Anda di halaman 1dari 36

Grasindo © 2004

1. Urutan titik didih asam halida dari yang paling rendah ke tinggi adalah . . .
a. HF, HCl, HBr, HI d. HF, HI, HBr, HCl
b. HI, HBr, HCl, HF e. HCl, HBr, HI, HF
c. HBr, HCl, HF, HI
Jawab: b. HI, HBr, HCl, HF
Ikatan molekulnya semakan kuat dengan bertambahnya ukuran atom maka titik
didih dan lelehnya juga semakin besar. Selain itu:
HI, HBr, HCl, HF
keelektronegatifan semakin kuat

2. Spesi berikut yang paling mudah mereduksi adalah . . .


a. Br - d. Cl -
b. I- e. ClF -
c. F-
Jawab: b. I-
Spesi I- memiliki energi ionisasi yang kecil kecil sehingga semakin mudah
untuk melepaskan elektron.

3. Senyawa HFO tidak dikenal karena . . .


a. jari-jari atom F terkecil
b. daya reduksi ion F- paling kuat
c. elektron valensi unsur F adalah 7
d. unsur F elektronegatifitasnya paling besar
e. potensi ionisasi F sangat besar
Jawab: b. elektron valensi unsur F adalah 7
Karena elektron valensi unsur F hanya 7 maka fluor hanya memiliki satu biklos
senyawa yaitu -1.

Kimia Unsur 32
Grasindo © 2004

4. Astatin (At) adalah unsur yang terletak dalam golongan halogen. Berdasarkan
pengetahuan tentang sifat-sifat unsur halogen, dapat diramalkan bahwa unsur
tersebut . . .
a. merupakan padatan pada suhu kamar
b. membentuk molekul diatomik
c. mempunyai keelektronegatifan yang lebih besar dari pada unsur halogen
lainnya
d. mudah menguap
e. bersifat logam
Jawab: c. mudah menguap
Astatin merupakan unsur halogen yang bersifat radioaktif.

5. Diketahui reaksi:
3Cl2 + 6NaOH 5 NaCl + NaClO3 + 3H2O
Dari reaksi di atas dapat dikatakan bahwa . . .
a. Cl2 larut dalam NaOH
b. Cl2 mengalami oksidasi
c. Cl2 mengalami reduksi
d. Cl2 mengalami disproprosionasi
e. Cl2 berfungsi sebagai oksidator
Jawab: d. Cl2 mengalami disproprosionasi
3Cl2 + 6NaOH 5 NaCl + NaClO3 + 3H2O
0 -1 +5

6. Dari reaksi berikut yang dapat menghasilkan gas Cl2 adalah . . .


a. MnO2 + Cl2 d. Pemanasan KClO3
b. NaCl + H2SO4 e. Br2 + KCl
c. Na2CO3 + HCl

Kimia Unsur 33
Grasindo © 2004

Jawab: e. Br2 + KCl


Br2 + KCl KBr + Cl2

7. Spesi golongan VIIA berikut yang daya oksidasinya paling kuat adalah . . .
a. Br2 d. F2
b. Cl2 e. At
c. I2
Jawab: d. I2
Karena I2 memiliki harga afinitas elektron yang lebih besar( energi yang
dilepaskan untuk menangkap elektron).

8. Endapan kuning tajam akan muncul bila larutan Pb(CH3COO)2 dituangi ion . . .
a. Br - d. Cl-
b. I- e. At-
c. F-
Jawab: b. I-
Pb(CH3COO)2 + I- PbI2 + CH3COO-

9. HF cair akan memiliki titik didih yang paling tinggi diantara asam halida yang
lain, karena didalam HF cair dijumpai . . .
a. partikel yang paling kecil
b. ikatan kovalen polar
c. ikatan hidrogen antar molekul HF
d. kristal ionik antar partikel HF
e. ikatan kovalen raksasa
Jawab: c. ikatan hidrogen antar molekul HF
Dengan adanya ikatan hidrogen antar molekul HF, maka sulit untuk melepaskan
ikatan H–F. Selain itu F juga memiliki keelektronegatifan yang besar.

Kimia Unsur 34
Grasindo © 2004

10. Didalam senyawa CaOCl2 dapat ditemukan bilangan oksidasi atom Cl ialah . . .
a. 0 d. -2
b. -1 e. -1 dan +1
c. +1
Jawab: a. 0
Ca O Cl
+2 -2 0

11. Dari spesi ion berikut:


1) ClO- 3). Cl2
2) Cl- 4). ClO3-
Yang dapat mengalami reaksi oksidasi reduksi adalah . . .
a. 1,2 dan 3 d. 1 dan 2
b. 1 dan 3 e. 1,2,3, dan 4
c. 2 dan 4
Jawab: b. 1 dan 3
ClO- Cl- Cl2 ClO3-
+1 -1 0 +5
Yang dapat mengalami reaksi oksidasi atau reduksi yaitu
1). ClO- 3).Cl2 4). ClO3-

12. Untuk membuat HCl dapat dilakukan reaksi NaCl(s) + H 2SO4(l), reaksi tersebut
tidak identik apabila NaI(l) + H2SO4(l) Na2SO4(s) + HI(g). Hal ini karena . . .
a. NaI tidak larut dalam asam sulfat
b. asam sulfat pekat kurang oksidatif
c. NaI lebih polar dari pada NaCl
d. HI merupakan asam lebih kuat dari asam sulfat
e. HI sangat reduktif sehingga teroksidasi oleh asam sulfat
Jawab: e. HI sangat reduktif sehingga teroksidasi oleh asam sulfat

Kimia Unsur 35
Grasindo © 2004

Karena HI merupakan pengoksida yang kuat (sangat reduktif) maka mudah


teroksidasi oleh asam sulfat.

13. Senyawa halida berikut yang paling polar adalah . . .


a. KCl d. CCl4
b. MgBr2 e. NaBr
c. NaI
Jawab: a. KCl
Cl memiliki keelektronegatifan yang besar dibandingkan yang lain.

14. Suatu senyawa halida mudah larut dalam air, apabila senyawa tersebut
direaksikan dengan asam oksidatif akan menghasilkan gas yang larutannya
dalam CCl4 berwarna ungu. Senyawa halida tersebut adalah . . .
a. NaBr d. NaF
b. KCl e. PbI2
c. KI
Jawab: b. KCl
Karena warna nyala dari Kalium ungu dan adanya Cl untuk membentuk CCl4.

15. Reaksi yang terjadi antara KClO3 dengan HCl adalah . . .


KClO3 + 6HCl KCl + 3H2O + 3Cl2
Jika diketahui Ar K = 39; Cl = 35,5;O = 16; H = 1 untuk memperoleh 142 gram
Cl2 diperlukan KClO3 sebanyak . . .
a. 122,5 gram d. 40,8 gram
b. 81,7 gram e. 24,5 gram
c. 61,3 gram
Jawab: b. 81,7 gram

Kimia Unsur 36
Grasindo © 2004

KClO3 + 6HCl KCl + 3H2O + 3Cl2


142
Mol Cl2 = = 2 mol
71
1
Mol KClO3 = x 2 mol = 0,6667 mol
3
Massa KClO3 = 0,6667 x 122,5 = 81,7 gram

16. Fluor sangat reaktif karena . . .


a. energi ikat F – F tinggi d. mudah melepas elektron
b. ukuran atomnya besar e. energi ionisasinya kecil
c. keelektronegatifannya tinggi
Jawab: c. keelektronegatifannya tinggi
Fluor mudah untuk menangkap elektron sehingga sangat mudah bereaksi.

17. Rumus kimia dari ion berikut yang tidak benar adalah . . .
a. OF+ d. ClO3-
b. OF- e. Br2O3
c. ClO-
Jawab: a. OF+
Dalam ion OF+, Fluor memiliki biloks +1. sdangkan Fluor hanya memilki biloks
-1.

18. Fungsi kaporit sebagai desinfektan dalam air dapat diganti dengan . . .
a. KIO3 d. CCl4
b. NaCl e. Cl2
c. I2
Jawab: e. Cl2
Cl2 digunakan juga pada air kolam renang untuk membunuh bakteri

Kimia Unsur 37
Grasindo © 2004

19. Diketahui sifat-sifat unsur sebagai berikut:


1) terdapat di alam dalam keadaan bebas
2) mempunyai bilangan oksidasi 1 s.d 7
3) dengan basa kuat dapat memberikan reaksi auto redoks
4) bereaksi dengan logam membentuk garam
5) bereaksi dengan air membentuk basa kuat
Sifat-sifat unsur golongan halogen adalah . . .
a. 1,2,3 d. 2,4,5
b. 1,3,4 e. 3,4,5
c. 2,3,4
Jawab: c. 2,3,4

20. Senyawa haloalkana yang dapat digunakan sebagai obat luka adalah . . .
a. CCl4 d. CH2 = CHCl
b. CHI3 e. CH3 CH=OCl
c. CH3Br
Jawab: b. CHI3
CHI3 (iodoform) merupakan senyawa karbon yang digunakan sebagai obat luka
dan lebih dikenal dengan obat merah.

21. Dilaboratorium dan dirumah tangga selalu terdapat NaCl, pernyataan yang benar
untuk garam NaCl adalah . . .
1) mudah larut dalam air
2) bila larutan NaCl ditambah larutan AgNO3 akan terjadi endapan AgCl
3) ikatan antara NaCl adalah ion
4) bila larutan NaCl dielektrolisis akan terjadi gas H2 dianoda
a. 1, 2, 3 d. 4
b. 1 dan 3 e. 1, 2, 3 dan 4
c. 2 dan 4

Kimia Unsur 38
Grasindo © 2004

Jawab: a. 1, 2, 3
 NaCl merupakan senyawa yang sangat mudah larut dalam air.
 NaCl + AgNO3 AgCl + NaNO3
 Ikatan antara NaCl merupakan ikatan ion (antara logam dan non logam)

22. Diantara pernyataan halogen berikut yang salah adalah . . .


a. fluor dan klor berwujud gas
b. asam terlemah
c. titik didih asam halida tertinggi adalah HF
d. kemampuan mengoksidasi menurun sebanding dengan kenaikan nomor
atom
e. fluor merupakan reduktor terkuat
Jawab: b. asam lemah
Asam halida termasuk asam kuat.

23. Pembuatan HBr yang biasa dilakukan adalah campuran pada reaksi . . .
a. H2(g) + Br2(g) d. Br2(l) + P4(s) merah + H2O(l)
b. NaBr(s) + H2SO4 e. Br2(l) + H2O(l)
c. NaBr(s) + MnO2(s) dipanaskan
Jawab: e. Br2(l) + H2O(l)
Hbr tidak dapat dibuat dari garamnya atau asam nitrat karena HBr yang
terbentuk akan dioksidasi menjadi Br2. Tapi Br sangat mudah bereaksi dengan
air. Sehingga reaksi Br2(l) dengan H2O(l) dapat menghasilkan HBr.

Kimia Unsur 39
Grasindo © 2004

24. Logam alkali tanah berikut yang apabila terlarut dalam air menghasilkan kalor
paling besar adalah . . .
a. Ca d. Sr
b. Mg e. Be
c. Ba
Jawab: c. Ba
Ba bereaksi dengan air dengan melepaskan energi yang cukup tinggi sehingga
gas H2 yang dihasilkan langsung terbakar.

25. Sebatang logam jika dicelupkan ke dalam air tidak bereaksi, tetapi bila air itu di
didihkan maka muncul gelembung gas. Logam golongan IIA yang mempunyai
sifat tersebut adalah . . .
a. Ba d. Sr
b. Mg e. Ca
c. Be
Jawab: b. Mg
Senyawa alkali tanah yang bereaksi dengan air jika air tersebut panas yaitu Mg.
Sedangkan unsur alkali tanah yang lain dapat bereaksi dengan air biasa tanpa
harus dididihkan terlebih dahulu.

26. Senyawa natrium yang digunakan untuk mempertahankan warna kesegaran


daging adalah . . .
a. natrium nitrit d. natrium bikarbonat
b. natrium benzoat e. natrium klorida
c. natrium karbonat
Jawab: a. natrium nitrit
Natrium nitrit dapat digunakan sebagai pengawet ikan atau daging.

Kimia Unsur 40
Grasindo © 2004

27. Berikut adalah tabel sifat kelarutan dalam air dan keamfoteran dari hidroksida
logam alkali tanah.
No Hidroksi alkali tanah Kelarutan dalam air Sifat
1 P(OH)2 Lebih mudah larut -
2 Q(OH)2 Mudah larut -
3 R(OH)2 Sangat mudah larut -
4 S(OH)2 Sukar larut amfoter
5 T(OH)2 Sukar larut -
Berdasarkan data di atas, urutan makin kuat dari logam alkali tanah tersebut
adalah…
a. S(OH), T(OH)2, Q(OH)2, P(OH)2, R(OH)2
b. Q(OH), P(OH)2, R(OH)2, S(OH)2, T(OH)2
c. R(OH), P(OH)2, Q(OH)2, T(OH)2, S(OH)2
d. S(OH), R(OH)2, P(OH)2, Q(OH)2, T(OH)2
e. T(OH), S(OH)2, R(OH)2, Q(OH)2, P(OH)2
Jawab:a. S(OH), T(OH)2, Q(OH)2, P(OH)2, R(OH)2
Sifat amfoter hanya dimiliki oleh Be. Semakin mudah larut dalam air maka
semakin kuat sifat basanya.

28. Urutan yang benar, dari basa berikut berdasarkan sifat basa makin kuat adalah...
a. LiOH, KOH, CsOH, NaOH
b. NaOH, KOH, RbOH, CsOH
c. CsOH, KOH, RbOH, CsOH
d. RbOH, CsOH, KOH, HaOH
e. LiOH, CsOH, RbOH, NaOH
Jawab: b. NaOH, KOH, RbOH, CsOH
Dalam satu golongan (IA), sifat basa dari logam alkali semakin kuat.

29. Pernyataan yang tepat tentang pembuatan logam alkali secara elektrolisis adalah
a. dibuat dari elektrolisis larutan garam kloridanya

Kimia Unsur 41
Grasindo © 2004

b. digunakan katoda karbon dan anoda dari besi


c. ion logam alkali mengalami reaksi reduksi
d. logam alkali yang terbentuk berupa zat padat
e. reduksi ion logam alkali terjadi di anoda
Jawab: c. ion logam alkali mengalami reaksi reduksi
Ion logam alkali akan tereduksi pada katoda jika hanya dalam bentuk leburan.

30. Diketahui harga Ksp dari garam:


1) CaCO3 = 1,69 x 10-8
2) CaCrO4 = 7,56 x 10-1
3) CaSO4 = 1,21 x 10-4
4) SrSO3 = 7,92 x 10-7
5) SrCO3 = 4,9 x 10-9
Garam yang paling mudah larut dalam air adalah . . .
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
Jawab: b. 2
Karena CaCrO4 memiliki harga Ksp yang terkecil dibandingkan dengan yang
lain.

31. Reaksi pembuatan logam natrium yang paling tepat adalah . . .


a. elektrolisis larutan NaCl
b. reduksi Na2O dengan karbon
c. elektrolisis lelehan/leburan NaCl
d. reduksi lelehan NaCl dengan TiCl2
e. pemanggangan Na2CO3 samapai suhu 400oC
Jawab: c. elektrolisis lelehan/leburan NaCl

Kimia Unsur 42
Grasindo © 2004

Karena dalam bentuk leburan maka yang akan tereduksi pada katoda tetap ion
logam Na.

32. Kalium klorat dibuat dengan elektrolisis KCl dalam larutan basa berdasarkan
reaksi ;
KCl + 3H2O KClO3 + 3H2 + 3H2O
Untuk membuat 1 mol KClO3 dibutuhkan muatan listrik sebanyak . . .
a. 2 Faraday d. 5 Faraday
b. 3 Faraday e. 6 Faraday
c. 4 Faraday

33. Suatu oksida unsur logam bervalensi dua mengandung 80% massa unsur tersebut.
Jika massa atom relatif oksigen = 16, maka massa atom relatif unsur tersebut
adalah . . .
a. 32 d. 64
b. 40 e. 80
c. 56
Jawab: d. 64
80 20 80x16
= , sehingga didapat: x = = 64
x 16 20

34. Hidroksida berikut yang sifat basanya paling kuat adalah . . .


a. Sr(OH)2 d. Ca(OH)2
b. Ba(OH)2 e. Be(OH)2
c. Mg(OH)2
Jawab: b. Ba(OH)2
Dalam satu golongan (IIA), sifat basa akan semakin kuat.

Kimia Unsur 43
Grasindo © 2004

35. Unsur periode ketiga berikut yang pada pembuatannya tidak menggunakan proses
elektrolisis adalah . . .
a. natrium d. fosfor
b. magnesium e. klor
c. aluminium
Jawab: d. fosfor
Unsur fosfor dapat diperoleh dengan cara mereduksi kalsium fosfat
menggunakan reduktor karbon dan pasir silikon dalam tungku pembakar listrik.

36. Unsur periode ketiga yang memiliki titik lebur tertinggi adalah silikon. Karena
silikon merupakan . . .
a. kristal ionik d. padatan monoatomik
b. kristal kovalen raksasa e. padatan tetraatomik
c. kristal kovalen sederhana
Jawab: b. kristal kovalen raksasa
Silikon membentuk rantai-rantai tetrahedral yang berkesinambungan hingga
akhirnya diperoleh komposisi kristal kovalen raksasa.

37. Oksida unsur periode tiga yang terlarut dala air menghasilkan pH paling tinggi
adalah . . .
a. Na2O d. P4O10
b. SO2 e. SiO2
c. Cl2O7
Jawab: c. Cl2O7
Karena unsur periode ketiga dari kiri ke kanan semakin besar sehingga semakin
mudah menarik elektron dari oksigen. Akibatnya ikatan antara atom oksigen
dan atom hidrogen akan putus danmenghasilkan ion H+.

Kimia Unsur 44
Grasindo © 2004

38. Peristiwa monotropi akan dijumpai pada . . .


a. S8 (rhombis) S8 (monoklin)
b. O2(g) O3(g)
c. P4 (putih) P4 (merah)
d. N2O4 (tak berwarna) 2NO2 (coklat)
e. I2 (padat) I2 gas
Jawab: a. S8 (rhombis) S8 (monoklin)
Jika suhu 95,5oC akan mengkristal dengan bentuk kisi (rhombis) dan bila suhu
di atas tersebut akan berkisi monoklin.

39. Salah satu unsur mempunyai konfigurasi elektron:


1s2 2s2 2p6 3s2 3p3
Unsur ini mempunyai sifat . . .
a. sebagai logam
b. pembentuk basa lemah
c. terdapat bebas di alam
d. unsurnya membentuk molekul kovalen diatomik
e. dapat membentuk bilangan oksidasi -3, +3 atau +5
Jawab: e. dapat membentuk bilangan oksidasi -3, +3 atau +5

40. Proses Frasch untuk menghasilkan unsur . . .


a. Al d. Cl2
b. S8 e. Na
c. P4
Jawab: b. S8
Karena proses Frasch merupakan cara besar-besaran penambangan belerang.

Kimia Unsur 45
Grasindo © 2004

41. Bilangan oksidasi tertinggi unsure belerang dapat dijumpai pada senyawa . . .
a. (NH4)2S2 d. CaSO4
b. Fe(OH)SO3 e. Na2S2O3
c. Sb2S5
Jawab: d. CaSO4
CaSO4
+2+6-2

42. Jumlah mol belerang di dalam 24 gram pirit FeS2 adalah . . .


a. 0,02 d. 0,20
b. 0,04 e. 0,40
c. 0,10
Jawab: c. 0,10
24
Mol FeS2 = = 0,2 mol
120
64
Massa S = x 24 gram = 12,8 gram
120
12,8 gr
Mol S = 24 gr x 0,2 mol = 0,106 mol

43. Nomor atom unsur-unsur P, Q, R, S dan T masing-masing 11,13,14,16 dan 17.


Pasangan unsur yang dapat membentuk senyawa ion adalah . . .
a. R dan T d. T dan Q
b. Q dan S e. P dan T
c. S dan P
Jawab: e. P dan T
Unsur P melepaskan 1e- sedangkan unsur T menangkap 1e-

44. Diantara unsur-unsur periode tiga yang bersifat metaloid adalah . . .

Kimia Unsur 46
Grasindo © 2004

a. Na d. P
b. Al e. S
c. Si
Jawab: c. Si
Si merupakan unsur semilogam dan bersifat semikonduktor.

45. Energi ionisasi dari beberapa unsur periode ketiga dapat dilihat pada tabel berikut
Unsur P Q R S T
Energi Ionisasi 1256 1004 790 739 496
Unsur yang bersifat logam adalah . . .
a. P d. S
b. Q e. T
c. R
Jawab: a. P
Semakin besar energi ionisasi maka semakin sulit melepaskan 1e - untuk
berikatan.

46. Unsur yang memiliki sifat pengoksida paling kuat adalah . . .


a. Cl d. Na
b. P e. Si
c. Mg
Jawab: a. Cl
Cl akan lebih mudah untuk menangkap 1e - dengan kelektronegatifan yang besar
dibandingkan yang lainnya.

47. Pasangan hidroksida yang bersifat asam adalah . . .


a. Si(OH)4 dan Mg(OH)2 d. S(OH)6 dan Mg(OH)2
b. Si(OH)4 dan P(OH)5 e. NaOH dan S(OH)6

Kimia Unsur 47
Grasindo © 2004

c. Mg(OH)2 dan Al(OH)3


Jawab: b. Si(OH)4 dan P(OH)5
Karena sifat asam berkaitan dengan sifat non logam. Si dan P merupakan unsur
non logam.

48. Data sifat fisika dan sifat kimia dari unsur suatu periode dari kiri ke kanan sebagai
berikut ;
1) Sifat logam bertambah dan sifat nonlogam berkurang
2) Sifat pereduksi berkurang dan sifat pengoksidasi bertambah
3) Titik didih dan titik leleh bertambah
4) Sifat basa berkurang dan asam bertambah
5) Sifat asam berkurang dan sifat basa bertambah
Sifat di atas yang sesuai dengan unsur periode ketiga adalah . . .
a. 1 dan 5 d. 3 dan 4
b. 2 dan 4 e. 2 dan 5
c. 2 dan 3
Jawab: b. 2 dan 4
 Unsur sebelah kiri pada periode ketiga merupakan logam sedangkan di
sebelah kanan merupakan unsur non logam
 Unsur logam sebelah kiri sangat reaktif terhadap air dan biasanya
membentuk basa sedangkan unsur sebelah kanan memilki daya
pengoksidasi.

49. Dua buah unsur mempunyai konfigurasi sebagai berikut:


P = 1s2 2s2 2p6 3s1
Q = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p5

Kimia Unsur 48
Grasindo © 2004

Sifat periodik yang tepat untuk unsur P dan Q adalah . . .


a. energi ionisasi P lebih besar dari energi ionisasi Q
b. jari-jari atom P lebih besar dari jari-jari aton Q
c. keelektronegatifan P lebih besar dari keelektronegatifan Q
d. afinitas elektron P lebih besar dari afinitas elektron Q
e. titik didih unsur P lebih rendah dari titik didih Q
Jawab: d. afinitas elektron P lebih besar dari afinitas elektron Q
P = 2 8 1 merupaakn logam
Q = 2 8 7 merupakn non logam

50. Berikut ini lima macam hidroksida unsur periode ketiga:


1) Mg(OH)2 4). Al(OH)7
2) Si(OH)4 5). NaOH
3) Al(OH)3
Pasangan hidroksida yang bersifat asam adalah . . .
a. 1 dan 2 d. 2 dan 5
b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
c. 2 dan 4
Jawab: c. 2 dan 4
Karena Si merupakan unsur semilogam yang bersifat asam sedangkan untuk Al
bersifat amfoter yaitu dapat bersifat asam atau basa.

51. Reaksi pembuatan logam magnesium yang paling tepat adalah . . .


a. reduksi MgO dengan karbon
b. elektrolisis larutan MgSO4

Kimia Unsur 49
Grasindo © 2004

c. reaksi MgCl2 dengan TiCl2


d. elektrolisis leburan MgCl2
e. pemanggangan MgCO3 sampai suhu 400oC
Jawab: d. elektrolisis leburan MgCl2
Karena dalam bentuk leburan maka yang tereduksi di katoda tetap ion logam
Mg dari leburan MgCl.

52. Data sifat fisis dan kimia dari unsur seperiode dari kiri ke kanan sebagai berikut:
1) sifat logam bertambah dan sifat bukan logam berkurang
2) sifat pereduksi berkurang, sifat pengoksidasi bertambah
3) titik didih dan titik leleh semakin bertambah
4) sifat basa berkurang, sifat asam bertambah
5) sifat asam berkurang, sifat basa bertambah
Sifat di atas yang sesuai dengan unsur periode ke-3 adalah . . .
a. 1 dan 5 d. 3 dan 4
b. 2 dan 3 e. 2 dan 4
c. 1 dan 4
Jawab: e. 2 dan 4
 Unsur sebelah kiri pada periode ketiga merupakan logam sedangkan di
sebelah kanan merupakan unsur non logam
 Unsur logam sebelah kiri sangat reaktif terhadap air dan biasanya
membentuk basa sedangkan unsur sebelah kanan memilki daya
pengoksidasi.

53. Apabila gas SO2 dialirkan dalam larutan K2Cr2O7, maka di dalam larutan akan
dijumpai . . .
a. gas SO2 d. endapan Cr2O3
b. ion SO32- e. ion CrO42-

Kimia Unsur 50
Grasindo © 2004

c. ion SO42-

54. Reaksi yang menunjukkan gas SO2 sebagai oksidator adalah . . .


a. SO2 + H2O H+ + HSO3-
b. SO2 + Pb(CH3COO)2 PbSO4 + CH3COOH
c. 2 SO2 + O2 2SO3
d. SO2 + 2H2S 3S
e. SO2 + MnO2 + H2SO4 MnSO4 + H2O
Jawab: d. SO2 + 2H2 3S
SO2 + 2H2S 3S
+4 0

55. Larutan yang spesifik untuk mengenal adanya gas SO2 adalah . . .
a. Pb(CH3COO)2 d. NH3
b. KMnO4 e. K2Cr2O7
c. HCl

56. Gas SO2 dapat memucatkan kain yang berwarna. Pada proses ini karena gas SO 2
bertindak sebagai . . .
a. reduktor d. dehidrator
b. oksidator e. hidrator
c. eliminator
57. Sekeping padatan mempunyai sifat : (1) mudah larut dalam air (2) jika ditetesi
asam menghasilkan gas (3) berwarna putih. Padatan tersebut kemungkinan
mengandung garam . . .
a. CaSO3 d. Na2SO3
b. FeS e. Na2SO4
c. CaSO4

Kimia Unsur 51
Grasindo © 2004

Jawab: e. Na2SO4
 Na2SO4 mudah larut dal;am air karena unsure Na memiliki sifat mudah larut
dalam air.
 Jika ditetesi dengan asam akan menghasilkan gas
 Na merupakan unsur dngan sifat fisis berwarna putih.

58. Oksida asam yang dijumpai pada senyawa Al2(SO4)3.12H2O adalah . . .


a. Al2O3 d. SO3
b. AlO2- e. SO42-
c. SO2
Jawab: e. SO42-
Al2(SO4)3 Al+3 + SO42-

59. Reaksi berikut yang akan menghasilkan gas SO2 adalah . . .


a. Cu + H2SO4 encer d. CaSO3 + HCl encer
b. FeS + HCl pekat e. Na2SO3 + Ca(OH)2
c. NaOH + H2SO4 pekat
Jawab: d. CaSO3 + HCl encer
CaSO3 + HCl CaCl2 + SO2 + OH-

60. Di dalam proses metalurgi asam sulfat menjasi salah satu bahan yang sangat
dibutuhkan. Pada proses ini asam sulfat berfungsi sebagai . . .
a. reduktor d. zat higroskopis
b. oksidator e. larutan non volatil
c. dihidrator
Jawab: b. oksidator
Karena sifat oksidatif berfungsi untuk melarutkan bijih-bijih logam.

Kimia Unsur 52
Grasindo © 2004

61. Belerang dengan bentuk kristal monoklin akan dijumpai pada suhu . . .
a. di bawah 96oC d. tepat115
b. di atas 96oC e. tepat 170oC
c. antara 96oC – 115oC
Jawab: b. di atas 96oC
Jika berada di bawah 96oC akan mengkristal dengan bentuk kisi (rhombis).

62. Amoniak dapat dibuat melalui proses . . .


a. Hall d. Kontak
b. Ostwald e. Solvay
c. Haber
Jawab: c. Haber
Karena produksi amoniak dalam jumlah besar dilalukan dengan metode Haber.

63. Apabila campuran besi dengan belerang dilarutkan dalam asam klorida maka
akan dihasilkan . . .
a. gas H2 d. endapan FeS
b. gas H2S e. gas Cl2
c. endapan FeCl2
Jawab: e. endapan FeS
Fe + S FeS
64. Suatu senyawa oksida nitrogen mengadung 63,16% N (Ar = 14) dan 36,84 O (Ar
= 16). Senyawa tersebut adalah . . .
a. NO d. N2O3
b. N2O e. N2O5
c. NO2
Jawab: b. N2O
N : O

Kimia Unsur 53
Grasindo © 2004

63,16 36,84
:
14 16
2 : 1
Sehingga di dapatkan N2O

65. Salah satu dari oksida di bawah ini jika bereaksi dengan air akan membentuk
asam kuat adalah . . .
a. Na2O d. SiO2
b. SO3 e. Al2O3
c. P4O10
Jawab: b. SO3
Karena jika bereaksi dengan air akan membentuk asam sulfat
66. Gas yang muncul pada saat logam Cu direaksikan dengan asam nitrat pekat
adalah . . .
a. H2 d. NO
b. N2 e. NO2
c. N2O
Jawab: a. H2
Cu + 2HNO3 Cu(NO3) + H2

67. Sebelum ditemukannya Freon, gas NH3 merupakan pilihan utama pengisi freezer,
karena gas NH3 . . .
a. mudah menguap d. mudah dibuat
b. bersifat basa e. ringan
c. bersifat netral
Jawab: a. mudah menguap

68. Gas O2 akan membentuk pada . . .


a. pemanasan KClO3 d. reaksi Cl2 + H2O

Kimia Unsur 54
Grasindo © 2004

b. pemanasan CaCO3 e. peruraian


c. reaksi Cu + H2SO4 pekat
Jawab: e. peruraian
dari proses peruraian suatu senyawa yang mengandung oksigen akan
menghasilkan O2.

69. Massa jenis H2SO4 pekat 49% massa 1,3 kg/L (Mr H2SO4 =98). Untuk
memperoleh 260 mL H2SO4 0,05 M diperlukan H2SO4 pekat sebanyak . . .
a. 6 mL d. 3 mL
b. 5 mL e. 2 mL
c. 4 mL
Jawab: e. 2 mL
49 x1,3 x10
M= = 6,5 M
98
V1. M1 = V2. M2
260mL x 0,05M = V2 x 6,5M
V2 = 2 mL

70. Pada proses kontak yang digunakan untuk melarutkan gas SO3 adalah . . .
a. H2SO4 pekat d. CS2
b. H2SO4 encer e. V2O5
c. air
Jawab: e. V2O5
Karena efektivitas penggunaan oksida vanadium terletak pada kemampuan
membentuk beberapa macam biloks yaitu +5 dan +4.

Kimia Unsur 55
Grasindo © 2004

71. NaNO2 merupakan zat aditif yang sering ditambahkan pada daging. NaNO2
berfungsi sebagai zat . . .
a. memperlunak daging
b. mempertahankan kekenyalan daging
c. mempertahankan daging tetap merah segar
d. membuat rasa daging bertambah gurih
e. meluruhkan lemak daging
Jawab: c. mempertahankan daging tetap merah segar
Karena berfungsi sebagai pengawet.

72. H2SO4 pekat memiliki sifat higroskopis, sehingga dipergunakan untuk


meneringkan berbagai gas. Gas yang dapat dikeringkan oleh H 2SO4 pekat
adalah . . .
a. NH3 d. H2S
b. O2 e. SO2
c. HI
Jawab: b. O2
Karena daya higroskopis ini pada senyawa-senyawa tertentu memungkinkan
terjadi pemecahan molekul karena airnya terserap (dehidrator).

73. Reaksi berikut yang menunjukkan bahwa asam sulfat berfungsi sebagai katalis
adalah . . .
a. C2H5OH + CH3COOH + H2SO4 CH3COOC2H5 + H2SO4.H2O
b. C2H5OH(aq) + H2SO4(l) C2H5OH(l) + H2SO4.xH2O
c. C + H2SO4 H2O + SO2 + CO2
d. Cu(s) + H2SO4(l) CuSO4(aq) + H2O(l) + SO2(g)
e. NaCl(s)+ H2SO4(l) Na2SO4(aq) + HCl(g)
Jawab: d. Cu(s) + H2SO4(l) CuSO4(aq) + H2O(l) + SO2(g)
Karena sifat oksidatif berfungsi untuk melarutkan bijih-bijih logam.

Kimia Unsur 56
Grasindo © 2004

74. Keunggulan proses kontak dibandingkan dengan proses kamar timbal adalah . .
a. lebih mudah
b. reaksinya cepat
c. produk asam sulfatnya jauh lebih murni
d. tetapan reaksinya lebih sedikit
e. tak perlu katalis
Jawab: b. reaksinya cepat
Karena menggunakan katalis V2O5

75. Pelarutan SO3 kedalam larutan NaOH akan menghasilkan . . .


a. gas H2 d. ion SO42-
b. gas O2 e. endapan Na2SO4
c. ion SO32-
Jawab: e. endapan Na2SO4
SO3 + NaOH Na2SO4 + H+

76. Pada proses kontak gas SO2 dioksidasi menjadi SO3 dilakukan dengan bantuan . .
..
a. katalis V2O5 pada tekanan tinggi
b. katalis V2O5 pada tekanan 1 atm
c. tanpa katalis pada suhu tinggi
d. suhu 500oC dan tekanan tinggi
e. katalis V2O5, suhu tinggi dan pada tekanan tinggi
Jawab: b. katalis V2O5 pada tekanan 1 atm

Kimia Unsur 57
Grasindo © 2004

Kecepatan pembentukan SO3 sangat menentukan kecepatan asam sulfat. Hasil


optimal akan diperoleh pada suhu 450-550oC, tekanan 1 atm dan menggunakan
katalis.

77. Apabila logam Cu dicelupkan dalam asam sulfat pekat maka . . .


a. tembaga tidak akan larut
b. muncul gas SO2
c. muncul gas H2
d. muncul larutan berwarna biru dan gas SO2
e. muncul larutan berwarna biru dan gas H2
Jawab: b. muncul gas SO2
Cu(s) + 4H2SO4(l) Cu(SO4)2(aq) + 2SO2(g) + 2H2O

78. Unsur X dengan konfigurasi [Ar] 3d54s1. Bilangan oksidasi pada senyawa ionik
unsur ini yang paling stabil adalah . . .
a. +1 d. +5
b. +2 e. +6
c. +3
Jawab: a. +1
Karena berada pada kulit terluar yang mudah lepas.

79. Apabila butiran Fe, Cu dan Cr bersama-sama dimasukkan ke dalam larutan asam
klorida 1 M, maka yang akan larut adalah logam . . .
a. Fe saja d. Fe dan Cu
b. Fe dan Cr e. Fe, Cu dan Cr
c. Cu dan Cr

80. Pelapisan krom untuk melindungi logam dari perkaratan sangat diminati
masyarakat. Hal ini karena . . .

Kimia Unsur 58
Grasindo © 2004

a. krom tidak teroksidasi oleh udara


b. oksida krom yang terbentuk sangat keras dan transparan
c. terbentuk lapisan berwarna hijau yang indah
d. terbentuk senyawa karbonat yang mengkilap
e. krom merupakan logam ringan dan sangat kuat
Jawab: a. oksida krom yang terbentuk sangat keras dan transparan
Pelapisan dengan krom ini sangat dekoratif karena setelah pelapisan akan
terbentuk oksida yang sifatnya keras dan transparan sehingga kilap logam di
bawahnya tetap banyak.

81. Ion-ion logam berikut jika kadarnya melampui batas minimal, akan merupakan
zat pencemar adalah . . .
a. Ca dan Hg d. Cu dan K
b. Na dan Zn e. Cu dan Cd
c. Pb dan Ba
Jawab: a. Ca dan Hg
Ion Ca menyebabkan kesadahan air dan Hg dapat menyebabkan pencemar
(racun).

82. Stainless steel adalah baja tahan karat yang mengandung . . .


a. 12 – 18 Cr d. 8 Ni dan 18% Cr
b. 25% Ni e. 10% Mn dan 145 Cr
c. 11 – 14% Mn
Jawab: d. 8 Ni dan 18% Cr
Stainless steel merupakan baja tahan karat dengan komposisi 18%Cr dan 8%
Ni, digunakan untuk alat potong dan peralatan dapur, dan berbagai alat lainnya.

Kimia Unsur 59
Grasindo © 2004

83. Hasil dari proses tanur tinggi adalah besi yang mengandung 95% Fe dan 4% C,
dikenal istilah . . .
a. pig iron d. baja
b. cast iron e. carbo iron
c. slag
Jawab: a. pig iron
Pada suhu yang tinggi, besi akan berwujud cair, sehingga akan mengalir ke
dasar tanur. Cairan besi ( pig iron) ini mengandung besi 95% karbon 4% dan
sisanya silikon, mangan, fosfor dan belerang.

84. Aluminium merupakan logam yang sangat mudah teroksidasi, namun senyawa
yang terbentuk melindungi logam Al dibawahnya. Senyawa tersebut memiliki
rumus kimia . . .
a. Al+ d. AlO2-
b. Al(OH)3 e. Al2O3
c. Al(OH)4-
Jawab: e. Al2O3
Pada saat Al bereaksi dengan oksigen akan membentuk Al 2O3 yang merupakan
oksida dalam bentuk serbuk halus yang sangat keras, dan membentuk lapisan
tipis yang menempel rapat pada permukaan Al.

85. Pada suatu proses pengolahan bijih logam terdapat hal berikut:
1) disebut Hall-Heroult proses
2) dilakukan elektrolisis dengan anoda grafit
3) dijumpai limbah yang mengandung flourida
Pernyataan di atas yang termasuk dalam proses pengolahan aluminium adalah .
a. 1 saja d. 2 dan 3
b. 1 dan 2 e. 1, 2 dan 3
c. 1 dan 3

Kimia Unsur 60
Grasindo © 2004

Jawab: b. 1 dan 2
 Proses ini dilakukan dengan menggunakan bahan baku bauksit.
 Elektrolisis dilakukan dengan elektroda grafit dan katoda besi yang dilapisi
grafit.

86. Untuk memurnikan bauksit dipergunakan perendaman menggunakan larutan


NaOH pekat. Pemilihan Larutan NaOH karena . . .
a. NaOH dapat menghilangkan sifat asam SiO2
b. bauksit hanya larut dalam NaOH
c. kalau dipakai asam, bauksit justru tidak larut
d. Al2O3 bersifat amfoter
e. membentuk Al(OH)3
Jawab: e. kalau dipakai asam, bauksit justru tidak larut
Perendaman dalam NaOH menyebabkab Al2O3 dan SiO2 larut sedangkan Fe2O3
maupun zat-zat yang bersifat basa tidak larut sehingga mudah dipisahkan.

87. Untuk meleburkan Al2O3 diperlukan kriolit cair. Kriolit ini diperlukan karena . .
a. daya hantar Al2O3 cair kurang baik
b. berfungsi mereduksi Al3+
c. Al2O3 merupakan senyawa ion dengan titik lebur yang tinggi
d. mengurangi sifat racun
e. untuk menghindarkan terbentuknya Al(OH)4- karena hidrolisis
Jawab: c. Al2O3 merupakan senyawa ion dengan titik lebur yang tinggi
Al2O3 padat merupakan senyawa ionik dengan ikatan yang kuat mempunyai titik
lebur yang sangat tinggi. Untuk menurunkan titik leburnya, Al2O3 dilarutkan
dalam kriolit cair (Na3AlF6).

Kimia Unsur 61
Grasindo © 2004

88. Reaksi yang berlangsung pada daerah yang paling atas dalam pengolahan biji
dengan tanur tinggi adalah . . .
a. CaCO3 CaO + CO2
b. C + O2 CO2
c. FeO + CO Fe + CO2
d. Fe3O4 + CO FeO + CO2
e. Fe2O3 + CO Fe3O4 + CO2
Jawab: e. Fe2O3 + CO Fe3O4 + CO2
Tahapan paling atas yaitu Fe2O3 direduksi oleh CO karena gas CO inilah yang
sangat efektif untuk melakukan reaksi reduksi.

89. Yang bukan merupakan kegunaan belerang adalah . . .


a. proses vulkanisir ban
b. bahan baku pembuatan H2SO4
c. fungisida
d. bahan pembantu pembentuk PVC
e. campuran bahan mercon
Jawab: c. fungisida
Yang berfungsi sebagai fungisida adalah oksida sulfur berupa SO2

90. Spesi berikut yang sifat yang paling paramagnetik adalah . . .


a. 21Sc3+ d. 25Mn3+
b. 24Cr3+ e. 29Cu3+
c. 26Fe3+
Jawab: c. 26Fe3+

Kimia Unsur 62
Grasindo © 2004

Jika ada elektron yang tidak berpasangan maka akn mengalami penarikan oleh
medan magnet. Makin banyak eleltron yang tidak berpasangan makin kuat sifat
paramagnetiknya.
26Fe3+ = [Ar] 4s2 3d3

91. Senyawa berikut yang bersifat reduktor adalah . . .


a. K2CrO4 d. CuSO4
b. ZnSO4 e. FeSO4
c. MnO4
Jawab: a. K2CrO4
K2Cr2O7 memiliki daya pengoksida yang kuat.

92. Ion Co2+ mempunyai konfigurasi elektron [Ar] 3d7. Jumlah elektron yang tidak
berpasangan dalam ion Co+2 adalah . . .
a. 1 d. 5
b. 2 e. 7
c. 3
Jawab: c. 3

93. Diketahui nomor atom Fe = 26, konfigurasi eletron Fe3+ adalah . . .


a. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d6
b. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d5
c. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d3
d. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 3d4

Kimia Unsur 63
Grasindo © 2004

e. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d6


Jawab: b. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d5
Karena sudah melepaskan 3e- sehingga electron pasa kulit 4s lepas sebanyak 2e -
menyusul elektron pada kulit 3d sebanyak 1e-.

94. Dalam ketel uap terjadi kerak yang berasal dari kesadahan sementara. Reaksi
yang terjadi pada dinding ketel adalah . . .
a. Ca2+ + CO32 CaCO3
b. Ca(HCO3)2 CaCO3 + CH3COOH
c. Ca2+ + SO42- CaSO4
d. Ca2+ + SiO32- CaSiO3
e. Ca2+ + 2H2O Ca(OH)2 + 2H+
Jawab: b. Ca(HCO3)2 CaCO3 + CH3COOH
Ca2+(aq) + 2HCO3- (aq) CaCO3(s) + H2O(l) + CO2(g)
Mg2+(aq) + 2HCO3-(aq) MgCO3(s) + H2O(l) + CO(g)
Jadi kerak yang berasal dari kesadahan sementara dalam ketel uap, reaksi yang
terjadi pada dinding ketel adalah Ca(HCO3)2 CaCO3 + H2O + CO2

95. Ion Fe3+ lebih stabil daripada Fe2+ karena . . .


a. muatan positif ion Fe3+ lebih besar terhadap ion Fe2+
b. jari-jari positif ion Fe3+ lebih besar daripada ion Fe2+
c. ion Fe3+ lebih sulit diendapkan dari ion Fe2+
d. konfigurasi elektron Fe3+ = 3d5, sedangkan Fe2+ = 3d6
e. ion Fe3+ membentuk dengan air
Jawab: d. konfigurasi elektron Fe3+ = 3d5, sedangkan Fe2+ = 3d6
Konfigurasi elektron pada Fe3+ sudah mencapai setengah stabil dibanding Fe2+.

96. Air sadah dapat menyebabkan sabun sulit berbuih. Hal ini disebabkan karena
dalam air sadah terdapat ion . . .

Kimia Unsur 64
Grasindo © 2004

a. Fe2+ d. Cu2+
b. Mg2+ e. Cr3+
c. K+
Jawab: b. Mg2+
Karena Mg2+ merupakan salah satu kation alkali tanah yang menyebabkan
terjadinya air sadah.

97. Pada ruang satelit ruang angkasa diperlukan suatu senyawa untuk mengikat
munculnya gas CO2 dari hasil pernapasan oleh awak pesawat. Zat berikut yang
sering digunakan adalah . . .
a. KOH d. BaO2
b. Ca(OH)2 e. Li2O
c. Na2CO3
Jawab: e. Li2O
LiOH digunakan untuk sabun Lithium dan mengikat CO 2 dari pernapasan
astrounot.

98. Dilihat dari struktur atomnya silikon memiliki sifat yang mirip dengan . . .
a. seng d. belerang
b. magnesium e. aluminium
c. intan
Jawab: e. aluminium
Sama halnya dengan aluminium, silikon juga tidak terdapat dalam bentuk bebas
di alam, melainkan dalam bentuk silikat. Selain itu, Si bersifat semikonduktor.
99. Senyawa pada pembakaran dengan Bunsen menghasilkan warna nyala violet
adalah yang mengandung . . .
a. Na d. Ca
b. K e. Cu
c. Ba

Kimia Unsur 65
Grasindo © 2004

Jawab: b. K
Jika dibakar dengan Bunsen maka akan menghasilkan nyala api warna ungu.

100. Pasangan larutan dengan konsentrasi sama berikut yang dapat menghasilkan
endapan paling baik adalah . . .
a. BaCl2 + Na2SO4 d. Ba(NO3)2 + NaOH
b. Ca(OH)2 + H2SO4 e. CaCl2 + NaNO3
c. Mg(NO3)2 + NaCl
Jawab: b. Ca(OH)2 + H2SO4 CaSO4 + 2H2O
Reaksi antara basa dan asam akan menghasilkan endapan yang baik.

101. Proses berbahaya yang tidak diperbolehkan untuk dikerjakan di dalam kelas
adalah. . . .
a. pembakaran seng dengan belerang
b. percobaan reaksi dengan pesawat Hoffmann
c. elektrokisis air dengan pesawat Hoffmann
d. pemanasan kalium klorat dengan arang
e. pelarutan besi dalam asam klorida

102. Logam berikut yang pembuatannya tidak melampui proses elektrolisis adalah…
a. Cu d. Mg
b. Al e. Fe
c. Na
Jawab: e. Fe
Besi diperoleh dari proses pengolahan bijih besi.

103. Spesi berikut yang tidak dapat berfungsi sebagai ligan adalah . . .
a. NH3 d. H2O

Kimia Unsur 66
Grasindo © 2004

b. CO e. Cl-
c. NH4+
Jawab: c. NH4+

104. Dari senyawa-senyawa berikut:


1) ZnSO4 3). AgNO3
2) CuSO4 4). CaCl2
Yang dapat membentuk senyawa kompleks dengan larutan ammonia adalah . . .
a. 1,2 dan 3 d. 4 saja
b. 1 dan 3 e. 1, 2,3 dan 4
c. 2 dan 4

Kimia Unsur 67

Anda mungkin juga menyukai