Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PRAKTIKUM FERMENTASI

ALKOHOL

Kelompok 3/ XII MIPA 4


Abinefathsa Putra (01)
Ifa Aulia Chusna (12)
Ilham Zaidan A (13)
Iva Izzatul W (17)
Ivany Hikmatunnisa (18)
Safina Naja (34)

SEKOLAH MENENGAH ATAS 1 KUDUS


Jalan Pramuka 41 Telepon/Fax (0291) 431368 Kudus 59319
Jawa Tengah
Website :www.sma1kudus.sch.id
Praktikum Fermentasi Alkohol
I. Dasar Teori :
Fermentasi adalah respirasi yang tidak memerlukan oksigen bebas(anaerob)
dan membutuhkan bantuan fermenter yang dapat berupa ragi, bakteri, atau jamur.
Seperti halnya yang terjadi pada respirasi aerob, fermentasi juga diawali dengan
proses glikolisis yang menghasilkan 2 molekul asam piruvat, 2 NADH, dan 2 ATP.
Selanjutnya setiap molekul asam piruvat tersebut akan menjalani fermentasi.
Fermentasi dibedakan menjadi beberapa jenis, misalnya : fermentasi asam laktat dan
fermentasi alcohol.
Fermentasi alcohol dilakukan oleh bakteri anaerob dan ragi.
Reaksi fermentasi : 2C2H12O6 → 2C2H5OH + 2CO2 + 2 ATP .

II. Tujuan :
1. Untuk mengidentifikasi zat-zat yang dihasilkan pada proses fermentasi alcohol.
2. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi proses fermentasi alcohol.

III. Alat dan Bahan :


1. Fermipan
2. gula 10gr
3. air biasa
4. air kapur
5. 2 tabung enlemeyer
6. 1 selang plastic
7. Thermometer
8. Plastisin
9. Pengaduk
10. phenolphtalin (PP)

IV. Cara Kerja :


1. isi tabung elmeyer A dengan air biasa dan masukkan gula, lalu diaduk.
Kemudian diberi fermipan sebanyak 2gr lalu diaduk rata.
2. isi tabung elmeyer B dengan air kapur dengan ditetsi PP, warna akan berubah
menjadi merah muda (pink)
3. rangkailah alat dan bahan seperti gambar :
4. catat suhu awal percobaan
5. biarkan proses berlangsung selama 20-25 menit
6. catat hasil pengamatan
7. buat kesimpulan dan kesimpulan

V. Tabel pengamatan

Hal yang Tabung A Tabung B


diamati Sebelum Sesudah Sebelum Sesudah
Warna Coklat Coklat muda Merah muda Bening
Suhu 30 31 - -
Bau tidak sedap seperti bau Tidak berbau Tidak berbau
tape.

VI. Analisis
Pada tabung A, warnanya berubah karena selama reaksi terjadi, larutan gula
dan ragi menghasilkan gelembung, sehingga warnanya terlihat lebih muda daripada
sebelum reaksi. Tabung A mengahsilkan gelembung karena ada gas dalam air dan gas
tersebut diuji melalui tabung B. Suhunya meningkat dari 30o C menjadi 31o C, hal ini
membuktikan bahwa fermentasi yang terjadi menghasilkan energi berupa ATP. Bau
nya berubah menjadi berbau tape, hal ini menunjukkan bahwa reaksi tersebut
menghasilkan etanol.
Pada tabung B, warnanya berubah dari merah keunguan menjadi putih. Yang
merubah warna tersebut adalah gas yang dihasilkan oleh rekasi pada tabung A. gas
tersebut juga menyebabkan terjadinya endapan kapur pada tabung B. berikut reaksi

yang terjadi pada tabung B : . Jadi


gas yang dihasilkan adalah gas CO2.

VII. Kesimpulan
Fermentasi alcohol merupakan respirasi anaerob
 Membuktikan bahwa fermentasi alcohol menghasilkan CO2, Alkohol, dan
Energi (ATP).
VIII. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai