Anda di halaman 1dari 5

PEDOMAN PENSKORAN (MARKING SCHEME)

Sub-CMPK: Compute the statistics: t test for independent


samples

Soal (Uraian Bebas): Mahasiswa berasal dari latar belakang bahasa


ibu yang berbeda, yakni Korea Selatan (20) dan Turki (20) mengikuti Cloze Test
dan English Language Skills Assessment (ELSA). Skor hasil tes mereka disajikan
berikut ini: (Bobot 30)

Korea Selatan : 5 5 6 7 6 7 6 7 7 8
6 6 6 6 7 7 8 6 8 6
Turki: 7 7 7 6 7 7 6 6 7 8
6 7 7 8 8 6 8 7 6 7

Ujilah apakah ada perbedaan signifikan antara kedua rata-rata skor itu.

No. Konsep/Aspek yang Dinilai Nilai

1. Merumuskan hipotesis dan menggambarkan simbol 5


H0 dan H1;
H0: µ1 = µ2
H1: µ1≠ µ2
2. 10
Menghitung statistik dengan rumus dengan benar.
Independent t-test
tobs = 2.136
4. 5
Menentukan nilai kritis tabel distribusi t dengan
alfa dan derajat kebebasan yang benar;
t (:0.05, df: 38) = + 2.042
5. 5
Menyimpulkan hasil uji hipotesis;
Reject H0, tobs (2.136) > t-table (2.042)
6. 5
Menyatakan / menginterpretasi dengan bahasa
sederhana hasil keputusan hasil uji hiptesis.
"Terdapat perbedaan yang signifikan kemampuan
antara mhs Korea dan mhs Turki dari hasil tes Cloze
dan ELSA"
Jumlah 30

PEDOMAN PENSKORAN (MARKING


SCHEME)

Sub-CPMK: … mhs akan dapat menguji perbedaan


dua nilai rata-rata dengan uji statistik yang
sesuai.
SOAL: Hasil survei menunjukkan penghasilan
petani di Sulsel dan Bali adalah sbb:
X s n
Sulsel 25.000/ha 5.000 300
Bali 100.000/ha 50.000 120
Ujilah dgn student t-test, apakah ada
perbedaan yang signifikan pada level
0.05 penghasilan petani Sulsel dan Bali.
(Bobot 20)

Pedoman Penskoran
Konsep yang dinilai Nilai
1. Menyatakan Ho/Ha 2,5
* Tidak ada perbedaan …… µ1 = µ2
* Ada perbedaan ………… µ1 ≠ µ2
2. Menghitung harga t: t-hitung = 24,12 10
3. Menampilkan t-tabel
t-tabel 0.05, df 418 = 4.31 5
4. Menyimpulkan:
t-hitung > t-tabel, Ho ditolak
2,5
Jumlah 20
Pedoman Penskoran (Marking Scheme)

Mata Kuliah: Theories of Second Language Acquisition

Sub-CPMK: Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan


dapat menjelaskan faktor-faktor yang mendorong
perkembangan pengkajian pemerolehan bahasa kedua
yang sekaligus mendorong perkembangan teori
pemerolehan bahasa kedua.

Soal (Uraian Bebas):


Jelaskan faktor-faktor yang mendorong perkembangan
pengkajian pemerolehan bahasa kedua yang sekaligus
mendorong perkembangan teori pemerolehan bahasa
kedua. (Bobot 20)

No. Konsep yang dinilai Nilai


(Bobot
)
1. Hasil kajian tentang pemerolehan bahasa ibu
5
10
* Meneliti cara pemerolehan bahasa ibu
* Penggunaan perangkat prosedur metodologis
untuk penelitian pemerolehan bahasa kedua
* Tersedia seperangkat informasi tentang cara
anak memperoleh L1 (English) sebagai dasar
penyelidikan cara anak memperoleh bahasa
Inggris (L2)
* Mengungkapkan isu teoretis bagaimana pemeroleh
L2 dipengaruhi oleh lingkungan atau faktor
internal
2. Kontroversi/konflik teoretis akibat pandangan
5
5
yang bersaing mengenai cara pemerolehan
bahasa (behaviorisme vs mentalist)
3. Kekecewaan yang semakin menjadi-jadi
terhadap pendekatan kontemporer terhadap
5
pengajaran
Jumlah 20

Anda mungkin juga menyukai