Anda di halaman 1dari 1

INSTRUKSI

EDWARD’S PERSONAL PREFERENCE SCHEDULE

Pada halaman-halaman berikut, saudara akan membaca sejumlah pernyataan-


pernyataan dalam pasangan tentang berbagai hal yang mungkin saudara suka lakukan atau
tidak suka lakukan (inginkan atau tidak inginkan)

PERHATIKAN CONTOH DI BAWAH INI :


A. Saya suka berbicara tentang diri saya dan orang lain
B. Saya suka bekerja untuk suatu tujuan yang telah saya tentukan bagi diri saya

Yang manakah dari dua pernyataan tersebut lebih menggambarkan diri saudara?
Bila saudara lebih suka “berbicara tentang diri saudara dengan orang lain daripada
bekerja untuk suatu tujuan yang telah saudara tentukan bagi diri saudara” maka saudara
hendaknya menulis A.
Tetapi bila saudara lebih suka “bekerja untuk suatu tujuan yang telah saudara tentukan
bagi diri saudara daripada berbicara tentang diri saudara dengan orang lain “ maka saudara
hendaknya memilih B
Mungkin saudara suka A dan B kedua-duanya. Dalam hal ini saudara tetap diharapkan
akan memilih. Dan hendaknya saudara memilih yang “lebih” saudara suka.
Sekiranya saudara tidak suka kedua-duanya, hendaknya saudara memilih yang saudara
tidak terluka tidak suka
Pilihan saudara setiap kali hendaknya didasarkan atas kesukaan dan perasaan saudara
sekarang. Dan tidak didasarkan atas apa yang saudara anggap wajar. Ini bukan suatu test.
Disini tidak ada jawabannya yang “betul” atau “salah”. Apa yang saudara pilih, hendaknya
merupakan satu deskripsi dari apa yang saudara “suka”lakukan dan “perasaan” saudara.

HARAP JANGAN MENULIS ATAU


MECATAT SESUATU DALAM BUKU INI

Pada formuir jawaban terdapat nomor-nomor yang sesuai dengan nomor-nomor dari
pasangan-pasangan pernyataan dalam buku ini.
Periksalaha untuk memastikan bahwa saudara memberi “tanda” pada nomor atau huruf
yang menjadi pilihan saudara.

JANGAN MEMBUKA HALAMAN BEIKUT


SEBELUM ADA PERINTAH

Anda mungkin juga menyukai