Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Ofiolit OFIOLIT (Ophiolite) adalah kompleks batuan beku yang terdiri dari

anggota basal, gabro, dan peridotit. Secara spesifik ofiolit adalah kelompok ultrabasa
temporal dan spasial, yang terkait dengan batuan felsik, yang berhubungan dengan
periode pencairan dan proses diferensiasi magmatik di lingkungan tektonik tertentu.
Pada beberapa kompleks ofiolit dimensinya bisa mencapai lebih dari 10 km, bahkan
ada yang sampai 500 km. Istilah kata "ofiolit" berarti "batu ular" yang diambil dari
bahasa Yunani. Ofiolit sangat berperan dalam perumusan, pengujian, dan
pembentukan hipotesis dan teori-teori dalam ilmu geologi maupun ilmu bumi lainnya.
Definisi, asal tektonik, dan mekanisme penempatan ofiolit telah menjadi subjek dari
sebuah konsep dinamis dan terus berkembang sejak abad ke-19. Baca juga
: Mineralisasi Emas Pada Kompleks Ofiolit  Pada suatu kompleks ofiolit, basal dan
gabro biasanya telah teralterasi, dan peridotit sebagian besar telah berubah warna
menjadi me
1 pesan

Ilham Isamahendra <ilhamisamahendra056@gmail.com> Kam, 17 Okt 2019 pukul 05:40


Draf

Anda mungkin juga menyukai