Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

MATA PELAJARAN : Pemeliharaan Sasis Sepeda Motor


KELAS/SEMESTER : X / Genap
PERTEMUAN KE- : 1
ALOKASI WAKTU : 1 x 40 menit
STANDARD KOMPETENSI : Mampu memahami komponen, cara kerja,
gangguan dan perbaikan pada sistem sasis
sepeda motor
KODE STANDARD : PSSM
KOMPETENSI
KOMPETENSI DASAR : 3.1 Memahami prinsip kerja sistem rem
hidrolik
INDIKATOR PENCAPAIAN : Terampil dalam mengidentifikasi komponen
KOMPETENSI dan cara kerja sistem rem hidrolik
Terampil dalam memeriksa sistem rem
hidrolik

I. TUJUAN : Siswa dapat mengidentifikasi komponen dan


PEMBELAJARAN cara kerja sistem rem hidrolik
Siswa dapat melakukan pemeriksaan sistem
rem hidrolik

II. MATERI AJAR : Komponen sistem rem hidrolik


Cara kerja sistem rem hidrolik
Cara memeriksa sistem rem hidrolik

III. METODE : Problem Based Learning (PBL)


PEMBELAJARAN
Diskusi
Ceramah
Kuis

IV. LANGKAH : KEG. SISWA KEG. GURU WKT


PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBUKAAN : Menjawab Salam pembuka 10’


salam dan dan berdoa
berdoa
Memperhatikan Memotivasi
Mendengarkan Memberitahukan
tujuan
Mendengarkan Mengkaitkan
penjelasan apa yang
guru dipelajari
dengan
kehidupan
sehari-hari

KEGIATAN INTI : Memperhatikan Menyampaikan 10’


dan mencatat informasi
penjelasan tentang 5
guru materi ajar
Memperhatikan Memberikan 5’
dan mencatat contoh tentang
penjelasan 5 materi
guru
Bertanya kpd Memberi 5’
guru kesempatan
kpd siswa
untuk bertanya
dan guru
menjawab

KEGIATAN PENUTUP : Memperhatikan Menyampaikan 5’


dan mencatat kesimpulan
penjelasan
guru
Mengerjakan Memberikan
kuis kuis

V. ALAT/BAHAN/SUMBER : LCD Proyektor, Laptop


PEMBELAJARAN
E-Modul

VI. PENILAIAN : INDI- JENIS PENILAIAN/INSTRUMEN


PEMBELAJARAN KATO
R
1 Tes
2 Tes
3 Tes
4 Tes
5 Tes
MENGETAHUI, MALANG, ……….2019

KEPALA SEKOLAH, PENGAJAR,

(………………………….) (Achmad Fanny Fauzi)

Anda mungkin juga menyukai