Anda di halaman 1dari 4

CIRI CIRI JURNAL ILMIAH

 Jurnal Ilmiah selalu diterbitkan secara berkala, terbit


setiap tahun (dinyatakan dengan “Volume”) dan
dalam setahun bisa terbit lebih dari satu kali
(dinyatakan dengan “Nomer”.
 Diterbitkan oleh lembaga penerbit atau institusi
keilmuan (misal: Organisasi Profesi, Perguruan
Tinggi, Lembaga Riset, Penerbit, dll).
 Struktur utama artikel adalah: Judul artikel, Nama
Penulis, Abstrak, Isi, Kesimpulan, Daftar Pustaka.
Cara Penulisan dalam Daftar Pustaka:
Direktorat LLAJ-Ditjen Hubdat. 2004. Cetak Biru Keselamatan Lalu
Lintas dan Angkutan Jalan. Direktorat Lalu Lintas dan Angkutan Jalan-
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat. Jakarta.
Grey, EM, Triggs,TJ, and Haworth, NL. 1989. Driver Aggression: the Role
of Personality, Social Characteristics, Risk and Motivation. Monash
University Accident Research Centre, Victoria Australia.
Hamaoka, H, Nemoto, C, Shimizu, K. 2005. A Study on the Stress and
Driving Behavior of Drivers Forced to Travel at Low Speeds. Journal of
the Eastern Asia Society for Transportation Studies, Vol. 6.
Harnen, S, Radin Umar, RS, Wong, SV, Hashim, WL. 2006. Motorcycle
Accident Prediction Model for Junctions on Urban Roads in Malaysia.
Journal of Advances in Transportation Studies, Section A 8.
Harnen, S, RS Radin Umar, SV Wong, WL Wan Hashim. 2004.
Development of Prediction Model for Motorcycle Crashes at Signalized
Intersection on Urban Road in Malaysia, Journal of Transportation and
Stastistic, Vol 7 No 3. Department of Trasportation USA. Hlm 27-39.
Cara menulis Daftar Pustaka:
 Disusun sesui dengan Urutan:
Nama Pengarang, Tahun, Judul Artikel, Nama Jurnal, Volume, Nomer,
Penerbit, Halaman.

Cara Penulisan Nama Pengarang:


Apabila Nama Pengarang lebih dari satu kata maka nama yang terakhir
diletakkan di depan, selanjutnya nama yang di depan bisa disingkat:
Contoh:
Nama Asli: Aji Suraji, maka cara penulisannya adalah:
Suraji, A., 2010, Judul…………….dst.

Harnen, S, RS Radin Umar, SV Wong, WL Wan Hashim. 2004.


Development of Prediction Model for Motorcycle Crashes at Signalized
Intersection on Urban Road in Malaysia, Journal of Transportation and
Stastistic, Vol 7 No 3. Department of Trasportation USA. Hlm 27-39.

Anda mungkin juga menyukai