Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP No 1)
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 8 Medan

Program Studi Keahlian : Tata Boga

Mata Pelajaran : Produk Cake

Kelas/Semester : XI/Gasal

Materi Ajar/Topik/Tema : Cake, Gateaux dan Torten

Alokasi Waktu : 5 x 45 (pertemuan 1 = 2x45) (pertemuan 2 =3x45)

Menit Pertemuan ke :1&2

A. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama 1.1. Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha
yang dianutnya Esa, melalui pengembangan berbagai
keterampilan mengolah dan menyajikan
produk cake sebagai tindakan pengamalan
menurut agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, 2.1. Memiliki motivasi internal dan
tanggung jawab, peduli, santun, ramah menunjukkan rasa ingin tahu dalam
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta pembelajaran mengolah dan menyajikan
damai, responsif, dan proaktif) dan produk cake
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi 2.2. Menunjukkan perilaku ilmiah (jujur ,
atas berbagai permasalahan bangsa dalam disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan lingkungan, gotong royong) dalam melakukan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri pembelajaran sebagai bagian dari sikap
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan profesional
dunia 2.3. Menunjukan perilaku cinta damai dan
toleransi dalam membangun kerjasama dan
tanggungjawab dalam implementasi sikap
kerja
3. (Pertemuan 1) 3.1 Mahasiswa dapat memahami cake
Memahami, menerapkan dan menganalisis 3.2 Mahasiswa dapat menganalisis cake
pengetahuan factual, konseptual, dan 3.3Mahasiswa dapat mengevaluasi cake
procedural berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab phenomena dan
kejadian dalam bidang kerja yang spesifik
untuk memecahkan masalah

4. (pertemuan 2) 4.1 Mahasiswa dapat membuat cake


Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah 4.2 Mahasiswa dapat memodifikasi cake
konkret dan ranah abstrak terkait dengan 4.3 Mahasiswa dapat mengelola cake
pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung

B. Indikator

(pertemuan 1)

1. Pengertian cake,gateaux dan torte


2. Klasifikasi adonan cake,gatoex dan torte
3. Bahan dan alat pembuatan cake,gatoex dan torte
4. Metode dan teknik pembuatan cake,gatoex dan torte
5. Faktor kegagalan pembuatan cake,gatoex dan torte

(pertemuan 2)
6. Dapat menjelaskan bahan pembuatan Cake, Gateaux dan Torten

7. Dapat menjelaskan teknik pembuatan Cake, Gateaux dan Torten

C. Tujuan Pembelajaran

Dengan kegiatan diskusi dan pembelajaran kooperatif / kelompok dalam pembelajaran ruang
lingkup Cake, Gateaux dan Torten. Siswa mampu menyampaikan pendapat, menjawab
pertanyaan, memberi saran dan kritik, serta :

(pertemuan 1)

1. Mahasiswa dapat memahami Cake, Gateaux dan Torten


2. Mahasiswa dapat menganalisis Cake, Gateaux dan Torten
3. Mahasiswa dapat mengevaluasi Cake, Gateaux dan Torten

(pertemuan 2)

4. Mahasiswa dapat membuat Cake, Gateaux dan Torten


5. Mahasiswa dapat memodifikasi Cake, Gateaux dan Torten
6. Mahasiswa dapat mengelola Cake, Gateaux dan Torten

E. Model/Strategi, Pendekatan, Metode, Media, Alat, Sumber Belajar Pembelajaran

1. Strategi Pembelajaran : Cooperative Learning

2. Pendekatan Pembelajaran : Scientific

3. Metode Pembelajaran : Ceramah Plus, Diskusi

4. Media : PPT, Video, Bahan Nyata

5. Alat/Bahan : Projector, Laptop


6. Sumber Belajar : Buku : Sukowinarto. 1993. “Seni Mengolah Patiseri
Eropa”. Depeartemen Pendidikan dan Kebudayaan : Moh. Syahrul Mohideen.“Pengolahan
Kue dan Roti”. Percetakan Buku Sekolah Trauner : Anni Faridah, dkk. BSE. “Patiseri jilid II”

f. Langkah Langkah Pembelajaran

KEGIATA DESKRIPSI KEGIATAN METODE ALOKASI


N WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mengucap salam , mengabsen peserta Ceramah 10
didik, guru memotivasi siswa.

2. Guru memusatkan perhatian dan


pemotivasian memberikan gambaran tentang
Cake, Gateaux dan Torte dan siswa
memperhatikan .

3. Sebagai Apersepsi untuk mendorong rasa


ingin tahu dan berfikir kritis, siswa diajak
mengenal tentang Cake, Gateaux dan Torte
melalui tayangan power point sambil
dilakukan proses tanya jawab

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran


yang ingin dicapai secara garis besar.

Kegiatan Inti Guru memberikan tugas kepada siswa untuk : 70


a. Mengamati : Presentasi tugas resume yang Presentasi
sudah di tayangkan oleh guru dan
Tanya Jawab
b. Menanya : Guru mengajukan pertanyaan
tentang materi yang dipresentasikan salah
satunya “ sebutkan 3 jenis cake” dan siswa
akan menjawab : “1. Butter type cake/pound
cake/covensional cake. 2. Foam type cake
sering disebut juga sponge cake. 3. Chiffon
type cake “

c. Mengumpulkan Informasi :
1. Guru mengarahkan siswa untuk melakukan
diskusi dengan mengumpulkan data dari
berbagai sumber informasi dan mencatat dan
bertanya guna pemahaman lebih lanjut
2. dan siswa membuat rangkuman / resume
tentang Cake, Gateaux dan Torten

d. Mengasosiasi :
1. guru mengarahkan siswa untuk membuat
hasil laporan diskusi
2. guru dan siswa mengevalusi hasil diskusi
3. guru menyimpulkan hasil diskusi lalu

e. Mengkomunikasikan : siswa
mempresentasikan hasil diskusi

f. Mengevaluasi :Guru mengevaluasi hasil


diskusi siswa dan menjelaskan kembali.

Guru bersama dengan siswa mengevaluasi


hasil presentasi dan menyimpulkan hasil
pembelajaran mendiskripsikan tentang Cake,
Gateaux dan Torten untuk dapat ditindak
lanjuti pada pertemuan berikutnya yaitu
praktik pembuatan Cake .
g. Guru membuat kelompok kecil yang
bernggotakan (2 orang) dalam 1 kelas untuk
kegiatan praktek cake di pertemuan
selanjutnya, serta bagian – bagian cake yang
akan diolah oleh masing – masing kelompok.

Penutup 1. Guru memberikan tugas siswa untuk 20


pertemuan berikutnya membuat
jobsheet Cake menggunakan buku
format kegiatan belajar, sesuai dengan
pembagian jenis cake masing-masing
kelompok.
2. Guru memberi Kuis kepada siswa
3. Setelah kuis selesai, guru memberi
salam dan meninggalkan kelas.

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

1. Teknik Penilaian : Tes/Non Tes

2. Prosedur Penilaian : a. Tes tertulis

b. Sikap pada waktu presentasi dan diskusi

3.Prosedur Penilaian

a. Instrumen Penilaian

Siswa diberikan waktu untuk mencari informasi tentang Cake, Gateaux dan Torten melalui
media internet dan buku yang sudah disediakan.

Lalu siswa membuat resume dan dipresentasikan pada pertemuan berikutnya.


Guru memberikan pertanyaan pertanyaan kepada siswa tentang pembelajaran yang sudah di
dapat .

b. Instrumen Penilaian Sikap/Diskusi

Kelas : XI Patiseri

Kelompok : Pariwisata

Materi : Menjelaskan Cake, Gateaux dan Torten

Pertemuan ke : 2

Tanggal : 20 Agustus 2014

No Nama Siswa Sikap


Aktif Bekerjasama Toleransi
KB B SB KB S SB KB S SB

Keterangan: KB : Kurang baik B : Baik SB : Sangat baik

I. LKPD

Tes tertulis

No Soal Kunci jawaban Skor


1 Jelaskan Pengertian Cake dan Cake dalam pengertian umum merupakan 20
sebutkan Bahan Pembuatan adonan panggang dengan bahan dasar
Cake ! tepung terigu, gula, telur, dan lemak.
Bahan Pembuatan cake :
1. Bahan utama yang terdiri dari tepung
terigu, gula, telur, dan lemak.

2. Bahan tambahan diantaranya susu,


garam, air, bahan pengembang, emulsifier.

3. Bahan pengisi diantaranya buah-


buahan, rempah-rempah,dsb.

2 Jelaskan Pengertian Torten dan Torten dalam bahasa Jerman kata Torte 30
sebutkan contoh produk biasa digunakan untuk cake berlapis (cake
Gateaux dan Torten berlapis).Banyak sekali definisi Torte yang
ada,contohnya ada yang menyebutkan
Torten adalah sponge layer cake yang di
dekorasi,ada pula yang menyebutnya kue
yang di buat dari butter yang mengandung
kacang kacangan sedikit bahkan tidak
menggunakan tepung.

Contoh produk Gateaux dan Torten :

1. Mexican Cake

2. Spanish Vanilla Tart

3. Opera Cake

4. Linzertorte

5. Gateaux St.Honore

6. Carrot Cake

7. Baked Cheese Cake


                           ∑ Skor perolehan
Nilai     =   X  50
                     Skor Maksimal (50)

Anda mungkin juga menyukai