Anda di halaman 1dari 168

PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015

‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬


PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
SATU PERIODE KEPANITIAAN
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN
SEMBILAN BELAS
2015

‫بسم اهلل الرحمن الرحيم‬


1. Pendahuluan

Alhamdulillah, segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufiq dan
hidayah-Nya, sehingga panitia Haflatul Imtihan tahun 2015 mampu menyelenggarakan beberapa
rangkaian kegiatan selama satu periode kepanitiaan dengan lancar dan sukses, meskipun banyak
terdapat kekurangan dan kehilafan menyertai langkah kami.

Sholawat serta salam kami haturkan kepada junjungan kita yang mulia Nabi Muhammad
SAW, yang telah menerangi dunia dengan nur Islami, serta membebaskan manusia dari dunia
kedhaliman. Semoga kita termasuk salah satu umat yang selalu berpegang teguh kepada
sunnahnya serta mendapat syafa’atnya kelak di akherat.. Amin.

Seluruh Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada:
1. Segenap Dewan Masyayikh yang tiada hentinya memberikan do’a dan restu serta dukungan
kepada kami selama periode kepanitiaan.
2. Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang senantiasa membimbing dan
mengarahkan kami, sehingga kami dapat menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami
sebagai panitia dengan semaksimal mungkin. Meskipun masih ditemui banyak kesalahan dan
kekurangan.
3. Ust. H.M. Qusyairi, M.Pd. selaku Wali Kelas III Ulya Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan arahan, masukan, dan
pertimbangan kepada kami. Berkat beliau, kami mampu melangkah tegap dalam menjalankan
tugas yang telah diamanatkan.
4. Segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz MMH yang membimbing kepanitiaan Haflatul
Imtihan periode 2015 dalam menggerakkan dan menjalankan tugas kepanitiaan.
5. Teman-teman santri kelas III Ulya atau Sahabat Sembilan Belas yang dengan penuh
keikhlasan, kebersamaan, dan kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang
diamanatkan.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

6. Semua sahabat santri yang telah banyak membantu kami. Baik bantuan moral maupun materi
dan berpartisipasi dalam semua kegiatan yang diselenggarakan oleh Panitia Haflatul Imtihan
2015.

Atas semua bantuan yang diberikan, maka Panitia Haflatul Imtihan 2015 berharap semoga
yang kita lakukan bersama mendapat balasan dan dicatat oleh Allah sebagai amal baik, Amin.
Akhirnya dengan segala kerendahan hati, Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengakui bahwa masih
banyak kekurangan dan kekeliruan pada laporan ini.

Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 sangat sadar bahwa dalam menjalankan tugas dan
amanat, masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu, dengan tulus dan dari lubuk
hati yang paling dalam, kami mengharap kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan
laporan ini serta demi meningkatkan kualitas, profesionalitas serta integritas dalam dunia
pendidikan pondok pesantren berikutnya.

2. Landasan Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan:
 Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits
 Program kerja Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda
 Instruksi Dewan Masyayikh Pondok Pesantren Miftahul Huda

3. Tujuan
Dalam melaksanakan segala perbuatan pastilah kita akan dimintai pertanggungjawaban.
Laporan pertanggungjawaban merupakan suatu hal yang sudah menjadi kewajiban dan
merupakan suatu keharusan dari sebuah kepanitiaan untuk mempertanggungjawabkan kegiatan
yang telah dilaksanakan dan sekaligus sebagai bahan koreksi dan evaluasi. Dengan harapan akan
menjadi masukan dan cermin bagi kesuksesan acara berikutnya.

4. Pelaksanaan Kegiatan
Secara garis besar kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh Sembilan Belas 2015 meliputi
delapan kegiatan intern Panitia Haflatul Imtihan 2015 (dicetak tipis) dan tiga kegiatan yang
bersifat gotong royong dengan kepanitiaan kampung (dicetak tebal). Rincian pelaksaan secara
menyeluruh terlampir pada laporan masing-masing kegiatan. Sedangkan untuk kegiatan SAQ dan
Haul Al-Marhumain, dijilid terpisah. Adapun rincian kegiatan berdasarkan macam, kegiatan yang
mendapatkan persetujuan kepala madrasah adalah sebagai berikut :
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KEGIATAN PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 1435-1436 H

No Kegiatan Perencanaan Realisasi Keterangan


1. Pelantikan Panitia 13 November 13 November 2014 Bekerja sama dengan seksi
HI 2014 kegiatan pondok dan
mauidhoh hasanah oleh
KH. Baidlowi Muslich
2. 1 Jam Bersama 27 November 4 Desember 2014 Mengundang muallaf dari
Mantan Pendeta 2014 luar kota (berdiskusi
dengan ustadz Qusyairi atau
pak Nur Salim)
3. Pekan Maulid Nabi 15 – 22 Januari 15 – 22 Januari Di isi dengan lomba-lomba
2015 2015 dan mauidhoh hasanah oleh
KH. Shohibul Kahfi
4. SAQ 15 Februari 15 Februari 2015 Menyesuaikan jadwal
2015 panitia kampung
5. Seminar Jurnalistik 5 Maret 2015 23 April 2015 Pemaparan tentang tata cara
menuli yang baik dan benar
dan cara
mempubilkasikannya
6. Penguatan Aswaja 11 – 12 April 09 April 2015 Memaparkan dan
2015 menjelaskan hal-hal yang
terkait dengan Aswaja dan
tantangan – tantangannya
pada masa kini.
7. Pembukaan + HI 20 Mei 2015 22 – 29 Mei 2015 Dibuka oleh KH. Ahmad
Arif Yahya dan mauidhoh
hasanah oleh KH. Baidlowi
Muslich/KH. Shohibul
Kahfi
8. Wisuda Santri 30 Mei 2015 31 Mei 2015 Menyesuaikan jadwal
pondok
9. Haul Menunggu 9 Agustus 2015 Menyesuaikan jadwal
Almarhumiin pengumuman panitia kampung
pengurus
pondok
10. Rihlah Wali 23 – 25 Agustus 5-7 September Untuk santri dan non
Songo 2015 2015 santri PPMH (Umum)

5. Laporan Keuangan
Untuk data rekapitulasi keuangan secara terperinci, terlampir dalam laporan masing-
masing kegiatan.

6. Surat- menyurat
Surat keluar dan surat masuk untuk tiap kegiatan terperinci dalam lampiran laporan
masing-masing kegiatan. Adapun surat masuk dan surat keluar di luar kegiatan tersebut di
atas adalah sebagai berikut :
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Surat keluar:
No. Tanggal Kode Surat Hal Lamp. Jumlah
1 29 Agustus 001/Pan.HI/MMH-PPMH/VIII/2014 Permohonan Persetujuan 1 lembar
1
2014 Ketua HI
2 03 September 002/Pan.HI/MMH.PPMH/IX/2014 Pemberitahuan Iuran Haflatul 19 lembar
1
2014 Imtihan Kelas 3 Ulya
3 03 September 003/Pan. HI/MMH.PPMH/IX/2014 Pemberitahuan Iuran Haflatul 1 lembar
1
2014 Imtihan non 3 Ulya
4 5 September 004/Pan.HI/MMH.PPMH/IX/2014 Permohonan Memberikan 1 lembar
-
2014 Sambutan raker
5 14 September 005/Pan.HI/MMH.PPMH/IX/2014 Undangan 50 lembar
-
2014
6 9 April 2015 006/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Persetujuan 1 buah
1
musabaqoh
7 3 Maret 2015 007/Pan.HI/MMH.PPMH/III/2015 Permohonan Menjadi 1 buah  
-
Penceramah
8 15 April 2015 008/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Membacakan 1 buah
Doa -
9 15 April 2015 009/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan membuka dan 1 lembar
-
menutup acara HI
10 15 April 2015 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Undangan - 14 lembar
11 26 April 2015 011/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Undangan Koordinasi 50 lembar
-
12 11 Mei 2015 012/Pan. HI/MMH.PPMH/V/2015 Permohonan Menjadi Juri 2 19 lembar

7. Analisis Kegiatan
Secara umum kegiatan ini telah memenuhi target dan dapat direalisasikan dengan baik,
meskipun masih banyak kekurangan. Dalam menjalankan amanah ini, tentu kami menemukan
beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat dalam beberapa rangkaian kegiatan selama
satu periode kepanitiaan ini, yaitu:
a. Faktor pendukung
 Banyaknya sumber daya yang berkualitas sehingga memperlancar
kegiatan.
 Adanya kesadaran individu untuk membantu, meskipun bukan dalam
bidangnya.
 Adanya kerjasama yang baik antara Panitia Haflatul Imitihan 2015
dengan Seksi Kegiatan PP. Miftahul Huda Malang.
 Doa restu dari dewan Masyayikh dan Pengurus PPMH serta segenap
Asatidz MMH-PPMH.
 Adanya dukungan dari segenap santri PP. Miftahul Huda Malang.

b. Faktor penghambat
 Rendahnya tingkat kedisiplinan sebagai panitia.
 Kurangnya koordinasi antar panitia.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

8. Penutup
Sebagai penutup segenap panitia Haflatul Imtihan periode 2015 menyadari bahawa laporan
ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Kritik dan saran yang
membangun sangat kami harapkan, demi perbaikan dan kelancaran kegiatan berikutnya. Besar
harapan kami, sekedar menyeruput lautan maaf dari semua pihak. Kami berharap laporan ini
berguna bagi kelancaran dan kesuksesan kegiatan serupa pada periode selanjutnya.

Malang, 24 Juni 2015

Panitia,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

SURAT KEPUTUSAN
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

No. 01/Pan.HI/MMH.PPMH/X/2014

Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda,
setelah :

Menimbang
1. Bahwa dengan menjelang akhir tahun ajaran Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul
Huda tahun ajaran 2014 – 2015 M (1435 – 1436 H).
2. Perlunya menyelenggarakan Haflatul Imtihan pada akhir tahun ajaran demi tercapainya
dedikasi akademik tinggi di kalangan santri dan meningkatkan kualitas pendidikan
Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Malang.

Mengingat
1. Strategi perjuangan dalam mencetak kader-kader penerus perjuangan Islam yang
memiliki kapabilitas yang tinggi dan handal.
2. Program tahunan Madrsah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Tahun Ajaran 2014 –
2015 M (1435 – 1436 H).

Memperhatikan
1. Hasil muswarah kelas III Ulya pada tanggal 17 Oktober 2014 M, 23 Dzulhijjah 1435 H.

Memutuskan
1. Menyelenggarakan Haflatul Imtihan pada akhir tahun ajaran 2014 – 2015 M (1435-1436
H).
2. Mengangkat personalia Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul
Huda sebagaimana terlampir dalam surat keputusan ini.
3. Panitian bertanggungjawab langsung kepada kepala Madrasah Diniyyah Matholi’ul Huda
dengan melaporkan seluruh kegiatan Haflatul Imtihan selambat-lambatnya tiga minggu
setelah Haflatul Imtihan selesai.
4. Seluruh biaya sebagai akibat dari surat keputusan ini ditanggung sepenhnya oleh siswa
Madrasah Diniyyah Matholi’ul Huda Malang.
5. Surat keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan akan ditinjau kembali untuk diadakan
perbaikan apabila terdapat kekliruan.

Ditetapkan di Malang
Padatanggal : 20 Oktober 2014 M
26 Dzulhijjah 1435 H

Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda


Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH.Ahmad Arif Yahya

SUSUNAN PANITIA HAFLATUL IMTIHAN


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

PERIODE 2014—2015 M/ 1435—1436 H


MADRASAH DINIYAH SALAFIYYAH MATHOLI'UL HUDA

I. Pelindung : KH. Abdurrohman Yahya


KH. Ahmad Arif Yahya
II. PanitiaPengarah
1. Penasehat : KH. M. Baidlowi Muslich
KH. Drs.H.M. Shohibul Kahfi, M.Pd.
2. Pembimbing : Ust. Drs.M. Asrukhin, M.Si
Ust. Drs.H.M. Qusyairi, M.Pd

III. PelaksanaHarian
1. KetuaUmum : M. Abduh Musthofa (D-6) III Ulya
2. Ketua I : M. Najib (B-4) III Ulya
3. Ketua II : Imam Faiq Habiburrahman (G-4) III Ulya
4. SekretarisUmum : M. Alqhoswatu Taufik (E-2) III Ulya
5. Sekretaris I : Indra Nurdianto (I- 2) III Ulya
6. Sekretaris II : Indra Dwi Wicaksono (G-1) III Ulya
7. Bendahara I : Mas Santri (F-1) III Ulya
8. Bendahara II : A. Miftahul Husein (H-5) III Ulya

IV. Seksi-seksi
1. Kesekretariatan
Koordinator : M. Luthfi Fahrudin (E-1) III Ulya
Anggota : Nur Fahmi Z. (E-2) I Ulya
Faizal Azhari (E-3) I Ulya
Khusnul Yakin (E-2) I Ulya
Mokhamad Musthofa (E-2) II Wustho
Rekadayana Saputra (E-2) II Ulya

2. Acara dan Lomba


Koordinator : Talhisul Murod (G-1) III Ulya
Anggota : Ainur Rofiq (F-6) II Ulya
Zainal Abidin (G-2) II Wustho
M. Imam Mahmudi (G-2) II Wustho
Ahmad Baidhowi (G-3) II Wustho
Thufeil A.Q. (G-3) II Wustho

3. Humas dan Transportasi


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Koordinator : A. Lathif A. (D-5) III Ulya


Anggota : M.Syahrul Karim (B-1) I Wustho
Ainur Ridho (H-1) II Ulya
Arif As`adi (H-6) I Ulya
Fachruddin Farid I. (D-2) I Wustho
Ahmad Fuaddin (D-3) I Wustho

4. Dekorasi dan Dokumentasi


Koordinator : M. Afif Nawalurrohman (B-5) III Ulya
Anggota : Farizinul Ismi (KMP) III Ulya
Haris Adzoma (I-1) II Ulya
M.Bismar Fahmi (G-5) IV Ula
Alfian Arief M. (G-3) I Wustho
Firdaus Muttaqi (B-6) II Ulya
Syarif H. (B-1) I Ulya
Faza (I-3) III Wustho

5. Perlengkapan
Koordinator : Andri Nurwahit (H-3) III Ulya
Anggota : Habibi Mustofa (H-3) II Ulya
Mahrizu Zamani (I- 4) II Ulya
Ahmad Rofiqi (H-2) III Wustho
Moh. Hilmi (I-1) II Ulya
Zaky Azkar (H-2) I Ulya
Ahmad Syafiuddin (H-1) I Ulya
Rifqi Fauzan S. (I-4) II Wustho

6. Konsumsi
Koordinator : Edy Kasyanto (B-2) III Ulya
Anggota : M. Mudhor (A-2) III Ulya
Eko Zainuri (A-2) I Wustho
Shoufin Nashrullah (A-2) IV Ula
Faris Naufal (A-3) I Wustho
A.Riyadul Habib (A-2) II Ulya
Hakam Zamzawi (A-2) II Wustho
Zaky Nafsana (A-3) II Wustho
Roihul Mahbub (A-6) III Wustho
Burhanuddin (A-1) IV Ula

7. Keamanan
Koordinator : M. Hadiq (F-5) IIIUlya
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Anggota : Burhanudin Arifin (D-2) II Wustho


M.Fathul Imam Khoirudin (D-1) I Wustho
Wildan Ahda Lukmana (H-2) I Ulya
Ifkar Atho’illah (A-3) I Wustho
Wahyuddin A.R (D-3) II Wustho
M.Hamim W. (E-1) II Ulya
Siddiq (F-3) I Ulya
Agus Wicaksono (F-4) I Ulya

8. Penerima Tamu
Koordinator : Dhanny Agus N. (B-3) III Ulya
Anggota : Abdul Mubarok (B-3) I Wustho
Rijal Y Rahmat (B-6) II Ulya
Yudi Setiawan (B-1) III Ula
Farid Andriyanto (B-3) II Wustho
M. Ali Yafi (I-1) I Ulya
A. Syauqi H. (C-4) II Ulya

9. Kebersihan dan Kesehatan


Koordinator : Malthufullah (F-3) III Ulya
Anggota : Anam (F-5) I Ulya
Syifa` (F-3) III Wustho
Trisna Frans H (E-3) II Ulya
M. Ilham Faridi (F-4) II Ulya
Iim Mujtahidin A. (F-6) I Ulya
A. Fiqih Z. (F-5) III Wustho
M. Fathullah (F-5) II Ulya

JOB DESCRIPTION
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

1. Ketua Umum
a. Bertanggungjawab atas seluruh kegiatan Haflatul Imtihan (HI) 2015, baik kedalam
maupun keluar.
b. Menentukan kebijaksanaan, mengambil keputusan dan mengendalikan kegiatan
berdasarkan musyawarah.
c. Mengatur, mengarahkan, dan mengawasi pelaksanaan HI 2015
d. Bersama Ketua I, Ketua II, dan Sekretaris Umum ikut merencanakan segala program
kegiatan serta mengambil keputusan atau kebijaksanaan.
e. Menerima dan mengesahkan laporan pemasukan dan pengeluaran keuangan.
f. Mempertanggungjawabkan dan melaporkan seluruh hasil kegiatan HI 2015 selambat-
lambatnya satu bulan setelah acara selesai kepada Kepala Madrasah Matholi'ul Huda.

2. Ketua I
a. Membantu Ketua Umum dalam mengkoordinir dan mengawasi segala aktifitas dari seksi
kesekretariatan, acara dan lomba, humas dan publikasi, dekorasi dan dokumentsi.
b. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua Umum atas seksi-seksi yang menjadi tanggung
jawabnya.
c. Menggantikan Ketua Umum apabila berhalangan.
d. Wajib melaporkan seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya pada rapat panitia
harian.

3. Ketua II
a. Membantu Ketua Umum dalam mengkoordinir dan mengawasi segala aktivitas dari seksi
perlengkapan, penerima tamu, dan keamanan.
b. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua Umum atas seksi-seksi yang menjadi tanggung
jawabnya.
c. Menggantikan Ketua Umum dan Ketua I apabila berhalangan.
d. Wajib melaporkan seluruh kegiatan yang menjadi tanggungjawabnya pada rapat panitia
harian.

4. Sekretaris Umum
a. Bertanggungjawab atas kelancaran administrasi, ketertiban administrsi, dan
kesekretariatan.
b. Membantu dan mendampingi Ketua Umum dalam menjalankan tugas-tugasnya.
c. Bersama Ketua Umum memimpin setiap musyawarah, menentukan kebijaksanaan bila
dalam keadaan mendesak.
d. Wajib melaporkan seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya pada rapat panitia
harian.
e. Meminta, mengumpulkan dan menggabungkan laporan kegiatan yang dilakukan seksi-
seksi setiap dua bulan sekali dan setiap kegiatan.

5. Sekretaris I
a. Membantu dan bekerja sama dengan etua Umum, Ketua I dan ketua II dan Sekretaris
Umum.
b. Menggantikan Sekretaris I apabila berhalangan.
c. Bertanggungjawab atas kesiapan rapat, notulensi, inventarisasi rapat, daftar hadir dan
daftar piket
d. Wajib melaporkan aktivitasnya pada rapat panitia harian.

6. Sekretaris II
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

a. Membantu dan bekerja sama dengan Ketua Umum, Ketua I dan ketua II, Sekretaris
Umum dan Sekretaris I.
b. Menggantikan Sekretaris Umum, dan Seretaris I, apabila berhalangan.
c. Bertanggungjawab atas kesiapan rapat, notulensi, inventarisasi rapat, daftar hadir dan
daftar piket
d. Wajib melaporkan aktivitasnya pada rapat panitia harian.

7. Bendahara I
a. Bertanggungjawab atas segala kelancaran dan ketertiban pemasukan dan pengeluaran
keuangan.
b. Mengoperasionalkan keuangan HI 2015 secara keseluruhan.
c. Menyelenggarakan penganggaran dan pembiayaan sesuai dengan kegiatan yang
diprogramkan.
d. Membuat pembukuan keuangan HI 2015.
e. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua Umum.
f. Wajib melaporkan aktivitasnya pada rapat panitia harian.
g. Meminta, mengumpulkan dan menggabungkan laporan kegiatan yang dilakukan seksi-
seksi setiap dua bulan sekali dan pada setiap kegiatan.

8. Bendahara II
a. Bersama Bendahara I Bertanggungjawab atas segala kelancaran dan ketertiban
pemasukan dan pengeluaran keuangan.
b. Bertanggungjawab atas keuangan siswa kelas III Ulya.
c. Menyusun pembukuan keuangan kelas III Ulya.
d. Wajib melaporkan aktivitasnya pada rapat panitia harian.

9. Seksi Kesekretariatan
a. Melaksanakan tugas-tugas kesekretariatan.
b. Bertanggungjawab atas pengarsipan surat masuk, surat keluar dan agenda aktivitas.
c. Membantu keperluan setiap seksi dibidang keskretariatan.
d. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua I

10. Seksi Acara dan Lomba


a. Menyusun dan menyiapkan seluruh rangkaian acara dalam kegiatan yang menyangkut
pelaksananaan HI 2015.
b. Bertanggungjawab atas pelaksanaan lomba.
c. Menetukan dan menghubungi Dewan Juri dalam setiap perlombaan.
d. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua I.

11. Seksi Humas dan Publikasi.


a. Menghubungi Penceramah.
b. Menyebarkan undangan publikasi baik kedalam maupun keluar.
c. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua I.

12. Seksi Dekorasi dan Dokumentasi.


a. Membuat Dekorasi dan Dokumentasi.pada setiap kegiatan yang berhubungan dengan
pelaksanaan HI 2015.
b. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua I.

13. Seksi Perlengkapan


a. Bertanggungjawab atas penyediaan segala perlengkapan yang berhubungan dengan
pelaksanaan HI 2015.
b. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua II.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

14. Seksi Konsumsi


a. Merencanakan, mengusahakan dan menyediakan konsumsi yang berhubungan dengan
seluruh rangkaian kegiatan HI 2015.
b. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua II

15. Seksi Keamanan


a. Melakukan koordinasi bersama pihak keamanan dan ketertiban didalam maupun diluar
pondok.
b. Menciptakan dan menjaga ketertiban serta kelancaran jalannya pelaksanaan HI 2015.
c. Menyediakan dan mengatur tempat parkir.
d. Bertanggungjawab langsung kepada Ketua II.

16. Seksi Penerima Tamu.


a. Menerima dan menyambut tamu dengan baik, ramah dan sopan.
b. Mengantar dan mempersilahkan tamu sesuai dengan tempatnya.
c. Menjemput dan mengantarkan penceramah.
d. Menyediakan tempat istirahat para tamu.
e. Bertanggungjawab kepada Ketua II

Nomor : 001/Pan.HI/MMH-PPMH/VIII/2014
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : 1 Lembar
Hal : Permohonan Persetujuan dan Do’a Restu
Ketua Haflatul Imtihan Masa Khidmat 1436 H / 2015 M

Kepada Yth:
Al Mukarrom Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah “Matholi’ul Huda”
di-
Kediaman

Assalamu‘alaikum Wr. Wb.

Sehubungan dengan berakhirnya masa khidmat kepanitiaan haflatul imtihan periode 1435
H / 2014 M, maka perlu kiranya dibentuk kembali kepanitiaan yang baru untuk periode 1435 H /
2014 M.

Berkenaan dengan hal tersebut di atas, maka kami siswa kelas III Ulya tahun ajaran
1432/1436 H telah mengadakan musyawarah pemilihan ketua dengan hasil berikut :
1. M. Abduh Mushthofa sebagai Ketua HI
2. M. Najib sebagai Ketua I
3. Imam Faiq sebagai Ketua II
Rincian dari perolehan suara beserta tahapan-tahapan pemilihan terlampir.

Selanjutnya mohon perkenan Almukarrom Kepala Madrasah untuk memberikan


keputusan akhir atas usulan tersebut di atas.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan doa restu dari Almukarrom
kami haturkan terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Malang, 29 Agustus 2014

Wali Kelas III Ulya Ketua Kelas

Ust. Drs. H. M. Qusyairi, M.Pd Afif Nawalurrohman

Menyetujui dan Merestui,


Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah
Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 002/Pan.HI/MMH.PPMH/IX/2014 Malang, 03


September 2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Pemberitahuan Iuran Haflatul Imtihan Kelas 3 Ulya

Kepada
Yth. Bapak/Ibu Orang tua/wali santri kelas 3 Ulya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga kita senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan masa bakti kepanitiaan Haflatul Imtihan periode 1435/1436 H dan
hasil rapat panitia Haflatul Imtihan, maka dengan ini kami beritahukan kepada Bapak/Ibu Orang
tua/wali santri kelas 3 Ulya bahwa setiap siswa dikenakan iuran sebesar Rp. 1.500.000,- dengan
perincian sebagaimana terlampir.
Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan, dimohon kepada Bapak/Ibu Orang tua/wali
santri kelas 3 Ulya supaya memberikan dukungan dan motivasi kepada santri demi lancarnya
masa bakti kepanitiaan Haflatul Imtihan periode 1435/1436 H, atas perhatian dan bantuannya
kami ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Haflatul Imtihan 2014


Ketua Umum Sekretaris

M. Abduh Musthofa M. Alghoswatu Taufiq

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

K.H. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran

No Keterangan Iuran
1 Seragam Kelas :
 Jas @ Rp. 250.000 X 25 Rp. 6.250.000
 Sarung + Surban + Kopyah @ Rp. 200.000 X 19 Rp. 3.800.000
santri
2 Rihlah Wali Jawa Timur – Bali Rp 11.000.000
3 Sarung + Surban Masyayikh dan ustadz @ Rp. 200.000 X 6 Rp. 1.200.000
masyayikh
4 Bisyaroh Kyai @ 500.000 X 5 Rp. 2.500.000
5 Biaya Ustadz @ 400.000X 2 Rp. 800.000
6 Baiat Rp. 1.000.000
7 Cat Ndalem Rp. 750.000
8 Lain-Lain Rp. 1.200.000
Jumlah Rp.28.500.000

Nomor : 003/Pan. HI/MMH.PPMH/IX/2014 Malang, 03 September


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Persetujuan Iuran Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dhim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan akan diselenggarakannya rangkaian kegiatan oleh Panitia Haflatul
Imtihan periode 2014-2015 Madrasah Diniyah Salafiyah Matholiul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda Malang, demi terlaksananya kegiatan tersebut, maka diperlukan adanya
pendanaan dalam pelaksanaan kegiatan tersebut.
Berkaitan dengan hal tersebut, maka kami memohon dengan hormat agar Al-Mukarrom
berkenan Menyetujui Iuran Haflatul Imtihan 2014-2015 yang akan digunakan untuk
pelaksanaan kegiatan tersebut. Adapun rincian Iuran Haflatul Imtihan 2014-2015 sebagaimana
terlampir.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan doa restu dari Almukarrom
kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Haflatul Imtihan 2015,


Ketua Umum HI Sekretaris Umum HI

M. Abduh Mustofa Moh. Alqhoswatu Taufiq

Menyetujui,
Kepala Madrasah Matholi'ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya

Lampiran

RINCIAN IURAN
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

HAFLATUL IMTIHAN 2014-2015 TIAP KELAS

NO. TINGKATAN KELAS NOMINAL


1. ULA Rp. 45.000,-
2. WUSTHO Rp. 45.000,-
3. ULYA Rp. 45.000,-

Nomor : 004/Pan.HI/MMH.PPMH/IX/2014 Malang, 5 September 2014


Lampiran :-
Perihal : Permohonan Memberikan Sambutan

Kepada
Al-Mukarrom Ust. M. Qushairi, M.Pd
Di –
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.

Sehubungan dengan acara Rapat Kerja (Raker) Panitia Haflatul Imtihan 2014-2015, yang
insya Allah akan diselenggarakan pada:

Hari : Ahad,
Tanggal : 7 September 2014
Pukul : 08.00 WIB
Tempat : Rumah Ust. Masyhuri
Jl. Candi Panggung, Malang
Acara : Rapat Kerja Panitia Haflatul Imtihan (HI)

Maka, kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Al-Mukarrom agar berkenan hadir dan
memberikan sambutan pada acara tersebut.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al-Mukarrom. Kami
haturkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan

Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 006/Pan. HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 9


April 2015
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Persetujuan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Dalam rangka memeriahkan acara akhir tahun Madrasah Diniyah Matholiul Huda
1435/1436 H termasuk sebagai ajang berkompetisi dalam meningkatkan keilmuan para santri,
Panitia Haflatul Imtihan 1435/1436 H berupaya mengadakan berbagai acara musabaqoh untuk
mengisi acara tersebut. Bersama ini, kami mohon kepada Al Mukarrom untuk berkenan
memberikan persetujuan terhadap jenis-jenis lomba yang akan mengisi acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas persetujuan dan bimbingan Al Mukarrom
kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Haflatul Imtihan


Ketua Umum HI Sekretaris HI

M. Abduh Mushthofa Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran

JADWAL MUSABAQOH HAFLATUL IMTIHAN 2015

No Hari, tanggal Musabaqoh Waktu (Pukul)


1 Jumat, 22 Mei Kaligrafi 13.00 - 16.00 WIB
2015
2 Sabtu, 23 Mei a. Meletuskan Balon a.07.00 – selesai
2015
b. Tarik Tambang b. Setelah meletuskan
balon
c. Balap Karung
c.Setelah tarik tambang
d. Futsal (penyisihan)
d. 13.00 – 17.00
e. Qiroatul Kitab
e.19.30 – selesai
3. Minggu 24 Mei a. Memasak a. 07.00 - 08.30
2015
b. Semi Final dan Final b. 09.30 - 13.30
futsal
c. 19.30 – selesai
c. Sholawat
d. Di sela-sela musabaqoh
d. Puisi sholawat
4. Senin, 25 Mei Imatoh (penyisihan) 19.30 – selesai
2015
5. Selasa, 26 Mei Muhafadzoh 19.30 – selesai
2015
6 Rabu, 27 Mei a. Final Imatoh a. a. 19.30 – selesai
2015
b. Penyiar berita b. b. Di sela-sela final
Imatoh
7 Kamis, 28 Mei a. Khitobiyah a. 19.30 – selesai
2015
b. Promosi PPMH Bersamaan dengan
khitobiyah
c. Pengumpulan Album HI
8 Jum’at, 29 Mei a. Mading Ba’da asyar (16.00)
2015
b. Komplek dan bilik
teladan
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 007/Pan.HI/MMH.PPMH/III/2015 Malang, 3


Maret 2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi Penceramah

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Baidlowi Muslich
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Isro’ mi’roj Nabi Muhammad SAW 1436 H dan
Pembukaan Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan
pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 21 Mei 2015 M / 3 Sya’ban 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Maka, kami memohon kepada Al-Mukarrom agar berkenan untuk memberikan mauidzoh
hasanah dalam acara tersebut
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas kesediaan Al Mukarrom KH. M.
Baidlowi Muslich kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Panitia HI Sekretaris

M. Abduh Mushthofa M.Alghoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 008/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15 April


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Membacakan Doa

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Abdurrahman Yahya
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro mi’roj Nabi Muhammad SAW
dan rangkaian acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan diselenggarakan
pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim kepada
Al Mukarrom agar berkenan membacakan doa dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom.
Kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 009/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan membuka dan menutup acara HI

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara rangkaian acara Haflatul Imtihan tahun 2015
M yang insya Allah akan diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim kepada Al Mukarrom agar berkenan membuka sekaligus menutup acara
dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom.
Kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15 April


2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Shohibul Kahfi, M.Pd
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim kepada
Al Mukarrom agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Memberikan Sambutan

Kepada
Yth. Al Mukarrom Ust. Qusyairi, M.Pd
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim kepada
Al Mukarrom agar memberikan sambutan dalam acara tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom Ust. H.M. Asrukhin, M.Pd
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim kepada
Al Mukarrom agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus M. Nuzulul Mubarok
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Muhammad
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Sulton Hanafi
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15 April


2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Nurul Yaqin
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus H.M. Fauzan
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15 April


2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Dalhar
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15 April


2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Yasin Fuadi
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim
agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 15


April 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus M. Athoillah
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/V/2015 Malang, 10


Mei 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Gus Solahuddin
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/V/2015 Malang, 10


Mei 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Ustadz_________________
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Ustadz senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon kepada Ustadz agar
hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Ustadz kami
haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 010/Pan.HI/MMH.PPMH/V/2015 Malang, 10


Mei 2015
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. ______________________
di tempat

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad
SAW dan Rangkaian Acara Haflatul Imtihan tahun 2015 M yang insya Allah akan
diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal : Kamis, 21 Mei 2015 (pembukaan) dan 28 Mei 2015 (penutupan)
Pukul : 19.30 WIB - Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman, Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Pembukaan dan penutupan Haflatul Imtihan (HI) Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang tahun 2015, maka kami memohon dengan penuh
ta’dhim agar hadir dan memberikan doa restu dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan panjenengan
kami haturkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 011/Pan.HI/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 26 April 2015


Lampiran :-
Hal : Undangan Koordinasi

Kepada,
Yth.Bapak/Saudara ______________________
Di Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Aamiin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara rangkaian acara Haflatul Imtihan tahun 2015
M, kami mengundang kehadiran Saudara pada pertemuan yang Insya Allah akan dilaksanakan
pada:
Hari : Rabu,
Tanggal : 29 Mei 2015
Pukul : 21.00 WIB – Selesai
Tempat : Kelas 2 Ulya
Acara : Koordinasi Rapat

Berkaitan dengan hal tersebut, kami mengharap Saudara berkenan hadir pada acara
tersebut.
Demikian undangan kami, atas perhatian dan kehadiran Saudara, kami mengucapkan
terima kasih. Jazakumulloh Khoiron Katsiron.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Haflatul Imtihan 2015,


Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 012/Pan. HI/MMH.PPMH/V/2015 Malang, 11 Mei 2015


Lampiran : 2 Lembar
Hal : Permohonan Menjadi Juri

Kepada:
Yth.________________________
Di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, semoga Allah mencurahkan rahmat-

Nya, dan semoga segala niatan baik dapat terwujud berkat kasih sayang dan hidayah Allah SWT.

Dalam rangka memeriahkan Haflatul Imtihan 2015 M/1436 H panitia berupaya

mengadakan serangkaian acara musabaqoh yang bertemakan Haflatul Imtihan 2015 M. Maka

sebagai bagian dari proses pemberian penghargaan kepada peserta musabaqoh, kami memohon

dengan hormat kepada Al-Ustadz untuk menjadi juri pada musabaqoh sebagaimana terlampir.

Bersama ini kami lampirkan jadwal pelaksanaan dan pedoman kegiatan muasabaqoh tersebut.

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas bantuan dan perhatian Al-Ustadz

kami sampaikan terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Haflatul Imtihan 2015


Ketua Panitia Sekretaris

M. Abduh Mustofa Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

lampiran

DAFTAR JURI MUSABAQOH HI 2015

No. Nama Lomba Keterangan


1 Ust. H.M Qusyairi Mading dan Kamis, 28 Mei 2015
Komplek Ba`da Ashar – Selesai
Teladan
2 Gus H.M Fauzan Qiroatul Kitab
Ulya
3 Gus Abd. Mu’iz. A Qiroatul Kitab Jum’at 22 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Wustho Selesai Masjid Baiturrahman
4 Bpk Abdul Salam, S.E Qiroatul Kitab
Ula

5 Bpk Ulil Albab Muhafadzoh Senin, 25 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Ulya Selesai Masjid Baiturrahman
Mading dan Kamis, 28 Mei 2015
Bilik Teladan Ba`da Ashar – Selesai
6 Bpk Ali Hamdan, S.Pd Cerdas Cermat Penyisihan
Ahad 24 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
Final
Selasa 26 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
Muhafadzoh Senin, 25 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Ula Selesai Masjid Baiturrahman

7 Bpk Dzin Nuroin, S.Pd Cerdas Cermat Penyisihan


Ahad 24 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
Final
Selasa 26 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
8 Bpk Ainurrohman
Sabtu, 23 Mei 2015
Sholawat Ba’da Isya’ 19.30- Selesai Masjid
Baiturrahman
9 Bpk Zainuddin Habibi
10 Bpk Diki Darma Puisi Sabtu, 23 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
Khitobiyah
Rabu, 27 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
11 Bpk Aris Mahmudi Khitobiyah Rabu, 27 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Muhafadzoh
Wustho Senin, 25 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman

12 Bpk Muzammil Dana Puisi


Sabtu, 23 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
Penyiar Berita Selasa 26 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
13 Bpk Munib Promosi Rabu, 27 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
14 Bpk Muhid PPMH Selesai Masjid Baiturrahman
15 Bpk Badruz Zaman Penyiar Berita Selasa 26 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-
Selesai Masjid Baiturrahman
16 Bpk Hamid Fikri Kaligrafi
Jumat 22 Mei 2015 13.00-17.00

Album HI Rabu, 27 Mei 2015 Ba’da Isya’ 19.30-


2015 Selesai Masjid Baiturrahman
17 Bpk Farid, Futsal Penyisihan
Bpk Nurul Huda, Sabtu 23 Mei 2015 13.00-selesai
Bpk Hafid Final
Ahad 24 Mei 2015 09.30-selesai
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

BERITA ACARA:

Rapat Praraker Ke-3, Rabu 03-09-2014


Berita Acara : Dihadiri oleh 15 siswa dari 19 orang
Hasil :
1. Permohonan dana kepada wali santri sebesar Rp 1.500.000
2. Usulan iuran HI kelas Ula Rp 40.000 dan Wusto serta Ulya Rp 45.000
3. Membentuk panita formatur
Ketua Umum : M Abduh M
Ketua I : M Najib
Ketua II : Imam Faiq H
Sekretaris Umum : Taufiq
Sekretaris I : Indra Nurdianto
Sekretaris II : Indra Dwi Wicaksono
Bendahaara Umum : Mas Santri
Bendahara I : A Miftahul H
Sie Kesekretariatan : Co M lutfi Fahrudin
Sie Acara : Co Talhisul Murod
Sie Humas Transportasi : Co M Afif NR
Sie PUBDEKDOK : Co A Farizinul dan Latif Ansori
Sie Perlengkapan : Co Andri Nur Wahid dan Indra Dwi
Sie Konsumsi : Co Edi Kasyanto dan Muhdor
Sie Keamanan : Co Hadiq
Sie Penerima tamu : Co Dani Agus
Sie Kesehatan dan Kebersihan : Co Maltufulloh
4. Usulan Kegiatan :
1. KMJ :
- Penguatan ASWAJA
- Bedah Kitab / buku
- Penyuluhan
- Bahtsul Masail
- Isroj Miroj
- Ijazah Kubro
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

- Sarasehan Alumni dan Motivasi


- Talkshow
- Penyuluhan Kamar mandi
- Pelatihan Ekonomi Syariah
- Merawat Jenazah
- Rebana
- Tilawah/qiroah
- Kaligrafi
- Seminar NKRI
- Diskusi Mualaf
- Diklat menulis
- Pertanian
- Pelatihan kitab
2. Luar KMJ :
- Diklat
- Pelatihan Manasik
- Diklat Falak
- Bookfair
- Donor darah
- Baksos
- Photographi
- Salon rambut
- Enterpreneurship
- MC dan Pidato
- Pelatihan Memasak
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

BERITA ACARA Kamis, 04 September 2014

Rapat PraRaker 04
Rapat dihadiri oleh 11 siswa dari total 19 di Kesekretariatan kelas III Ulya
Hasil :
1. Meringkas kegiatan yang akan dilaksanakan dari beberapa usulan kegiatan dari hasil
Rapat Praraker 03 menjadi sebagai berikut :
1. Pelantikan Panitia HI
2. Pekan Maulid
3. SAQ
4. Haflatul Imtihan
5. Wisuda
6. Haul Almarhumin
7. Kegiatan Malan Jum`at (KMJ) :
- Diskusi Mu`alaf
- Bedah Buku “mantan kiai NU menggugat” oleh KH Marzuki / Gus Romli
8. Kegiatan Luar KMJ :
- Diklat YANBUA
- Seminar Kewirausahaan
2. Menyusun Timeline Kegiatan sebagai berikut :
13 November 2014 : Pelantikan Panitia HI
27 November 2014 : 1 Jam Bersama Mantan Pendeta
15 – 22 Januari 2014 : Pekan Maulid
15 Maret 2014 : Seminar Kewirausahaan
11 – 12 April 2014 : Diklat Yanbua
3. Persiapan Pelantikan Panitian HI
Ketua : M Afif N
Panitia lain tetap
Acara :
No. Waktu Kegiatan Sub Kegiatan Pengisi Kebutuhan
1 19.30- Pra Acara Team Banjari Perlengkaan
19.45
2 19.45- Pembukaan MC Ainurrofiq F6
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

20.00
20.00- Pembacaan Qiroah Sahrul / Ilham Surat Permohonan
20.10
20.10- Sambutan Wali Ust Qusairi Surat Permohonan
20.40 Kelas
20.40- Proses Pelantikan : 1.Ust Hamdan Surat Permohonan
21.10 1.Pembacaan Surat 2.KH Ahmad
Panggilan 3.
2.Prosesi Pelantikan
3.Sambutan Kepala
PPMH
21.10- Sambutan Ketua HI
21.20
21.20- Pengajian KH Baidhowi Surat Permohonan
selesai
3 Penutup Doa KH Abdurrohman Surat Undangan

Undangan
Tokoh Masyarakt :
1. Bpk Toha
2. Bpk Maskur
3. Bpk RT
4. Dll
Dewan Asatidz dan Pengurus
Dewan Masyayikh
Deadline Undangan 31 Oktober 2014

Perlengkapan
1. Seragam (Sarung hitam, Baju putih, dan Kopyah Hitam)
Anggaran Rp 2.850.000
2. Panggung
3. Sound sistem
4. Dekorasi
5. Jidor
6. Lampu
7. Karpet

Pubdekdok
1. Selebaran poster
2. Mendekorasi panggung dan jidor
3. Kamera : Syarih (H) Firdaus m (B) - Surat
4. Video : Fazza (I) – Surat
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Anggaran Rp 800.000
Konsumsi
1. Aqua 9 kardus X @Rp 10.000 = Rp 90.000
Aqua Botol 10 X @Rp 2.000 = Rp 20.000
2. Snack 400 X @Rp 800 = Rp 320.000
Roti Masayikh dan Undangan 10 X @Rp 5.000 = Rp 50.000
Roti Ustadz dan Banjari 25 X @Rp 2.500 = 62.500
Total Konsumsi = Rp 542.500

Penerima tamu dan penjeput Kiai (Cak Dani dkk)

Dana untuk persiapan pelantikan


No. Seksi Keperluan Banyaknya Harga Total
1 Seragam Sarung 19 40.000 760.000
Baju putih 19 100.000 1.900.000
Kopyah 19 40.000 760.000
2 Pubdekdok Dekorasi 30% 1 800.000 800.000
3 Konsumsi Aqua kardus 9 10.000 90.000
Aqua botol 10 2.000 20.000
Snack 400 800 320.000
Roti Masyayikh 5 5.000 25.000
Roti undangan 5 5.000 25.000
Roti Ust & 25 2.500 62.500
Banjari
TOTAL Keseluruhan 4.762.500

BERITA ACARA
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Rapat 19 (Sabtu, 06 september 2014) di kelas III Ulya


Hasil Rapat:
1. Membacakan jobdis dan mempelajarinya
2. Meminta file susunan panitia tahun sebelumnya (bejo). Nb: sekretaris
3. Melaporkan hasil rapat meskipun anggota tidak lengkap
4. Mengajak ketua HI tahun sebelumnya (bejo) dan ketua kelas 1 dan 2 ulya
5. Membuat susunan acara raker 07 september 2014

Agenda Rapat Kerja 1


1. Berangkat pukul 07.00 wib
2. Acara dimulai pukul 08.00 -12.00 wib
3. Susunan acara:
NO WAKTU ACARA KETERANGAN
1. 08.00 – 09.00 Pembahasan jobdis masing-masing Ketua Umum
wib sie
2. 09.00 - selesai Pembahasan acara wajib (pelantikan, Semua panitia 19
SAQ, HI, dan almarhumiin)
- Masing-masing sie
melaporkan program kerja.
- Menyelesaikan acara untuk
pelantikan panitia.
3. Ramah tamah

BERITA ACARA
Tanggal : 07 September 2014
Tempat : rumah Gus Afif
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Agenda : Pembahasan acara selama satu tahun.


Time line dan agenda acara setahun
Hasil:
1. Sekretaris membuat surat undangan kepada kyai Baidlowi untuk acara pelantikan panitia
Haflatul Imtihan

2. Lomba dalam acara pekan maulid meliputi : sholawat, cerdas cermat, bazar, mading
komplek, puisi nabi, stand up stori nabi, dan sukses stori

3. Acara dalam pekan maulid : pembukaan, pembacaan ayat suci al quran, sambutan-
sambutan, pembukaan acara pekan maulid oleh kyai Ahmad Arif Yahya, penutup dan
doa.

BERITA ACARA
Tanggal : 28 September 2014
Tempat : Rumah Gus Abduh
Agenda : Pembahasan acara satu jam bersama mantan pendeta
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Pembahasan acara seminar kewirausahaan


Pembahasan acara diklat Yanbu’a
Hasil:
Susunan panitia per-acara:
Ketua pelaksana acara:
1. 1 jam bersama mantan pedeta: Talhisul Murod

Anggota: Andri Nurwahid


Lutfi Fahrudin
2. Seminar kewirausahaan : Maltufullah

Anggota : Indra Dwi Wicaksono


Ahmad Miftahul Husen
3. Diklat Yanbu’a : Edi Kasyanto

Anngota : Moh. Hadiq


Afif Nawalur Rohman
4. Bedah buku Mantan Kyai NU : Dani Agus Nuryahya

Anggota : Indra Nurdianto


Muhammad Muhdhor

BERITA ACARA

Tanggal : 04 Oktober 2014


Tempat : Lapangan Merjosari
Agenda : Membahas lomba lomba pada Pekan Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Hasil :

Lomba akan dilaksanakan pada tanggal 22 – 27 Mei 2015


Daftar Lomba Usulan :
Jenis Lomba Tanggal Waktu Tempat
1. Kaligrafi 22 Mei 2015 13.00-selesai Kelas 1 Ulya
2. Qiroah / Tartil 22 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
3. Muhafadzoh 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
4. Adzan dan Tarkhim 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
5. Imatoh (penyisihan) 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
6. Sholawat Baca Kitab 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
7. Khitobiyah 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
8. Mading 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
9. Komplek teladan 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
10. Cerdas Cermat 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
11. Melagukan Nadzom 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
12. Santri Teladan 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman
13. Tutorial Fiqh 23 Mei 2015 19.00-selesai Masjid Baiturrahman

Nb.
 Lomba yang telah diusulkan akan dikaji ulang sebelum pelaksanaan
 Lomba dapat berubah sesuai dengan situasi dan kondisi pada saat tanggal pelaksanaan.

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
PELANTIKAN PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 1436 H
SEMBILAN BELAS
2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

‫بسم اهلل الرحمن الرحيم‬


1. Pendahuluan

Alhamdulillah, segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufiq dan
hidayah-Nya, sehingga panitia Haflatul Imtihan tahun 2015 mampu menyelenggarakan acara
Peringatan Tahun Baru Islam 1436 H dan Pelantikan Panitia Haflatul Imtihan 2015 sebagai salah
satu agenda kerja dan sekaligus amanat kepanitiaan, meskipun banyak terdapat kekurangan dan
kekhilafan menyertai langkah kami.

Sholawat serta salam kami haturkan kepada junjungan kita yang mulia Nabi Muhammad
SAW, sang kontruktor peradaban Islam yang kita harapkan syafa’atnya di dunia dan akhirat.
Amin.

Dalam penyusunan laporan ini banyak pihak yang telah membantu sampai laporan ini
diselesaikan, maka Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 mengucapkan terima kasih kepada:
7. Segenap Dewan Masyayikh yang tiada hentinya memberikan do’a dan restu serta dukungan
kepada kami selama periode kepanitiaan.
8. Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang senantiasa membimbing dan
mengarahkan kami, sehingga kami dapat menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami
sebagai panitia dengan semaksimal mungkin. Meskipun masih ditemui banyak kesalahan dan
kekurangan.
9. Ust.H. M. Qusyairi, M.Pd selaku Wali Kelas III Ulya Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul
Huda Tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan arahan, masukan, dan pertimbangan
kepada kami. Berkat beliau, kami mampu melangkah tegap dalam menjalankan tugas yang
telah diamanatkan.
10. Segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz MMH yang membimbing kepanitiaan Haflatul
Imtihan periode 2015 dalam menggerakkan dan menjalankan tugas kepanitiaan.
11. Teman-teman santri kelas III Ulya atau Sahabat Sembilan Belas yang dengan penuh
keikhlasan, kebersamaan, dan kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang
diamanatkan.
12. Semua sahabat santri yang telah banyak membantu kami. Baik bantuan moral maupun materi
dan berpartisipasi dalam kegiatan Peringatan Tahun Baru Islam 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan 2015.

Atas semua bantuan yang diberikan, maka Panitia Haflatul Imtihan 2015 berharap semoga
yang kita lakukan bersama mendapat balasan dan dicatat oleh Allah sebagai amal baik, Amin.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Akhirnya dengan segala kerendahan hati, Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengakui bahwa masih
banyak kekurangan dan kekeliruan pada laporan ini.

Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 sangat sadar bahwa dalam menjalankan tugas dan
amanat, masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu, dengan tulus dan dari lubuk
hati yang paling dalam, kami mengharap kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan
laporan ini serta demi meningkatkan kualitas, profesionalitas serta integritas dalam dunia
pendidikan pondok pesantren berikutnya.

2. Landasan Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan:
a. Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits
b. Program kerja Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda

3. Tujuan
Dalam melaksanakan segala perbuatan pastilah kita akan dimintai pertanggungjawaban.
Laporan pertanggungjawaban merupakan suatu hal yang sudah menjadi kewajiban dan
merupakan suatu keharusan dari sebuah kepanitiaan untuk mempertanggungjawabkan kegiatan
yang telah dilaksanakan dan sekaligus sebagai bahan koreksi dan evaluasi. Dengan harapan akan
menjadi masukan dan cermin bagi kesuksesan acara berikutnya.

4. Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 13 November 2014 M / 20
Muharram 1436 H di masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda kerjasama antara
panitia Haflatul Imtihan 2011 dengan seksi kegiatan PP. Miftahul Huda. Acara ini dihadiri oleh
dewan masyayikh, Al-Mukarrom KH.Ahmad Arif Yahya,Al-Mukarrom KH. M. Baidlowi
Muslich, kepala PPMH, kepala madrasah, undangan warga Jalan Gading Pesantren, para asatidz
dan pengurus serta dihadiri oleh sekitar 380 santri PPMH. Adapun rangkaian acara sebagaimana
terlampir.

9. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana terdiri dari seluruh Panitia Haflatul Imtihan periode 2015, adapun susunan
panitia sebagaimana terlampir

10. Laporan Keuangan


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Laporan keuangan secara umum adalah sebagai berikut:


a. Pemasukan
 Iuran Haflatul Imtihan Rp. ....................

Jumlah Rp. …………


b. Pengeluaran
 Sie. Kesekretariatan Rp. ………
 Sie. Pubdekdok Rp. ………..
 Sie. Konsumsi Rp. ………..
 Printer Rp. …………

Jumlah Rp. …………..

11. Surat-Surat
Surat keluar
No. Tanggal Kode Surat Hal Lamp. Jumlah
No.01/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 3lembar 1 buah
1 20-10-2014 Surat Keputusan Panitia HI 2015
Permohonan Persetujuan dan Do’a 3 lembar 2 buah  
2 03-11-2014 02/Pan.Pel./MMH.PPMH/XI/2014
Pelantikan
3 26-10-2014 03/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Menjadi Penceramah 1 lembar 1 buah
4 22-10-2014 04/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Membacakan Do’a 1 lembar 1 buah
Permohonan Membacakan Susunan 1 lembar 1 buah
5 22-10-2014 05/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014
Panitia HI 2015
6 22-10-2014 06/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Melantik Panitia HI 1 lembar 1 buah
7 07-11-2014 07/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Memberikan Sambutan 1lembar 1 buah
Undangan Pelantikan Panitia HI 1 lembar 1 buah
8 22-10-2014 08/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014
9 07-11-2014 09-13/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Hadir 1 lembar 6 buah
Undangan Pelantikan Panitia HI 1 lembar 20 buah
10 22-10-2014 14/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014
Permohonan Menyiapkan Sound 1 lembar 1 buah
11 22-10-2014 15/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014
System
12 02-11-2014 16/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Mendokumentasi - 1 buah
13 09-11-2014 17/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Permohonan Kerjasama Keamanan - 1  buah

12. Analisis Kegiatan


Secara umum kegiatan ini telah memenuhi target dan dapat direalisasikan dengan baik,
meskipun masih banyak kekurangan. Dalam menjalankan amanah ini, tentu kami menemukan
beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat kelancaran acara Peringatan Tahun Baru
Islam 1436 H dan Pelantikan Panitia Haflatul Imtihan 2015 ini, yaitu:
a. Faktor pendukung
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

 Banyaknya sumber daya yang berkualitas sehingga memperlancar


kegiatan
 Kesadaran individu untuk membantu meskipun bukan dalam bidangnya.
 Adanya kerjasama yang baik antara panitia Haflatul Imtihan 2015
dengan seksi kegiatan dan Seksi Keamanan PP. Miftahul Huda Malang
 Doa restu dari dewan Masyayikh dan Pengurus PPMH serta segenap
Asatidz MMH-PPMH
 Adanya dukungan dari segenap santri PP. Miftahul Huda Malang

b. Faktor penghambat
 Rendahnya tingkat kedisiplinan sebagian panitia.
 Masih rendahnya tingkat pemahaman job description tiap seksi.
 Kurangnya koordinasi antar panitia

13. Penutup
Sebagai penutup segenap panitia Haflatul Imtihan periode 2015 menyadari bahawa laporan
ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Kritik dan saran yang
membangun sangat kami harapkan, demi perbaikan dan kelancaran kegiatan berikutnya. Besar
harapan kami, sekedar menyeruput lautan maaf dari semua pihak. Kami berharap laporan ini
berguna bagi kelancaran dan kesuksesan kegiatan serupa pada periode selanjutnya.

Malang, 24 September 2015

Panitia
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

SURAT KEPUTUSAN
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

No. 01/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014

Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda,
setelah :

Menimbang
3. Bahwa dengan menjelang akhir tahun ajaran Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul
Huda tahun ajaran 2014 – 2015 M (1435 – 1436 H).
4. Perlunya menyelenggarakan Haflatul Imtihan pada akhir tahun ajaran demi tercapainya
dedikasi akademik tinggi di kalangan santri dan meningkatkan kualitas pendidikan
Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Malang.

Mengingat
3. Strategi perjuangan dalam mencetak kader-kader penerus perjuangan Islam yang
memiliki kapabilitas yang tinggi dan handal.
4. Program tahunan Madrsah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda Tahun Ajaran 2014 –
2015 M (1435 – 1436 H).

Memperhatikan
2. Hasil muswarah kelas III Ulya pada tanggal 17 Oktober 2014 M, 23 Dzulhijjah 1435 H.

Memutuskan
6. Menyelenggarakan Haflatul Imtihan pada akhir tahun ajaran 2014 – 2015 M (1435-1436
H).
7. Mengangkat personalia Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul
Huda sebagaimana terlampir dalam surat keputusan ini.
8. Panitian bertanggungjawab langsung kepada kepala Madrasah Diniyyah Matholi’ul Huda
dengan melaporkan seluruh kegiatan Haflatul Imtihan selambat-lambatnya tiga minggu
setelah Haflatul Imtihan selesai.
9. Seluruh biaya sebagai akibat dari surat keputusan ini ditanggung sepenhnya oleh siswa
Madrasah Diniyyah Matholi’ul Huda Malang.
10. Surat keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan akan ditinjau kembali untuk diadakan
perbaikan apabila terdapat kekliruan.

Ditetapkan di Malang
Padatanggal : 20 Oktober 2014 M
26 Dzulhijjah 1435 H

Kepala Madrasah Diniyyah Salafiyah Matholi’ul Huda


Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH.Ahmad Arif Yahya

SUSUNAN PANITIA HAFLATUL IMTIHAN


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

PERIODE 2014—2015 M/ 1435—1436 H


MADRASAH DINIYAH SALAFIYYAH MATHOLI'UL HUDA

I. Pelindung : KH. Abdurrohman Yahya


KH. Ahmad Arif Yahya
II. PanitiaPengarah
1. Penasehat : KH. M. Baidlowi Muslich
KH. Drs.H.M. Shohibul Kahfi, M.Pd.
2. Pembimbing : Ust. Drs.M. Asrukhin, M.Si
Ust. Drs.H.M. Qusyairi, M.Pd

III. PelaksanaHarian
1. KetuaUmum : M. Abduh Musthofa (D-6) III Ulya
2. Ketua I : M. Najib (B-4) III Ulya
3. Ketua II : Imam Faiq Habiburrahman (G-4) III Ulya
4. SekretarisUmum : Moh. Alqhoswatu Taufik (E-2) III Ulya
5. Sekretaris I : Indra Nurdianto (I- 2) III Ulya
6. Sekretaris II : Indra Dwi Wicaksono (G-1) III Ulya
7. Bendahara I : Mas Santri (F-1) III Ulya
8. Bendahara II : A. Miftahul Husein (H-5) III Ulya

IV. Seksi-seksi
10. Kesekretariatan
Koordinator : M. Luthfi Fahrudin (E-1) III Ulya
Anggota : Nur Fahmi Z. (E-2) I Ulya
Faizal Azhari (E-3) I Ulya
Khusnul Yakin (E-2) I Ulya
Mokhamad Musthofa (E-2) II Wustho
Rekadayana Saputra (E-2)II Ulya

11. Acara dan Lomba


Koordinator : Talhisul Murod (G-1) III Ulya
Anggota : Ainur Rofiq (F-6) II Ulya
Zainal Abidin (G-2) II Wustho
M. Imam Mahmudi (G-2) II Wustho
Ahmad Baidhowi (G-3) II Wustho
Thufeil A.Q. (G-3) II Wustho

12. Humas dan Transportasi


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Koordinator : A. Lathif A. (D-5) III Ulya


Anggota : M.Syahrul Karim (B-1) I Wustho
Ainur Ridho (H-1) IIUlya
Arif As`adi (H-6) I Ulya
Fachruddin Farid I. (D-2) I Wustho
Ahmad Fuaddin (D-3) I Wustho

13. Dekorasi dan Dokumentasi


Koordinator : M. Afif Nawalurrohman (B-5) III Ulya
Anggota : Farizinul Ismi (KMP) III Ulya
Haris Adzoma (I-1) II Ulya
M.Bismar Fahmi (G-5) IV Ula
Alfian Arief M. (G-3) I Wustho
Firdaus Muttaqi (B-6) II Ulya
Syarif H. (B-1) I Ulya
Faza (I-3) III Wustho

14. Perlengkapan
Koordinator : Andri Nurwahit (H-3) III Ulya
Anggota : Habibi Mustofa (H-3) II Ulya
Mahrizu Zamani (I- 4) II Ulya
Ahmad Rofiqi (H-2) III Wustho
Moh. Hilmi (I-1) II Ulya
Zaky Azkar (H-2) I Ulya
Ahmad Syafiuddin (H-1) I Ulya
Rifqi Fauzan S. (I-4) II Wustho

15. Konsumsi
Koordinator : Edy Kasyanto (B-2) III Ulya
Anggota : M. Mudhor (A-2) III Ulya
Eko Zainuri (A-2) I Wustho
Shoufin Nashrullah (A-2) IV Ula
Faris Naufal (A-3) I Wustho
A.Riyadul Habib (A-2) II Ulya
Hakam Zamzawi (A-2) II Wustho
Zaky Nafsana (A-3) II Wustho
Roihul Mahbub (A-6) III Wustho
Burhanuddin (A-1) IV Ula

16. Keamanan
Koordinator : M. Hadiq (F-5) IIIUlya
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Anggota : Burhanudin Arifin (D-2) II Wustho


M.Fathul Imam Khoirudin (D-1) I Wustho
Wildan Ahda Lukmana (H-2) I Ulya
Ifkar Atho’illah (A-3) I Wustho
Wahyuddin A.R (D-3) II Wustho
M.Hamim W. (E-1) II Ulya
Siddiq (F-3) I Ulya
Agus Wicaksono (F-4) I Ulya

17. Penerima Tamu


Koordinator : Dhanny Agus N. (B-3) III Ulya
Anggota : Abdul Mubarok (B-3) I Wustho
Rijal Y Rahmat (B-6) II Ulya
Yudi Setiawan (B-1) III Ula
Farid Andriyanto (B-3) II Wustho
M. Ali Yafi (I-1) I Ulya
A. Syauqi H. (C-4) II Ulya

18. Kebersihan dan Kesehatan


Koordinator : Malthufullah (F-3) III Ulya
Anggota : Anam (F-5) I Ulya
Syifa` (F-3) III Wustho
Trisna Frans H (E-3) IIUlya
M. Ilham Faridi (F-4) II Ulya
Iim Mujtahidin A. (F-6) I Ulya
A. Fiqih Z. (F-5) III Wustho
M. Fathullah (F-5) II Ulya

Nomor : 02/Pan.Pel./MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 03 November 2014


Lampiran : 4 lembar
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Hal : Permohonan Persetujuan dan Do’a Restu


Pelantikan Panitia Haflatul Imtihan Masa Khidmat 1436 H / 2015 M
Kepada Yth:
1. Al Mukarrom KH. Abdurrahman Yahya
2. Al Mukarrom KH. M. Baidlowi Muslich
di-
Kediaman

Assalamu‘alaikum Wr. Wb.

Sehubungan dengan hasil musyawarah kelas III Ulya mengenai susunan Panitia Haflatul
Imtihan masa hidmat 1436 H / 2015 M, yang telah disetujui oleh Almukarrom KH. Ahmad
Arif Yahya selaku Kepala Madrasah Matholi’ul Huda sebagaimana terlampir, maka perlu
kiranya kami memohon persetujuan dan doa restu kepada Almukarrom KH. Abdurrahman
Yahya selaku dewan pengasuh dan KH. M. Baidlowi Muslich selaku Kepala Pondok
Pesantren Miftahul Huda.
Demikian, surat ini kami buat atas persetujuan dan doa restu Almukarrom kami haturkan
terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Ketua kelas III Ulya

Afif Nawalur Rohman

Menyetujui dan merestui,

Pengasuh PPMH Kepala PPMH

KH. Abdurrahman Yahya KH. M. Baidlowi Muslich

Nomor : 03/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 26 Oktober


2014
Lampiran :-
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Hal : Permohonan Menjadi Penceramah

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Baidlowi Muslich
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas kesediaan Al Mukarrom KH. M.
Baidlowi Muslich kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Panitia Sekretaris

M.Afif Nawalurrohman M.Alghoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor : 04/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober


2014
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran :-
Hal : Permohonan Membacakan Do’a

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Abdurrohman Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan “Membacakan Do’a
penutup” dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
KH. Abdurrohman Yahya kami haturkan jazaakumullohu ahsanal jazaa’.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 05/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober


2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Membacakan Susunan Panitia HI 2015

Kepada
Yth. Ustadz Dzin Nuroini
di-
Tempat

AssalamualaikumWr. Wb.
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M/ 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan “Membacakan Susunan
Panitia HI 2015” dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 06/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober


2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Melantik Panitia HI

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan “Melantik Panitia HI
2015” dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al
Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 07/Pan.Pel/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 07 November


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Memberikan Sambutan

Kepada
Yth. Ust. M. Qushairi, M.Pd
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan “Memberikan
Sambutan” dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Ust. M. Qushairi,
M.Pd kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 08/Pan.Pel./MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober


2014
Lampiran :-
Hal : Undangan Pelantikan Panitia HI

Kepada
Yth. Ust. Asruhin, M.Si
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 09/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 07 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Hadir

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Shohibul Kahfi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al
Mukarrom KH. M. Shohibul Kahfi kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 10/Pan.Pel./MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober


2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Hadir

Kepada
Yth. Gus Muhammad Nuzulul Mubarok
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 11/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Hadir

Kepada
Yth. Gus Yasin Fuadi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 12/Pan.Pel./MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Hadir

Kepada
Yth. Gus Atho’
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 13/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Hadir

Kepada
Yth. ………………………………..
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 Nopember 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak
kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 14/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Undangan Pelantikan Panitia HI

Kepada
Yth. Ust. …………………………………………..
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Bapak berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 15/Pan.Pel/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 22 Oktober
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menyiapkan Sound System

Kepada
Yth. Bapak Muadi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Bapak berkenan membantu menyiapkan sound
system dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 16/Pan.Pel./MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 02 November
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Mendokumentasi

Kepada
Yth. Cak Bismar
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara menjadi pendokumentasi dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami sampaikan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 17/Pan.Pel./MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 09 November
2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Kerjasama Keamanan

Kepada
Yth. Co Keamanan PPMH
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Tahun Baru Hijriyah 1436 H dan Pelantikan
Panitia Haflatul Imtihan Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 13 November 2014 M / 20 Muharram 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon kerjasama dalam kemananan dan ketertiban
acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami sampaikan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pelantikan HI 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Afif Nawalur Rohman Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
BERITA ACARA
Rapat Evaluasi Pelantikan HI 2015 M
Sabtu, 15 November 2014
Waktu : 20.00 – Selesai
Tempat : Cemeng warung kopi
Anggota : 11 orang

Agenda :
1. Evaluasi acara pelantikan panitia HI 2015 M
2. Kendala dan solusi semua seksi

Hasil :
1. Sekretaris : terkadang terkendala dalam membubuhkan tanda tangan dalam surat
menyurat. Sebaiknya tanda tangan yang sering dibubuhkan discan.
2. Acara : MC kurang tepat dalam mempersilakan petugas. Kurang teratur urutan peserta
dalam prosesi pelantikan.
3. Sekretariatan : masih banyak surat yang salah
4. Humas : terdapat miss. komunikasi dengan sie. penerima tamu. Koordinasi kurang
terutama dalam penjemputan Yai. Solusi : sebaiknya sie penjemputan Yai diberi tahu
tatacaranya terlebih dahulu.
5. Dekorasi : belum pernah mendekor, anggota kurang, masih bingung dalam memanajemen
tugas dalam mendekorasi. Kerangka perlu dikokohkan. Terdapat kesalahan pembelian
kebutuhan di toko yang menjual mahal. Rencana akan ditambah dengan sterofom yang
tebal. Pigmen lebih menguntungkan apabila pakai cat.
6. Konsumsi : konsumsi pengurus kurang tertib karena pengurus tudak menempati tempat
yang telah disediakan panitia. Ada sebagian pengurus yang tidak mendapatkan konsumsi.
Jahe untuk Masyayikh dibuat mendadak. Solusi: dalam undangan pengurus dikasih
catatan, dan dalam jalannya acara ada yang mengatur dan menertibkan. Minuman
Masyayikh sesuai dengan harapan. Konsumsi yang tersisa mau diapain???
Panitia tidak boleh makan konsumsi sebelum konsumsi ditaruh di kelas. Acara kedepan
sediakan 300 buah konsumsi untuk peserta sedangkan untuk Yai tetap disediakan
sejumlah yang telah diundang. Anggota yang terlibat dalam acara kumpul di kelas setelah
acara selesai.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

7. Keamanan : Petugas menertibkan santri untuk menempati tempat duduk agar rapi dan
tertatur. Tulis di catatan dalam surat undangan. Pengurus sebaiknya berada di barisan
depan.
8. Kebersihan : kondisi area bersih, hanya saja perlu disediakan wadah sampah untuk
menampung sampah setelah acara usai.
9. Bendahara: mencari tempat-tempat yang menjual keperluan acara yang lebih murah.
Lebih dimaksimalkan dalam memanajemen keuangan.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
KEGIATAN TALKSHOW
1 JAM BERSAMA MUALLAF
OLEH PANITIA SEMBILAN BELAS
2015

1. Pendahuluan
‫احلمد هلل الّذي نطقت بوحدانيته عجائب مصنوعاته وأطبقت على صمدانيته غرائب مبتدآته وأشهد أن الاله إالاهلل وحده الشريك‬
. ‫له وأشهد أن حممدا عبده ورسوله صل اهلل وسلم عليه وزاده فضال وشرفا لديه وعلى آله وأصحابه أمجعني‬

Segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan taufiq dan hidayah-Nya kepada kita
sekalian sehingga kami dapat menyelesaikan amanat kepanitiaan serta penyusunan laporan
kegiatan sunnah kelas Tiga Ulya dalam acara “Satu Jam Bersama Mantan Pendeta” ini dengan
baik dan lancar.

Sholawat dan salam semoga tetap kepada Junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW
insan Paripurna Manusia Sempurna Tiada Cela Pemimpin yang Adil dan Bijaksana Tak Lupa
Pada Keluarga dan Sahabatnya Yang Setia, Yang membawa Umat Manusia Dari Zaman
Kegelapan Menuju Zaman Yang Terang Benderang Yakni AL DIINUL ISLAM WAL AL
IMAN.

Sebagai bagian dari implementasi kecintaan kepada Sang Kholiq, maka kami kelas Tiga
Ulya “Sembilanbelas” PONPES Miftahul Huda Malang menyelenggarakan acara “Satu Jam
Bersama Mantan Pendeta”. Dengan acara ini penyelenggara berharap supaya menjadi wahana
peningkatan rasa toleransi kepada sesama makhluk ciptaan Allah SWT dan kerukunan antar umat
beragama.

Terselenggaranya acara tersebut bukan hanya berkat kerja keras panitia, melainkan
sepantasnya dan seharusnya pada kesempatan kali ini kami menghaturkan ribuan terima kasih
kepada:
1. Dewan pengasuh Pondok Pesantren Miftahul Huda
2. Keluarga besar Pondok Pesantren Miftahul Huda
3. Seluruh jajaran panitia Kelas Tiga Ulya “Sembilanbelas”
4. Segenap pihak yang turut membantu kelancaran dan kesuksesan acara SAQ
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Laporan ini berisi tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan semua pihak mulai
dari awal sampai dengan akhir pelaksanaan, meskipun mungkin masih terdapat banyak hal yang
belum tertulis dalam laporan ini.

Akhirnya, kami berharap semoga laporan ini dapat memberikan manfaat bagi semua
pihak, khususnya bagi panitia periode berikutnya. Kami sadar masih banyak terdapat kekhilafan
dan kekurangan baik dalam penyelenggaran acaramaupun penulisan laporan ini. Maka dari itu,
kami haturkan permintaan maaf yang sebesar-besarnya sebagai penutup kata pengantar ini.

Malang, 26 Juni 2015

Panitia
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

DESKRIPSI KEGIATAN TALKSHOW


1 JAM BERSAMA MUALLAF

A. Tujuan Kegiatan
Tujuan dari diadakannya acara “Satu Jam Bersama Mantan Pendeta” ini tidak lain dan
tidak bukan diantaranya sebagai berikut
1. Menjalin silaturrahim antara Muallaf dengan Para santri
2. Menambah wawasan ilmu tentang Agama selain Islam Khususnya Nasrani
3. Mengetahui Hidayah Allah tentang Islam Yang diperoleh Oleh seorang muallaf

B. Persiapan Penyelenggaraan
Time schedulle dan susunan persiapan panitia dalam acara
Satu jam bersama muallaf
Oleh
TIGA ULYA “SEMBILANBELAS”
2015
LIHAT FILE Pengurus Kegiatan 1 Jam Bersama Mantan Pendeta

C. Jalannya Acara
Acara Satu Jam Bersama Mantan Pendeta ini dilaksanaan pada :
Hari/Tanggal : Kamis, 4 Desember 2014/11 Shaffar 1436 H
Jam : 19.30 WIB s/d 22.00 WIB
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren no 38 Malang
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Namun 3 minggu sebelum acara, panitia telah bersilaturrahim ke kediaman Narasumber


sebanyak Tiga Kali yang pertama :
Hari/Tanggal : Ahad, 2 November 2014
Jam : 07.00 WIB s/d 11.00 WIB
Tempat : Malang, Jl. Raya Pandanrejo Ngujung 30 Kec Bumiaji Kota Batu
Tujuan : Silaturrahim dan Perkenalan
Yang kedua
Hari/Tanggal : Ahad, 16 November 2014
Jam : 07.00 WIB s/d 11.00 WIB
Tempat : Malang, Jl. Raya Pandanrejo Ngujung 30 Kec Bumiaji Kota Batu
Tujuan : Fiksasi kesediaan Narasumber Sebagai Narasumber
Yang ketiga
Hari/Tanggal : Ahad, 23 November 2014
Jam : 07.00 WIB s/d 11.00 WIB
Tempat : Malang, Jl. Raya Pandanrejo Ngujung 30 Kec Bumiaji Kota Batu
Tujuan : Meminta Biodata dan Kesiapan Narasumber

Alhamdulillah Pada waktu Acara beliau berkenan hadir mengisi acara Satu Jam Bersama
muallaf dengan Judul “Dari Hati ke Hati Satu Jam Bersama Muallaf -Terbukanya Hati
Pertanda Hidayah Ilahi”.

D. Acara
SUSUNAN ACARA SATU JAM BERSAMA MUALLAF
ACARA PJ Keterangan
Pembukaan Tem Sholawat Al Banjari+MC
Pembacaan Ayat Suci al- Petugas Bagus (A3)
qur’an
Acara Inti Moderator Talhisul Murod
Pengenalan Narasumber +
Materi Sampai Selesai
Tanya jawab Moderator Talhisul Murod

Penutup MC Talhisul Murod


Do’a Narasumber Bpk Rendy

Penjelasan Acara:
1. Pembukaan
Diawali oleh Banjari pukul 19.30-20.00 wib Yang dilanjutkan Pembukaan acara oleh MC
2. Pembacaan Ayat Suci al-qur’an (pukul 20.00 – 20.10 wib)
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Yang disampaikan Oleh Petugas (Bagus kamar A3)

3. Acara Inti (pukul 20.05 –21.45 wib)


Acara ini Dipandu Oleh Moderator yang dilanjutkan oleh pemaparan Materi Oleh
Narasumber
4. Tanya Jawab (Pukul 21.45-22.00 wib)
Dalam Hal ini Di komandoi oleh moderator dengan memeberi kesempatan kepada para santri
untuk mengajukan pertanyaan, dan mendapatkan 3 pertanyaan dari tiga penanya. Dan
kemudian dijawab oleh narasumber kemudian ditutup dengan kesimpulan

5. Penutup dan Do’a


Dalam hal ini sebelum ditutup Narasumber memberi kesimpulan akhir dan motivasi kepada
para santri dan selanjutnya ditutup dengan do’a dari beliau.

E. Anggran Dana

1. Pengeluaran
 Sie. Kesekretariatan Rp 21.000,00
 Sie Acara Rp 300.000,00
 Sie. Pubdekdok Rp 17.000,00
 Sie. Konsumsi Rp 592.000,00
 Sie. Perlengkapan Rp 70.000,00

Jumlah Rp 1.000.000,00
2. EVALUASI
Acara ini Alhamdulillah berjalan sesuai harapan dari Panitia namun hal-hal yang perlu
dijadikan catatan diantaranya
1. Tidak adanya penjemput Pemateri dari panitia
2. Molornya waktu Pemateri dikarenakan keadaan cuaca
Evaluasi ini dilakukan di kelas Tiga Ulya setelah acara selesai dengan seluruh anggota Panitia

Malang, 03 Desember 2014


Ketua,

Talhisul Murod
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 01/Pan.1Jam/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 1


November 2014
Lampiran :-
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Abdurrohman Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta
Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 02/Pan.1Jam/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 1 November


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Tempat

AssalamualaikumWr. Wb.
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta
Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 03/Pan.1Jam/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 1 November


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Baidlowi Muslich
di-
Tempat

AssalamualaikumWr. Wb.
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 04/Pan.1Jam/MMH.PPMH/X/2014 Malang, 26 Oktober


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Undangan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Shohibul Kahfi
di-
Tempat

AssalamualaikumWr. Wb.
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 05/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1


November 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Membacakan Banjari

Kepada
Yth. Sahabat Santri Ketua Banjari
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon saudara berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya, kami haturkan
terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 06/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1 November


2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi MC

Kepada
Yth ……………………..
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon saudara berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya, kami haturkan
terima kasih.
Wassalamsualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor :07/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1 November


2014
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Menjadi Qori’

Kepada
Yth. Ilham Faridi (Komplek F4)
di-
Tempat

AssalamualaikumWr. Wb.
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara
kami haturkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 08/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1


November 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi Narasumber

Kepada
Yth. Bapak Rendy Tandjaya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya, kami haturkan
terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 09/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1


November 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi Wali Kelas Tiga Ulya

Kepada
Yth. Al Mukarram Ustadz Qusyairi, M.Pd
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan hadir dalam acara
tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya, kami haturkan
terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 10/Pan.1Jam/MMH.PPMH/XI/2014 Malang, 1


November 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Peminjaman Sound

Kepada
Yth. Bapak Muhadi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan diadakannya acara SATU JAM BERSAMA MANTAN
PENDETA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Kliwon
Tanggal : 27 Nopember 2014 M / 4 Shofar 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan meminjamkan sound senagai
perlengkapan dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaannya, kami haturkan
terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta
Ketua Panitia Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahruddin

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

PROPOSAL KEGIATAN
“SATU JAM BERSAMA MANTAN PENDETA”

Organized by:

TIGA ULYA SEMBILAN BELAS


MADRASAH DINIYAH SALAFIYAH MATHOLI’UL HUDA
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
2014

Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115


Telp. (0341) 582174
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN SATU JAM BERSAMA MANTAN PENDETA

Disahkan di
Malang, 27 Oktober 2014
Ketua Pelaksana Sekretaris

Talhisul Murod Luthfi Fahrudin

Mengetahui,

Kepala Madrasah Diniyah Ketua HI 2015


Salafiyah Matholi’ul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya M. Abduh Mushtofa

A. Latar Belakang
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Dewasa ini, banyak orang yang ke luar dari agama islam dengan berbagai alasan, salah
satunya karena memilih pergaulan yang salah. Akan tetapi, tak jarang juga ada orang yang
mendapat hidayah dari Allah untuk masuk islam. Mualaf adalah orang yang mendapat
hidayah dari Allah SWT untuk masuk islam. Allah SWT memberikan hidayah kepada
hamba-hamba yang dikasihi dan disayangi, salah satunya kepada mualaf. Hidayah
merupakan pemberian yang sangat besar kepada seorang hamba pilihan, hamba yang paling
dekat, hamba yang memiliki kesadaran akan kekuasaan, dan bersaksi bahwa Allah adalah
dzat yang memiliki hari pembalasan.
Berdasarkan masalah tersebut, kelas 3 ulya sembilan belas, Madrasah Salafiyah
Matholi’ul Huda, Pondok Pesantren Miftahul Huda mengadakan acara ”Satu Jam Bersama
Mantan Pendeta.” Acara tersebut merupakan bentuk dari usaha kita untuk meningkatkan
kualitas iman dan islam para santri. Oleh karena itu, setelah acara tersebut terselenggara
diharapkan para santri dapat berakhlakul karimah dengan bertafakur akan hidayah yang
diberikan oleh Allah kepada hambaNya.

B. Tujuan
Penyelenggaraan acara ini bertujuan untuk:
1. Menigkatkan kualitas iman dan islam para santri.
2. Meningkatkan pemahaman tentang orang yang mendapat hidayah dari Allah SWT.
3. Menumbuhkan keyakinan tentang kebenaran agama Allah SWT.
4. Menyadari tentang adanya hidayah Allah SWT kepada semua hambaNya.

C. Manfaat
1. Sebagai sarana untuk meningkatkan kualitas iman para santri.
2. Sebagai sarana untuk meningkatkan pemahaman tentang orang yang mendapat hidayah
dari Allah SWT.
3. Sebagai sarana menumbuhkan keyakinan tentang kebenaran agama Allah SWT.
4. Sebagai sarana menyadari tentang adanya hidayah Allah SWT kepada semua hambaNya.

D. Nama Kegiatan
Kegiatan ini diberi nama “Satu Jam Bersama Mantan Pendeta.”

E. Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini berbentuk diskusi dan tanya jawab tentang perjalanan seorang mantan pendeta
sampai masuk islam yang disampaikan oleh bapak Randy.

F. Target Peserta Kegiatan


Adapun peserta dalam kegiatan ini adalah seluruh santri Pondok Pesantren Miftahul Huda,
Gading, Kota Malang.

G. Waktu dan Tempat Kegiatan


Kegiatan ini dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Kamis, 27 Nopember 2014
Waktu : 19.30 – 23.00 wib
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
H. Susunan Acara
Kamis, 27 November 2014
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

No. Waktu Kegiatan Penanggung Jawab


1. 19.30 – 20.30 wib 1. Pembukaan: Panitia
a. Sholawat oleh grup albarzanji
PPMH
b. Pembacaan ayat suci Alquran
2. Sambutan:
a. Ketua Pelaksana
b. Wali Kelas 3 Ulya
2. 21.15 – 22.15 wib Ceramah oleh mantan pendeta (Bapak Panitia
3. 22.15 – 22.45 wib Tanya Jawab Panitia
4. 22.45 – 23.00 wib Penutup dan do’a Panitia

I. Susunan Panitia Satu Jam Bersama Mantan Pendeta


Panitia Pengarah (Steering Comitees)
Ketua : Gus M. Abduh Musthofa
Anggota : Panitia HI Sembilan Belas

Panitia Pelaksana (Organizing Comitrees)


Ketua Pelaksana: Talhisul Murod
Sekretaris : Luthfi Fakhrudin
Pubdekdok : Indra Nurdianto
Perlengkapan : Andri Nurwahid
Humas : M. Afif Nawalur Rohman
Konsumsi : M. Muhdlor

J. Anggaran Dana
1. Sie Kesekretariatan
No. Uraian Qty Unit Harga Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Amplop 5 Buah Rp 2.00 Rp 1.000
2. Penggandaan Proposal 1 Buah Rp 5.000 Rp 5.000
3. Surat Menyurat 5 Buah Rp 1.000 Rp 5.000
4. Pengetikan LPJ 1 Buah Rp 5.000 Rp 5.000
5. Penggadaan LPJ 1 Buah Rp 5.000 Rp 5.000

2. Sie Acara
No. Uraian Qty Unit Harga Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Bisyaroh Pemateri 1 Orang Rp 300.000 Rp. 300.000

3. Sie Pubdekdok
No. Uraian Qty Unit Harga Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Biaya penggandaan dan 9 lembar Rp 1.000 Rp. 9.000
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

penyebaran poster di
pondok
2. Form Pamflet 2 buah Rp 4.000 Rp 8.000

4. Sie Perlengkapan
No. Uraian Qty Unit Harga Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Peminjaman kamera dan 1 buah Rp. 20.000 Rp. 20.000
sound

5. Sie Konsumsi
No. Uraian Qty Unit Harga Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Konsumsi Pemateri dan
Moderator
a. Roti Madinah 2 Buah Rp 5.000 Rp 10.000
b. Aqua Tanggung 2 Botol Rp 3.000 Rp 6.000
c. Wedang Jahe 1 Cangkir Rp 2.000 Rp 6.000
d. Nasi Kotak 1 Kotak Rp 10.000 Rp 10.000
2. Konsumsi Kyai dan Wali
Kelas
a. Roti Madinah 5 Buah Rp 7.000 Rp. 35.000
b. Aqua Tanggung 5 Botol Rp 3.000 Rp 15.000
3. Air Gelas 10 Kardus Rp 12.000 Rp 120.000
4. Roti Santri 400 Buah Rp 700 Rp 280.000
5. Roti dan Aqua Banjari 8 Buah Rp 5.000 Rp 40.000
6. Roti dan Aqua MC 1 Buah Rp 5.000 Rp 5.000
7. Roti dan Aqua Qori’ 1 Buah Rp 5.000 Rp 5.000
8. Konsumsi Panitia 6 Orang Rp 10.000 Rp 60.000

PENGELUARAN:
1. Kesekretariatan : Rp 21.000
2. Acara : Rp 300.000
3. Pubdekdok : Rp 17.000
4. Perlengkapan : Rp 20.000
5. Konsumsi : Rp 592.000
6. Lain-lain : Rp 50.000
Total : Rp1.000.000
Terbilang: (Satu Juta Rupiah)

K. Penutup
Demikian proposal kegiatan “Satu Jam Bersama Mantan Pendeta” ini, semoga catatan
yang telah kami susun dapat dijadikan keberhasilan kegiatan ini. Semua kegiatan ini tidak
akan berjalan semestinya jikalau tidak ada dukungan maupun partisipasi dari semua pihak.
Maka dari itu, kami memohon partisipasi semua pihak khususnya sie acara pondok pesantren
miftahul huda kiranya sudi membantu moral, material, maupun spiritual.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat, taufiq, hidayah, serta inayahnya
kepada kita semua demi suksesnya acara ini. Jaza Kumullah Ahsanal Jaza’.

Malang, 27 Oktober 2014


Ketua Pelaksana

Talhisul Murod

BERITA ACARA
RAPAT 1 JAM BERSAMA MANTAN PENDETA (MUALLAF)
Rapat Pertama Mantan Pendeta
1. Usulan menentukan agenda acara mantan
2. Ressufle panitia acara mantan
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

a. Ketua pelaksana: Talhisul Murod


b. Sekretaris: Indra Nurdianto
c. Bendahara: Husein
d. Humas: lathif
e. Dekorasi: gus afif
f. Konsumsi: Muhdlor
g. Perlengkapan: Andre
Acara:
1. Pembukaan (Banjari)
2. Talk show
3. Penutup (do’a)

Hasil:
1. Surat pemberitahuan masyayikh (KH. Abdurrahman, KH. Baidlowi, dan KH. Ahmad
Arif) dan wali kelas 3 ulya. Sowan memberikan surat pemberitahuan hari minggu, 23
November 2014.
2. Konsumsi santri tidak perlu, hanya pemateri (1 roti dan nasi), KPH (1 roti), masyayikh (2
roti), dan banjari (3 talam nasi cak mun’in).

BIODATA MUALLAF
Nama Onellius Randy Tanjaya (baptis)
Muhammad Randy Al Akbar (Islam)
Tempat/tgl Malang, 28 Maret 1970 Jl. Raya Pandanrejo Ngujung 30
lahir dan Kec Bumiaji Kota Batu
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

alamat
Status Sudah Menikah
Status dari Anak Kedua dari 3 bersaudara
Keluarga Kakak beragama Kristen, Adik Islam
Orangtua
Keluarga Semuanya Islam dan mempunyai 4 anak
Anak 1 sudah meninggal dunia, anak 2 SMK Ma’arif kls 3,
Anak 3 Kls 4 SD dan Anak 4 Umur 3,5 Tahun
Kegemaran/ Membaca, Travelling dan bekerja
Hoby
Pekerjaan Wiraswasta, Asuransi dan Jaringan
Riwayat TK Margi Asih
Pend SDN 02 Batu
SMA PGRI 01 Batu
Pariwisata dan Perhotelan Malang
Sekolah Tinggi Theologia Joshua Medan (S1)
Sekolah Tinggi Ilmu Sosial Politik Waskita Dharma (S1)
Dan Sekolah Tinggi Tarbiatul Islam Raden Rahmat
Pengalaman Asisten Pendeta, Penginjil, Guru Pendeta Misi dalam dan
Kerja Luar Negeri, Asisten Manager Public dan Relation Tour
Guide, Mengajar Bhs Inggris di Pariwisata.

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
KEPANITIAAN PEKAN MAULID
SEMBILAN BELAS 2015 M
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

1. Pendahuluan
Alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-
Nya, sehingga Panitia Pekan Maulid tahun 2015 mampu menyelenggarakan acara pekan maulid
dengan lancar, meskipun banyak terdapat kekurangan dan kekhilafan. Sholawat dan salam akan
tetap terlimpahkan kepada junjungan kita, Nabi Muhammad SAW, yang telah menerangi dunia
dengan nur Islami, serta membebaskan manusia dari dunia kedhaliman. Semoga kita menjadi
umat yang selalu berpegang teguh kepada sunnahnya serta mendapat syafa’atnya kelak di
akhirat. Aamiiin.
Seluruh Panitia Pekan Maulid 2015 mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada
segenap Dewan Masyayikh yang tiada henti memberikan do’a restu dan dukungan kepada kami
selama periode kepanitiaan, Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang
senantiasa membimbing dan mengarahkan kami sehingga kami dapat menjalankan tugas yang
diamanatkan kepada kami sebagai panitia dengan semaksimal mungkin meskipun masih ditemui
banyak kesalahan dan kekurangan. Ustadz M. Qshairi, M.Pd selaku Wali Kelas III Ulya
Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan
arahan, masukan, dan pertimbangan kepada kami, sehingga kami mampu melangkah dalam
menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami, segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz
MMH yang membimbing Kepanitiaan Pekan Maulid 2015 dalam mengoperasionalkan dan
menjalankan roda tugas kepanitiaan, Sobat Sembilan Belas 2015 yang dengan penuh keikhlasan,
kebersamaan, dan kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang diamanatkan, dan
seluruh sahabat santri PPMH yang telah banyak membantu kami, baik bantuan moral maupun
materi dan berpartisipasi dalam semua kegiatan yang diselenggarakan Pantia Pekan Maulid 2015.

Panitia Pekan Maulid 2015 sangat sadar bahwa dalam menjalankan tugas dan amanah masih
banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu, kami mengharap kritik dan saran
yang membangun demi kesempurnaan laporan ini serta demi meningkatkan kualitas,
profesionalitas, serta integritas dalam kegiatan-kegiatan serupa di masa mendatang.

2. Landasan Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan :
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

1. Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits.


2. Program kerja Panitia Pekan Maulid Periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul
Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda Malang.
3. Instruksi Dewan Masyayikh Pondok Pesantren Miftahul Huda

3. Tujuan
Laporan pertanggungjawaban merupakan suatu keharusan dari sebuah kepanitiaan untuk
mempertanggungjawabkan kegiatan yang telah dilaksanakan dan sekaligus sebagai bahan koreksi
dan evaluasi. Kita semua berharap laporan pertanggungjawaban ini mendapatkan koreksi yang
membangun dan pada akhirnya bisa menjadi salah satu acuan dalam rangka menyukseskan
kegiatan-kegiatan serupa di masa mendatang.

4. Pelaksanaan Kegiatan

Rangkaian kegiatan yang dilakukan oleh Panitia Pekan Maulid 2015 adalah sebagai berikut.

NO KEGIATAN WAKTU TEMPAT

1 Pembukaan Pekan Maulid Nabi 1436 H 19.30 – selesai Masjid Baiturrahman

2 Bazar Kitab dan Buku 21.00 - selesai Depan Komplek F

3 Musabaqoh Mading Maulid Nabi 21.00 – selesai Masing-masing Komplek

4 Musabaqoh Sholawat 21.00 – selesai Jerambah Utara Masjid

5 Musabaqoh Cerdas Cermat Maulid I 21.00 – selesai Jerambah Utara Masjid

6 Musabaqoh Kisah Sejarah 21.00 – selesai Jerambah Utara Masjid

7 Musabaqoh Cerdas Cermat Maulid II 21.00 – selesai Jerambah Utara Masjid

8 Kisah Sukses 21.00 – selesai Jerambah Utara Masjid

9 Penutupan Pekan Maulid Nabi 1436 H 19.30 – selesai Masjid Baiturrahman

5. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana terdiri dari seluruh Santri Kelas III Ulya periode 2015. Adapun susunan
panitia sebagaimana terlampir.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

6. Laporan Keuangan
Laporan keuangan secara umum sebagai berikut:
 Pemasukan
Iuran HI siswa MMH—PPMH semester ganjil 2015 Rp. …………….
Jumlah Rp. ……………….

 Pengeluaran
Pembukaan Rp ………………
Lomba Rp …………………
Penutupan Rp ……………. +
Jumlah Rp …………………..

Sisa saldo Rp. ……………

7. Surat-Surat
Surat keluar
No. Tanggal Kode Surat Hal Lamp. Jumlah
Permohonan Persetujuan
1 05 Desember 2014 1/Pan. Maulid/MMH-PPMH/XII/2014
Penceramah
Permohonan Persetujuan
2 06 Desember 2014 02/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014
Pemateri Succes Story
3 06 Desember 2014 03/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Permohonan Menjadi Pemateri
Permohonan Menjadi
4 09 Desember 2014 04/Pan.Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Penceramah

5 10 Januari 2015 05/Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Permohonan Menjadi Juri


Undangan - Sosialisasi Pekan 7
6 29 Desember 2014 06/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Lembar
Maulid
7 11 Januari 2015 07 /Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Undangan
8 06 Januari 2015 08/Pan. Maulid/MMH.PPMH/III/2015 Permohonan Bantuan Kerjasama
Permohonan Membuka Kegiatan
9 11 Januari 2015 09/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015
11 Januari 2015 Permohonan Menyiapkan Sound
10 10/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015
System
11 Januari 2015 Permohonan memberikan
11 11/Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015
sambutan
Permohonan Menutup Kegiatan
12 20 Januari 2015 12/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015
8. Analisa Kegiatan
Secara umum kegiatan ini telah memenuhi target dan dapat direalisasikan dengan baik,

meskipun masih terdapat banyak kekurangan. Dalam menjalankan amanah ini, tentu kami

menemukan beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat kelancaran Acara Pekan

Maulid 2015, seperti:


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

a. Faktor Pendukung
 Bantuan dari pihak luar Kelas III Ulya (adik kelas, mutakhorijin, maupun ustadz) dalam
menyukseskan dan memberikan masukan-masukan yang membangun.
 Adanya kesadaran individu untuk membantu, meskipun bukan dalam bidangnya.
 Do’a restu dari dewan Masyayikh dan Pengurus PPMH serta segenap Asatidz MMH-
PPMH.
b. Faktor penghambat
 Rendahnya tingkat kedisiplinan sebagian panitia
 Terbatasnya jumlah personel Kelas III Ulya sehingga ketika ada beberapa personel yang
sedang berhalangan untuk menyelesaikan tugas, tidak ada atau sedikit personel lain yang
bisa segera menyelesaikan tugas tersebut.

9. Penutup
Sebagai penutup, segenap Panitia Pekan Maulid 2015 menyadari bahwa laporan ini masih

jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Atas kritik dan saran yang membangun

serta pemberian maaf dari semua pihak, kami haturkan banyak terima kasih.

Malang, 20 Pebruari 2015

Panitia
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 01/Pan. Maulid/MMH-PPMH/XII/2014 05 Desember 2014


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : -
Perihal : Permohonan Persetujuan Penceramah

Kepada
Yth. Al-Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
Di_
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.

Salam Silaturrahim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan


dan limpahan rahmat Allah SWT. Amiiin.

Sehubungan dengan adanya pelaksanaan Acara Pekan Maulid Tahun Ajaran 2014-
2015 M / 1435-1436 H Madrasah Diniyyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren
Miftahul Huda, maka kami memohon Al-Mukarrom berkenan memberikan persetujuan
penceramah yang tertulis dibawah ini:

1. Habib Jamal
2. KH. M. Shohibul Kahfi
3. Gus. H. M Fauzan

Demikian permohonon persetujuan ini kami sampaikan, atas perkenaan Al-Mukarrom


kami haturkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 1436 H MMH-PPMH,

Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Menyetujui,

Kepala MMH PP. Miftahul Huda,

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 02/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Malang, 06


Desember 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Persetujuan Pemateri Succes Story

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
rahmad Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan adanya serangkaian kegiatan Pekan Maulid mulai tanggal 15
Januari – 22 Januari 2015 M / 24 Robi’ul Awal – 1 Robi’ul Tsani 1436 H, maka kami
mengusulkan Ustadz Is’adur Rofiq (Kec. Tumpang) untuk menjadi narasumber Succes Story
(kisah sukses alumni), kiranya Al Mukarrom berkenan memberikan persetujuan.
Demikian surat permohonan ini, atas berkenannya Al Mukarrom kami haturkan terima
kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Panitia Pekan Maulid 1436 H MMH-PPMH,
Ketua Panitia

Moh.Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 03/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Malang, 06


Desember 2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi Pemateri

Kepada
Yth. Ust. H. Is’adur Rofiq
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,

Salam silaturahim kami sampaikan semoga Ustadz senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan adanya serangkaian kegiatan Pekan Maulid Madrasah Matholi’ul
Huda – Pondok Pesantren Miftahul Huda tahun 2015 M/1436 H, maka kami memohon
dengan hormat kesedian Ustadz untuk menjadi pemateri pada acara Succes Story yang Insya
Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Selasa Wage
Tanggal : 20 Januari 2015 M/ 29 Robi’ul Awal 1436 H
Pukul : 21.15 – Selesai
Tempat : Jerambah Utara Masjid PPMH
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Maka kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Ustadz agar berkenan hadir dan
memberikan materi pada acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas kesediaan Ustadz kami haturkan banyak
terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 2015


Ketua Panitia Sekretaris

Moh.Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arif Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 04/Pan.Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Malang, 09 Desember


2014
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menjadi Penceramah

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. M. Shohibul Kahfi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Kegiatan
Pekan Maulid Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul
Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 22 Januari 2015 M / 1 Rabi’ul Akhir 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas kesediaan Al Mukarrom KH. M.
Shohibul Kahfi kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Pekan Maulid 2015
Ketua Panitia Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

KH. Ahmad Arif Yahya

Nomor :05/Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 10 Januari


2015
Lampiran : 1 Lembar
Hal : Permohonan Menjadi Juri

Kepada:
Yth. Bpk. ......................................................
Di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, semoga Allah mencurahkan rahmat-
Nya, dan semoga segala niatan baik dapat terwujud berkat kasih sayang dan hidayah Allah SWT.
Dalam rangka memeriahkan Bulan Robi’ul Awal, bulan kelahiran Nabi Muhammad
SAW, Panitia Haflatul Imtihan 1436 H berupaya mengadakan serangkaian acara musabaqoh
yang bertemakan Pekan Maulid 1436 H. Maka sebagai bagian dari proses pemberian
penghargaan kepada peserta musabaqoh, kami memohon dengan hormat kepada Al-Ustadz untuk
menjadi juri pada musabaqoh sebagaimana terlampir. Bersama ini kami lampirkan jadwal
pelaksanaan dan pedoman kegiatan muasabaqoh tersebut.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas bantuan dan perhatian Al-Ustadz
kami sampaikan terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 2015


Ketua Panitia Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 06/Pan. Maulid/MMH.PPMH/XII/2014 Malang, 29


Desember 2014
Lampiran : 7 lembar
Hal : Undangan - Sosialisasi Pekan Maulid

Kepada:
Yth. Bapak Kaplek/ Wakaplek Komplek ...............
Di Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, semoga Allah mencurahkan rahmat-
Nya, dan semoga segala niat yang baik selalu terwujud atas berkat hidayah dan inayah Allah
SWT.
Dalam rangka memeriahkan Bulan Robi’ul Awal, bulan kelahiran Nabi Muhammad
SAW, Panitia Haflatul Imtihan 1436 H berupaya mengadakan serangkaian acara musabaqoh
yang bertemakan Pekan Maulid 1436 H. Demi kelancaran acara dan terjalinnya kerjasama yang
efektif, kami mengharap kedatangan Bapak dalam rangka sosialisasi secara teknis yang Insya
Allah akan diadakan pada:
Hari/Tanggal : Selasa, 30 Desember 2014
Waktu : 21.00 WIB - Selesai
Tempat : Kelas 2 Ulya
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian, kedatangan dan kerjasama
Bapak kami sampaikan terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Pekan Maulid 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 07 /Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 11 Januari
2015
Lampiran :-
Perihal : Undangan

Kepada:
Yth. ………………………………
di-
Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam ta’dhim kami sampaikan semoga senantiasa dalam lindungan dan limpahan rahmat
Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan adanya acara Pembukaan Pekan Maulid Nabi Muhammad SAW
1436 H dan Penutupan Pekan Maulid Nabi Muhammad SAW 1436 H yang Insya Allah akan
dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Wage dan Kamis Legi
Tanggal : 15 dan 22 Januari 2015 M
Pukul : 19.30– Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami memohon Gus berkenan menghadiri acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al-Mukarrom kami
haturkan banyak terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Panitia Pekan Maulid 2015
Ketua Panitia Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa

Nomor : 08/Pan. Maulid/MMH.PPMH/III/2015 Malang, 06 Januari


2015
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Bantuan Kerjasama

Kepada
Yth. Jam'iyah Sholawat Al-Barzanji
di_
Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga kita senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah Swt. Amien.
Sehubungan dengan adanya acara peringatan Pekan Maulid 1436 H oleh kelas 3 Ulya
yang Insya Allah akan dilaksanakan mulai Tanggal 15 - 22 Januari 2015 M/ 24 Robi’ul Awal –
1 Robiu Tsani 1436 H maka kami memohon kepada Jam'iyah Sholawat Al-Barzanji berkenan
memberikan bantuan dan mengisi acara tersebut. Adapun acaranya adalah sebagai berikut:
No Jenis Kegiatan Waktu Pelaksanaan Tempat
1 Pembukaan Pekan Maulid dan Kamis, 15 Januari Masjid Baiturrahman
(Pembacaan Sholawat Diba’) 2015
2 Lomba Sholawat (Antar Komplek) Jum’at, 16 Januari Jerambah Utara
2015 Masjid
3 Penutupan Pekan Maulid dan Pengajian Kamis, 22 Januari Masjid
Maulid Nabi Muhammad SAW 1436 H 2015
(Pembacaan Sholawat Diba’)
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Jam'iyah
Sholawat Al-Barzanji kami haturkan banyak terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiro
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Panitia Pekan Maulid 2015
Ketua Panitia Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono


Mengetahui,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa
Nomor : 09/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 11 Januari
2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Membuka Kegiatan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Kegiatan
Pekan Maulid Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul
Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Wage
Tanggal : 15 Januari 2015 M / 24 Rabi`ul Awal 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan “Membuka
Kegiatan” dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan jazaakumullohu ahsanal jazaa’.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

Moh.Alghoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono

Mengetahui,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa

Nomor : 10/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 11 Januari


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menyiapkan Sound System

Kepada
Yth. Bapak Muadi
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Kegiatan
Pekan Maulid Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul
Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Wage – Kamis Legi
Tanggal : 15 Januari 2015 M / 24 Rabi`ul Awal 1436 H s/d 22 Januari 2015 M / 01
Rabi`ul Akhir 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda beserta Jerambah
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Bapak berkenan membantu menyiapkan sound
system dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
Nomor : 11/Pan. Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 11 Januari
2015
Lampiran :-
Perihal : Permohonan memberikan sambutan

Kepada:
Yth. Ustadz Drs. H. M. Qusyairi, M.Pd.
di-
Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam ta’dhim kami sampaikan semoga Ustadz senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan adanya acara Pembukaan Pekan Maulid Nabi Muhammad SAW
1436 H yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Wage
Tanggal : 15 Januari 2015 M
Pukul : 19.30– Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, maka kami memohon Ustadz berkenan hadir dan
memberikan sambutan dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Ustadz kami
haturkan banyak terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Panitia Pekan Maulid 2015
Ketua Panitia Sekretaris

Moh. Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa

Nomor : 12/Pan.Maulid/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 20 Januari


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Menutup Kegiatan

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Ahmad Arif Yahya
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Kegiatan
Pekan Maulid Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul
Huda periode 1436 H/ 2015 M, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis Legi
Tanggal : 22 Januari 2015 M / 01 Rabi`ul Akhir 1436 H
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Al-Mukarrom berkenan “Menutup Kegiatan”
dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom
kami haturkan jazaakumullohu ahsanal jazaa’.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Pekan Maulid 2015


Ketua Pelaksana Sekretaris

Moh.Alqhoswatu Taufik Indra Dwi Wicaksono


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa

FORMULIR PENDAFTARAN
Musabaqoh Gebyar Maulid 1436 H

NAMA KOMPLEK : .............................................


Dengan ini kami mohon untuk didaftar sebagai peserta musabaqoh dalam rangka Pekan Maulid
1436 H dengan nama – nama peserta sebagai berikut :
I. Musabaqoh Sholawat (MS) :
1. ………………………………
2. ………………………………
3. ………………………………
4. ………………………………
5. ………………………………
6. ………………………………
7. ………………………………
8. ………………………………
II. Musabaqoh Cerdas Cermat Maulid(MC2M) :
1. ………………………………
2. ………………………………
3. ………………………………
III. Musabaqoh Pantun(MP):
1. Bilik _____: 1)_______________
2)_______________
2. Bilik _____: 1)_______________
2)_______________
3. Bilik _____: 1)_______________
2)_______________
4. Bilik _____: 1)_______________
2)_______________
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

5. Bilik _____: 1)_______________


2)_______________
6. Bilik _____: 1)_______________
2)_______________

NO URUT PESERTA MUSABAQOH

No. Komplek No Urut Musabaqoh


Sholawat Stand Up Mading Cerdas
Story Maulid Cermat
1 Sunan Bonang (A) 9 7 9 1
2 Sunan Ampel (B) 8 6 3 9
3 Sunan Giri (C) 6 3 6 2
4 Sunan Maulana Malik 5 9 4 6
Ibrahim (D)
5 Sunan Kudus (E) 4 2 1 4
6 Sunan Gunungjati (F) 3 4 7 8
7 Sunan Drajat (G) 7 5 2 3
8 Sunan Kalijogo (H) 2 1 8 7
9 Sunan Muria (I) 1 8 5 5

DAFTAR JURI PEKAN MAULID 2015

No. Nama Lomba Keterangan


1 Bpk Abdul Salam, S.E Mading Rabu, 21 Januari 2015
Ba`da Ashar – Selesai
2 Bpk Alwan Nashihin Mading
3 Bpk Ali Hamdan, S.Pd Cerdas Cermat Sabtu, 17 Januari 2015 (Penyisihan)
Senin, 19 Januari 2015 (Final)
Ba`da Diniyah
4 Bpk Dzin Nuroin, S.Pd Cerdas Cermat

5 Bpk Ainurrohman Sholawat Jum`at, 16 Januari 2015


Ba`da Diniyah
6 Bpk Gufron Mahsun, S.Pd Sholawat

7 Bpk Fuad Abdillah, S.Pd Puisi Senin, 19 Januari 2015


Ba`da Diniyah
(Menyelingi Babak Final CC)

8 Bpk Diki Darma Stand Up Story Minggu, 18 Januari 2015


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Ba`da Diniyah

MUSABAQOH SHOLAWAT (MS)

A. Ketentuan Umum
 Peserta MS adalah santri PPMH
 Musabaqoh tanpa babak penyisihan (system gugur)
 Setiap komplek hanya berhak mengirimkan delegasinya satu team yang terdiri 5-8
orang.
 Pada pelaksanaan MS wajib berseragam dan memakai nomor peserta.
 Lama pelaksanaan max 10 menit.
 Maqro’ Sholawat terdiri dari maqro’ wajib dan maqro’ pilihan dengan pembagian
sebagai berikut :
- Maqro’ Wajib :Yaa Badrotim (Maulid Diba’)
- Maqro’ Pilihan : Bebas ( Diba’, Habsyi, Barzanji,dan Burdah ) “ Kitab-kitab
khusus maulid ”.
 Iringan music (rebana) dari panitia.
B. Tanggal Pelaksanaan
Jumat, 16 Januari 2015 M
C. Kriteria Penilaian
 Kreatifitas Lagu dan Pembacaan (50%)
 Kekompakan dan Keseragaman (30%)
 Adab atau Kesopanan (20%)
D. Ketentuan Waktu
Lama waktu yang diberikan untuk peserta 10 menit dengan ketentuan sebagai berikut:
 Lampu Kuning I : Persiapan membaca atau membawakan maqro’ (lagu)
 Lampu Hijau : Peserta mulai membaca maqro’ (lagu)
 Lampu Kuning II : Persiapan untuk mengakhiri maqro’ (lagu)
 Lampu Merah : Waktu habis dan peserta harus mengakhiri maqro’ (lagu)
E. Penjurian
 Dewan juri ber
 hak memberikan penilaian secara penuh untuk kategori Musabaqoh ini.
 Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.
F. Larangan-larangan
 Peserta dilarang mengucapkan salam diawal dan diakhir bacaan.
 Tidak di perkenankan membaca suluk yang terlalu panjang.
G. Sanksi-sanksi
 Apabila peserta tidak mentaati peraturan diatas maka akan dilakukan pengurangan
nilai (1-5 poin).
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

MUSABAQOH CERDAS CERMAT MAULID NABI

A. Sasaran Kegiatan
Para santri PPMH yang terdaftar sebagai siswa madrasah diniyah Matholi’ul Huda PPMH
pada tahun ajaran 2014/2015
Waktu dan tempat pelaksanaan
B. Penyisihan
Hari : Sabtu
Tanggal :17 Januari 2015
Waktu : 21.30 – selesai
Durasi : @ 25 menit
Tempat : Jerambah Masjid
C. Final
Hari : Senin
Tanggal : 19 Januari 2015
Waktu : 21.30 – Selesai
Durasi : 50 menit
Tempat : Jerambah Masjid

D. Mekanisme dan Rancangan


Ketentuan peserta
a) Peserta terdaftar sebagai siswa madrasah diniyah Matholi’ul Huda PPMH pada tahun
ajaran 2014/2015 M
b) Setiap tim terdiri dari tiga orang yang merupakan perwakilan dari masing-masing
komplek.
Tata tertib peserta
a) Peserta wajib memakai pakaian yang sopan selama perlombaan berlangsung.
b) Mengikuti technical meeting pada waktu yang ditetapkan panitia (pengumuman terlampir)
c) Peserta wajib menggunakan nomor peserta yang telah diberikan pada saat technical
meeting.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

d) Peserta wajib hadir 15 menit sebelum acara dimulai.


e) Apabila saat perlombaan berlangsung, peserta dipanggil tiga kali tidak hadir, maka tim
tersebut dinyatakan gugur.
f) Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

E. Larangan dan Sanksi


a) Tidak diperkenankan memakai pakaian yang tidak sopan.
b) Bagi peserta dilarang terlambat. Apabila dipanggil tiga kali tidak hadir, maka tim tersebut
dinyatakan gugur.
c) Apabila tidak memakai nomor peserta saat perlombaan, maka nilai perlombaan dikurangi
20% dari total nilai yang diperoleh.
d) Tidak diperkenankan meminta bantuan pada peserta selama perlombaan berlangsung.
Apabila terbukti melakukannya akan dikurangi 50% dari total nilai yang diperoleh.
e) Dilarang mengganggu tim lain saat perlombaan.
f) Dilarang protes terhadap dewan juri maupun panitia terhadap hasil yang diperoleh.

F. Materi
a) Sejarah/siroh nabi
b) Hikayah Majalisus Saniyah
c) Mukhtarul Akhadits
d) Khulashoh Nurul Yaqin

MUSABAQOH MADING MAULID

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA MADING


A. Peserta :
- Seluruh Komplek Pondok Pesantren Miftahul Huda

B. Waktu Pelaksanaan :
- Rabu, 21 Januari 2015, (tanggal 21 sore penilaian)

C. Syarat dan Ketentuan :


- Mading yang dilombakan merupakan mading yang berada di komplek masing-masing
- Thema : Maulid Nabi Muhammad SAW
- Isi tulisan 70% merupakan karya warga komplek sendiri.
- Dilarang copas artikel ilmiah dan opini dari internet maupun media lain.
- Kolom Mading sekurang-kurangnya harus meliputi :
 Salam redaksi
 Susunan pengurus
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

 Kolom Artikel Ilmiah


 Kolom Opini
 Kolom Profil
 Kolol Gebyar Maulid
 Galeri Maulid
 Humor, dan
 Karikatur
- Diakhir tulisan menyertakan pembuatnya.

D. Aspek penilaian :
- Isi tulisan : 40%
- Desain Gambar : 30%
- Kesesuain tema dan Gambar : 20%
- Kreatifitas : 10%

MUSABAQOH P UISI MAULID NABI MUHAMMAD SAW

A. Peserta
o Peserta adalah santri aktif PPMH
o Setiap bilik berhak mengirimkan 1 buah karya

B. Karya
o Karya puisi adalah karya sendiri dan bukan plagiat
o Puisi diketik di kertas A4 spasi 1 disertai nama dan bilik peserta
o Puisi minimal terdiri dari 20 baris
o Batas akhir penyerahan naskah terakhir tanggal 18 Januari 2015 di sekretariatan
SEMBILAN BELAS 2015
o Karya yang terkumpul akan diseleksi oleh dewan juri menjadi 5 besar dan akan
diambil 3 karya terbaik untuk memperebutkan juara I, II, dan III melalui pentas
membaca puisi pada hari Senin 19 Januari 2015

C. Tema Puisi
o Puisi bertema tentang pujian kepada Nabi Muhammad atau nasehat untuk para pencari
ilmu

D. Penilaian
o Keindahan pembawaan : 20%
o Keindahan makna : 25%
o Keindahan bahasa : 25%
o Kesesuaian isi dengan tema : 30%

MUSABAQOH STORY KENABIAN


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

A. Kewajiban Peserta
1. Peserta harus hadir di tempat musabaqoh 15 menit sebelum pelaksanaan musabaqoh
dimulai.
2. Panggilan peserta dilakukan tiga kali, dan jika pada panggilan ketiga peserta masih belum
hadir, maka peserta tersebut dinyatakan gugur.
3. Peserta harus mendatangi panggilan MC sesuai dengan nomor undian.
4. Peserta diwajibkan memakai nomor peserta ketika tampil.
5. Peserta berpakaian rapi, sopan dan ta’dzim.
6. Peserta yang berhalangan hadir harus memberitahukan kepada panitia minimal 30 menit
sebelum musabaqoh dimulai. Apabila alasannya dapat di benarkan, maka peserta yang
bersangkutan diberikan kesempatan pada akhir lomba.

B. Ketentuan umum
1. Peserta Musabaqoh adalah siswa PPMH-PMMH yang masih aktif.
2. Bahasa yang dipakai untuk Musabaqoh ini adalah Bahasa Indonesia / Krama inggil
3. Musabaqoh ini tanpa babak penyisihan (sitem gugur).
4. Setiap komplek berhak mengirimkan satu peserta delegasi.
5. Tema Musabaqoh ini adalah salah satu dari ”Kelahiran Nabi Muhammad”,”Hijrah
Nabi”,”Akhlak Nabi”, dan “Mu’jizat Nabi”.
6. Lama tampil tiap peserta adalah 7 menit

C. Tanggal dan Tempat Pelaksanaan


Minggu, 18 Januari 2015, di Jerambah Masjid Baiturrahman. Pukul 21.30 – selesai.

D. Ketentuan waktu
Waktu untuk Musabaqoh, adalah 7 menit dengan rincian sebagai berikut :
1. Lampu Kuning I : Persiapan
2. Lampu Hijau : Mulai Story kenabian
3. Lampu Kuning II : Persiapan untuk mengakhiri story kenabian
4. Lampu Merah : Waktu habis dan peserta harus mengakhiri story kenabian

E. Kriteria Penilaian
1. Isi
(40%)
2. Intonasi dan retorika / gaya bahasa (40%)
3. Kostum
(10%)
4. Adab dan kesopanan (10%)
F. Larangan dan Sanksi
1. Peserta tidak diperkenankan mengucapkan salam di awal dan di akhir bacaan. Apabila
peserta melanggar maka akan dikurangi 5% dari jumlah total nilai.
2. Peserta diberikan sanksi pengurangan nilai 5% dari jumlah total nilai apabila peserta
melebihi waktu yang telah ditentukan oleh panitia. Pengurangan ini berlaku setiap
melebihi 1-60 detik dan kelipatannya.
3. Peserta tidak diperkenankan memberi komentar / protes kepada panitia atau juri. Apabila
peserta melanggar maka akan dikurangi 5% dari jumlah total nilai sampai pencabutan hak
peserta MK.

G. Lain – lain
Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

DRAF PENILAIAN MUSABAQOH PUISI I


JURI 1

NO UNDIAN PEMBAWAAN BAHASA JUMLAH


(DIKSI)
01
02
03
04
05

DEWAN JURI

-------------------------------- SembilanBelas

JURI
DRAF PENILAIAN MUSABAQOH PUISI II
2
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Kesesuaian Isi
NO UNDIAN KESOPANAN Dengan Tema JUMLAH
01
02
03
04
05

DEWAN JURI

-------------------------------- SembilanBelas

DRAF PENILAIAN MUSABAQOH SHOLAWAT I Juri 1

NO UNDIAN KREATIFITAS KEKOMPAKAN JUMLAH


LAGU DAN LAGU
PEMBACAAN
01

02

03

04
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

05

06

07

08

09

DEWAN JURI

-------------------------------- SembilanBela

DRAF PENILAIAN MUSABAQOH SHOLAWAT II Juri 2

NO UNDIAN ADAB / KESERAGAMAN JUMLAH


KESOPANAN BUSANA
01
02
03
04
05
06
07
08
09

DEWAN JURI

-------------------------------- SembilanBelas

DRAF PENILAIAN MUSABAQOH STORY KENABIAN


NO BUSANA & INTONASI EKSPRESI GESTURE ISI JUMLAH
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

UNDIAN KESOPANAN
01
02
03
04
05
06
07
08
09
Keterangan:
Tiap aspek nilai maksimal 20

DEWAN JURI

-------------------------------- SembilanBelas

CV (CURRICULUM VITAE) SUCCESS STORY

Nama : Gus H. Drs. Is’adurrofiq


Kantor : Lembaga Pembina Jiwa Taqwallah PP Salaf Al-Qur an Sholahul Huda Al-Mujahidin
Alamat : Jl. Sakura No.1 Malangsuko RT 03 RW 06 Tumpang Malang

Riwayat Pendidikan Pesantren:


1. PP Miftahul Huda Gading Malang 1988-1995
2. PP Tahfidh Mambaul Qur an Bancang Wates Mojokerto 1996-2000

Riwayat Pendidikan Umum:


1. SDI Annur Tumapng 1976-1982
2. SMPN 1 Tumpang 1082-1985
3. SMAN 1 Tumpang 1985-1988
4. IKIP PGRI Malang 1988-1983

Riwayat Mengajar, Organisasi, dan Pekerjaan:


1. Guru MTs Al-Ittihad Tumpang Malang 1993-1996
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

2. Koordinator Pendidikan Al-Qur an Qiroati Amanah Tashhih Tumpang Malang 2003-


Sekarang
3. Kepala Madrasah Diniyah Pendidikan Pondok Pesantren Islam Jeru Tumpang Malang
2003-sekarang
4. Penanggungjawab Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun Pendidikan Pondok
Pesantren Islam Jeru Tumpang Malang 2003-Sekarang
5. Kepala SMP NU Al-Hikmah Jeru Tumpang 2007-Sekarang
6. Ketua PGTPQ Kecamatan Tumpang
7. Sekertaris IPPI (Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia) Tumpang
8. Wakil Rois Syuriyah NU MWJ Tumpang
9. Pengasuh Pondok Pesantren Salaf Sholahul Huda Al-Mujahidin Tumpang

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
KEGIATAN MALAM JUM’AT
PENGUATAN ASWAJA
SEMBILAN BELAS
2015

1. Pendahuluan

Alhamdulillah, segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufiq dan
hidayah-Nya, sehingga panitia Haflatul Imtihan tahun 2015 mampu menyelenggarakan acara
Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah ASWAJA sebagai salah satu agenda kerja dan
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

sekaligus amanat kepanitiaan, meskipun banyak terdapat kekurangan dan kekhilafan menyertai
langkah kami.

Sholawat serta salam kami haturkan kepada junjungan kita yang mulia Nabi Muhammad
SAW, sang kontruktor peradaban Islam yang kita harapkan syafa’atnya di dunia dan akhirat.
Amin.

Dalam penyusunan laporan ini banyak pihak yang telah membantu sampai laporan ini
diselesaikan, maka Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 mengucapkan terima kasih kepada:
13. Segenap Dewan Masyayikh yang tiada hentinya memberikan do’a dan restu serta dukungan
kepada kami selama periode kepanitiaan.
14. Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang senantiasa membimbing dan
mengarahkan kami, sehingga kami dapat menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami
sebagai panitia dengan semaksimal mungkin. Meskipun masih ditemui banyak kesalahan dan
kekurangan.
15. Ust. H.M. Qusyairi, M.Pd. selaku Wali Kelas III Ulya Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan arahan, masukan, dan
pertimbangan kepada kami. Berkat beliau, kami mampu melangkah tegap dalam menjalankan
tugas yang telah diamanatkan.
16. Segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz MMH yang membimbing kepanitiaan Haflatul
Imtihan periode 2015 dalam menggerakkan dan menjalankan tugas kepanitiaan.
17. Teman-teman santri kelas III Ulya atau sahabat SEMBILAN BELAS yang dengan penuh
keikhlasan, kebersamaan, dan kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang
diamanatkan.
18. Semua sahabat santri yang telah banyak membantu kami. Baik bantuan moral maupun materi
dan berpartisipasi dalam kegiatan Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah ASWAJA.

Atas semua bantuan yang diberikan, maka Panitia Haflatul Imtihan 2015 berharap semoga
yang kita lakukan bersama mendapat balasan dan dicatat oleh Allah sebagai amal baik, Amin.
Akhirnya dengan segala kerendahan hati, Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengakui bahwa masih
banyak kekurangan dan kekeliruan pada laporan ini.

Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 sangat sadar bahwa dalam menjalankan tugas dan
amanat, masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu, dengan tulus dan dari lubuk
hati yang paling dalam, kami mengharap kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan
laporan ini serta demi meningkatkan kualitas, profesionalitas serta integritas dalam dunia
pendidikan pondok pesantren berikutnya.

2. Landasan Pelaksanaan
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan:


 Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits
 Program kerja Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda\
 Instruksi Dewan masyayikh Pondok Pesantren Miftahul Huda

3. Tujuan
Dalam melaksanakan segala perbuatan pastilah kita akan dimintai pertanggungjawaban.
Laporan pertanggungjawaban merupakan suatu hal yang sudah menjadi kewajiban dan
merupakan suatu keharusan dari sebuah kepanitiaan untuk mempertanggungjawabkan kegiatan
yang telah dilaksanakan dan sekaligus sebagai bahan koreksi dan evaluasi. Dengan harapan akan
menjadi masukan dan cermin bagi kesuksesan acara berikutnya.

4. Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 09 April 2015 M di masjid
Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda kerjasama antara panitia Haflatul Imtihan 2015
dengan seksi kegiatan dan seksi keamanan PP. Miftahul Huda.Pemateri pada acara ini adalah Ust.
H. Hanafi dan acara ini dihadiri para asatidz dan pengurus serta dihadiri oleh sekitar 380 santri
PPMH. Adapun rangkaian acara sebagaimana terlampir.
5. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana terdiri dari seluruh Panitia Haflatul Imtihan periode 2015, adapun susunan
panitia sebagaimana terlampir

6. Laporan Keuangan
Laporan keuangan secara umum adalah sebagai berikut:
a. Pemasukan
 Iuran Haflatul Imtihan Rp. …………

Jumlah Rp. …………


b. Pengeluaran
 Sie. Pubdekdok Rp. …………
 Sie. Konsumsi Rp. ………....

Jumlah Rp. …………


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

7. Surat-Surat
Surat keluar
No. Tanggal Kode Surat Hal Lamp. Jumlah
Permohonan Menjadi - 1 buah
1 1 April 2015 01/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015
Penceramah
Permohonan bantuan Kejasama - 1 buah  
2 1 April 2015 02/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015
Seksi Kegiatan
Permohonan bantuan Kejasama - 1 buah
3 1 April 2015 03/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015
Seksi Keamanan
4 1 April 2015 04/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Menjadi MC 1 lembar 1 buah
Permohonan Kerjasama dan - 1 buah
5 1 April 2015 05/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015
peminjaman Sound Sistem
6 1 April 2015 06/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan menjadi Qori’ 1 lembar 1 buah
7 1 April 2015 07/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Mengisi Acara 1 lembar 2 buah

8. Analisis Kegiatan
Secara umum kegiatan ini telah memenuhi target dan dapat direalisasikan dengan baik,
meskipun masih banyak kekurangan. Dalam menjalankan amanah ini, tentu kami menemukan
beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat kelancaran acara Kegiatan Malam Jum’at
Penguatan Aqidah ASWAJA ini, yaitu:
a. Faktor pendukung
 Banyaknya sumber daya yang berkualitas sehingga memperlancar
kegiatan
 Kesadaran individu untuk membantu meskipun bukan dalam bidangnya.
 Adanya kerjasama yang baik antara panitia Haflatul Imtihan 2015
dengan seksi kegiatan PP. Miftahul Huda Malang
 Doa restu dari dewan Masyayikh dan Pengurus PPMH serta segenap
Asatidz MMH-PPMH
 Adanya dukungan dari segenap santri PP. Miftahul Huda Malang

b. Faktor penghambat
 Rendahnya tingkat kedisiplinan sebagian panitia.
 Kurangnya koordinasi antar panitia

9. Evaluasi Kegiatan
 Untuk dekorasi atau background sebaiknya tidak menggunakan print baner dan lebih
baik menggunakan dekor yang sudah ada
 Ketua umum sebaiknya mengetahui seluk beluk acara secara keseluruhan
10. Penutup
Sebagai penutup segenap panitia Haflatul Imtihan periode 2015 menyadari bahawa laporan
ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Kritik dan saran yang
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

membangun sangat kami harapkan, demi perbaikan dan kelancaran kegiatan berikutnya. Besar
harapan kami, sekedar menyeruput lautan maaf dari semua pihak. Kami berharap laporan ini
berguna bagi kelancaran dan kesuksesan kegiatan serupa pada periode selanjutnya.

Malang, 20 April 2015

Panitia,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 01/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 01 April 2015


Lampiran :-
Perihal : Permohonan Menjadi Penceramah
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Kepada
Ust. H. Hanafi
Di –
Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.

Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Pondok Pesantren Miftahul Huda, yang
insya Allah akan diselenggarakan pada:

Hari : Kamis malam Jum’at


Tanggal : 09 April 2015
Pukul : 19.30 WIB
Tempat : Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Penguatan Akidah Ahlussunnah wal Jama’ah.

Maka, kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Al-Mukarrom agar berkenan hadir dan
memberikan Materi Seminar Penguatan Aswaja pada acara tersebut.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al-Ustadz. Kami
haturkan banyak terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan

Ketua Pelaksana Sekertaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matoli’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arief Yahya

Nomor : 02/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 1


April 2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Bantuan Kerjasama
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Kepada
Yth. Koordinator Seksi Kegiatan PPMH
di-
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak/Saudara senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah ASWAJA,
yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015 M
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, maka kami memohon kepada Bapak/Saudara berkenan
memberikan bantuan kerjasama dalam penyelenggaraan acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak/Saudara
kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Panitia Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa

Nomor : 03/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 1


April 2015
Lampiran :-
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Hal : Permohonan Bantuan Kerjasama

Kepada
Yth. Koordinator Seksi Keamanan PPMH
di-
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak/Saudara senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah
ASWAJA, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015 M
Pukul : 19.30 – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, maka kami memohon kepada Bapak/Saudara berkenan
memberikan bantuan kerjasama dalam penyelenggaraan acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak/Saudara
kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Panitia Kegiatan
Ketua Panitia Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa

Nomor : 04/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 1


April 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Menjadi MC

Kepada
Yth. Talhisul Murod
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah Aswaja, yang
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan “Menjadi MC Kegiatan
Malam Jum’at Penguatan Aqidah ASWAJA” dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 05/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 1


April 2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Kerjasama dan Peminjaman Sound System

Kepada
Yth. Bapak Mu’adi
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah
ASWAJA yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Bapak berkenan memberikan bantuan
“Peminjaman Peralatan Sound System dan Kerjasama demi suksesnya acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 06/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 1


April 2015
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Menjadi Qori’

Kepada
Yth. Sdr Ilham Faridi
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Penguatan Aqidah Aswaja, yang
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan “ Menjadi Qori’ ” dalam
acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 07/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang,1
April 2015
Lampiran : 1lembar
Hal : Permohonan Mengisi Acara

Kepada
Yth. Ka. Jami’yah Sholawat Al-Barzanji
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Pengutan Aqidah ASWAJA, yang
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan “Mengisi Acara” dalam acara
tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Jami’yah Sholawat
Al-Barzanji kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Malthufullah M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
SEMINAR JOURNALISTIK
2015

1. Pendahuluan

Alhamdulillah, segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufiq dan
hidayah-Nya. Sehingga panitia Haflatul Imtihan tahun 2015 mampu menyelenggarakan acara
Seminar Journalistik sebagai salah satu agenda kerja dan sekaligus amanat kepanitiaan, meskipun
banyak terdapat kekurangan dan kekhilafan menyertai langkah kami.

Sholawat serta salam kami haturkan kepada junjungan kita yang mulia Nabi besar
Muhammad SAW, sang kontruktor peradaban Islam yang kita harapkan syafa’atnya di dunia dan
akhirat. Amin.

Dalam penyusunan laporan ini banyak pihak yang telah membantu sampai laporan ini
diselesaikan, maka Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 mengucapkan terima kasih kepada:
1. Segenap Dewan Masyayikh yang tiada hentinya memberikan do’a dan restu dan dukungan
kepada kami selama periode kepanitiaan.
2. Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang senantiasa membimbing dan
mengarahkan kami. Sehingga kami dapat menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami
sebagai panitia dengan semaksimal mungkin. Meskipun masih ditemui kesalahan dan
kekurangan disana-sini.
3. Ust. H. M. Qusyairi M.Pd selaku Wali Kelas III Ulya Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul
Huda Tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan arahan, masukan, dan pertimbangan
kepada kami. Berkat beliau, kami mampu melangkah tegap dalam menjalankan tugas yang
telah diamanatkan.
4. Segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz MMH yang membimbing kepanitiaan Haflatul
Imtihan periode 2015 dalam menggerakkan dan menjalankan tugas kepanitiaan.
5. Teman-teman siswa kelas III Ulya yang dengan penuh keikhlasan, kebersamaan, dan
kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang diamanatkan.
6. Semua teman-teman santri yang telah banyak membantu kami, baik bantuan moral maupun
materi dan berpartisipasi dalam kegiatan Seminar Journalistik.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Atas semua bantuan yang diberikan, maka Panitia Haflatul Imtihan 2015 berharap semoga
yang kita lakukan bersama mendapat balasan dan dicatat oleh Allah sebagai amal baik, Amin.
Akhirnya dengan segala kerendahan hati, Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengakui bahwa masih
banyak kekurangan dan kekeliruan pada laporan ini.

Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 sangat sadar bahwa dalam menjalankan tugas dan
amanat, masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu, dengan tulus dan dari lubuk
hati yang paling dalam, kami mengharap kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan
laporan ini serta demi meningkatkan kualitas, profesionalitas serta integritas dalam dunia
pendidikan pondok pesantren berikutnya.

2. Landasan Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan:
 Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits
 Program kerja Panitia Haflatul Imtihan periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda

3. Tujuan
Dalam melaksanakan segala perbuatan pastilah kita akan dimintai pertanggungjawaban.
Laporan pertanggung jawaban merupakan suatu hal yang sudah menjadi kewajiban dan
merupakan suatu keharusan dari sebuah kepanitiaan untuk mempertanggungjawabkan kegiatan
yang telah dilaksanakan dan sekaligus sebagai bahan koreksi dan evaluasi. Dengan harapan akan
menjadi masukan dan cermin bagi kesuksesan acara berikutnya.

4. Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis malam jum’at, tanggal 23 April 2015 M di
Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda oleh Panitia Haflatul Imtihan 2015. Acara
ini dihadiri oleh Kepala Madrasah Matholi’ul Huda, Ustadh, Pengurus, dan para Santri. Adapun
rangkaian acara sebagaimana terlampir.

5. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana terdiri dari seluruh Panitia Haflatul Imtihan periode 2015, adapun susunan
panitia sebagaimana terlampir

6. Laporan Keuangan
Laporan keuangan secara umum adalah sebagai berikut:
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

PEMASUKAN
Iuran HI 3 Ulya  

   
PENGELUARAN  
Sie. Konsumsi -  
Dekorasi 250.000  
Bisyaroh Pemateri 300.000  

Jumlah 550.000

Penutup
Sebagai penutup segenap panitia Haflatul Imtihan periode 2015 menyadari bahwa laporan ini
masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Kritik dan saran yang membangun
sangat kami harapkan, demi perbaikan dan kelancaran kegiatan berikutnya. Kami berharap
laporan ini berguna bagi kelancaran dan kesuksesan kegiatan serupa pada periode selanjutnya.

Malang, 31 Mei 2015

Panitia,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 01/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April 2015


Lampiran :-
Perihal : Permohonan Menjadi Penceramah

Kepada
Gus Baihaqi Kadmi
Di –
Kediaman

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan limpahan
rahmat Allah SWT. Amin.

Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Pondok Pesantren Miftahul Huda, yang
insya Allah akan diselenggarakan pada:

Hari : Kamis malam Jum’at


Tanggal : 23 April 2015
Pukul : 19.30 WIB
Tempat : Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Penguatan Akidah Ahlussunnah wal Jama’ah.

Maka, kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Al-Mukarrom agar berkenan hadir dan
memberikan Materi Seminar Penguatan Aswaja pada acara tersebut.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al-Ustadz. Kami
haturkan banyak terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan

Ketua Pelaksana Sekertaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matoli’ul Huda
Pondok Pesantren Miftahul Huda

KH. Ahmad Arief Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 02/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April 2015


Lampiran :-
Hal : Permohonan Bantuan Kerjasama

Kepada
Yth. Koordinator Seksi Kegiatan PPMH
di-
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak/Saudara senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Seminar Jurnalistik, yang Insya
Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April2015 M
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, maka kami memohon kepada Bapak/Saudara berkenan
memberikan bantuan kerjasama dalam penyelenggaraan acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak/Saudara
kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Panitia Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 03/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April 2015


Lampiran :-
Hal : Permohonan Bantuan Kerjasama

Kepada
Yth. Koordinator Seksi Keamanan PPMH
di-
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak/Saudara senantiasa dalam lindungan
dan limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Kegiatan Malam Jum’at Seminar Jurnalistik,
yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April2015 M
Pukul : 19.30 – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, maka kami memohon kepada Bapak/Saudara berkenan
memberikan bantuan kerjasama dalam penyelenggaraan acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak/Saudara
kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Panitia Kegiatan
Ketua Panitia Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Haflatul Imtihan 1436 H/ 2015 M

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 04/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April 2015


Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Menjadi MC

Kepada
Yth. Talhisul Murod
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Seminar Jurnalistik, yang Insya
Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April 2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan “Menjadi MC Kegiatan
Malam Jum’at Seminar Jurnalistik” dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 05/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Kerjasama dan Peminjaman Sound System

Kepada
Yth. Bapak Mu’adi
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara peringatan Kegiatan Malam Jum’at Seminar Jurnalistik
yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Bapak berkenan memberikan bantuan
“Peminjaman Peralatan Sound System dan Kerjasama demi suksesnya acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Bapak kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 06/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April


2015
Lampiran : 1 lembar
Hal : Permohonan Menjadi Qori’

Kepada
Yth. Sdr Ilham Faridi
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Seminar Jurnalistik, yang Insya
Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon Saudara berkenan “ Menjadi Qori’ ” dalam
acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

M. Abduh Musthofa
Nomor : 07/Pan.KMJ/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 20 April
2015
Lampiran : 1lembar
Hal : Permohonan Mengisi Acara

Kepada
Yth. Ka. Jami’yah Sholawat Al-Barzanji
di-
Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan acara Kegiatan Malam Jum’at Pengutan Aqidah ASWAJA, yang
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 23 April2015
Pukul : 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Berkaitan dengan hal di atas, kami mohon berkenan “Mengisi Acara” dalam acara
tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Jami’yah Sholawat
Al-Barzanji kami haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Panitia Kegiatan
Ketua Pelaksana Sekretaris

Abdul Latif Anshori M. Taufik

Mengetahui,
Ketua Umum Haflatul Imtihan 2015

M. Abduh Musthofa
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

1. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
PENGAJIAN UMUM DAN WISUDA SANTRI
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015

1. Pendahuluan
Alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-
Nya, sehingga Panitia Haflatul Imtihan tahun 2015 mampu menyelenggarakan acara Wisuda
Santri Panitia Haflatul Imtihan 2015 dengan lancar dan sukses, meskipun banyak terdapat
kekurangan dan kehilafan menyertai langkah kami.
Sholawat dan salam akan tetap terlimpahkan kepada junjungan kita Rasulullah Muhammad
SAW, yang telah menerangi dunia dengan nur Islami, serta membebaskan manusia dari dunia
kedhaliman. Semoga kita termasuk salah satu umat yang selalu berpegang teguh kepada
sunnahnya serta mendapat syafa’atnya kelak di ahirat. Aamiin.
Seluruh Panitia Haflatul Imtihan 2015 mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada :
1. Segenap Dewan Masyayikh yang tiada hentinya memberikan do’a dan restu dan dukungan
kepada kami selama periode kepanitiaan.
2. Kepala Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul Huda yang senantiasa membimbing dan
mengarahkan kami, sehingga kami dapat menjalankan tugas yang diamanatkan kepada kami
sebagai panitia dengan semaksimal mungkin meskipun masih ditemui banyak kesalahan dan
kekurangan.
3. Ust. H.M Qusyairi, M.Pd. selaku Wali Kelas III Ulya Madrasah Diniyah Salafiyah Matholi’ul
Huda tahun 2015 yang tidak pernah bosan memberikan arahan, masukan, dan pertimbangan
kepada kami, sehingga kami mampu melangkah dalam menjalankan tugas yang diamanatkan
kepada kami.
4. Segenap Dewan Pengurus PPMH dan Asatidz MMH yang membimbing Kepanitiaan Haflatul
Imtihan 2015 dalam mengoperasionalkan dan menjalankan roda tugas kepanitiaan.
5. Sahabat-sahabat santri kelas III Ulya “Sembilan Belas” yang dengan penuh keihlasan,
kebersamaan, dan kesadaran bersama-sama menyelesaikan tugas-tugas yang diamanatkan.
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

6. Seluruh sahabat santri PPMH yang telah banyak membantu kami, baik bantuan moral maupun
materi dan berpartisipasi dalam kegiatan Peringatan Tahun Baru Islam 1436 H dan Pelantikan
Pantia Haflatul Imtihan 2015, sehingga dapat berjalan dengan lancar dan baik.

2. Landasan Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan :
4. Prinsip-prinsip pokok Al-Qur’an dan Al-Hadits.
5. Program kerja Panitia Haflatul Imtihan Periode 2015 Madrasah Diniyah Salafiyah
Matholi’ul Huda Pondok Pesantren Miftahul Huda Malang.

3. Pelaksanaan Kegiatan
Acara pengajian umum dan wisuda santri 2015 merupakan acara puncak Haflatul Imtihan

2015. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Ahad, 31 Mei 2015 M/13 Sya’ban 1436 H di selatan

Masjid Baiturrahman Pondok Pesantren Miftahul Huda, tepatnya di jalan kampong Rt 03

dengan panggung ukuran 3x6 m menghadap ke barat di depan nDalem Timur agak ke barat

garis lurus dengan pintu ke pondok putri. Oleh Panitia Haflatul Imtihan 2015.

Pengajian umum dilaksanakan dengan menghadirkan KH. Miftahul Ahyar (Ketua Syuriah

NU Jawa Timur) yang memberikan mau’idloh hasanah kepada jama’ah yang hadir. Sedangkan

wisuda santri merupakan acara rutin yang dilaksanakan MMH-PPMH setiap akhir tahun

ajaran, dimana di dalamnya terdiri dari acara prosesi wisuda dan ikrar alumni yang dipimpin

KH. Ahmad Arif Yahya kepada siswa kelas III Ulya yang telah menyelesaikan studinya di

MMH dan resmi menjadi mutakhorijin. Prosesi wisuda ini juga diikuti oleh kelas IV Ula dan

III Wustho. Acara ini diakhiri dengan ramah tamah wali santri dengan pengasuh di nDalem

induk.

Acara ini dihadiri oleh Kepala PPMH, Kepala Madrasah, Undangan warga Gading

Pesantren dan panitia tetap, para wali santri tiga ulya 2015, para ustadz dan pengurus, serta

dihadiri oleh sekitar 300 orang santri PPMH. Adapun rangkaian acara sebagaimana terlampir.

4. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana terdiri dari seluruh panitia Haflatul Imtihan periode 2015,
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

5. Laporan Keuangan
Untuk pengeluaran keuangan menjadi satu dalam laporan keuangan kegiatan musabaqah.
Dengan pertimbangan pelaksanaannya yang masih dalam satu rangkaian acara.

6. Surat-Surat
Surat Keluar:
Nomor surat Perihal Tujuan
01/Pan Wisuda/MMH.PPMH/XI/2014 Permohonan Persetujuan Penceramah KH. Ahmad Arif Yahya
01/Pan Wisuda/HI/MMH-
Permohonan Persetujuan Penceramah KH. Abdurrahman Yahya
PPMH/XI/2014
Permohonan Memberikan Mau’idzoh
02/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/I/2015 KH. Miftahul Akhyar
Hasanah
03/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/III/2015 Undangan Koordinasi Panitia Panitia Wisuda santri 2015
Permohonan Peniadaan Pemadaman Kepala Kantor PLN
03/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015
Listrik Wilayah Malang
Ketua RT/RW 02/01 Kel.
04/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Penutupan Jalan
Gading Kasri
05/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/V/2015 Permohonan Izin Tempat Parkir Ibu Hj. Nurwendo
Permohonan Persetujuan Sambutan
06/Pan Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Wali Wisudawan KH. Ahmad Arief Yahya

Permohonan Memberikan Sambutan


07/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 K.H. Abdulloh Hasan
Mewakili Wali Wisudawan
08/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Menjadi MC Ustadz Muhammad Fauzan
09/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan menjadi qori' Sdr. Ilham Faridi
09/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan menjadi qori' Sdr. Muhammad Bagus
10/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan sambutan K.H. M. Baidlowi Muslich
Permohonan Memimpin Khotmil
11/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 K.H. Ahmad Arif Yahya
Quran
K.H. M. Shohibul Kahfi,
11/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Mewisuda
M.Pd
Ust. H.M Qusyairi, M.Pd
11/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Mewisuda
12/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Membacakan doa KH. Abdurrahman Yahya
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama KH. Abdurrahman Yahya
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama KH. Ahmad Arif Yahya
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama KH. M. Baidlowi Muslich
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama KH. M. Shohibul Kahfi
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama Ust. Qusyairi, M.Pd
13/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Foto Bersama Ust. H. M. Asrukhin
14/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Mendokumentasi Sdr. Faza Yawaddu
14/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Permohonan Mendokumentasi Haris ‘Adzoma Wildano
15/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/V/2015 Permohonan Hadir Para Ustadz dan Gus

7. Analisa Kegiatan
Secara umum kegiatan ini telah memenuhi target dan dapat direalisasikan dengan baik,

meskipun masih terdapat banyak kekurangan. Dalam menjalankan amanah ini, tentu kami

menemukan beberapa kekurangan dalam Acara Pengajian Umum dan Wisuda Santri Panitia

Haflatul Imtihan 2015 ini, diantaranya yaitu :

 Fungsi ketua pelaksana yang kurang maksimal.


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

 Tindakan yang terlalu mengedepankan emosi mendominasi kinerja panitia. sehingga


adakalanya terjadi miskomunikasi yang sedikit menghambat kinerja team work.
Sebagai penutup, segenap Panitia Haflatul Imtihan 2015 menyadari bahwa laporan ini

masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan. Kritik dan saran yang

membangun serta pemberian maaf dari semua pihak, kami haturkan terimakasih. Kami

berharap laporan ini berguna bagi kelancaran dan kesuksesan kegiatan serupa pada periode

selanjutnya.

Malang, 20 Juni 2015

Panitia
PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 01/Pan Wisuda/MMH.PPMH/XI/2014 21 November 2014


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : -
Perihal : Permohonan Persetujuan Penceramah

Kepada
Yth. Al-Mukarrom KH. Abdurrahman Yahya
Di_
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.

Salam Silaturrahim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan


dan limpahan rahmat Allah SWT. Amien.

Sehubungan dengan adanya pelaksanaan Acara Wisuda Santri Siswa Kelas III Ulya
Tahun Ajaran 1435-1436 H Madrasah Diniyyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda, maka kami memohon Al-Mukarrom berkenan memberikan
persetujuan penceramah yang telah direkomendasikan oleh KH. Ahmad Arif Yahya sebagai
berikut:

1. KH. Abdul Aziz Mansyur (Pacul Gowang, Jombang, Jawa Timur)


2. KH. Miftahul Akhyar (Surabaya, Jawa Timur)

Demikian permohonon persetujuan ini kami sampaikan, atas perkenaan Al-Mukarrom


kami haturkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Wisuda Santri 1436 H MMH-PPMH,

Ketua Pelaksana, Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Menyetujui,

Kepala MMH PP. Miftahul Huda, Pengasuh PP Miftahul Huda,

KH. Ahmad Arief Yahya KH. Abdurrahman Yahya

Nomor : 01/Pan Wisuda/MMH.PPMH/XI/2014 09 November 2014


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : -
Perihal : Permohonan Persetujuan Penceramah

Kepada
Yth. Al-Mukarrom KH. Ahmad Arief Yahya
Di_
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.

Salam Silaturrahim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan


dan limpahan rahmat Allah SWT. Amien.

Sehubungan dengan adanya pelaksanaan Acara Wisuda Santri Siswa Kelas III Ulya
Tahun Ajaran 1435-1436 H Madrasah Diniyyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda, maka kami memohon Al-Mukarrom berkenan memberikan
persetujuan penceramah yang tertulis dibawah ini:

1. KH. Musthofa Bisri (Rembang, Jawa Tengah)


2. KH. Abdul Aziz Mansyur (Pacul Gowang, Jombang, Jawa Timur)
3. KH. Miftahul Akhyar (Surabaya, Jawa Timur)
4. Habib Umar Al Mutohar (Semarang, Jawa Tengah)

Demikian permohonon persetujuan ini kami sampaikan, atas perkenaan Al-Mukarrom


kami haturkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Wisuda Santri 1436 H MMH-PPMH,


Ketua Pelaksana, Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui, Menyetujui,
a.n. Pengasuh PP. Miftahul Huda, Kepala PP. Miftahul Huda,

KH. Abdurrahman Yahya KH. M. Baidlowi Muslich

Nomor : 01/Pan Wisuda/MMH.PPMH/XI/2014 09 November 2014


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Lampiran : -
Perihal : Permohonan Persetujuan Penceramah

Kepada
Yth. Al-Mukarrom KH. Ahmad Arief Yahya
Di_
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.

Salam Silaturrahim kami sampaikan semoga Al-Mukarrom senantiasa dalam lindungan


dan limpahan rahmat Allah SWT. Amien.

Sehubungan dengan adanya pelaksanaan Acara Wisuda Santri Siswa Kelas III Ulya
Tahun Ajaran 1435-1436 H Madrasah Diniyyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda, maka kami memohon Al-Mukarrom berkenan memberikan
persetujuan penceramah yang tertulis dibawah ini:

3. KH. Musthofa Bisri (Rembang, Jawa Tengah)


4. KH. Abdul Aziz Mansyur (Pacul Gowang, Jombang, Jawa Timur)
5. KH. Miftahul Akhyar (Surabaya, Jawa Timur)
6. Habib Umar Al Mutohar (Semarang, Jawa Tengah)

Demikian permohonon persetujuan ini kami sampaikan, atas perkenaan Al-Mukarrom


kami haturkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Wisuda Santri 1436 H MMH-PPMH,


Ketua Pelaksana, Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Menyetujui,
Kepala MMH PP. Miftahul Huda,

KH. Ahmad Arief Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 02/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 07 Januari


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Memberikan Mau’idzoh Hasanah

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Miftahul Akhyar
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Wisuda Siswa Kelas III Ulya Tahun Ajaran
1435-1436 H dan Pengajian Umum Madrasah Diniyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang, yang insya Allah akan diselenggarakan pada:
Hari : Ahad, Kliwon
Tanggal : 31 Mei 2015 / 13 Sya’ban 1436 H
Pukul : 08.00 WIB - selesai
Tempat : Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Wisuda santri Pondok Pesantren Mftahul Huda dan Pengajian Umum
maka kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Al Mukarrom agar berkenan memberikan
Mau’idloh Hasanah pada acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom.
Kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Pengasuh Pondok Pesantren Miftahul Huda Kepala MMH PPMH

KH. Abdurrohman Yahya KH. Ahmad Arief Yahya


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 02/Pan. Wisuda/MMH.PPMH/I/2015 Malang, 07 Januari


2015
Lampiran :-
Hal : Permohonan Memberikan Mau’idzoh Hasanah

Kepada
Yth. Al Mukarrom KH. Abdul Aziz Manshur
di Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb,


Salam ta’dzim kami sampaikan semoga Al Mukarrom senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Wisuda Siswa Kelas III Ulya Tahun Ajaran
1435-1436 H dan Pengajian Umum Madrasah Diniyah Salafiyyah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda Malang, yang insya Allah akan diselenggarakan pada:
Hari : Ahad, Kliwon
Tanggal : 31 Mei 2015 / 13 Sya’ban 1436 H
Pukul : 08.00 WIB - selesai
Tempat : Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Acara : Wisuda santri Pondok Pesantren Mftahul Huda dan Pengajian Umum
maka kami memohon dengan penuh ta’dhim kepada Al Mukarrom agar berkenan memberikan
Mau’idloh Hasanah pada acara tersebut.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Al Mukarrom.
Kami haturkan banyak terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Haflatul Imtihan 2015
Ketua Pelaksana Sekretaris,

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik

Mengetahui,
Pengasuh Pondok Pesantren Miftahul Huda Kepala MMH PPMH

KH. Abdurrohman Yahya KH. Ahmad Arief Yah


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 03/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/III/2015 Malang, 13 Maret


2015
Hal : Undangan

Kepada
Yth. ................................
di-
Kediaman

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Amin.
Sehubungan dengan akan diadakannya acara Wisuda santri madrasah matholiul huda
(MMH) tahun 2015, maka kami mengundang Saudara dalam rapat koordinasi yang Insya Allah
akan dilaksanakan pada:
Hari : Selasa
Tanggal : 17 Maret 2015 M/ 26 Jumadil Awal 1436 H
Pukul : 21.00 WIB / (Ba’da Diniyah) – Selesai
Tempat : Kelas 2 Ulya
Maka dari itu, kami mohon Saudara berkenan hadir dalam acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kesediaan Saudara kami
haturkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Panitia Wisuda 2015
Ketua, Sekretaris,

M. Abduh Mustofa M.Alghoswatu Taufiq


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Nomor : 04/Pan.Wisuda/MMH.PPMH/IV/2015 Malang, 07 April 2015


Lampiran : -
Perihal : Permohonan Peniadaan Pemadaman Listrik

Kepada:
Yth. Kepala Kantor PLN Wilayah Malang
di Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb.


Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Bapak senantiasa dalam lindungan dan
limpahan rahmat Allah SWT. Aamiin.
Sehubungan dengan pelaksanaan Wisuda Santri Madrasah Matholi’ul Huda Pondok
Pesantren Miftahul Huda Tahun 2015, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari : Ahad
Tanggal : 31 Mei 2015
Pukul : 06.00 WIB - Selesai
Tempat : Pondok Pesantren Miftahul Huda
Jl. Gading Pesantren 38 Malang
Penceramah : KH. Mifathul Ahyar, dari Surabaya
Berkaitan dengan hal tersebut, maka kami memohon dengan hormat kepada perusahaan
yang Bapak pimpin untuk meniadakan pemadaman listrik pada acara tersebut.
Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak, kami
mengucapkan terima kasih. Jazakumullah Khoiron Katsiron.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Panitia Wisuda Santri Madrasah Salafiyah Matholi’ul Huda


Pondok Pesantren Miftahul Huda

Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Abduh Musthofa Moh. Alqhoswatu Taufik


PANITIA HAFLATUL IMTIHAN 2015
‫المدرسة الدينية السلفية مطالع الهدى‬
PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA
Jl. Gading Pesantren 38 Malang 65115 Telp. (0341) 582174

Anda mungkin juga menyukai