Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN PENDAHULUAN

WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

BAB 2
GAMBARAN UMUM LOKASI PEKERJAAN

2.1. GAMBARAN UMUM WILAYAH STUDI


2.1.1. Wilayah Kabupaten Mojokerto
a). Geografi dan Administratif
Secara astronomis Wilayah Kabupaten Mojokerto terletak di antara 7o 18’ 35” – 7o 47’ 00”
Lintang Selatan (LS) dan 111o 20’ 13” – 111o 40’ 47” Bujur Timur (BT). Secara administratif Wilayah
Kabupaten Mojokerto terdiri dari 18 kecamatan, 304 desa/kelurahan, 1.176 dusun, 2.083 Rukun
Warga (RW), dan 6.878 Rukun Tetangga (RT). Luas wilayah daratan Kabupaten Mojokerto di luar
hutan negara adalah 692,15 km2, dimana Kecamatan Dawarblandong merupakan kecamatan dengan
luas wilayah terbesar, yakni 58,93 km2. Sedangkan Luas Wilayah Kabupaten Mojokerto secara
keseluruhan (termasuk hutan negara) adalah 975,20 Km 2.
Secara geografis Wilayah Kabupaten Mojokerto memiliki batas-batas administratif sebagai
berikut:
 Sebelah Utara : Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Gresik
 Sebelah Timur : Kabupaten Sidoarjo dan Kabupaten Pasuruan
 Sebelah Selatan : Kabupaten Malang dan Kota Batu
 Sebelah Barat : Kabupaten Jombang
Untuk mengetahui lebih jelas mengenai batas-batas administratif Wilayah Kabupaten Mojokerto
dapat dilihat pada Gambar 2.1.

b). Topografi
Topografi Wilayah Kabupaten Mojokerto cenderung cekung di tengah dan tinggi di bagian
selatan dan utara. Bagian Selatan merupakan wilayah pegunungan yang subur, yang meliputi
Kecamatan Pacet, Trawas, Gondang, dan Jatirejo. Bagian Tengah merupakan wilayah daratan,
sedangkan bagian Utara merupakan daerah perbukitan kapur yang cenderung kurang subur.
Sekitar 30% dari seluruh Wilayah Kabupaten Mojokerto kemiringan tanahnya lebih dari 15 o,
sedangkan sisanya merupakan wilayah dataran dengan tingkat kemiringan lahan kurang dari 15o.
Pada umumnya ketinggian wilayah kecamatan di Kabupaten Mojokerto rata-rata berada kurang dari
500 m di atas permukaan air laut (dpl) dan hanya Kecamatan Pacet dan Kecamatan Trawas
merupakan daerah terluas yang memiliki daerah dengan ketinggian lebih dari 700 m dpl.
Wilayah Kabupaten Mojokerto yang terletak di sisi Utara Sungai Brantas terbagi oleh
perbukitan yang terletak membujur di antara Kecamatan Dawarblandong dengan Kecamatan
Kemlagi dan Kecamatan Jetis. Kondisi topografi Wilayah Kabupaten Mojokerto secara rinci dapat
dilihat pada Tabel 2.1.

Tabel 2.1.
Kondisi Topografi Wilayah Kabupaten Mojokerto
Luas Luas
Tinggi Rata-rata
No. Kecamatan Daerah*) Daerah**)
(m dpl)
(Km2) (Km2)
1. Jatirejo 140,00 32,98 85,11
2. Gondang 240,00 39,11 113,38
3. Pacet 470,00 45,16 98,32

2-1
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Gambar 2.1. Peta Batas Administrasi Wilayah Kabupaten Mojokerto

2-2
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Luas Luas
Tinggi Rata-rata
No. Kecamatan Daerah*) Daerah**)
(m dpl)
(Km2) (Km2)
4. Trawas 600,00 29,86 65,94
5. Ngoro 120,00 57,48 68,76
6. Pungging 100,00 48,14 44,76
7. Kutorejo 170,00 42,83 46,30
8. Mojosari 100,00 26,65 30,44
9. Bangsal 60,00 24,06 23,74
10. Mojoanyar 54,00 23,02 24,80
11. Dlanggu 120,00 35,42 37,36
12. Puri 70,00 35,65 37,81
13. Trowulan 60,00 39,20 46,47
14. Sooko 64,00 23,46 24,97
15. Gedeg 36,00 22,98 26,63
16. Kemlagi 52,00 50,05 58,48
17. Jetis 60,00 57,17 60,65
18. Dawarblandong 75,00 58,93 81,28
Total 64,00 692,15 975,20
Sumber: Kabupaten Mojokerto Dalam Angka 2019, BPS Kabupaten Mojokerto, 2019

Keterangan:
*) Luas daerah tidak termasuk hutan negara
**) Luas daerah termasuk hutan negara

c). Hidrografi
Terdapat 61 sungai yang mengalir di Wilayah Kabupaten Mojokerto. Sungai terpanjang
adalah Sungai Gembolo dengan panjang 31,63 km, sedangkan sungai terpendek adalah Sungai
Kletak dengan panjang hanya 1,74 km saja. Untuk mengetahui sungai-sungai yang melintas di
Wilayah Kabupaten Mojokerto dapat dilihat pada Tabel 2.2.

Tabel 2.2.
Nama dan Panjang Sungai yang Melintas di Wilayah Kabupaten Mojokerto
Panjang
No. Nama Sungai Nama Wilayah UPT Kecamatan
(km)
1. Kali Kletak Pandan Trawas 1,74
2. Kali Dlundung Pandan Trawas 4,99
3. Kali Kukupan Pandan Trawas 4,03
4. Kali Sumbertowo Pandan Trawas 7,78
5. Kali Jurangrejo Pandan Trawas 3,26
6. Kali Janjing Mojosari Trawas, Ngoro, Pungging 14,38
7. Kali Jubel Pandan Pacet 12,60
8. Kali Made Pandan Pacet 12,41
9. Kali Bulu Kidul Pandan Pacet 3,48
10. Kali Cumpleng Pandan/Mojosari Pacet, Kutorejo, Pungging 14,98
11. Kali Gembolo Pandan/Mojosari Trawas, Pacet, Pungging, Kutorejo 31,63
12. Kali Curahkates Mojosari Mojosari 3,23
13. Kali Curahlandak Mojosari Ngoro 5,25
14. Kali Curahlandak I Mojosari Ngoro 2,45
15. Kali Curahpancang Mojosari Ngoro 2,95
16. Kali Curah Jedog Mojosari Ngoro 2,23
17. Kali Curahnegoro Mojosari Ngoro 2,50
18. Kali Polaman Mojosari Ngoro 2,30
19. Kali Sumberwaru Mojosari Ngoro 5,70
20. Kali Curahpanggul Mojosari Ngoro 4,35
21. Kali Curah Klengkeng Mojosari Ngoro 10,12

2-3
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Panjang
No. Nama Sungai Nama Wilayah UPT Kecamatan
(km)
22. Kali Sumber Pandokan Mojosari Pungging 2,50
23. Kali Kanigoro Mojosari Pungging 4,00
24. Kali Sumber Kali Urip Mojosari Pungging 3,71
25. Kali Sumber Pasinan Mojosari Pungging 9,67
26. Kali Sumber Wonodadi Bangsal Mojosari, Kutorejo 7,45
27. Kali Sumber Kembar Bangsal Mojosari 6,35
28. Kali Sumber Wonosari Bangsal Mojosari 2,51
29. Kali Sumber Glogok Bangsal Kutorejo, Bangsal, Mojosari 8,91
30. Kali Sumber Ngrayung Bangsal Kutorejo, Bangsal 6,06
31. Kali Tekuk Bangsal Bangsal 14,43
32. Kali Banyak Pugeran Kutorejo, Bangsal 5,56
33. Kali Judeg Pugeran Pacet, Gondang, Dlanggu, Bangsal 12,50
34. Kali Bangsal Pugeran/Bangsal Dlanggu, Bangsal, Mojoanyar 13,13
35. Kali Gayaman Bangsal Puri 3,62
36. Kali Kintelan Brangkal Jatirejo, Dlanggu, Puri 13,18
37. Kali Cemporat Brangkal Puri, Sooko 5,50
38. Kali Sadar Brangkal/Bangsal/Mojosari Mojoanyar, Bangsal, Mojosari, Pungging, Ngoro 23,00
39. Kali Klorak Pugeran Gondang 6,25
40. Kali Galuh Pugeran Gondang 13,12
41. Kali Klopo Pugeran Gondang 6,70
42. Kali Landean Pugeran Gondang 13,70
43. Kali Kromong Pugeran Pacet 14,24
44. Kali Pikatan Pugeran Pacet, Gondang, Jatirejo 22,32
45. Kali Brangkal Brangkal Trowulan, Sooko, Prajurit Kulon 14,89
46. Kali Manting Sumengko Jatirejo 13,05
47. Kali Butek Sumengko Jatirejo 2,90
48. Kali Coban Sumengko Jatirejo 11,40
49. Kali Jurangcetot Sumengko Jatirejo 33,63
50. Kali Sumber Winong Sumengko Jatirejo 15,00
51. Kali Asin Gedeg Jetis 5,10
52. Kali Kwangen Gedeg Ngusikan 7,20
53. Kali Marmoyo Gedeg Kemlagi 20,45
54. Kali Sidoringin Gedeg Kemlagi 4,90
55. Kali Gedeg Gedeg Gedeg 4,00
56. Kali Kedungsoro Gedeg Gedeg 13,35
57. Kali Wonoayu Gedeg Gedeg 10,35
58. Kali Kedungsumur Gedeg Gedeg 6,65
59. Kali Brantas Gedeg Kabupaten Mojokerto dan Kota Mojokerto 19,55
60. Kali Surabaya Gedeg Gedeg 7,50
61. Kali Porong Bangsal/Mojosari Mojoanyar, Bangsal, Mojosari 28,29
Sumber: Kabupaten Mojokerto Dalam Angka 2019, BPS Kabupaten Mojokerto, 2019

d). Iklim
Seperti halnya daerah lain di Wilayah Indonesia, di Kabupaten Mojokerto juga hanya dikenal
2 musim, yaitu musim kemarau dan musim penghujan. Berdasarkan hasil pengukuran dari 25 stasiun
pengamatan yang terdapat di Kabupaten Mojokerto, total curah hujan yang terjadi selama Tahun
2018 mencapai 2.485,12 mm dengan rata-rata curah hujan sebesar 207,08. Jumlah curah hujan
tertinggi terjadi di Bulan Februari, yakni sebesar 466,24 mm. Sedangkan jumlah rata-rata hari hujan
yang terjadi selama Tahun 2018 sebanyak 99 hari dengan intensitas tertinggi terjadi di Bulan Januari.

e). Kependudukan
Jumlah penduduk menurut kecamatan di Kabupaten Mojokerto dari hasil registrasi sampai
akhir Tahun 2018 adalah sebesar 1.128.065 jiwa. Kecamatan Jetis mempunyai jumlah penduduk
yang paling besar, yaitu sebanyak 85.482 jiwa, diikuti Kecamatan Ngoro sebanyak 83.316 jiwa dan

2-4
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Kecamatan Mojosari 80.007 jiwa. Untuk mengetahui data penduduk Kabupaten Mojokerto hasil
registrasi per kecamatan Tahun 2018 dapat dilihat pada Tabel 2.3 berikut ini.

Tabel 2.3.
Data Penduduk Kabupaten Mojokerto Tahun 2018
Luas Jumlah Persebaran
Kepadatan Jumlah
No. Kecamatan Wilayah Penduduk Penduduk
(jiwa/km2) KK
(km2) (jiwa) (%)
1. Jatirejo 32,98 44.604 3,95 1.352 14.870
2. Gondang 39,11 43.175 3,83 1.104 14.246
3. Pacet 45,16 59.581 5,28 1.319 19.854
4. Trawas 29,86 30.696 2,72 1.028 8.296
5. Ngoro 57,48 83.316 7,39 1.449 27.973
6. Pungging 48,14 77.509 6,87 1.610 24.953
7. Kutorejo 42,83 66.132 5,86 1.544 21.290
8. Mojosari 26,65 80.007 7,09 3.002 25.198
9. Bangsal 24,06 52.370 4,64 2.177 16.705
10. Mojoanyar 23,02 49.705 4,41 2.159 14.566
11. Dlanggu 35,42 56.399 5,00 1.592 18.295
12. Puri 35,65 77.397 6,86 2.171 23.896
13. Trowulan 39,20 76.083 6,74 1.941 24.150
14. Sooko 23,46 73.101 6,48 3.116 22.127
15. Gedeg 22,98 59.667 5,29 2.596 19.450
16. Kemlagi 50,05 60.246 5,34 1.204 18.997
17. Jetis 57,17 85.482 7,58 1.495 27.433
18. Dawarblandong 58,93 52.595 4,66 892 16.826
Jumlah 692,15 1.128.065 100,00 1.630 359.125
Sumber: Kabupaten Mojokerto Dalam Angka 2019, BPS Kabupaten Mojokerto, 2019

2.1.2. Wilayah Kota Mojokerto


a). Geografi dan Administratif
Secara astronomis Wilayah Kota Mojokerto terletak di antara 7o 27’ 0,16” – 7o 29’ 37,11”
Lintang Selatan (LS) dan 112o 24’ 14,3’’ – 112o 27’ 24’’ Bujur Timur (BT). Secara administratif Wilayah
Kota Mojokerto terdiri dari 3 kecamatan, 18 kelurahan, 180 Rukun Warga (RW), dan 675 Rukun
Tetangga (RT). Luas Wilayah Kota Mojokerto adalah 20,21 km2, dimana Kecamatan Magersari
merupakan kecamatan dengan luas wilayah terbesar, yakni 8,08 km2.
Secara geografis Wilayah Kota Mojokerto terletak di tengah-tengah dan dikelilingi Wilayah
Kabupaten Mojokerto. Sehingga Wilayah Kota Mojokerto secara administratif berbatasan langsung
dari segala arah dengan Wilayah Kabupaten Mojokerto, sebagai berikut:
 Sebelah Utara : Sungai Brantas (membentang memisahkan wilayah kota dengan
wilayah kabupaten)
 Sebelah Timur : Kecamatan Mojoanyar, Kabupaten Mojokerto
 Sebelah Selatan : Kecamatan Puri dan Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto
 Sebelah Barat : Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto
Untuk mengetahui lebih jelas mengenai batas-batas administratif Wilayah Kota Mojokerto dapat
dilihat pada Gambar 2.2.

2-5
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Gambar 2.2. Peta Batas Administrasi Wilayah Kota Mojokerto

2-6
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

b). Topografi
Wilayahnya merupakan dataran rendah dengan ketinggian rata-rata 22 m di atas permukaan
laut (dpl) dengan kondisi permukaan tanah yang agak miring ke arah Timur dan Utara antara 0% –
3%. Secara topografi Wilayah Kota Mojokerto dibagi menjadi 3 daerah berdasarkan jenis struktur
geologi, yaitu Dataran Pleistosen seluas 223,40 ha; Dataran Alluvial Fasies seluas 442,78 ha; dan
Dataran Alluvial seluas 980,36 ha.

c). Hidrografi
Terdapat 7 buah sungai yang mengalir melintasi Wilayah Kota Mojokerto, seperti dapat
dilihat pada Tabel 2.4 berikut ini.

Tabel 2.4.
Nama dan Panjang Sungai yang Melintas di Wilayah Kota Mojokerto
Panjang
No. Nama Sungai Kecamatan
(km)
1. Sungai Brantas Prajurit Kulon, Magersari 11,09
2. Sungai Brangkal Prajurit Kulon 7,62
3. Sungai Sadar Kranggan, Magersari 7,86
4. Sungai Cemporat Kranggan 1,87
5. Sungai Ngrayung Prajurit Kulon 3,82
6. Sungai Watudakon Prajurit Kulon 4,21
7. Sungai Ngotok Prajurit Kulon 4,90
Sumber: Profil Daerah Kota Mojokerto Tahun 2019, Bappeko Mojokerto, 2019

d). Iklim
Berdasarkan hasil pengukuran dari stasiun pengamatan yang ada, total curah hujan yang
terjadi di Kota Mojokerto selama Tahun 2018 mencapai 2.034,9 mm dengan rata-rata curah hujan
sebesar 169,6. Jumlah curah hujan tertinggi terjadi di Bulan Desember, yakni sebesar 662,2 mm.
Sedangkan jumlah rata-rata hari hujan yang terjadi selama Tahun 2018 sebanyak 77 hari dengan
intensitas tertinggi terjadi di Bulan Februari.

e). Kependudukan
Jumlah penduduk menurut kecamatan di Kota Mojokerto dari hasil registrasi sampai akhir
Tahun 2018 adalah sebesar 143.377 jiwa. Kecamatan Magersari mempunyai jumlah penduduk yang
paling besar, yaitu sebanyak 61.317 jiwa. Untuk mengetahui data penduduk Kota Mojokerto hasil
registrasi per kecamatan Tahun 2018 dapat dilihat pada Tabel 2.5 berikut ini.

Tabel 2.5.
Data Penduduk Kota Mojokerto Tahun 2018
Luas Jumlah Persebaran
Kepadatan Jumlah
No. Kecamatan Wilayah Penduduk Penduduk
(jiwa/km2) KK
(km2) (jiwa) (%)
1. Prajurit Kulon 7,41 42.384 29,56 5.720 -*
2. Magersari 8,08 61.317 42,77 7.586 -*
3. Kranggan 4,72 39.676 27,67 8.404 -*
Jumlah 20,21 143.377 100,00 7.093 46.122
Sumber: Kota Mojokerto Dalam Angka 2019, BPS Kota Mojokerto, 2019

Keterangan:
*) Data tidak tersedia

2-7
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

2.2. GAMBARAN UMUM LOKASI RENCANA STUDI SUNGAI BRANGKAL


Berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 268/KPTS/M/2010 tentang Pola
Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Brantas, disebutkan bahwa WS Brantas terdiri dari 4
Daerah Aliran Sungai (DAS), yakni DAS Brantas, DAS Tengah, DAS Ringin Bandulan dan DAS
Kondang Merak. Untuk DAS Brantas sendiri terdiri dari 6 Sub DAS, yakni Sub DAS Brantas Hulu,
Brantas Tengah, Ngrowo-Ngasinan, Konto, Widas dan Brantas Hilir. Sungai Brangkal merupakan
salah satu basin block yang termasuk dalam Sub DAS Brantas Hilir dengan luas area tangkapan
sekitar ± 221 km2. Untuk mengetahui posisi Sungai Brangkal menurut pola pengelolaan sumber daya
air WS Brantas dapat dilihat pada Tabel 2.6 dan Gambar 2.3.

Tabel 2.6.
Pembagian Sub DAS Wilayah Sungai Brantas
Catchment
No. DAS / Sub DAS Basin Block
(km2)
1. Brantas Hulu Upper Brantas (1) 180
Bango-Sari (2) 235
Amprong (3) 349
Manten (4) 176
Upper Lesti (5) 263
Genteng (6) 133
Lower Lesti-Jaruman (7) 239
Metro (8) 323
Ampo (9) 183
Kedungbanteng (10) 64
Bambang (11) 273
Lemon-Putung (12) 173
Lekso (13) 139
Jari (14) 78
Putih (15) 62
Abab (16) 554
Jimbe (17) 336
2. Brantas Tengah Ngobo-Serinjing (22) 647
Badak-Sukorejo (19) 302
Catut-Kedak (20) 193
3. Ngrowo-Ngasinan Ngrowo (18) 1.470
4. Konto Konto (21) 568
5. Widas Amunger (23) 269
Widas (24) 1.253
6. Brantas Hilir Gunting (25) 723
Turibaru (26) 109
Beng (27) 151
Brangkal (28) 221
Sadar (29) 358
Bongkok (30) 164
Porong (31) 420
Mas (32) 1.379
7. DAS Tengah 596
8. DAS Ringin Bandulan 595
9. DAS Kondang Merak 924
Sumber: Kepmen PU 268/KPTS/M/2010

2-8
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Gambar 2.3. Peta Pembagian Sub DAS Wilayah Sungai Brantas

Sungai Brangkal mengalir sepanjang ± 18,38 km yang melintasi 2 wilayah administratif,


yakni Kabupaten Mojokerto dan Kota Mojokerto. Hulu Sungai Brangkal dimulai dari titik pertemuan
2 buah sungai, yaitu Sungai Pikatan dan Sungai Jurangcetot, yang ada di Desa Dinoyo, Kecamatan
Jatirejo, Kabupaten Mojokerto, dan berakhir di titik pertemuan dengan Sungai Ngotok yang
bermuara di Sungai Brantas yang ada di Kota Mojokerto. Sungai Brangkal mengalir melintasi Wilayah
Kecamatan Jatirejo, Trowulan, dan Sooko di Kabupaten Mojokerto, kemudian mengalir melintasi
Wilayah Kecamatan Prajurit Kulon di Kota Mojokerto, seperti dapat dilihat pada Tabel 2.7.

Tabel 2.7.
Wilayah yang Dilintasi Aliran Sungai Brangkal

No. Wilayah Desa / Kelurahan


A. Kabupaten Mojokerto
1. Kecamatan Jatirejo a. Desa Dinoyo
b. Desa Padangasri
c. Desa Sumengko
d. Desa Kumitir
2. Kecamatan Trowulan a. Desa Domas
b. Desa Jambuwok
3. Kecamatan Sooko a. Desa Blimbingsari
b. Desa Gemekan
c. Desa Brangkal
d. Desa Kedungmaling
e. Desa Jampirogo
f. Desa Sambiroto
g. Desa Japan
h. Desa Wringinrejo
i. Desa Sooko
B. Kota Mojokerto
1. Kecamatan Prajurit Kulon a. Kelurahan Surodinawan
b. Kelurahan Prajurit Kulon
c. Kelurahan Mentikan

Untuk mengetahui lokasi rencana studi Sungai Brangkal dapat dilihat pada Gambar 2.4.

2-9
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Sungai Brangkal

Gambar 2.4. Peta Lokasi Rencana Studi Sungai Brangkal

2-10
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Sementara itu Sungai Jurangcetot mengalir sepanjang ± 33,63 km dari daerah Gunung
Gentonggowok hingga titik pertemuan dengan Sungai Pikatan yang merupakan titik awal Sungai
Brangkal. Sungai Jurangcetot mengalir melintasi hanya Wilayah Kecamatan Jatirejo, yakni Desa
Tawangrejo, Lebak Jabung, Jatirejo, Baureno, dan Dinoyo.

2.3. HASIL SURVEY PENDAHULUAN


Kegiatan survey pendahuluan dilakukan dengan melakukan kunjungan lapangan ke lokasi
rencana studi dan melakukan identifikasi awal. Survey ini bertujuan untuk mengetahui gambaran
secara umum kondisi eksisting Sungai Brangkal, yang mengalir melintas di Wilayah Kabupaten
Mojokerto dan Wilayah Kota Mojokerto. Untuk mengetahui gambaran kondisi eksisting Sungai
Brangkal dapat dilihat pada Tabel 2.8.

Tabel 2.8.
Hasil Survey Pendahuluan Lokasi Rencana/ Obyek Studi
Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas

SUNGAI BRANGKAL
1. Jembatan Dinoyo IV Desa Dinoyo, Kondisi bangunan
Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 3,54"
Y: 7° 35' 22,28"

Plengsengan
sebagian ada
retak/pecah,
sempadan sungai
dijadikan tempat
pembuangan
sampah

2. Tambang pasir Desa Padangasri, Kondisi sempadan


Kec. Jatirejo, sungai rusak
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 49,37"
Y: 7° 35' 8,46"

3. Jembatan jalan desa Desa Sumengko, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 33,96"
Y: 7° 34' 17,62"

2-11
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
4. Endapan sedimen Desa Domas, Banyak sedimen,
Kec. Trowulan, dimana sebagian
Kab. Mojokerto telah ditanami oleh
warga, ketika
Koordinat: terjadi banjir bisa
X: 112° 25' 12,10" sampai meluap ke
Y: 7° 33' 51,82" jalan pertanian

5. Dam Penewon Desa Jambuwok, Kondisi bangunan


Kec. Trowulan, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 10,02"
Y: 7° 33' 17,38"

Di hulu dan hilir


Dam banyak
sedimen yang
ditumbuhi
rerumputan

6. Jembatan jalan desa Desa Jambuwok, Kondisi bangunan


Kec. Trowulan, rusak ringan
Kab. Mojokerto (konstruksi
bentang tengah
Koordinat: mengalami
X: 112° 25' 8,70" lendutan)
Y: 7° 33' 8,65"

7. Jembatan Brangkal Desa Brangkal, Kondisi bangunan


Kec. Sooko, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 24' 54,06"
Y: 7° 31' 24,66"

Plengsengan
sebagian ada
retak-retak,
terdapat endapan
di bagian hulu
yang ditumbuhi
rerumputan,
banyak sampah
tersangkut di tiang
pondasi bentang
tengah
8. Bangunan pengendali Desa Brangkal, Kondisi bangunan
aliran Kec. Sooko, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 24' 54,37"
Y: 7° 31' 22,19"

2-12
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
9. Endapan sedimen Desa Sambiroto, Banyak sedimen di
Kec. Sooko, tikungan sungai
Kab. Mojokerto bagian luar yang
ditumbuhi
Koordinat: rerumputan,
X: 112° 25' 0,84" sempadan
Y: 7° 30' 25,97" dijadikan temat
usaha

10. Jembatan jalan desa Desa Sambiroto, Kondisi bangunan


Kec. Sooko, baik
Kab. Mojokerto
Plengsengan
Koordinat: banyak ditumbuhi
X: 112° 25' 0,84" rerumputan
Y: 7° 30' 25,97"

11. Bangunan AWLR Desa Jampirogo, Kondisi bangunan


Kec. Sooko, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 3,21"
Y: 7° 29' 58,73"

12. Bangunan AWLR Desa Sooko, Kondisi bangunan


Kec. Sooko, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 28,39"
Y: 7° 29' 24,47"

13. Jembatan KH. Usman Kel. Surodinawan, Kondisi bangunan


Kec. Prajurit Kulon, baik
Kota Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 28,12"
Y: 7° 29' 23,36"

Plengsengan
bagian hilir dekat
kaki-kaki jembatan
rusak berat (jebol),
sebagian
plengsengan yang
rusak sudah
dipasang sand bag
tapi sebagian besar
kondisinya sudah
hancur

2-13
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
14. Dam Surodinawan Kel. Surodinawan, Kondisi bangunan
Kec. Prajurit Kulon, baik
Kota Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 34,57"
Y: 7° 28' 51,04"

Plengsengan
bagian hilir rusak
sedang (sebagian
jebol), sebagian
plengsengan
banyak ditumbuhi
tanaman rambat

15. Jembatan Prajurit Kel. Prajurit Kulon, Kondisi bangunan


Kulon Kec. Prajurit Kulon, baik
Kota Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 38,09"
Y: 7° 28' 44,14"

Plengsengan
tertutup sampah
dan tanah yang
banyak ditumbuhi
bermacam-macam
vegetasi

16. Jembatan Rel KA Kel. Prajurit Kulon, Kondisi konstruksi


Kec. Prajurit Kulon, bangunan baik
Kota Mojokerto
Sedang
Koordinat: pelaksanaan
X: 112° 25' 43,47" konstruksi
Y: 7° 28' 20,91" jembatan rel KA
double track

2-14
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
17. Jembatan Prajurit Kel. Prajurit Kulon, Kondisi bangunan
Kulon Kec. Prajurit Kulon, baik
Kota Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 44,04"
Y: 7° 28' 17,43"

Plengsengan
sebagian ada
retak/pecah, dan
sebagian besar
plengsengan
banyak ditumbuhi
tanaman rambat
dan rerumputan

18. Jembatan Cakarayam Kel. Prajurit Kulon, Kondisi bangunan


Kec. Prajurit Kulon, baik
Kota Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 38,12"
Y: 7° 27' 58,94"
Plengsengan
sebagian besar
tertutup tanah
yang banyak
ditumbuhi
bermacam-macam
vegetasi, dan salah
satu kaki jembatan
jadi tempat
pembuangan
sampah

19. Pertemuan dengan Kel. Prajurit Kulon, -


Sungai Ngotok, yang Kec. Prajurit Kulon,
merupakan titik akhir Kota Mojokerto
Sungai Brangkal
Koordinat:
X: 112° 25' 36,85"
Y: 7° 27' 52,81"

2-15
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas

SUNGAI JURANGCETOT
1. Dam Lebak Sumengko Desa Lebak Jabung, Kondisi bangunan
Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 24' 46,34"
Y: 7° 37' 33,37"

Kondisi
pelngsengan rusak
(sebagian kecil)

2. Check Dam Desa Lebak Jabung, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 24' 50,88"
Y: 7° 37' 21,12"

3. Tambang pasir Desa Lebak Jabung, Kondisi sempadan


Kec. Jatirejo, sungai rusak
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 24' 52,43"
Y: 7° 37' 13,13"

4. Jembatan jalan desa Desa Lebak Jabung, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik, namun
Kab. Mojokerto banyak ditumbuhi
rumput-rumputan
Koordinat:
X: 112° 25' 0,35"
Y: 7° 37' 0,72"

5. Tambang pasir dan Desa Jatirejo, Kondisi badan dan


batu Kec. Jatirejo, sempadan sungai
Kab. Mojokerto rusak

Koordinat:
X: 112° 25' 13,54"
Y: 7° 36' 46,18 "

2-16
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
6. Jembatan jalan desa Desa Jatirejo, Kondisi bangunan
Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 18,02"
Y: 7° 36' 39,54"

7. Tambang pasir dan Desa Jatirejo, Kondisi badan dan


batu Kec. Jatirejo, sempadan sungai
Kab. Mojokerto rusak

Koordinat:
X: 112° 25' 35,54"
Y: 7° 36' 36,65"

8. Jembatan jalan desa Desa Baureno, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 25' 46,07"
Y: 7° 36' 32,50"

Kondisi tanggul
rusak (sebagian
kecil)

9. Jembatan jalan desa Desa Baureno, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 1,00"
Y: 7° 36' 31,73"

10. Pertemuan 2 buah Desa Baureno, -


sungai Kec. Jatirejo,
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 8,54"
Y: 7° 36' 23,37"

2-17
LAPORAN PENDAHULUAN
WALKTHROUGH SUNGAI BRANGKAL

Nama Bangunan
No. Lokasi Foto Lapangan Keterangan
Sungai/Aktivitas
11. Jembatan jalan Desa Baureno, Kondisi bangunan
kabupaten Kec. Jatirejo, secara umum baik,
Kab. Mojokerto namun pondasi
bentang tengah
Koordinat: jembatan sedikit
X: 112° 26' 8,58" rusak
Y: 7° 36' 13,16"

12. Pertemuan 2 buah Desa Baureno, -


sungai Kec. Jatirejo,
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 7,76"
Y: 7° 35' 55,92"

13. Bendung Candi Limo Desa Baureno, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 2,19"
Y: 7° 35' 52,21"

14. Jembatan Dinoyo III Desa Dinoyo, Kondisi bangunan


Kec. Jatirejo, baik
Kab. Mojokerto

Koordinat:
X: 112° 26' 2,76"
Y: 7° 35' 27,55"

Plengsengan
sebagian ada
retak-retak, ada
pembuangan
sampah

15. Pertemuan 2 buah Desa Dinoyo, -


sungai (Sungai Kec. Jatirejo,
Jurangcetot dan Kab. Mojokerto
Sungai Pikatan yang
merupakan titik awal Koordinat:
Sungai Brangkal) X: 112° 26' 4,17"
Y: 7° 35' 23,02"

2-18

Anda mungkin juga menyukai