Anda di halaman 1dari 4

HASIL PENELITIAN

1. Analisis Karakteristik Umum Responden

Tabel 1. Distribusi Ibu Nifas berdasarkan Umur di PMB


Kumala Ratna, S.ST Kabupaten Gowa

Umur Frekuensi Persen

<20 Tahun 6 20,0

20 – 35 Tahun 24 80,0

Total 30 100,0
Sumber : Data primer

Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa responden terbanyak

adalah usianya 20-35 tahun sebanyak 24 orang (80,0%) dan

selebihnya berusia <20 tahun sebanyak 6 orang (20,0%).

Tabel 2. Distribusi Ibu Nifas berdasarkan Pendidikan di


PMB Kumala Ratna, S.ST Kabupaten Gowa

Kategori
Frekuensi Persen
Pendidikan
Pendidikan Dasar
29 96,7
(SD, SMP, SMA)

Pendidikan Tinggi 1 3,3


(D3, D4, S1, S2, S3)
Total 30 100,0
Sumber : Data primer
Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa kategori pendidikan

responden terbanyak adalah berpendidikan dasar (SD, SMP, SMA)

sebanyak 29 orang (96,7%) dan selebihnya berpendidikan tinggi (D3,

D4, S1, S2, S3) sebanyak 1 Orang (3,3%).

Tabel 3. Distribusi Ibu Nifas berdasarkan Pekerjaan di


PMB Kumala Ratna, S.ST Kabupaten Gowa

Pekerjaan Frekuensi Persen

Bekerja 1 3,3

29 96,7
Tidak Bekerja
Total 30 100,0
Sumber : Data primer

Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa responden terbanyak

adalah tidak bekerja sebanyak 29 orang (96,7%) dan selebihnya

bekerja sebanyak 1 Orang (3,3%)

Tabel 4. Distribusi Ibu Nifas berdasarkan Tingkat


Kecemasan di PMB Kumala Ratna, S.ST
Kabupaten Gowa
Tingkat
Frekuensi Persen
Kecemasan
Ringan 19 63,3

Sedang 5 16,7

Berat 6 20,0
Total 30 100,0
Sumber : Data primer
Tabel diatas memperlihatkan responden mengalami tingkat

kecemasan ringan terbanyak adalah 19 orang (63,3%), dan sisanya

mengalami tingkat kecemasan sedang sebanyak 5 orang (16,7%) dan

berat 6 orang (20,0%).

Tabel 5. Distribusi Ibu Nifas berdasarkan Pemberian ASI


di PMB Kumala Ratna, S.ST Kabupaten Gowa

Status Pemberian
Frekuensi Persen
ASI
Ya 16 53,3

Tidak 14 46,7
Total 30 100,0
Sumber : Data primer

Tabel diatas memperlihatkan bahwa responden memberikan ASI

terbanyak adalah 16 orang (53,3%), dan sisanya tidak memberikan ASI.


2. Analisis Bivariate

Tabel 6. Tingkat Kecemasan Ibu Nifas dengan Status Pemberian ASI pada Bayi
di PMB Kumala Ratna, S.ST Kabupaten Gowa

Status Pemberian
ASI Total
p
Ya Tidak
n % n % n %
Ringan 15 78,9 4 21,1 19 100,0
Tingkat
0,004
Kecemasan Sedang 1 20,0 4 80,0 5 100,0
(Kolmogorov-Smirnov)

Berat 0 0,0 6 20,0 6 100,0


Total 16 53,3 14 46,7 30 100,0
Sumber : Data primer

Tabel diatas memperlihatkan bahwa tingkat kecemasan

kategori ringan dengan status pemberian ASI ibu nifas sebanyak 15

orang (78,9%) dan yang tidak diberi ASI sebanyak 4 orang (21,1%).

Selanjutnya tingkat kecemasan kategori sedang dengan status

pemberian ASI ibu nifas sebanyak 1 orang (20%) dan yang tidak

diberikan ASI sebanyak 4 orang (80%). Kemudian terakhir tingkat

kecemasan kategori berat dengan status lebih banyak tidak diberikan

ASI sebanyak 6 orang (20%).

Hasil uji korelasi dengan menggunakan uji Kolmogorov-

Smirnov ASI menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan

antara tingkat kecemasan ibu nifas dengan pemberian ASI (p=0,004)

Anda mungkin juga menyukai