Anda di halaman 1dari 3

Diagnosa

No Tujuan (SLKI) Intervensi Keperawatan


Keperawatan
1. Defisit nutrisi Setelah dilakukan tindakan 3x24 Manajemen Nutrisi
jam masalah keadekuatan 1. Observasi
asupan nutrisi untuk memenuhi 1.1. Identifikasi status nutriri
kebutuhan metabolisme 1.2. Identifikasi alergi dan intoleransi
membaik dengan kriteria hasil makanan
 Porsi makan makan yang 1.3. Identifikasi makanan yang disukai
dihabiskan (dari menurun 1.4. Identifikasi kebutuhan kalori dan
menjadi cukup meningkat) jenis nutrisi
 Verbalisasi keinginan untuk 1.5. Monitor asupan makanan
meningkatkan nutrisi (dari 1.6. Monitor hasil pemeriksaan
menurun menjadi cukup laboratorium
meningkat) 2. Terapeutik
 Nyeri abdomen (dari sedang 2.1. Lakukan oral hygiene sebelum
menjadi menurun) makan, jika perlu

 Berat badan (dari cukup 2.2. Fasilitasi menentukan pedoman

memburuk menjadi sedang) diit

 Indeks Massa Tubuh (IMT) 2.3. Berikan makanan tinggi serat untk

(dari cukup memburuk mencegah konstipasi

menjadi sedang) 3. Edukasi

 Frekuensi makan (dari cukup 3.1. Anjurkan posisi duduk

memburuk menjadi sedang) 3.2. Anjurkan diit yang diprogramkan


4. Kolaborasi
 Nafsu makan (dari
4.1. Kolaborasi pemberian medikasi
memburuk menjadi sedang)
sebelum makan
 Bising usus (dari memburuk
4.2. Kolaborasi dengan ahli gizi untuk
menjadi sedang)
menentukan jumlah kalori dan
 Membran mukosa (dari
jenis nutrisi yang dibutuhkan, jika
cukup memburuk menjadi
perlu
sedang)

Pemantauan Nutrisi
1. Observasi
1.1. Identifikais yang mempengaruhi
asupan gizi
1.2. Identifikasi perubahna berat badan
1.3. Identifikasi kelainan pada kulit
1.4. Identifikasi kelainan pada rambut
1.5. Identifikasi pola makan
1.6. Identifikasi kelianan pada kuku
1.7. Monitor mual dan muntah
1.8. Monitor asupan oral
1.9. Monitor haisl laboratorium
2. Terapeutik
2.1. Timbang berat badan
2.2. Ukur antopometri komposisi tubuh
2.3. Hitung perubahan BB
3. Edukasi
3.1. Jelaskan tujuan dan prosedur
pemantauan
3.2. Informasikan hasil pemantauan
2 Defisit Setelah dilakukan tindakan Edukasi Kesehatan
Pengetahuan keperawatan selama 3x24 jam 1. Observasi
masalah kecukupan informasi 1.1. Identifikasi kesepian dan
kognitif yang berkaitan dengan kemampuan menerima informasi
topik tertentu meningkat dengan 1.2. Identifikasi fator-faktor yang dapat
kriteria hasil : meningkatkan dan menurunkan
 Perilaku sesuai anjuran motivasi perilaku hidup bersih dan
verbalisasi minat dalam sehat
belajar (dari sedang menuju 2. Terapeutik
meningkat) 2.1 Sediakan materi dan media
 Kemampan menjelaskan pendidikan kesehatan
pengetahuan tentang suatu 2.2 Jadwalkan pendidikan kesehatan
topik(dari sedang menuju sesuai kesepakatan
meningkat) 2.3 Berikan kesempatan untuk
 Kemampuan bertanya
menggambarkan 3. Edukasi
pengalaman sebelumnya 3.1. Jelaskan faktor risiko yang dapat
sesuai dengan topik (dari mempengaruhi kesehatan
sedang menuju meningkat) 3.2. Ajarkan perilaku hidup bersih dan
 Perilaku sesuai dengan sehat
pengetahuan (dari sedang 3.3. Ajarkan strategi yang dapat
menuju meningkat) digunakan untuk meningkatkan
 Pertanyaan tentang masalah perilaku hidup bersih dan sehat
yang dihadapi (dari sedang
menuju menurun)
 Persepsi keliru terhadap
masalah (dari sedang menuju
menurun)

Anda mungkin juga menyukai