien

2. Kesesuaian Reagen habis Pengadaan


hasil reagen
pemeriksaan
baku mutu
internal (PMI)
tidak
dilakukan
6 Unit pelayanan
KB Kurangnya Memberikan
sosialisasi ke sosialisasi ke ke
CPP dan CPW CPP dan CPW CPP dan CPW
banyak yang tidak lewat nakes desa
membawa
fotokopi KK

Unit pelayanan
akupresure Koordinasi
Kurang kerja dengan bidan
Jumlah pasien sama dengan desa untuk
yang berkunjung bidan desa merujuk ballita
menurun sesuai jadwal
pelayanan

7 Unit pelayanan
apotek terkendala Mengusulkan
dana pengadaan plastic
Plastik obat habis obat

8 Unit pelayanan
UGD & Rawat
inap

BOR rendah
9 Unit pelayanan
persalinan
Petugas Menghimbau ke
Pengisian RM kurang tertib petugas untuk
kurang lengkap mengisi RM melengkapi RM
Kesimpulan

Rekomendasi -

Pimpinan Pertemuan Notulen

dr. Ferrita A.K Erika Nurfitri, S.Gz

MENGETAHUI
KEPALA PUSKESMAS BALEN
dr. Lucky Imroah
NIP. 19780829 200501 2 011

Anda mungkin juga menyukai