Anda di halaman 1dari 13

STRATEGI PEMASARAN DENGAN PENDEKATAN ANALISIS SWOT

PADA PT. SUPER SUKSES MOTOR BANJARMASIN

Nizar Sapta Nuary


PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
Jl. A Yani Km. 4,5 Banjarmasin, Kalimantan Selatan
e-mail: Nuarynizar@ymail.com

Abstract: This study aims to provide feedback on a marketing strategy to increase


sales Kawasaki at PT. Super Success Motor Banjarmasin based on SWOT
analysis. Data analysis techniques used in this research is descriptive SWOT
analysis. The scope is limited research about marketing strategies 7 P. The results
of this study concluded that the position of marketing strategy Kawasaki
motorcycle, PT. Super Success Motor Banjarmasin located in Quadrant I, it is a
very favorable situation in which the company has the opportunity and excellent
strength. The strategy should be applied in these circumstances is to support
aggressive growth policy

Keywords : marketing strategy, sales, SWOT

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk memberikan masukan tentang strategi


pemasaran untuk meningkatkan penjualan Kawasaki pada PT. Super Sukses
Motor Banjarmasin berdasarkan analisis SWOT. Teknik analisis data yang
digunakan dalam penelitian ini adalah secara deskriptif dengan pendekatan
analisis SWOT. Ruang lingkup penelitian dibatasi tentang strategi pemasaran 7 P.
Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa posisi strategi pemasaran motor
Kawasaki, pada PT. Super Sukses Motor Banjarmasin berada pada Kuadran I, hal
tersebut merupakan situasi yang sangat menguntungkan dimana perusahaan
memiliki peluang dan kekuatan yang sangat baik. Strategi yang harus diterapkan
dalam kondisi ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif.

Kata Kunci : strategi pemasaran, penjualan, SWOT

Latar Belakang menggunakan pendekatan pasar adalah


Perkembangan bisnis di Indonesia perusahaan-perusahaan yang memuaskan
belakangan ini semakin lama semakin kebutuhan pelanggan yang sama. Sehingga
menonjol akan kompleksitas, persaingan, perusahaan harus lebih cermat membaca
perubahan, dan ketidakpastian. Keadaan ini serta mengantisipasi keadaan pasar sehingga
menimbulkan persaingan yang tajam antara dapat menciptakan produk yang berkualitas,
perusahaan, baik karena pesaing yang memberikan pelayanan yang berkualitas
semakin bertambah, volume produk yang yang dapat memuaskan konsumen sehingga
semakin meningkat, maupun bertambah dapat memenangkan persaingan.
pesatnya perkembangan teknologi. Hal ini Perusahaan perlu mengenali kekuatan
memaksa perusahaan untuk lebih dan kelemahan perusahaan dalam persaingan.
memperhatikan lingkungan yang dapat Hal ini akan sangat membantu perusahaan
mempengaruhi perusahaan, agar perusahaan dalam mengenali diri, serta memanfaatkan
mengetahui strategi pemasaran seperti apa setiap peluang yang ada dan menghindari
dan bagaimana yang harus diterapkan dalam atau meminimalkan ancaman. Dimana dalam
perusahaan. Oleh sebab itu persaingan sangat menentukan strategi bersaing dan mengambil
penting bagi keberhasilan atau kegagalan keputusan, seorang manajer harus mengenali
suatu perusahaan, dimana pesaing dengan apa saja kelemahan, kekuatan, ancaman,

30
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 31

peluang yang dimiliki perusahaan serta konsumen akan lebih tertarik menggunakan
mengenali keunggulan pesaing yang jasa dan membeli Kawasaki. (3) Place
mungkin dimiliki. strategic yaitu strategi yang digunakan dalam
Suatu perusahaan dapat penyaluran produk dan jasa sehingga sampai
mengembangkan strategi bersaing dengan ke konsumen. (4) Promotion merupakan
cara mencari kesesuaian antara kekuatan- kegiatan perusahaan dalam memasarkan
kekuatan internal perusahaan dan kekuatan- produk yang dimiliki. (5) People yaitu
kekuatan eksternal tersebut. Pengembangan strategi yang digunakan oleh perusahaan
strategi bersaing ini bertujuan agar dengan memiliki sumber daya manusia yang
perusahaan dapat melihat secara objektif memiliki performance tinggi, sehingga saat
kondisi-kondisi internal dan eksternal melayani karyawan bisa melayani dengan
sehingga dapat mengantisipasi perubahan baik dan dengan bahasa yang mudah
lingkungan eksternal, yang sangat penting dimengerti oleh konsumen. (6) Process
untuk memperoleh keunggulan bersaing dan merupakan proses penyampaian jasa kepada
memiliki produk yang sesuai dengan konsumen, maka seluruh operasional
keinginan konsumen dengan dukungan perusahaan harus dijalankan sesuai dengan
optimal dari sumber daya yang ada. sistem dan prosedur yang terstandarisasi. (7)
Pentingnya strategi adalah merupakan alat Physical evidence merupakan salah satu hal
untuk mencapai tujuan perusahaan jangka yang menjadikan penentu kualitas pelayanan
panjang dan terus menerus dilakukan yaitu kondisi atau suasana perusahaan,
berdasarkan sudut pandang tentang apa yang penataan ruangan, kenyamanan ruangan dan
dihadapi oleh para pesaing dimasa depan kualitas armada yang dimiliki oleh PT. Super
untuk mencapai keunggulan bersaing. Sukses Motor Banjarmasin.
Strategi adalah rencana yang disatukan, Menurunnya jumlah penjualan PT.
menyeluruh, dan terpadu yang mengaitkan Super Sukses Motor Banjarmasin tahun 2013
keunggulan strategi perusahaan dengan dengan 2014. Penurunan sebanyak 327 unit
tantangan lingkungan yang dirancang untuk ini juga didukung oleh tidak
memastikan bahwa tujuan utama perusahaan dimanfaatkannya secara maksimal pangsa
dapat dicapai melalui pelaksanaan yang tepat pasar yang dimiliki PT. Super Sukses Motor
oleh perusahaan. Pentingnya perusahaan Banjarmasin.
mengetahui faktor-faktor kunci sukses Berdasarkan data serta fenomena diatas
eksternal dan internal lingkungan perusahaan dapat diketahui bahwa PT. Super Sukses
merupakan nilai lebih untuk daya saing Motor Banjarmasin, sepeda motor Kawasaki
perusahaan. menghadapi kondisi persaingan yang sangat
PT. Super Sukses Motor Banjarmasin ketat, untuk itu diperlukan suatu penelitian
memiliki strategi pemasaran yang berbeda sehingga PT. Super Sukses Motor
dari para pesaing-pesaingnya yaitu lebih Banjarmasin mengetahui strategi pemasaran
menekankan dan menitikberatkan pada bersaing yang unggul dan kebijakan
strategi kualitas pelayanan yang diberikan, perusahaan yang tepat.
dalam hal ini strategi kualitas pelayanan Berdasarkan pada latar belakang
termasuk dalam 7P yaitu (1) product yaitu masalah yang telah dikemukakan di atas,
perusahaan memberikan pemahaman kepada maka rumusan masalah dalam penelitian ini
konsumen tentang produk yang dimiliki dan adalah:
diinginkan oleh konsumen, sehingga 1. Bagaimana strategi pemasaran yang
konsumen merasa dihargai dan memahami dilakukan PT. Super Sukses Motor
produk yang ditawarkan dan bisa memilih Banjarmasin selama ini ?
produk jasa yang diinginkan dengan tepat. 2. Bagaimana strategi pemasaran yang
(2) Price yaitu harga tarif produk dan jasa seharusnya dijalankan untuk
yang diberikan sebagai sosialisasi sangat meningkatkan penjualan Kawasaki pada
menentukan keberhasilan pemasaran, jika PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
harga tarif rendah dibarengi dengan tingginya berdasarkan analisis SWOT?
kualitas pelayanan barang dan jasa, maka
32 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

Studi Literatur yang menentukan dan mengungkapkan


Strategi pemasaran merupakan strategi sasaran, maksud atau tujuan yang
untuk melayani pasar atau segmen pasar menghasilkan kebijaksanaan utama dan
yang dijadikan target oleh seorang merencanakan untuk pencapaian tujuan serta
pengusaha. Oleh karena itu, strategi merinci jangkauan bisnis yang akan dikejar
pemasaran merupakan kombinasi dari bauran oleh perusahaan.
pemasaran yang akan diterapkan oleh Strategi pemasaran pada dasarnya
pengusaha untuk melayani pasarnya. Bauran rencana yang menyeluruh, terpadu dan
pemasaran ini haruslah diatur sedemikian menyatu di bidang pemasaran yang
rupa sehingga akan dapat berfungsi sebagai memberikan panduan tentang kegiatan yang
senjata yang tepat dalam perbandingannya di akan dijalankan untuk mencapai tujuan
pasar melawan pesaing-pesaing. Oleh karena pemasaran suatu perusahaan. Dengan
itu, maka senjata itu harus disesuaikan perkataan lain, strategi pemasaran adalah
dengan keadaan pasar serta kondisi serangkaian tujuan dan sasaran, kebijakan
persaingan yang dihadapinya, dimana jenis dan aturan yang memberi arah kepada usaha-
kombinasi bauran pemasaran yang meliputi ; usaha pemasaran perusahaan dari waktu ke
produk, harga, promosi, dan saluran waktu, pada masing-masing tingkatan dan
distribusi. acuan serta alokasinya, terutama sebagai
Strategi pemasaran pada umumnya tanggapan perusahaan dalam menghadapai
mempunyai peranan yang sangat penting lingkungan dan keadaan persaingan yang
untuk menghadapi lingkungan yang dinamis, selalu berubah. Oleh karena itu, penentuan
dan pada akhirnya memperoleh keunggulan strategi pemasaran harus didasarkan atas
tertentu/berhasil untuk meningkatkan laba analisa lingkungan dan internal perusahaan
tertentu. Strategi pemasaran yang ditetapkan melalui analisa keunggulan dan kelemahan
harus ditinjau dan dikembangkan sesuai perusahaan, serta analisa kesempatan dan
dengan perkembangan pasar dan lingkungan ancaman yang dihadapi perusahaan dari
pasar tersebut. Dengan demikian strategi lingkungannya. Disamping itu strategi
pemasaran harus dapat memberi gambaran pemasaran yang telah ditetapkan dan
yang jelas dan terarah tentang apa yang akan dijalankan, harus dinilai kembali, apakah
dilakukan perusahaan dalam menggunakan masih sesuai dengan keadaan/kondisi pada
setiap kesempatan atau peluang pada saat ini.
beberapa pasar sasaran. Selanjutnya menurut Uswara (2013)
Perusahaan dapat menggunakan dua bahwa strategi pemasaran merupakan sesuatu
atau lebih program pemasaran secara yang sangat penting bagi setiap perusahaan,
bersamaan, sebab setiap jenis program sesuatu yang penting umumnya tidak mudah
(seperti periklanan, promosi penjualan, dirumuskan dan dilaksanakan. Dibutuhkan
personal selling, layanan pelanggan, atau serangkaian analisis yang mendalam untuk
pengembangan produk) memiliki pengaruh mengurangi ketidakpastian atau resiko yang
yang berbeda-beda terhadap permintaan. mungkin dihadapi dari masing-masing
Oleh sebab itu, dibutuhkan mekanisme yang strategi yang akan diterapkan.
dapat mengkoordinasi program-program Strategi pemasaran pada dasarnya
pemasaran agar program-program itu sejalan rencana yang menyeluruh, terpadu dan
dan terintegrasi dengan sinergistik. menyatu di bidang pemasaran yang
Mekanisme ini disebut strategi pemasaran. memberikan panduan tentang kegiatan yang
Umumnya peluang pemasaran terbaik akan dijalankan untuk mencapai tujuan
diperoleh dari upaya memperluas permintaan pemasaran suatu perusahaan. Dengan
primer, sedangkan peluang pertumbuhan perkataan lain, strategi pemasaran adalah
terbaik berasal dari upaya memperluas serangkaian tujuan dan sasaran, kebijakan
permintaan selektif. dan aturan yang memberi arah kepada usaha-
Lain halnya dengan Andrew dalam usaha pemasaran perusahaan dari waktu ke
buku Alma (2012) bahwa strategi pemasaran waktu, pada masing-masing tingkatan dan
adalah pola keputusan dalam perusahaan acuan serta alokasinya, terutama sebagai
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 33

tanggapan perusahaan dalam menghadapai dikatakan mahal, murah atau biasa-biasa


lingkungan dan keadaan persaingan yang saja dari setiap individu tidaklah harus
selalu berubah. Oleh karena itu, penentuan sama, karena tergantung dari persepsi
strategi pemasaran harus didasarkan atas individu yang dilatar belakangi oleh
analisa lingkungan dan internal perusahaan lingkungan kehidupan dan kondisi
melalui analisa keunggulan dan kelemahan individu. Suatu sistem manajemen
perusahaan, serta analisa kesempatan dan perusahaan yang akan menentukan harga
ancaman yang dihadapi perusahaan dari dasar yang tepat bagi produk atau jasa dan
lingkungannya. harus menentukan strategi yang
Salah satu strategi yang berhubungan menyangkut potongan harga, pembayaran
dengan kegiatan pemasaran perusahaan ongkos angkut dan berbagai variabel yang
adalah marketing mix strategi yang bersangkutan.
didefinisikan oleh Kotler dan Keller (2009 : 3. Promotion (promosi)
97) yang menyatakan bahwa : “marketing Promosi adalah kegiatan
mix as the set of controllable marketing mengkomunikasikan informasi dari
variables that the firm bleads to produce the penjual kepada konsumen atau pihak lain
response it wants in the target market”. dalam saluran penjualan untuk
Dari definisi diatas dapat diartikan mempengaruhi sikap dan perilaku.
bahwa bauran pemasaran merupakan variabel Melalui periklanan suatu perusahaan
terkendali yang digabungkan untuk mengarahkan komunikasi persuasif pada
menghasilkan tanggapan yang diharapkan pembeli sasaran dan masyarakat melalui
dari pasar sasaran. Dan untuk usaha jasa media-media yang disebut dengan media
terdapat 7 unsur marketing mix (marketing massa seperti koran, majalah, tabloid,
mix-7p) yaitu produk, price, promotion, radio, televisi dan direct mail. Media
place, partisipant, proses, dan physical promosi yang dapat digunakan pada bisnis
evidence. ini antara lain (1) periklanan, (2) promosi
1. Product (produk) penjualan, (3) publisitas dan hubungan
Produk merupakan elemen penting dalam masyarakat, dan (4) pemasaran langsung.
sebuah program pemasaran. Strategi Penentuan media promosi yang akan
produk dapat mempengaruhi strategi digunakan didasarkan pada jenis dan
pemasaran lainnya. Pembelian sebuah bentuk produk itu sendiri. Suatu unsur
produk bukan hanya sekedar untuk yang digunakan untuk memberitahukan
memiliki produk tersebut tetapi juga untuk dan membujuk pasar tentang produk atau
memenuhi kebutuhan dan keinginan jasa yang baru pada perusahaan melalui
konsumen. Produk (product) adalah iklan, penjualan pribadi, promosi
mengelola unsur produk termasuk penjualan maupun publikasi.
perencanaan dan pengembangan produk 4. Place (Saluran Distribusi)
atau jasa yang tepat untuk dipasarkan Saluran distribusi terdiri dari seperangkat
dengan mengubah produk atau jasa yang lembaga yang melakukan segala kegiatan
ada dengan menambah dan mengambil (fungsi) yang digunakan untuk
tindakan yang lain yang mempengaruhi menyalurkan produk dan status
bermacam-macam produk atau jasa. pemiliknya dari produsen ke konsumen.
Produk tersebut dapat berupa makanan, Dari definisi diatas dapat diartikan bahwa
minuman dan barang-barang dagangan saluran distribusi suatu barang adalah
lainnya. keseluruhan kegiatan atau fungsi untuk
2. Price (Harga) memindahkan produk disertai dengan hak
Harga merupakan pengorbanan ekonomis pemiliknya dari produsen ke konsumen
yang dilakukan pelanggan untuk akhir atau pemakai industri. Distribusi
memperoleh produk atau jasa. Selain itu berkaitan dengan kemudahan memperoleh
harga salah satu faktor penting konsumen produk di pasar dan tersedia saat
dalam mengambil keputusan untuk konsumen mencarinya. Distribusi
melakukan transaksi atau tidak. Harga memperlihatkan berbagai kegiatan yang
34 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

dilakukan perusahaan untuk menjadikan pendukung secara fisik, maka jasa tersebut
produk atau jasa diperoleh dan tersedia akan dipahami oleh pelanggan. Unsur
bagi konsumen sasaran. Memilih dan yang termasuk dalam sarana fisik antara
mengelola saluran perdagangan yang lain lingkungan atau bangunan fisik,
dipakai untuk menyalurkan produk atau peralatan, perlengkapan, logo, warna dan
jasa untuk melayani pasar sasaran, serta barang-barang lainnya.
mengembangkan sistem distribusi untuk
pengiriman dan perniagaan produk secara SWOT adalah singkatan dari kata-kata
fisik. Strength (kekuatan perusahaan) Weaknesses
5. People (Partisipan) (kelemahan perusahaan), Opportunities
Yang dimaksud partisipan disini adalah (peluang bisnis) dan Threats (hambatan
karyawan penyedia jasa layanan maupun untuk mencapai tujuan). Analisis SWOT
penjualan, atau orang-orang yang terlibat adalah analisis yang terdiri dari analisis
secara langsung maupun tidak langsung lingkungan mikro yang bertujuan untuk
dalam proses layanan itu sendiri, mengetahui kekuatan dan kelemahan
diantaranya seperti para reception, dokter, perusahaan, dan analisis lingkungan makro
tenaga penjual dan beauty therapis. yang bertujuan untuk mengetahui peluang
Elemen dari orang adalah karyawan dan ancaman bagi perusahaan.” Menurut
perusahaan, konsumen, dan konsumen Kotler (2013) mengemukakan bahwa analisis
lain. Semua sikap dan tindakan karyawan, SWOT adalah evaluasi terhadap keseluruhan
cara berpakaian karyawan dan penampilan kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.
karyawan memiliki pengaruh terhadap Sedangkan Sutojo dan Kleinsteuber (2012)
keberhasilan penyampaian jasa. bahwa analisis SWOT adalah menentukan
6. Process (Proses) tujuan usaha yang realistis, sesuai dengan
Proses adalah kegiatan yang menunjukkan kondisi perusahan dan oleh karenanya
bagaimana pelayanan diberikan kepada diharapkan lebih mudah tercapai.
konsumen selama melakukan pembelian Selanjutnya Rangkuti (2014)
barang seperti pengelola klinik melalui mengemukakan bahwa : ”Analisis SWOT
front liner sering menawarkan berbagai membandingkan antara faktor eksternal
macam bentuk pelayanan untuk tujuan peluang (opportunities) dan ancaman
menarik konsumen, fasilitas pengiriman (threats) dengan faktor internal kekuatan
produk, pembelian tiket, credit card, card (strenghts) dan kelemahan (weaknesses).
member, dan fasilitas layaanan yang Salah satu model analisis SWOT yang
berpengaruh pada image perusahaan. merupakan rangkuman dari beberapa model
Objektif utama dari pemasaran adalah adalah yang diperkenalkan oleh Kearns
mengidentifiasikan kebutuhan dan (1992) seperti ditunjukkan dengan jelas pada
keinginan pasar. Desain pasar mencakup Gambar 1.
sejak dari desain proses barang sampai Skema pada Gambar 1 menampilkan
dengan bagaimana barang diterima. matriks enam kotak, dua yang paling di atas
Elemen proses ini dapat diartikan secara adalah kotak faktor eskternal yaitu peluang
sederhana sebagai sesuatu untuk dan ancaman, sedangkan dua kotak sebelah
menyampaikan barang. kiri adalah faktor internal, yaitu kekuatan-
7. Physical evidence (Lingkungan fisik) kekuatan dan kelemahan organisasi. Empat
Fasilitas pendukung merupakan bagian kotak lainnya, A, B, C, dan D, merupakan
dari pemasaran jasa yang memiliki kotak isu-isu stratejik yang timbul sebagai
peranan cukup penting. Karena jasa yang hasil kontak antara faktor-faktor eksternal
disampaikan kepada pelanggan tidak dan faktor-faktor internal. Keempat isu
jarang memerlukan fasilitas pendukung di stratejik itu diberi nama (A) Comparative
dalam penyampaian. Hal ini akan semakin Advantage, (B) Mobilization, (C) Investment/
memperkuat keberadaan dari jasa tersebut. Divestment, dan (D) Damage Control.
Karena dengan adanya fasilitas
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 35

Faktor
eksternal
Faktor Opportunities Threats
Internal

Strengh Comparative Advantage Mobilization

Investment Damage
Weaknesses
Divestment Control

Gambar 1. Matriks Analisis SWOT

Serangkaian penelitian terdahulu juga Formulasi startagi unit bisnis terhadap


meneliti tentang strategi pemasaran dengan diferensiasi terhadap produk, harga,
menggunakan alat analisis SWOT, seperti: pelayanan serta brand image PT. Interpan
1. Sri Rahayu, 2012, dengan judul penelitian Pacifik agar lebih bertahan dan diatas
“Analisis Strategi Pemasaran Berdasarkan daripada produk-produk pesaing.
Pendekatan Analisis SWOT Pada PT.
Suka Jaya Makmur Makassar”. PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
Berdasarkan matiks SWOT maka dapat adalah merupakan perusahaan yang bergerak
disimpulkan beberapa pengembangan di bidang dealer kendaraan roda dua merk
melalui pertimbangan faktor internal dan Kawasaki, maka dalam menjalankan aktivitas
eksternal perusahaan yang dapat usahanya yakni meningkatkan pangsa pasar
bermanfaat bagi kemajuan PT. Suka Jaya dan pendapatan perusahaan serta untuk
Makmur Makassar. mengantisipasi persaingan dari perusahaan
2. Fandi Ahmad Munadi, 2013, dengan judul pesaing lainnya yang menawarkan produk
penelitian “Analisis Strategi Pemasaran yang sejenis maka salah satu upaya yang
Untuk Meningkatkan Penjualan dilakukan oleh perusahaan adalah dengan
Kendaraan Motor Pada CV. Turangga menerapkan strategi pemasaran.
Mas Motor”. Berdasarkan hasil penelitian Strategi pemasaran adalah pedoman
dari analisis SWOT berada dalam kuadran atau acuan bagi perusahaan dalam
Growth Up, strategi pemasaran yang dapat meningkatkan penjualan dengan mengacu
digunakan adalah dengan melakukan pada strategi pemasaran (7P), selain itu
investasi dengan membuka cabang baru perusahaan perlu menerapkan analisis SWOT
CV. Turangga Mas Motor dilokasi lain (kekuatan, kelemahan, peluang dan
dan melaksanakan upaya meminimalkan ancaman), hal ini dimaksudkan agar
biaya dan operasi yang tidak efisien agar perusahaan dapat memastikan kondisi atau
tetap mempunyai cash flow yang kuat. aspek kelemahan dan keunggulan produk
3. Tri Yusnida Putri, 2013, Analisis SWOT yang ditawarkan, serta memperhatikan
Terhadap Penetapan Strategi Pemasaran adanya ancaman dari perusahaan pesaing,
Pada PT. Interpan Pacifik. Putri (2013 : dan adanya peluang yang dihadapi oleh
87) memberikan saran strategi yang tepat perusahaan dalam meningkatkan pangsa
dilakukan oleh PT. Interpan Pacifik adalah pasar.
dengan formulasi strategi koorporat yang Untuk lebih jelasnya tentang kerangka
terdiri dari integrasi vertikal dengan cara pemikiran yang membentuk penelitian ini
menjalin kerjasama dengan perusahaan akan disajikan kerangka berpikir seperti
lain yang terdapat pada saluran distribusi ditampilkan pada gambar 2.
dan cara akuisisi saluran distribusi.
36 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

penelitiannya kepada pejabat yang


PT. Super Sukses Motor
berwenang seperti struktur organisasi, profil
Banjarmasin
perusahaan, visi dan misi. Data sekunder
adalah data yang diperoleh berasal dari
referensi menurut pendapat para ahli maupun
penelitian terdahulu guna menunjang
Penurunan Penjualan penelitian yang peneliti lakukan.
Data yang berhubungan dengan
penelitian ini diperoleh dengan menggunakan
teknik sebagai berikut:
1. Teknik lapangan pada PT. Super Sukses
Analisis Pemasaran 7 P Motor Banjarmasin untuk memperoleh
data yang berhubungan dengan penulisan
1. Place penelitian ini dengan cara:
2. Price a. Observasi yaitu suatu bentuk penelitian
3. Product yang dilakukan penulis dengan
4. Promotion pengamatan baik secara berhadapan
5. People langsung maupun secara tidak langsung
6. Process seperti memberikan daftar pertanyaan
7. Physical Evidence untuk dijawab kepada pejabat yang
berwenang perusahaan.
b. Wawancara yaitu penelitian dengan
mengadakan wawancara secara
Analisis strategi pemasaran langsung dengan karyawan tertentu
menggunakan Analisis SWOT yang berhubungan dengan penelitian.
c. Dokumentasi yaitu penelitian yang
dilakukan dengan jalan mengumpulkan
dokumen-dokumen PT. Super Sukses
Motor Banjarmasin yang berhubungan
Peningkatan dengan penelitian ini.
Penjualan
2. Teknik kepustakaan adalah penelitian
Gambar 2. Kerangka Pikir Penelitian yang dilakukan dengan membaca
beberapa buku literatur-literatur,
Metode Penelitian mengumpulkan dokumen, arsip, maupun
Jenis data yang digunakan pada catatan penting PT. Super Sukses Motor
penelitian ini adalah data kuantitatif dan data Banjarmasin yang ada hubungannya
kualitatif. Data kuantitatif yaitu data yang dengan permasalahan penulisan skripsi ini
berbentuk angka yang disajikan dalam dan selanjutnya diolah kembali.
bentuk informasi baik secara lisan maupun
tulisan. Bentuk data ini berbentuk hasil Teknik analisis data yang digunakan
laporan penjualan yang dimiliki oleh dalam penelitian ini adalah secara deskriptif
perusahaan. Data kualitatif yaitu data yang kuantitatif dengan pendekatan analisis
diperoleh dari objek penelitian. Bentuk data SWOT. Analisis SWOT digunakan untuk
ini dapat berupa sejarah singkat objek merumuskan strategi pemasaran berdasarkan
penelitian, visi misi organisasi, deskripsi kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman
tugas, dan lain sebagainya. Data yang PT. Super Sukses Motor Banjarmasin. Tahap
digunakan juga berasal dari dua sumber, analisis dilakukan dengan membuat matrik
yaitu data dari sumber primer dan data dari IFAS (internal strategy faktors analisys
sumber sekunder. Data primer merupakan summary) dan matrik EFAS (eksternal
data yang dikumpulkan oleh penulis secara strategy factors analisys summary).
langsung dari sumber yang menjadi objek
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 37

Tabel 1. Analisis SWOT


Faktor Strategi Bobot Rating Nilai
Internal :
 Strenght (S) S1 (0,0 – 1,0) S2 (1-4) S1 x S2 = S3
 Weaknes (W) W1 (0,0 – 1,0) W2 (1-4) W1 x W3 = W3
Total 1,0
Eksternal :
 Opportunity (O) O1 (0,0 – 1,0) O2 (1-4) O1 x O2 = O3
 Threats (T) T1 (0,0 – 1,0) T2 (1-4) T1 x T2 = T3
Total 1,0

Opportunity (O)

III. Turn Around I. Growth

Weakness (W) Strength (S)

IV. Defense II. Diversification

Threats (T)

Gambar 3. Strategi dalam Analisis SWOT

Berdasarkan tabel 1, maka dapat 503/315/BKPMP2T/2014 dan Surat Ijin


digambarkan analisis SWOT sebagai bahan Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil Nomor
pengambilan keputusan perusahaan 510/71/BP2T/PK/2009 serta NPWP
berdasarkan strategi dasar untuk masing- 02.215.597.2-732.000. Ketika terjadi krisis
masing kuadran dalam analisis SWOT, ekonomi yang melanda Indonesia pada tahun
seperti ditunjukkan pada Gambar 3. 1998, PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
Penelitian ini berlokasi di PT. Super dapat bertahan menghadapi krisis ekonomi
Sukses Motor Banjarmasin yang tersebut, bahkan semakin berkembang
beralamatkan di Jalan Ahmad Yani KM. 04 setelah krisis berakhir. Dari tahun 1986
RT. 002/001 Kelurahan Karang Mekar sampai dengan saat ini PT. Super Sukses
Kecamatan Banjarmasin Timur, Kalimantan Motor Banjarmasin menjadi agen resmi
Selatan. motor Kawasaki untuk wilayah Kalimantan
Penelitian dilakukan terhadap Selatan dengan memiliki karyawan yang
keseluruhan karyawan PT. Super Sukses kompoten, handal dan ahli dibidangnya.
Motor Banjarmasin yaitu sejumlah 35 orang Produk yang ada baik berupa barang
karyawan. Penelitian ini tidak menggunakan sampai saat ini pada PT. Super Sukses Motor
sampel karena keseluruhan populasi masih Banjarmasin yaitu:
berlum terlalu besar. 1. Motor merk Kawasaki
2. Bengkel resmi motor merk Kawasaki.
Hasil Penelitian dan Pembahasan 3. Suku cadang (spare part) motor merk
PT. Super Sukses Motor Banjarmasin Kawasaki.
adalah tempat penjualan sepeda motor
Kawasaki dan service (perawatan dan Adapun gambaran umum produk PT.
pemeliharaan) sepeda motor dengan Surat Super Sukses Motor Banjarmasin adalah
Keterangan Tempat Usaha (SKTU) Nomor sebagai berikut:
38 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

1. Motor merk Kawasaki dijual baik dengan Post), maupun media luar ruangan seperti
cara Cash maupun Kredit. baliho dan spanduk dijalan.
2. Pelayanan jasa bengkel motor Kawasaki 2. Sponsorship
pada PT. Super Sukses Motor Kegiatan pemasaran sponsorship yang
Banjarmasin terbilang baik dan memadai, dilaksanakan oleh PT. Super Sukses
perlengkapan untuk service motor Motor Banjarmasin bertujuan untuk lebih
Kawasaki dan kinerja karyawan juga mensosialisasikan produk kepada
sangat memuaskan bagi konsumen. Selain masyarakat luas melalui berbagai kegiatan
pelayanan barang tentu saja pelayanan seperti sponsor kegiatan amal, festival
jasa juga sangat penting, keramahan dan musik dan lain sebagainya dengan
kemampuan karyawan dalam melayani demikian masyarakat luas akan lebih
konsumen serta dalam pengerjaan banyak mengenal dan mengetahui PT.
kendaraan konsumen akan membuat Super Sukses Motor Banjarmasin.
kepuasaan pelanggan meningkat dan akan 3. Personal Selling
memunculkan loyalitas dari konsumen Aktivitas promosi personal selling yang
yang datang ke PT. Super Sukses Motor dilakukan oleh PT. Super Sukses Motor
Banjarmasin. Banjarmasin dengan memberikan
3. Suku cadang (spare part) asli motor pelayanan terbaik dan keramahan kepada
Kawasaki adalah salah satu produk pelanggan yang datang ke PT. Super
unggulan dari PT. Super Sukses Motor Sukses Motor Banjarmasin. Pada
Banjarmasin. Dengan hanya menjual pertemuan interaktif karyawan PT. Super
sparepart asli motor Kawasaki maka para Sukses Motor Banjarmasin memberikan
konsumen sudah tidak lagi bingung pelayanan terbaik kepada konsumen di
mencari tempat atau bengkel resmi asli PT. Super Sukses Motor Banjarmasin.
motor Kawasaki yang menjual sparepart 4. Pameran
asli motor Kawasaki. Dilengkapi dengan Kegiatan pameran sangat diperlukan
beberapa sertifikat yang menunjukkan untuk lebih banyak memberikan informasi
keaslian sparepart juga sangat penting kepada masayarakat konsumen dalam
dan PT. Super Sukses Motor Banjarmasin pasar domestik. PT. Super Sukses Motor
telah mengantongi sertifikat tersebut. Banjarmasin sering ikut serta dalam tiap
kegiatan pameran di Mall dan Pusat
Bentuk-bentuk promosi pemasaran keramaian serta pasar keramaian (pasar
yang dijalankan oleh PT. Super Sukses Ramadhan), selain itu juga dalam setiap
Motor Banjarmasin meliputi: festival-festival yang menyediakan stand
1. Periklanan untuk produk perusahaan yang
Iklan adalah bentuk komunikasi tidak memberikan dana sebagai sponsorship,
langsung yang didasari pada informasi dengan ini akan lebih dekat dengan
tentang keunggulan PT. Super Sukses masyarakat secara langsung, karena itu
Motor Banjarmasin yang disusun dirasa sangat penting untuk mengadakan
rangkaian kata-katanya sedemikian rupa pameran ini. Promosi pemasaran akan
dengan mengubah pikiran seseorang untuk sukses dan berjalan dengan baik apabila
datang ke PT. Super Sukses Motor ditunjang dengan biaya memadai dan
Banjarmasin untuk membeli motor teknologi.
Kawasaki (baru/second), sparepart asli 5. Strategi Price (Harga)
motor Kawasaki maupun perbaikan di Masalah harga jual dalam pemasaran
bengkel PT. Super Sukses Motor memegang peranan penting, sebab dengan
Banjarmasin. Adapun kegiatan periklanan harga jual yang bersaing maka akan
yang dilakukan oleh PT. Super Sukses memungkinkan perusahaan dapat
Motor Banjarmasin dengan berbagai meningkatkan volume penjualan motor
macam cara di antaranya melalui media Kawasaki. Dengan pentingnya harga jual
cetak seperti surat kabar (Banjarmasin dalam pemasaran motor, maka dapat
disajikan perbandingan harga jual motor
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 39

Kawasaki dengan perusahaan motor langsung berhubungan dengan resepsionis


lainnya. Berdasarkan perbandingan harga PT. Super Sukses Motor Banjarmasin.
jual motor dengan perusahaan pesaing, 8. Strategi Place (Tempat)
nampak bahwa harga jual dengan jenis Salah satu bauran pemasaran yang
150 CC yang ditentukan oleh perusahaan merupakan elemen pokok dalam
sedikit lebih tinggi jika dibandingkan meningkatkan daya saing adalah tempat
dengan perusahaan pesaing (Honda dan dalam pemasaran motor Kawasaki. PT.
Yamaha), sehingga hal inilah yang Super Sukses Motor Banjarmasin terletak
mengakibatkan volume penjualan motor di Jalan Ahmad Yani KM. 04 RT.
Kawasaki mengalami penurunan. 002/001 Kelurahan Karang Mekar
6. Strategi People (Sumber Daya Manusia) Kecamatan Banjarmasin Timur,
Adapun tingkat pendidikan karyawan PT. Kalimantan Selatan. Adapun saluran
Super Sukses Motor Banjarmasin dapat distribusi dalam pemasaran motor
dilihat pada tabel 2. Kawasaki dapat disajikan pada Gambar 4.

Tabel 2. Tingkat Pendidikan Karyawan Tahun


2015 PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
Tingkat Prosentase Produsen Kawasaki
No. Jumlah (Jakarta)
Pendidikan (%)
1 S1 1 3%
2 Diploma 3 3 9%
3 SLTA 31 89%
PT. Super Sukses
Jumlah 35 100%
Motor Banjarmasin
Pelayanan konsumen yang menjadi
pelanggan PT. Super Sukses Motor
Banjarmasin saat ini dilakukan oleh Konsumen
karyawan sejumlah 35 orang. Tingkat
pendidikan karyawan PT. Super Sukses
Motor Banjarmasin 3% dari Perguruan Gambar 4 Saluran Distribusi PT. Super Sukses
Tinggi (sarjana strata satu), 9% Motor Banjarmasin
pendidikan Diploma Tiga (D3) dan 89%
berpendidikan Sekolah Lanjutan Tingkat 9. Strategi Physical Evidence (Lingkungan
Atas/Sederajat (SLTA). Fisik)
7. Strategi Process (Proses) PT. Super Sukses Motor Banjarmasin
Berkaitan dengan jasa pemrosesan, maka berada tepat di Jalan Ahmad Yani KM. 04
di PT. Super Sukses Motor Banjarmasin RT. 002/001 Kelurahan Karang Mekar
cenderung disertai lebih banyak jasa Kecamatan Banjarmasin Timur,
pelengkap, dimana jasa kontak tinggi akan Kalimantan Selatan, jalan ini berada
memiliki jasa pelengkap lebih banyak dijantung kota Banjarmasin. Sekitarnya
daripada jasa kontak rendah. Jasa terdapat banyak ruko-ruko usaha dagang
pelengkap tersebut adalah keramahan, lainnya. Disekitar PT. Super Sukses
pengamanan penerimaan pesanan dan Motor Banjarmasin terdapat kompleks
semuanya ini dilaksanakan oleh PT. Super pemukiman penduduk. Sepanjang hari
Sukses Motor Banjarmasin dalam hal jalan ini banyak dilalui kendaraan roda
penerimaan pesanan, maka proses dua dan roda empat yang lalu lalang,
pemasaran motor Kawasaki bisa langsung karena Jalan Ahmad Yani KM. 04 RT.
datang ke dealer PT. Super Sukses Motor 002/001 Kelurahan Karang Mekar
Banjarmasin ataupun untuk menghemat Kecamatan Banjarmasin Timur,
waktu dan ingin lebih banyak tahu tentang Kalimantan Selatan termasuk juga jalan
cara pemesanan maka biasanya terdapat utama yang dilalui oleh banyak kendaraan
line telepon yang bisa dihubungi dan pada saat hari-hari sibuk (hari normal
bekerja).
40 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

Tabel 3. Analisis Faktor Strategis Internal Dalam Analisis SWOT Pada PT. Super
Sukses Motor Banjarmasin
Faktor Strategis Internal Bobot Rating Scor
(Bobot x Rating)
A. Keunggulan
1. Jenis motor Kawasaki lebih 0,20 3 0,60
bermutu/berkualitas
2. Jenis motor Kawasaki yang dijual memiliki 0,10 4 0,40
keunggulan, jika dibandingkan dengan
perusahaan pesaing, khususnya yang
berkaitan dengan teknologi yang
penerapannya terdapat dalam Kawasaki di
Moto GP
3. Memiliki jaringan pemasaran yang luas 0,15 3 0,45
dalam melakukan pemasaran di daerah
(memiliki cabang-cabang pemasaran).
4. Pangsa pasar yang dicapai rata-rata sebesar 0,16 4 0,64
60% pertahun.
Total Total 2,09
B. Kelemahan
1. Kurangnya usaha promosi yang dilakukan 0,19 2 0,38
oleh perusahaan dalam memasarkan motor
Kawasaki (4 jenis promosi saja).
2. Harga jual motor Kawasaki lebih tinggi dari 0,10 2 0,20
pesaing
3. Kurangnya tenaga salesman. 0,10 2 0,20
Total Total 0,78

Tabel 4. Analisis Faktor Strategis Eksternal Dalam Analisis SWOT Pada PT. Super
Sukses Motor Banjarmasin
Faktor Strategis Eksternal Bobot Rating Scor
(Bobot x Rating)
A. Peluang
1. Potensi pasar yang makin meningkat. 0,15 3 0,75
2. Meningkatkan minat konsumen terhadap jenis
Motor Kawasaki khususnya motor trail 0,22 4 0,88
3. Meningkatkan prospek pemasaran di masa yang
akan datang. 0,23 3 0,69
Total 2,32
B. Ancaman
1. Bertambahnya pemasaran pesaing yang 0,10 2 0,20
bergerak dibidang penjualan motor Kawasaki.
2. Tingkat pertumbuhan ekonomi di Indonesia 0,10 3 0,30
yang belum stabil.
Total 0,50
Nuary, Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan …. 41

Gambar 5. Matrix Swot penentuan strategi pemasaran untuk meningkatkan penjualan


motor Kawasaki Pada PT. Super Sukses Motor Banjarmasin

Berdasarkan hasil analisis untuk meningkatkan penjualan Kawasaki


perbandingan kekuatan (S) dan kelemahan adalah dengan mendukung kebijakan
(W) dan peluang (O) dengan ancaman (T) pertumbuhan yang agresif (growth
maka dapat digunakan formulasi analisis oriented strategy) meliputi (1)
SWOT dalam pemasaran motor Kawasaki meningkatkan kualitas dan mutu produk,
seperti ditunjukkan pada Gambar 5. (2) mempertahankan sparepart asli yang
Hasil analisis SWOT menunjukkan dimiliki oleh , luasnya bengkel, tarif
bahwa strategi yang sesuai untuk PT. Super service motor Kawasaki, garansi dan
Sukses Motor Banjarmasin adalah strategi service gratis berkala serta (3)
agresif. Ini artinya PT. Super Sukses Motor memperkuat image di masyarakat.
Banjarmasin harus terus meningkatkan
pangsa pasarnya dengan cara meningkatkan DAFTAR PUSTAKA
kualitas dan mutu produk, mempertahankan Assauri Sofjan, 2013, Manajemen
sparepart asli yang dimiliki oleh , luasnya Pemasaran, edisi kesatu, cetakan
bengkel, tarif service motor Kawasaki, kesembilan, Raja Grafindo Persada,
garansi dan service gratis berkala serta Jakarta
memperkuat image di masyarakat. Alma, Buchari, 2014, Manajemen
Pemasaran Dan Pemasaran Jasa,
Kesimpulan cetakan keenam, edisi revisi, Alfabeta,
1. Strategi pemasaran yang dilakukan oleh Bandung
PT. Super Sukses Motor Banjarmasin Erlitha Yulanda, 2013, Analisis SWOT
selama ini belum maksimal, hal dapat Terhadap Penetapan Strategi
diketahui dari adanya penurunan Pemasaran Pada PT. Hadji Kalla
penjualan motor Kawasaki pada tahun (Toyota) Cabang Urip di Makasar,
2013-2014 sebanyak 327 unit, dimana Skripsi, Universitas Hasanuddin,
strategi pemasaran 7 P meliputi product, Makasar
price, place, promotion, people, process Kotler, Philip, 2013, Manajemen Pemasaran
dan physical evidence yang dilakukan (7P), edisi keduabelas, cetakan
oleh PT. Super Sukses Motor Banjarmasin pertama, Jilid I dan II, terjemahan
tidak mengoptimalkan dan Hendra Teguh, PT. Erlangga, Jakarta.
memaksimalkan faktor internal dan Maimunah, 2012, Analisis Strategi
eksternal yang dimiliki dalam Pemasaran Pada PT. Nusantara Jaya
meningkatkan penjualan Kawasaki. Makmur Makasar, Skripsi, Universitas
2. Berdasarkan analisis SWOT, PT. Super Hasanuddin, Makasar
Sukses Motor Banjarmasin strategi Rangkuti, Fredy, 2013, Analisis SWOT
pemasaran yang seharusnya dijalankan Teknik Membedah Kasus Bisnis,
42 Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 2, No 1, Maret 2016, hal 30 - 42

cetakan kelima Belas tujuh, Penerbit : Uswara A, 2013, Strategi Baru Manajemen
Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. Pemasaran, cetakan pertama, edisi
Sunarto, 2013, Manajemen Pemasaran, kedua, Amara Books, Yogyakarta
cetakan kedua, Penerbit : BPFE-UST, Zagladi, Arief Noviarakhman, Fredy Jayen
Yogyakarta. dan Sutrisno, 2012, Pedoman
Penulisan Skripsi STIE Pancasetia
Banjarmasin, Pancasetia, Banjarmasin

Anda mungkin juga menyukai