Anda di halaman 1dari 2

SOAL PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN

KELOMPOK 2 :
1. DEA CLARA BR. TARIGAN
2. KARMILA WAHYUNI ANDRIAN
3. YOLANDA PUTERI HERMANDO

1. Berikut factor-faktor yang mempengaruhi tumbuh kembang anak :


1) Factor herediter
2) Factor lingkungan’
3) Factor social
4) Factor masyarakat
5) Factor hormonal
Jadi, factor yang mempengaruhi tumbuh kembang anak adalah ?...
a. 1,2 , dan 3
b. 2,4,dan 6
c. 1,2,dan 5
d. 1,3 dan 4
e. Semua benar

2. Berikut adalah masa postnatal, kecuali ?....


a. Masa neonates
b. Masa bayi
c. Masa remaja
d. Masa kehamilan
e. Masa sekolah

3. Suatu proses untuk menghasilkan peningkatan kemampuan berfungsi pada tingkatan


tertentu adalah pengertian dari ?..
a. Tumbuh kembang
b. Pertumbuhan
c. Tumbuh
d. Berkembang
e. Perkembangan

4. Proses bertambahnya ukuran berbagai organ (fisik) disebabkan karena peningkatan


ukuran dari masing-masing sel dalam kesatuan sel yang membentuk organ tumbuh atau
pertambahan, jumlah keseluruhan sel, atau kedua-duanya adalah pengertian dari ?..
a. tumbuh
b. kembang
c. reproduksi
d. tumbuh kembang
e. perkembangan

5. apa saja yang mempengaruhi tumbuh kembang anak dalam lingkungan prenatal?..
a. budaya lingkungan, nutrisi, hormonal
b. lingkungan mekanik, zat kimia, hormonal
c. zat kimia, iklim, nutrisi
d. olahraga, hormonal, iklim
e. kesehatan, zat kimia, nutrisi

Anda mungkin juga menyukai