Anda di halaman 1dari 10

2.

Pengendalian otomat dengan tenaga hydroulic

Keuntungan :

 Pengontrolan mudah dan responnya cukup cepat


 Menghasilkan tenaga yang besar
 Dapat langsung menghasilkan gerakan rotasi dan translasi

1|Page
3. Pengendalian otomat dengan tenaga mekanik

Keuntungan

 Set point dari putaran yang dikehendaki melalui susunan tuas dan pegas
mengatur kedudukan katup BB yang akan masuk kemesin
 Putaran mesin yang dihasilkan akan difeadback kembali melalui susunan
mekanik pemberat
 Makin cepat putaran maka menimbulkan gaya sentripugal yang makin
besar dan efek pemberat makin naik dan mengembang sehingga
mengangkat tuas melawan gaya pegas dan mengurangi pembukaan katup
BB

2|Page
1. Pengendalian otomat dengan tenaga udara (pneumatic)

Keuntungan

 Bila terjadi kebocoran tidak berbahaya


 Systemnya murah / ekonomis karena angin / udara tidak dibeli.
 Tidak menimbulkan panas, karena itu tidak memerlukan ventilasi
 Tidak terpengaruh dengan timbulnya perubahan tegangan listrik dikapal.

3|Page
MENURUT HASIL KELUARAN PROSES

1. Servomekanisme
Servomekanisme adalah sistem pengawasan berumpan balik dengan
keluaran berupa posisi, kecepatan atau percepatan mekanik tanpa adanya
gangguan.

2. Regulator otomatik
Sistem regulator otomatik merupakan sistem pengawasan berumpan balik
dengan masukan acuan ataukeluaran yang diinginkan konstan, atau kalau
berubah terjadi terhadap waktu yang lambat dan tugas utamanya adalah
menjaga keluaranyang sebenarnya pada harga yang diinginkan dengan
adanya gangguan.

4|Page
MENURUT WAKTU PENGENDALIAN

1 Pengendalian kontinyu (analog)


Pengendalian ini dilakukan pada sistem jaringan tertutup (closed-loop
system). Terjadinya gangguan pada closed-loop system sering
menyebabkan nilai terukur berbeda dengan nilai yang ditetapkan/diminta,
dan ini merupakan fungsi kontroler otomat untuk mengukur perbedaan
tersebut dan mengubahnya kedalam sinyal output

Pengontrolan jenis ini dapat dibagi menjadi :

Proporsional :

a. Suatu aksi dimana sinyal keluaran sebanding dengan deviasi seperti pada
pengontrolon uap melalui katup, transmitter tekanan.

b. Integral :
Suatu aksi dimana keluaran selalu berubah selama terjdi deviasi dan
kecepatan perubahan keluaran tersebut sebanding dengan
penyimpangannya seperti terdapat pada pengontrolan tinggi permukaan
zat cair dalam tangki, tipe ini juga disebut “ proposional speed floating
control”

c. Deferensial :
Sistem ini jarang dipergunakan secara tersendiri, melainkan penggabungan
dengan proposional.

d. Kombinasi antara Proporsional, Integral dan Deferensial :


Dimana akan diperoleh suatu sistem control yang lebih stabil sehingga
sensitifitasnya menjadi lebih besar.

5|Page
2 Pengendalian di gital (diskontinyu, diskrit )
Pengontrolan ini dilakukan oleh komponen – komponen diskrit dan dapat
dibagi atas :
1) Pengontrolan dengan dua posisi, misalnya : thermostat, sakelar ON-
OFF.
2) Posisi ganda, misalnya : selector switch (sakelar pemilih)
3) Floating, pada posisi yang relatif tidak terbatas (pemindahan energi
dapat dilakukan melalui salah satu dari beberapa kemungkinan yang
ada).

Istilah – istilah dalam diagram blok dan contoh penggunaanya diatas kapal

1. Diagram blok pada open loop control system

a. System pemanasan yang bahan bakar masuk dengan suhu yang tidak tetap
dan adanya gangguan setelah pengaturan pada regulator maka output suhu
sesuai dengan yang diinginkan. Suhu ruangan tidak mengendalikan bahan
bakar.

6|Page
b. System pada suhu water cooling

c. System pada hot water system

7|Page
2. Diagram blok pada closed loop control system

a) System pada suhu water cooling

8|Page
 Input adalah suhu air tawar yang dikehendaki, harga ini ditetapkan pada
comparator
 Output adalah suhu air tawar pendingin yang sebenarnya.
 Nilai suhu output diatur pada transmiter menuju comparator sebagai
masukan umpan balik (feedback)
 Hasil perbandingan berupa deviasi yang direspon pada controller
 Hasil tersebut diteruskan pada control v/v yang mengatur jumlah air tawar
yang keluar.
b) System pada pengisian air tangki

9|Page
c) System pada suhu ruang penghangat

 Room adalah plant (proses)


 Input adalah suhu yang diinginkan
 Output adalah suhu sebenarnya
 Swicth adalah controller

10 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai