Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR PENILAIAN

LEMBAR KERJA SISWA (LKS)

Hari/ Tanggal :
Petunjuk : Isilah skor penilaian hasil pengamatan dalam kelompok pada kolom
yang tersedia dengan berpedoman pada rubrik.

A. HASIL PENGAMATAN (PENGELOMPOKAN KOMPONEN BIOTIK-ABIOTIK)


Aspek Penilaian Kelompok
1 2 3 4
Kesesuaian dan
ketepatan
pengelompokan
komponen biotik
dan abiotik

Jumlah

B. PERTANYAAN
Aspek Penilaian Kelompok
1 2 3 4
Menyebutkan apa
saja penyusun
ekosistem di kebun
sekolah yang
diamati
Menjelaskan
interaksi yang
terjadi di dalam
ekosistem yang
diamati
Menjelaskan rantai
makanan yang
terbentuk dalam
ekosistem yang
diamati

Jumlah

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 = 𝑥 100% =
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
RUBRIK PENILAIAN

LEMBAR KERJA SISWA (LKS)

A. HASIL PENGAMATAN (PENGELOMPOKAN KOMPONEN BIOTIK-ABIOTIK)

No Aspek Penilaian Skor Keterangan


1 0 tidak dapat mengelompokkan
1 Mampu mengelompokkan komponen biotik dan abiotik,
Kesesuaian dan ketepatan namun banyak yang tidak tepat (>10)
pengelompokan komponen 3 Mampu mengelompokkan komponen biotik dan abiotik,
biotik dan abiotik namun ada yang kurang tepat (1-5 komponen)
5 Mampu mengelompokkan komponen biotik dan abiotik
hasil pengamatan dengan tepat

B. BAHAN DISKUSI

No Aspek Penilaian Skor Keterangan


1 0 tidak dapat menyebutkan apa saja penyusun ekosistem
di kebun sekolah yang diamati
Menyebutkan apa saja
1 menyebutkan apa saja penyusun ekosistem di kebun
penyusun ekosistem di
sekolah yang diamati, namun tidak lengkap, <5
kebun sekolah yang
3 menyebutkan apa saja penyusun ekosistem di kebun
diamati
sekolah yang diamati, namun tidak lengkap, 5-10 saja
5 menyebutkan apa saja penyusun ekosistem di kebun
sekolah yang diamati dengan lengkap, >10
2 Menjelaskan interaksi 0 Tidak dapat menjelaskan interaksi yang terjadi di
yang terjadi di dalam dalam ekosistem
ekosistem yang diamati 1 menjelaskan interaksi yang terjadi di dalam ekosistem
namun tidak tepat
3 menjelaskan interaksi yang terjadi di dalam ekosistem
namun kurang tepat (hampir benar)
5 menjelaskan interaksi yang terjadi di dalam ekosistem
dengan tepat (benar)
3 Menjelaskan rantai 0 Tidak dapat menjelaskan rantai makanan yang
makanan yang terbentuk terbentuk dalam ekosistem yang diamati
dalam ekosistem yang 1 dapat Menjelaskan rantai makanan yang terbentuk
diamati dalam ekosistem yang diamati namun tidak tepat
3 Menjelaskan rantai makanan yang terbentuk dalam
ekosistem yang diamati namun kurang tepat (hampir
benar)
5 dapat menjelaskan rantai makanan yang terbentuk
dalam ekosistem yang diamati dengan tepat dan
benar)

Anda mungkin juga menyukai