Anda di halaman 1dari 2

Nama: Betasari Ulfa Gatri

NIM: F1119022
Kelas: Ekonomi Pembangunan Transfer A

Berikut adalah hasil dari proses pembuatan tabel frequency pada SPSS:

Frequencies

Statistics

Jenis Kelamin Pendidikan Pekerjaan

Valid 30 30 30
N
Missing 0 0 0

Pada tabel Statistics, dapat diketahui banyaknya data yang diolah yaitu sebanyak 30
sampel. Data tersebut terdiri dari variabel Jenis Kelamin, Pendidikan dan Pekerjaan yang
masing-masing berjumlah 30 data.

Frequency Table

Jenis Kelamin

Frequency Percent Valid Percent Cumulative


Percent

L 14 46.7 46.7 46.7

Valid P 16 53.3 53.3 100.0

Total 30 100.0 100.0

Selanjutnya adalah Tabel Frequency, tabel ini yang dimaksud dengan distribusi frekuensi
tabel. Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui distribusi data berdasarkan jenis kelamin. Untuk
jenis kelamin laki-laki berjumlah 14 orang atau sebanyak 46,7 persen dari keseluruhan data
adalah laki-laki. Sedangkan untuk perempuan sebanyak 16 orang atau sebesar 53,3 persen dari
keseluruhan data adalah perempuan.
Pendidikan

Frequency Percent Valid Percent Cumulative


Percent

SMA 6 20.0 20.0 20.0

D3 7 23.3 23.3 43.3

Valid S1 13 43.3 43.3 86.7

S2 4 13.3 13.3 100.0

Total 30 100.0 100.0

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui distribusi data berdasarkan pendidikan. Untuk
pendidikan SMA berjumlah 6 orang atau sebanyak 20,0 persen dari keseluruhan data adalah
berpendidikan SMA. Untuk D3 sebanyak 7 orang atau sebesar 23,3 persen dari keseluruhan data
adalah berpendidikan D3. Untuk S1 sebanyak 13 orang atau sebesar 43,3 persen dari keseluruhan
data adalah berpendidikan S1. Sedangkan untuk S2 sebanyak 4 orang atau sebesar 13,3 persen
dari keseluruhan data adalah berpendidikan S2.
Pekerjaan

Frequency Percent Valid Percent Cumulative


Percent

PNS 12 40.0 40.0 40.0

SWASTA 7 23.3 23.3 63.3

Valid BURUH 6 20.0 20.0 83.3

IRT 5 16.7 16.7 100.0

Total 30 100.0 100.0

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui distribusi data berdasarkan pekerjaan. Untuk
jenis pekerjaan PNS berjumlah 12 orang atau sebanyak 40,0 persen dari keseluruhan data adalah
berprofesi sebagai PNS. Untuk jenis pekerjaan pegawai swasta berjumlah 7 orang atau sebanyak
23,3 persen dari keseluruhan data adalah berprofesi sebagai pegawai swasta. Untuk jenis
pekerjaan buruh berjumlah 6 orang atau sebanyak 20,0 persen dari keseluruhan data adalah
berprofesi sebagai buruh. Sedangkan untuk jenis pekerjaan IRT berjumlah 5 orang atau sebanyak
16,7 persen dari keseluruhan data adalah berprofesi sebagai IRT.

Anda mungkin juga menyukai